Anda di halaman 1dari 5

MAKALAH

PENGARUH

Diajukan untuk memenuhi salah satu uas mata kuliah statistik ekonomi

Dosen Pengampu : Mia Kusmiati, SE., MM

Disusun Oleh:
Rishaf Ikhwan M NPM : 211100109

SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI (STIE)

“YASA ANGGANA”

GARUT

2023
KATA PENGANTAR

Puji syukur kami haturkan kehadirat Allah Swt. yang telah melimpahkan
rahmat dan hidayah-Nya sehingga kami bisa menyelesaikan kewajiban kami
tentang
Tidak lupa juga kami mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang
telah turut memberikan kontribusi dalam penyusunan karya ini. Tentunya, tidak
akan bisa maksimal jika tidak mendapat dukungan dari berbagai pihak.
Sebagai penyusun, kami menyadari bahwa masih terdapat kekurangan,
baik dari penyusunan maupun tata bahasa penyampaian dalam karya ini. Oleh
karena itu, kami dengan rendah hati menerima saran dan kritik dari pembaca agar
kami dapat memperbaiki karya ini.
Kami berharap semoga karya yang kami susun ini memberikan manfaat
dan juga inspirasi untuk pembaca.
DAFTAR ISI
BAB 1

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Dalam kehidupan sehari-hari sering kita menjumpai permasalahan yang


dapat diformulasikan kedalam penjualan matematis. Hubungannya dengan
statistika yaitu statistika digunakan untuk menyatakan data atau bilangan
yang diperoleh dari data, misalnya rata-rata dari data tersebut. Statistika
didefinisikan sebagai ilmu yang membahas tentang pengambilan data,
pengolahan data sampai yang diperoleh dari perhitungan dan pengolahan
data tadi, serta membuat keputusan yang dapat diterima berdasarkan
analisis. Keunikan statistik yaitu kemampuan untuk menghitung inflasi
dengan tepat. Hal inilah yang akan digunakan dalam praktikum kali ini. Di
dalam statistik ada tiga hal penting yang mendasar yaitu analisa data yang
membahas tentang pengumpulan, penyajian dan mengintisarikan data.
Kedua adalah kemungkinan yaitu membahas tentang hukum peluang dan
yang terakhir adalah kesimpulan statistik yaitu tentang ilmu tarik
kesimpulan statistik dari data tertentu berdasarkan pengetahuan tentang
probabilitas. Dalam praktikum kali ini praktikan ingin membahas
teori kemungkinan. Praktikan ingin mengetahui besar jumlah proporsi
sebenarnya mahasiswa yang menggunakan provider Telkomsel di Fakultas
Sains dan Teknologi angkatan 2010 dan 2011 sebagai kartu sim mereka.

1.2 TUJUAN

 Agar praktikan dapat memahami pengertian hipotesis statistik


parametik
 Agar mampu menerapkan kegunaan pengujian hipotesis statistik
parameter.
 Agar praktikan dapat mengetahui provider mana yang paling banyak
digunakan oleh mahasiswa angkatan 2010 dan 2011
 Agar praktikan dapat membandingkan berapa banyak pengguna
Telkomsel antara mahasiswa angkatan 2010 dengan angkatan 2011

Anda mungkin juga menyukai