Anda di halaman 1dari 5

NAMA : HAVIZ RIFANO IRZON

KELAS : REG B1 TEKNIK INDUSTRI


NPM : 40522100116
TUGAS 3

Material Teknik
1. Jelaskan mengenai perkembangan Teknologi Keramik yang berkembang pesat &
produk-produk yang dihasilkan dari rekayasa Teknologi Keramik
2. Jelaskan mengenai pengertian Polimer, sejarahnya dan siapa penggagasnya dan
penggunaannya secara luas di masyarakat.
3. Jelaskan produk-produk hasil reaksi polimerisasi dan produk-produk hasil reaksi
kondensasi.
4. Jelaskan mengenai :

a. Polistirena, tulis rumus kimanya dan contoh produknya


b. Polvinil Klorida (PVC) , sifat-sifatnya dan contoh produknya. Tullis minimal 10
produk yg dihasilkan dari PVC
c. Polimetil Pentena , sifat-sifatnya dan contoh produknya.

Jawaban
1. keberadaan teknologi yang makin maju telah memudahkan industri menciptakan
keramik dengan finishing alami-realistis seperti menyerupai kayu, batu, granit, dan
bunga, yang saat ini sangat populer.
industri keramik telah menjadi industri yang bersifat unggul, baik dilihat secara
nasional maupun internasional, prospek kerja dari industri keramik sendiri memilki
peluang yang sangat besar sehingga jangka waktu yang didapatpun akan cukup
panjang. Seiring berjalannya waktu dan berkembang pesatnya teknologi,
pertumbuhan pasarpun ikut mengalami peningkatan yang signifikan, terutama
dalam hal cakupan yang berbahan dasar bangunan seperti: tile atau ubin. Kualitas
yang dimiliki industri dari dalam negeripun tidak kalah saing dari industri ternama
dari Negara-negara di dunia lainnya. Sumber ini terbukti bahawa, Indonesia telah
menduduki peringkat keenam dari beberapa Negara di dunia lainnya yang menjadi
produsen terbaik yang telah dikatakan oleh Wakil Kementerian Perindustrian Dunia
yaitu Alex S.W Retraubun, Produksi dari keramik nasional di setiap tahunnya dapat
mengalami peningkatan baik secara signifikan maupun secara perlahan-lahan.
Karena adanya pelayanan berupa kontribusi yang begitu layak dan juga baik dapat
mendukung pertumbuhan perekonomian nasional bagi industri keramik. Adapun
keunggulan yang dimiliki industri keramik nasional yaitu karna banyaknya tersedia
bahan baku dari alam yang membantu mencukupi dalam proses pembuatan
keramik. Alat-alat rumah tangga yang biasa dipakai semuanya berasal dari bahan
keramik misalnya : teko, cangkir dll. Bukan hanya di gunakan dalam pemenuhan
kebutuhan rumah tangga keramik juga di butuhkan untuk bahan bangunan seperti :
batu-bata, tile, serta pipa keramik yang berfungsi sebagai pembuangan. . Beberapa
industri keramik di Indonesia yang bertaraf nasional pasti memiliki keunggulan
dibandingkan dengan produsen yang dimiliki oleh beberapa Negara lain antara lain
karna ketersediaannya deposit dalam bahan baku pada olahan keramik yang
terbilang cukup besar di seluruh wilayah Indonesia contohnya: zircon, ball clay
serta bahan bakar gas untuk membantu proses produksi.
Produk hasil teknologi keramik:
- vas bunga
- piring
- gelas
2. Bahan-bahan polimer alam yang sejak dahulu telah dikenal dan dimanfaatkan,
seperti kapas, wool, dan damar. Polimer sintesis dikenal mulai tahun 1925, dan
setelah hipotesis makromolekul yang dikemukakan oleh Staudinger mendapat
hadiah Nobel pada tahun 1955, teknologi polimer mulai berkembang pesat.
Beberapa contoh polimer sintesis yang ada dalam kehidupan seharihari, antara lain
serat-serat tekstil poliester dan nilon, plastik polietilena untuk botol susu, karet
untuk ban mobil dan plastik poliuretana untuk jantung buatan. Polimer merupakan
rangkaian atom yang panjang dan berulang-ulang dan dihasilkan daripada
sambungan beberapa molekul lain yang dinamakan monomer. Monomer-monomer
ini mungkin serupa, atau mungkin juga mempunyai satu atau lebih kumpulan kimia
yang diganti. Perbedaan ini dapat mempengaruhi sifat-sifat polimer seperti
keterlarutan, sifat lentur atau kekuatan. Polimer terdiri dari (Poly artinya banyak
dan mer berarti bagian) sehingga polimer dapat diartikan sebagai Molekul besar
yang terbentuk dari susunan ulang molekul kecil (monomer). Monomer merupakan
molekul organik sederhana yang reaktif. Monomer-monomer ini mungkin serupa,
atau mungkin juga memiliki satu atau lebih kumpulan kimia yang di ganti
3. - Produk hasil reaksi polimerisasi

Nania polilnier Monomer Aplikasi


Polyethylene Etone Katong, insulator kabel, botol
Polypropylene l-propene Fibers, karpet indoor-outdoa, botol
Styrofoam, tableware (garpi, pisau,
Polystyrene Serene sendok) tempat sampah,
videocassette case
Pembungkus makanan, botol,
Poly(vinyl pelapis
chloride) Vinyl chloride
lantai, kulit sintetis, pipa air dan
(PVC) pembuangan
Polytetrafluoroethyle Nonstick surface, plumbing tape
ne Trafluoroethen chemical resistant containers and
(Teflon) e films
Poly(methyl
methacrylate) Methyl Pengganti kaca, cat, dan produk-
(Lucite, Plexiglass) methacrylat produk rumah tangga
e
Polyacrylonitrile Fibers untuk pembuatan
(Acrilan, Orion, Acrylonitrile knitshirts, sweaters, blankets,
Crelan)
dan carpets
Pofy(vlnyi acetale) Adhesives (Elmer's glue), cat,
(PVA) Vinyl acetate pelapis
tekstil, dan permen karet
2-methyl-1,3- Karet gelang, gloves, ban, conveyor
Karet alam butadiene belts, dan perkakas rumah tangga
Polychlorprene 2-methyl-1,3-
(neopnene robber) butadiene Karet tanah bensin dan minyak
Styrene butadiene
rubber (SBR) - Karet tak-pantul untuk ban

- Produk hasil reaksi kondenisasi

Nama polimer Aplikasi


Polyamides (nylon) Fibers, molded objects
Polyesters (Dacron, Mylar, Fortrel) linear polyesters, fibers, recording tape
Polyesters (Glyptal resin) Cross-linked polyesters, paint
Polyesters (Casting resin) Cross-linked dengan styrene dan benzoyl
peroxide, fiberglass boat resin, casting resin
Phenol-formaldehyed (Bakelite) Dicampur dengan filter, molded electrical
cases, adhesives, laminates, varnishes
Cellulose acetate Photographic film;
Silicones Water-repellent coatings, temperature-
resistant fluids, lubbers
Polyurethanes Foams, fibers

4. A) Polistiren adalah jenis plastik termop lastik yang termurah dan paling berguna
serta bersifat jernih, keras, halus, mengkilap, dapat diperoleh dalam berbagai warna,
dan secara kimia tidak reaktif. Stirena merupakan cairan yang tidak berwarna
menyempai minyak dengan bau seperti benzena dan memiliki rumus kimia
C6H5CH = CH2 atau ditulis sebagai C8H8. Salah satu jenis polistirena yang cukup
populer di kalangan masyarakat produsen maupun konsumen adalah polistirena
foam. Polistirena foam dikenal luas dengan istilah stirofoam yang seringkali
digunakan secara tidak tepat oleh publik karena sebenarnya stirofoam merupakan
nama dagang yang telah dipatenkan oleh perusahaan Dow Chemical. Oleh
pembuatnya Stirofoam dimaksudkan untuk digunakan sebagai insulator pada bahan
konstruksi bangunan

b) Polivinil adalah salah satu jenis plastik yang dibuat secara termoplastic. Salah
satu contohnya yang paling banyak digunakan adalah poli vinil klorida (PVC). Sifat
PVC adalah keras, kaku, dan sedikit rapuh, dapat melunak pada pemanasan 80°C
tanpa titik lebir yang tajam. Resin PVC tersebut masih memerlukan langkah-
langkah untuk diubah menjadi berbagai produk akhir yang bermanfaat. Biasanya
polivinil klorida banyak digunakan untuk pipa, isolator kabel, botol plastik, plastik
pembungkus, dan lain-lain.
Pengolahan PVC menjadi produk akhir adalah dengan pembuatan campuran.
Campuran tersebut adalah resin PVC yang telah dicampur dengan bahan-bahan
tambahan dengan fungsi tertentu, sehingga dapat untuk diproses menjadi produk
dengan sifat-sifat yang diinginkan. Sifatsifat yang diinginkan meliputi warna,
kefleksibelan bahan, ketahanan terhadap sinar ultra violet, kekuatan mekanik
transparansi, dan lain-lain sesuai dengan produk apa yang akan dibuat.
c) Plastik poli metil pentena adalah plastik yang ringan dan melebur pada suhu
240°C. Barang yang dibuat dari PMP bentuknya tidak berubah bila dipanaskan
sampai 200°C dan daya tahannya terhadap benturan lebih tinggi dari barang yang
dibuat dari polistiren. Bahan ini tahan terhadap zat-zat kimia yang korosif dan tahan
terhadap pelarut organik, kecuali pelarut organik yang mengandung klor, misalnya
kloroform dan karbon tetraklorida. PMP cocok untuk membuat alat-alat
laboratorium dan kedokteran yang tahan panas dan tekanan, tanpa mengalami
perubahan, Barang-barang dari bahan ini tahan lama

Anda mungkin juga menyukai