Anda di halaman 1dari 3

Hasil Pengumpulan Data

No Observasi Nama
Wawancara Dokumentasi
Patung
Boru 1. Patung boru saroding
Saroding memiliki makna
“Dekke Sabulan Tu
Tonggina Tu
Tabona”. Yang artian
tidak boleh ingkar
janji. Dan dari patung
1 ini juga di angkat dari
kisah Danau Toba.
2. Patung boru saroding
tersebut hanya dari
segi estetika atau
keindahannya saja.
Petani 1. Patung petani nenas
Nenas merupakan sosok
seorang ibu rumah
tangga yang pekerja
keras.
2. Patung tersebut
mencerminkan hasil
2 bumi dari daerah
Sipahutar yaitu nanas
3. Patung tersebut juga
menyampaikan pesan
untuk menghargai
para petani,
khususnya seorang
ibu.
Penjual 1. Patung ombus-ombus
ombus- menceritakan bahwa
ombus dahulu semua orang
yang berjualan
ombus-ombus
menggunakan sepeda,
dimana hal tersebut
membantu sang
penjual untuk
menjajankan
dagangannya kepada
3 pengendara mobil
yang lalu lalang.
2. Patung ini juga
menjadi ikon kota
siborong-borong
3. Patung tersebut juga
menceritakan bahwa
kota siborongborong
terkenal dengan
makanannya yang
khas yaitu ombus-
ombus.
4 Durian 1. Patung ini memiliki
kacang arti bahwa Tarutung
merupakan arti dari
Durian. Kemudian
kacang dan nanas
merupakan hasil bumi
dari kota tarutung
juga.
2. Dari pandangan
mengenai patung
Durian Kacang, posisi
patung ini dibuat
tidak tepat dalam
penempatannya

No Potongan Gambar penanda Petanda


1

Anda mungkin juga menyukai