Anda di halaman 1dari 5

ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN

Penyusun : Nurhanifah, S.Pd


Mata Pelajaran : Dasar – Dasar Pemasaran
Kelas/Fase : X/E
Elemen : 4, 5 dan 6

Elemen Capaian Tujuan Waktu Kata Kunci Topik/Konten Profil Pelajar Glosarium
Pembelajaran Pembelajaran Pancasila
Prosedur Pada akhir fase E, 1. Peserta didik 9 JP / Prosedur Peserta didik Kreatif Kesehatan,
Kesehatan, Peserta didik mampu 3 TM Kesehatan, mampu Mampu Keselamatan,
Keselamatan, mampu Keselamatan, memahami memodifikasi dan dan
menerapkan
menghasilkan
dan Keamanan menerapkan prosedur dan Keamanan prosedur Keamanan
sesuatu yang orisinil,
dalam Bekerja. prosedur kesehatan, (K3) Kesehatan, bermakna,
Kesehatan, keselamatan, dan Keselamatan, bermanfaat dan
keselamatan, dan dan Keamanan berdampa. Elemen
keamanan di
keamanan di (K3) dan kunci dari kreatif
tempat kerja. terdiri dari
tempat kerja, tanggap
menghasilakan karya
menangani 2. Peserta didik 12 JP / darurat K3
dan tindakan yang
keadaan darurat mampu 4 TM orisinil.
dan menangani dan
mengantisipasi, mengantisipasi
mempertahankan
keadaan darurat.
standar
penampilan 3. Peserta didik 9 JP / Mandiri
pribadi, mampu 3 TM Pelajar indonesia
memberikan merupakan pelajar
mempertahankan
umpan balik mandiri, yaitu pelajar
standar yang
mengenai penampilan bertanggungjawab
kesehatan, pribadi. atas proses dan hasil
keselamatan dan belajarnya. Elemen
kunci dari mandiri
kemanan. terdiri dari kesadaran
akan diri dan situasi
yang dihadapi serta
regulasi diri.

4. Peserta didik 9 JP / Berpikir Kritis


mampu 3 TM Mampu berpikir
memberikan secara adil dan
terbuka sehingga
umpan balik
dapat membuat
mengenai keputusan yang
kesehatan, tepat dengan
keselamatan dan mempertimbangkan
kemanan. banyak hal
berdasarkan data
dan fakta yang
mendukung.

Berkomunikasi Pada akhir fase E, 1. Peserta didik 12 JP / Berkomunikasi Peserta didik Kreatif Etiket, Etika,
dengan Peserta didik mampu 4 TM dengan efektif, mampu Mampu Barang dan
Pelanggan. mampu berkomunikasi penampilan berkomunikasi memodifikasi dan Jasa,
menarik, dalam dunia menghasilkan Komunikasi,
berkomunikasi dengan efektif sesuatu yang orisinil,
dengan efektif sesuai dengan teknik marketing, Konsumen,
bermakna,
sesuai dengan tata tata bahasa yang menjual, jenis jenis, etiket Simpatik.
bermanfaat dan
barang dan dan etik dan berdampa. Elemen
bahasa yang baik baik dan benar.
jasa. komunikasi kunci dari kreatif
dan benar,
2. Peserta didik 12 JP / dengan terdiri dari
menunjukkan pelanggan.
mampu 4 TM menghasilakan karya
penampilan yang dan tindakan yang
menunjukkan
menarik, orisinil.
penampilan
berkesan, dan
simpatik, mampu yang menarik,
menentukan berkesan, dan
teknik menjual simpatik.
yang tepat yang
3. Peserta didik 15 JP / Mandiri
sesuai dengan Pelajar indonesia
mampu 5 TM
konsumen yang merupakan pelajar
menentukan
dihadapi, serta mandiri, yaitu pelajar
teknik menjual yang
berdasarkan jenis
yang tepat yang bertanggungjawab
barang dan jasa atas proses dan hasil
sesuai dengan
yang dipasarkan. belajarnya. Elemen
konsumen yang
kunci dari mandiri
dihadapi. terdiri dari kesadaran
akan diri dan situasi
yang dihadapi serta
regulasi diri.

4. Peserta didik 15 JP / Berpikir Kritis


mampu 5 TM Mampu berpikir
menentukan secara adil dan
terbuka sehingga
jenis barang dan
dapat membuat
jasa yang keputusan yang
dipasarkan. tepat dengan
mempertimbangkan
banyak hal
berdasarkan data
dan fakta yang
mendukung.
Pemasaran Pada akhir fase E, 1. Peserta didik 6 JP / Analisa pasar Peserta didik Kreatif Marketing,
barang dan peserta didik mampu 2 TM dan mampu Mampu Segmenting,
Jasa. mampu segmentasi menganalisa memodifikasi dan Targeting,
menjelaskan
menghasilkan
menjelaskan konsep dan pasar pasar, peluang pasar,
sesuatu yang orisinil,
konsep dan lingkup pasar dan bermakna, Positioning
lingkup pemasaran segmentasi bermanfaat dan dan product.
pemasaran, pasar. berdampa. Elemen
menganalisis 2. Peserta didik 6 JP / kunci dari kreatif
mampu 2 TM terdiri dari
pasar, menghasilakan karya
menganalisis STP menganalisis
dan tindakan yang
marketing pasar orisinil.
(Segmenting,
Targeting, dan 3. Peserta didik 12 JP / Mandiri
Positioning), mampu 4 TM Pelajar indonesia
membuat rencana merupakan pelajar
membuat
mandiri, yaitu pelajar
pemasaran, serta rencana yang
mampu pemasaran bertanggungjawab
memasarkan atas proses dan hasil
barang dan jasa belajarnya. Elemen
yang sesuai kunci dari mandiri
dengan target terdiri dari kesadaran
akan diri dan situasi
pasar (product-
yang dihadapi serta
market fit). regulasi diri.

4. Peserta didik 12 JP / Berpikir Kritis


mampu 4 TM Mampu berpikir
memasarkan secara adil dan
terbuka sehingga
barang dan jasa
dapat membuat
yang sesuai keputusan yang
dengan target tepat dengan
pasar (product- mempertimbangkan
market fit) banyak hal
berdasarkan data
dan fakta yang
mendukung.
Mengetahui Bungo, Juni 2022
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Dra. Hanura Nurhanifah, S.Pd


NIP . 19670228 199502 2 001

Anda mungkin juga menyukai