Anda di halaman 1dari 4

Mengapa dalam menganalisis laporan keuangan, para analis wajib memahami

konteks dibelakang “angka-angka " sebuah laporan keuangan? *

Karena perlu mengetahui rumus dari perhitungan dibalik angka-angka dalam sebuah laporan.
* Karena perlu mengetahui penyebab dan makna dari angka-angka laporan keuangan
Karena perlu untuk melakukan proyeksi kedepan dari laporan keuangan.
Karena perlu untuk menentukan rasio-rasio tertentu naik atau turun

Mengapa kita harus memahami konteks ekonomi dan akuntansi dari angka-angka
laporan keuangan nasabah. *

Untuk dapat melakukan perhitungan rasio keuangan


*Untuk menghindari salah tafsir atas laporan keuangan dan untuk memberikan dasar dalam
mengukur rasio dan indikator tertentu
Untuk dapat membuat tren dari laporan keuangan
Untuk dapat membuat indeks laporan keuangan sesuai kaidah ekonomi dan akutansi
Apa fungsi penting dari analisis metode komparatif? *

Membandingkan hasil neraca dengan hasil laporan Laba-Rugi


Memproyeksikan kinerja perusahaan
Untuk mengukur kewajaran kinerja keuangan dan menganalisis tren keuangan
Untuk mengetahui mana yang paling benar dari laporan keuangan

Dari laporan Jadwal Umur Piutang, analis dapat mengetahui: *

Rincian Piutang berdasarkan tanggal jumlah yang dibayarkan kepada pemasok


*Tingkat kesehatan piutang dagang
Selalu disertakan dalam laporan keuangan peminjam yang sudah diaudit
Menentukan umur piutang yang terbaik bagi perusahaan

Analisis keuangan yang BUKAN teknik analisis komparatif, adalah *

*Analisis vertikal
Analisis horizontal
Analisis laporan keuangan industri sejenis
Analisis rasio

Dari pengukuran analisis horizontal, analis dapat mengetahui : (Pilih dua) *

Luas pabrik perusahaan.


Persentase rekening aset neraca terhadap total aset
Pertumbuhan akun dalam laporan dari satu periode ke periode lainnya
Indeksasi implisit dari akun yang terdapat dalam laporan keuangan

Pilih satu kondisi dimana tingkat pertumbuhan penjualan 20% dianggap baik? *

Adanya Inflasi untuk periode laporan sebesar 25%


Adanya Inflasi untuk periode laporan sebesar 10 %
Adanya Pertumbuhan ekonomi (CGS) sektoral sebesar 30 % secara riil
Volume penjualan tetap sama dengan tahun sebelumnya

Pilih dari pernyataan rasio dibawah ini yang benar? *

*Rasio Likuiditas adalah rasio yang mengukur kemampuan perusahaan untuk memenuhi
kewajiban keuangan jangka pendeknya secara tepat waktu
Rasio Solvabilitas adalah pengukuran atas efisiensi operasional perusahaan

Rasio Operasi adalah rasiio yang mengukur efektivitas perusahaan dalam mengelola aset
Rasio Profitabilitas adalah rasio yang mengukur kelangsungan hidup suatu perusahaan dalam
jangka waktu yang lebih panjang
Pilih dari pernyataan rasio likuiditas dibawah ini yang benar? *

Rasio Lancar untuk mengukur kecukupan modal


Rasio lancar 1,2 akan selalu berarti bagus
*Rasio aset cepat (quick asset ratio) adalah rasio likuiditas yang lebih ketat dari pada rasio
lancar
Rasio Lancar adalah perkiraan kemampuan perusahaan untuk membayar kewajiban tidak
lancarnya
Perusahaan dengan rasio lancar (Aset Lancar/ Kewajiban Lancar) sebesar 2,0 dan
rasio aset cepat ((Aset lancar – Persediaan)/ Kewajiban Lancar) sebesar 0,5
kemungkinan akan menunjukkan: *

saldo tingkat piutang yang tinggi dibandingkan dengan persediaan pada neraca
piutang macet
*rendahnya tingkat piutang pada neraca dibandingkan dengan persediaan
tingkat kas yang tinggi

Rasio leverage mengkur : *

*Mengukur perbandingan antara utang dan modal


Mengukur perbandingan antara kewajiban dan biaya
Mengukur perbandingan antara aset lancar dengan kewajiban kancar
Mengukur perbandingan antara laba dengan penjualan

Rasio Leverage dihitung dengan rumus: *


Aset Lancar / Kewajiban Lancar
Laba / Pendapatan

*Total utang / Ekuitas


Utang jangka pendek / utang jangka panjang
Rasio Leverage dikatakan rendah, maka: *

Berarti angka 1,0 atau lebih rendah


*Mempunyai risiko yang lebih rendah bagi kreditor
Menunjukkan kurangnya euitas
Ruang penambahan pembiayaan untuk perusahaan sudah terbatas
Rasio operasi terkait pada aspek apa? *

Terkait Penjualan, Harga pokok Penjualan, Utang, Piutang dan persediaan


tidak terpengaruh oleh musiman

Terkait hanya persediaan dan piutang


Terkait aset lancar dan kewajiban lancar.
Perputaran piutang dihitung sebagai: *

piutang dagang / harga pokok penjualan


penjualan bersih / hutang dagang

piutang dagang
penjualan kredit neto / piutang dagang
Perputaran persediaan dihitung sebagai: *

penjualan / persediaan
persediaan / penjualan
harga pokok penjualan / persediaan
persediaan / harga pokok penjualan
Penafsiran yang salah dari tinggi nya angka untuk Hari Persediaan (Days Inventory),
adalah: *

*Menunjukan bahwa manajemen asset-nya yang efisien


Menunjukan kemungkinan adanya penyimpanan persediaan dengan tujuan untuk melakukan
lindung nilai terhadap inflasi
Menunjukan adanya peningkatan kebutuhan modal kerja
Menunjukan persediaan sudah ada yang kadulawarsa atau usang
Pernyataan dari Hari Utang (Days Payable) yang benar adalah: *
merupakan rata-rata lamanya periode pembayaran piutang
*dihitung dengan rumus : (Utang / HPP) x 365
dihitung dengan rumus : (Utang / penjualan) x 365
harus serendah mungkin

Dari mutasi-mutasi berikut, manakah yang BUKAN termasuk transaksi Operasional:


*

Penurunan persediaan
*Pembelian peralatan pabrik
Peningkatan piutang dagang
Penurunan hutang dagang

Rasio Net Profit Margin (NPM) – Rasio Laba Bersih, merupakan : *

rasio neraca
*Mengukur keuntungan untuk setiap Rp. 1,00 dari penjualan
Merupakan indikator efisiensi aset
Harus memasukkan pos luar biasa dalam perhitungan untuk menyajikan gambaran konservatif

Anda mungkin juga menyukai