Anda di halaman 1dari 4

RANGKUMAN SBdP

Teknik – teknik pembuatan patung:


Teknik pahat menjadi salah satu teknik yang sering digunakan dan popular
dalam pembuatan patung
Teknik membentuk, membentuk kerap digunakan oleh para pengrajin patung
Teknik merakit
Teknik modeling
Teknik butsir
Teknik cor
Teknik las

Contoh – contoh patung:


Garuda Wisnu Kencana, bali
Tugu Monas, Jakarta
Patung Dirgantara / Pancaran, Jakarta
Patung ikan sura dan baya, Surabaya
Monumen Pancasila sakti
Tugu Proklamasi
Patung Jaleswewa Jayamahe, Surabaya

Pengertian Pola Lantai


Pola lantai merupakan bentuk posisi/formasi dalam seni tari. Pola lantai
terbagi menjadi 2, yaitu garis lurus dan garis lengkung. Setiap desain pola lantai
memiliki kelebihan dan kekurangan nya masing², biasanya disesuaikan dengan
makna tarian.

Bahan Untuk Membuat Patung


•A.Bahan Lunak : tanah liat, plastisin dan polytein
•B.Bahan sedang : gips dan kayu lunak
•C.Bahan keras : kayu, batu-batuan, semen, pasir, perunggu, fiberglass, dll nya.
•Poster
Poster adalah sebuah plakat yang dipasang di tempat umum.Biasanya poster
berupa gambar atau tulisan yang ditempelkan pada bidang berukuran besar
Contoh poster : Pendidikan,niaga,kegiatan,penerangan,kampanye,afirmasi,dan
poster propaganda

•Interval nada
Interval nada adalah jarak frekuensi antara nada satu ke nada yang
lainnya,baik jarak nada ke atas atau jarak nada ke bawah. Setiap interval nada
memiliki jarak yang berbeda-beda dan setiap interval nada memiliki nama
tersendiri

Karya seni rupa


•Seni rupa adalah
adalah cabang seni
yang membentuk
karya seni dengan media yang bisa ditangkap mata
dan dirasakan dengan rabaan.

Contoh seni rupa


1. Seni lukis
2. Seni grafis
3. Seni patung
4. Seni keramik

Reklame komersial dan non komersial


•Reklame komersial adalah media reklame untuk mempromosikan suatu
produk atau jasa untuk mempengaruhi pemikiran dan perilaku konsumen
untuk membeli atau menggunakan produk atau jasa tersebut.

Contoh reklame komersial :


1. Spanduk
2. Iklan televisi
3. Billboard
•Reklame non komersial adalah jenis reklame yang tidak memiliki tujuan untuk
mempromosikan produk atau layanan secara langsung, reklame ini lebih
ditujukan untuk menyampaikan pesan-pesan sosial, politik, atau budaya yang
bertujuan untuk memberikan pengaruh positif pada masyarakat

Contoh reklame non komersial :


1. Kampanye kesehatan
2. Kampanye hak-hak perempuan
3. Kampanye perlindungan lingkungan

Non Kormesial Kormesial

Apa itu tangga nada mayor dan minor?


A. Pada tangga nada mayor pola interval yang digunakan 1-1-1/2-1-1-1/2-1-1
B. Sedangkan pola interval untuk tangga nada minor adalah 1-1/2-1-1-1/2-1-
1
Pola lantai dan contoh tariannya
A. Tari saman dengan pola lantai garis lurus
B. Tari seudati dengan pola lantai garis lurus, lengkung, zig-zag
C. Tari piring dengan pola lantai lengkung dan lingkaran
D. Tari jaipong dengan pola antai garis lurus dan zig-zag

Anda mungkin juga menyukai