Anda di halaman 1dari 19

LAPORAN

PELAKSANAAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN (PKL)


MENYETEL KATUP
DI DIPALMA

Disusun Oleh :

Nama : Fredy Aprianto Kurniawan


NIS : 2122100011
Kelas : XI TKRO
Kompetensi Keahlian : Teknik Kendaraan Ringan Otomotif

SMK YADIKA KALIJATI


Jl. Kalijati Purwadadi, Desa Kaliangsana RT07/RW 01 Kec. Kalijati
Kab. Subang – Jawa Barat, 41271
TP 2022/2023
LEMBAR PENGESAHAN

LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN (PKL)


SMK YADIKA KALIJATI
Jl. Kalijati Purwadadi No 02, Desa Kaliangsana Kec. Kalijati
Kab. Subang – Jawa Barat

Waktu Pelaksanaan
4 Januari 2023 s/d 5 April 2023

Laporan kegiatan dalam melaksanakan praktik kerja lapangan di dunia industri


Disahkan pada hari …………… Pada tanggal …………………………………..

Disetujui Oleh :

Kepala Program Keahlian Pembimbing Sekolah

Rusnandi, S.T. Dean Andinugraha, S.TR.KOM

Kepala
SMK Yadika Kalijati

Handri Zakki Pratama, S.Pd.

2
LEMBAR PENGESAHAN
LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN (PKL)

DIPALMA

Jl. Raya, Kalijati, Kaliangsana. Kec. Kalijati, Kab. Subang-Jawa Barat

Laporan kegiatan dalam melaksanakan praktik kerja lapangan di dunia industri ini
Di setujui dan disahkan pada hari …………… Pada tanggal ……………………..

Disetujui Oleh :

Pemimpin Perusahaan Pembimbing Perusahaan

SURYADI JAJANG NURJAMAN

3
IDENTITAS SISWA

Nama : Fredy Aprianto Kurniawan

Tempat, Tanggal Lahir : Subang, 27 April 2005

Jenis Kelamin : Laki-laki


No. Induk Siswa : 2122100011
Sekolah : SMK YADIKA KALIJATI
Alamat : Kap. Ciruluk,RT.13/03.RW,Desa. Ciruluk,
Kec. Kalijati, Kab. Subang, Jawa Barat
No. Telepon : +62 821 1717 2497
Nama Orang Tua/Wali : Lilis Kurniasih
Alamat Orang Tua/Wali : Kap. Ciruluk, RT.15/03RW,Desa. Ciruluk,
Kec. Kalijati, Kab. Subang, Jawa Barat
No. Telp. Orang Tua/Wali : +62 821 1849 4702

IDENTITAS PERUSAHAAN / INSTANSI


TEMPAT PRAKTIK KERJA LAPANGAN

Nama Perusahaan : DIPALMA


Alamat : Jl. Raya, Kalijati , Kaliangsana. Kec. Kalijati,
Kab. Subang-Jawa Barat

Nomor Telepon : 081280260580


Nomor Faximile :-
Nama Pimpinan : Suryadi
Nama Pembimbing : Jajang Nnurjaman

4
DAFTAR ISI

LEMBAR PENGESAHAN..............................................................................................
LEMBAR PENGESAHAN............................................................................................
DAFTAR ISI...................................................................................................................
KATA PENGANTAR....................................................................................................
BAB I PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang Praktik Kerja Lapangan.........................................................
1.2 Maksud dan Tujuan Praktik Kerja Lapangan.................................................
1.3 Tempat Dan Waktu Pelaksanaan....................................................................
1.4 Uraian kegiatan……………………………………………………...............
BAB II GAMBARAN UMUM
2.1 Sejarah Berdiri Perusahaan..............................................................................
2.2 Profil Perusahaan............................................................................................
2.3 Struktur organisasi bengkel.............................................................................
BAB III KAJIAN TEORI
3.1 Fungsi Menyetel Katup...................................................................................
3.1 Cara Menyetel Katup.......................................................................................
BAB IV PELAKSAAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN
4.1 Dasar Pemilihan Masalah................................................................................
4.2 Pembahasan.....................................................................................................
4.2.1 Melaksanakan Menyetel Katup...................................................................
BAB V PENUTUPAN
5.1 Kesimpulan .....................................................................................................
5.2 Saran ...............................................................................................................
DAFTAR PUSTAKA…………………………….........……………………………….6
LAMPIRAN ....................................................................................................................

5
KATA PENGANTAR

Puji Syukur atas kehadirat Tuhan Yang Maha Esa yang telah melimpahkan
nikmat, rahmat, serta hidayah-Nya sehingga kami dapat melaksanakan dan
menyelesaikan Praktik Kerja Lapangan (PKL) di Bengkel Dipalma. Karena tanpa
nikmat-Nya, mungkin belum tentu bisa menyelesaikan kegiatan ini dari awal
sampai akhir.

Dengan ini, kami juga mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang
telah membantu dan mendukung pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan ini. Dengan
selesainya laporan ini kami ucapkan terimakasih kepada:
1. Handri Zakki Pratama, S.Pd, Selaku KepalaSMK Yadika Kalijati
2. Rusnadi. ST, Selaku Kepala Program
3. Dean Andinugraha, S.TR.KOM Selaku Pembimbing Dari SMK Yadika
Kalijati
4. Jajang Nurjaman, Selaku pembimbing Industri

Kami tahu, masih banyak kekurangan dalam pelaksanaan dan penyusunan


Laporan Prakerind ini. Namun kami telah berusaha semaksimal mungkin dalam
melaksanakannya.Semoga dengan kegiatan Praktek Kerja Lapagan ini dapat
meningkatkan kemampuan dan kwalitas kami dalam Dunia Usaha.

Subang, 5 April 2023

Penulis

Fredy Aprianto Kurniawan

6
BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang Praktik Kerja Lapangan


Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) akan mempersiapkan dan
memberikan pembekalan yang matang kepada siswa guna menunjang kesuksesan
dalam Dunia Usaha.Dengandiadakaannya Praktik Kerja Lapangan siswa akan
mendapatkan pengalaman tentang Dunia Kerja dan siswa diharapkan dapat
menuliskan hasil laporan tersebut dalam bentuk Laporan.

1.2 Maksud danTujuan Praktik Kerja Lapangan


Adapun Maksud dan Tujuan dari kegiatan Praktek Kerja Lapangan
diantaranya:
a. Menghasilkan tenaga kerja yang memiliki keahlian profesional dengan
tingkat pengetahuan, keterampilan, dan etos kerja yang sesuai dengan
tuntutan lapangan kerja.
b. Memperkokoh kesesuaian dan kesepadanan antara sekolah dengan dunia
kerja.
c. Memberi pengakuan dan penghargaan terhadap pengalaman kerja sebagai
bagian dari proses pendidikan.
d. Meningkatkan efisiensi proses pendidikan dan pelatihan tenaga kerja yang
berkualitas profesional.
e. Untuk mencapai Visi dan Misi SMK Yadika Kalijati.

1
1.3 Tempat dan Waktu Pelaksanaan
TempatPKL : Dipalma Kaliangsana
WaktuPelaksanaan : 4 Januari 2023 s/d 5 April 2023

HARI JAM MASUK ISTIRAHAT PULANG


Senin s/d Kamis 08:00 08:00 12:00 17:00
Jum'at 08:00 08:00 11:30 17:00
Sabtu 08:00 08:00 12:00 17:00

1.4 Uraian Kegiatan

NO HARI/TANGGAL KEGIATAN
1 Rabu,04,01,2023 Menyetel Katup
2 Jum’at,27,01,2023 Mengganti Kopling
3 Senin,06,02,2023 Membersihkan Area Bengkel
4 Sabtu,01,04,2023 Membersihkan Perseneleng

2
BAB II
PROFIL PERUSAHAAN

2.1 Sejarah Berdiri Perusahaan


Sejarah pendirian bengkel dipalma berdiri pada tahun 2013 atau kisaran
10 tahun lalu pemilik bengkel tersebut bernama bapak haji sang pemilik
mendirikan bengkel tersebut dengan alasan hobi, modal awal yang dikeluarkan
tidak bisa disebutkan serta pendapatan perbulan tidak bisa di sebutkan, bengkel
dipalma mobil memiliki 6 pegawai bengkel tersebut menjual berbagai macam
sperpat mobil, oli mesin ban dan sebagainya.

2.2 Profil Perusahaan


Bengkel dipalma bertempat di jalan raya Kalijati depan pabrik waskita
beton dipinggir musholla, dipalma bengkel banyak menyediakan berbagai
onderdil mobil, seperti oli mesin, spenbel, saringan oli, baud-baud dan masih
banyak lagi di tanganni oleh mekanik yang berpengalaman, seperti a sidiq dia
mekanik mobil besar seperti toronton,Fuso,bis,mang lis dia ahli dalam bidang
kelistrikan dan mobil tua dan mang surya, sholeh ahli dalam mobil modem
seperti avanza, avp, kijang dan lainnya dan ada juga yang berjaga di toko yaitu A
Jefri, dia mengalayani pelanggan yang ingin membeli onderdil dan sebagainya.

2.3 Struktur organisasi bengkel (DIPALMA)

Suryadi
Pemimpin Perusahaan

Jajang Nurjaman Koleng


Pembingbing Perusahaan Mekanik Storing

3
BAB III
KAJIAN TEORI

Dalam kegiatan Praktik Kerja Lapangan yang dilaksanakan selama 3 bulan


terhitung dari tanggal 4 Januari 2023 s/d 5 April 2023 yang bertempat di Bengkel
Dipalma. Jl Raya Kalijati, Kaliangsana, Kalijati Kabupaten Subang, Jawa Barat,
banyak hal yang kami lakukan.

Semoga dengan adanya kegiatan ini dapat menambah pengalaman


dankemampuan kami dalam jurusan yang kami pilih (Teknik Kendaraan Ringan
Otomotif)

Pada kajian teori ini saya akan membahas salah satu materi yang akan saya
bahas yaitu:melaksanakan penyetelan katup

3.1 Fungsi Menyetel Katup


Menjamin efisiensi pembuangan gas sisa pembakaran dari dalam silinder
mobil ke udara bebas melalui exhaust manifold. Agar pengaturan keluar
masuknya udara dan bahan bakar pada silinder mobil dapat bekerja secara
optimal. Menjaga performa mobil agar tetap stabil.
3.2 Cara Menyetel Katup
Menetukan Posisi Piston Silinder 1 atau 4 Posisikan Pada TMA

Patsikan salah satu piston silinder 1 atau 4 pada top kompresi dengan cara
memutar pully searah jarum jam dengan kunci 19 sampai putarannya tanda
titik mati atas (TMA) tepat. Tanda TMA terletak pada puli motor (gambar)
atau pada roda gaya. Tentukan posisi saat akhir langkah kompresi pada
silinder 1. Setelah tanda coakan tersebut sudah berada pada posisi 0 derajat,
ada dua kemungkinan yaitu berada pada posisi TOP 1 atau silinder 1 berada di
akhir langkah kompresi atau TOP 4 silinder 4 berada di akhir langkah
kompresi.

9
Silahkan buka tutup kepala silinder agar batang katup dan push rod terlihat.
Biasanya dengan melihat pergerakan katup sebelum coakan sampai posisi 0
derajat bisa digunakan untuk membedakan posisi di TOP 1 atau TOP 4, yaitu:

1. Melihat pergerakan katup

Dengan melihat pergerakan katup IN dan katup EX untuk silinder nomor 1


dan silinder nomor 4 yang mana kedua-duanya bergerak untuk membuka.

Pada katup yang kedua-duanya bergerak, maka katup tersebut tidak dapat
disetel karena sedang berada di akhir langkah buang dan awal langkah hisap.
Contohnya, jika kedua katup yang bergerak ada pada silinder nomor 4 maka
mesin tersebut sedang berada di TOP 1.

CARA PEYETELAN KATUP

1. Menetukan Posisi Piston Silinder 1 atau 4 Posisikan Pada TMA

Patsikan salah satu piston silinder 1 atau 4 pada top kompresi dengan cara
memutar pully searah jarum jam dengan kunci 19 sampai putarannya tanda
titik mati atas (TMA) tepat. Tanda TMA terletak pada puli motor (gambar)
atau pada roda gaya. Tentukan posisi saat akhir langkah kompresi pada
silinder 1.

Setelah tanda coakan tersebut sudah berada pada posisi 0 derajat, ada dua
kemungkinan yaitu berada pada posisi TOP 1 atau silinder 1 berada di akhir
langkah kompresi atau TOP 4 silinder 4 berada di akhir langkah kompresi.

Silahkan buka tutup kepala silinder agar batang katup dan push rod terlihat.
Biasanya dengan melihat pergerakan katup sebelum coakan sampai posisi 0
derajat bisa digunakan untuk membedakan posisi di TOP 1 atau TOP 4, yaitu:

9
1. Melihat pergerakan katup

Dengan melihat pergerakan katup IN dan katup EX untuk silinder nomor 1


dan silinder nomor 4 yang mana kedua-duanya bergerak untuk membuka.

Pada katup yang kedua-duanya bergerak, maka katup tersebut tidak dapat
disetel karena sedang berada di akhir langkah buang dan awal langkah hisap.
Contohnya, jika kedua katup yang bergerak ada pada silinder nomor 4 maka
mesin tersebut sedang berada di TOP 1. Akhir langkah kompresi dapat
diketahui dari adanya celah pada kedua katupnya, karena posisi kedua katup
tertutup atau tidak ada penekanan pada komponen penekan katup. Sementara
untuk akhir langkah buang/awal langkah isap dapat diketahui dari adanya
penekanan pada komponen penekan katup isap dan buang atau adanya
pergerakan katup isap dan buang (overlaping) jika puli digerakkan bolak-balik
pada daerah sekitar TMA.

2. Memeriksa push rod

Dengan memeriksan push rod dimana saat katup dalam kondisi bebas yaitu
tidak tertekan atau tertutup, maka push rod bisa dipastikan tidak tertekan. Push
rod akan bisa digerakan (diputar) apabila dipegang. Jika push rod bisa
bergerak pada silinder 1 baik katup IN maupun EX, maka bisa dipastikan
bahwa silinder tersebut sudah berada pada posisi TOP 1

9
BAB VI
PELAKSANAAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN

4.1 DASAR PEMILIHAN MASALAH


a) Melaksanakan Penyetelan Katup

4.2 PEMBAHASAN

4.2.1 Melaksanakan Penyetelan Katup


Untuk melaksanakan penyetelan katup ada, beberapa alat yang harus
disiapkan terlebih dahulu.yaitu Kunci Ring ukuran 14/12.Kunci Ring atau
kunci Shock ukuran 14/17/19 yang akan digunakan untuk memutar pully.
Obeng Plus ( + ) dan Minus ( – ). Feeler Gauge, alat untuk mengukur
ketebalan celah. Tool Box Set.Dan berikut langkah-langkahnya:
 Buka cover kepala silinder.
 Posisikan mesin pada TOP 1. ...
 Lakukan penyetelan celah katup pada silinder 1. ...
 Lakukan penyetelan pada silinder lainnya. ...
 Putar pulley satu putaran. ...
 Pasang cover kepala silinder dan jangan lupa merapikan alat dan
benda kerja.

9
BAB V
PENUTUP

5.1 Kesimpulan
Setelah melakukan kegiatan PKL (Praktik Kerja Lapangan) ini, sangat
banyak pengalaman dan ilmu yang kami dapatkan. Jika di sekolah kita diajarkan
bermacam-macam teori, maka saat Praktek Kerja Lapangan teori itu akan
digunakan sebagai dasar dalam melaksanakan suatu kegiatan (Praktek). Selama
pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan kami berlangsung, kami ditempatkan di
bengkel sebagai mekaik dan membatu kegiatan yang lain seperti storing Pada
intinya, kegiatan Praktik Kerja Lapangan ini sangat berguna untuk
mengembangkan apa yang di ajarkan di sekolah. Praktek Kerja Lapangan bisa
disebut sebagai pelengkap dan proses pematangan/pemantapan kelak saat sudah
berkecimpung dalam dunia usaha.

5.2 Saran
saya sadar, dalam melaksanakan Praktik Kerja Lapangan ini masih banyak
kekurangan. Namun telah melaksanakannya secara maksimal. Selain itu, Laporan
Praktik Kerja Lapangn ini juga masih jauh dari sempurna. Oleh karena itu, saran
yang membangun sangat diperlukan guna memperbaiki Laporan yang masih jauh
dari sempurna ini.

8
DAFTAR PUSTAKA
Link cara menyetel katup
https://www.geraiteknologi.com/2021/05/cara-menyetel-celah-katup-4-silinder.html

9
LAMPIRAN

Sedang Membersihkan Area Bengkel

10
Penyerahan Siswa Ke Tempat PKL

13
Sedang Membereskan kunci

13
Penjemputan Siswa PKL

13

Anda mungkin juga menyukai