Anda di halaman 1dari 8

MODUL AJAR

DASAR DESAIN KOMUNIKASI VISUAL

A. IDENTITAS PENULIS MODUL


Penyusun : Tri Angga Mario Nani,S.Kom
Instansi : SMK Negeri 1 Bagor
Tahun : 2022
Jenjang : SMK
Mata Pelajaran : Dasar Desain Komunikasi Visual
Fase/Kelas : E/X
Alokasi : 4 JP (1 Kali Pertemuan x 45 Menit)
Materi Pokok : Pengenalan Kamera DSLR
Kode Perangkat :
Jumlah Peserta Didik : 36
Moda : Luring

B. FASE DAN ELEMEN


Fotografi Dasar : Pengenalan Kamera DSLR

C. CAPAIAN PEMBELAJARAN
Pada akhir fase E, peserta didik mampu memahami peralatan fotografi dan dapat
mengidentifikasi alat yang digunakan dalam pemotretan. Menerapkan
pengetahuan dan keterampilan fotografi baik penggunaan peralatan fotografi.

D. INDIKATOR PEMBELAJARAN
a. Peserta didik mampu menganalisa (C4) fungsi dari tombol tombol kamera
DSLR
b. Peserta didik mampu menyimpulkan (C5) fungsi dari keseluruhan tombol
kamera DSLR.
c. Peserta didik mampu merangkaikan (C6) lensa dan alat tambahan kamera
DSLR.

E. TUJUAN PEMBELAJARAN
a. Dengan mengamati media ajar berupa Augmented Reality(C), peserta
didik(A) dapat menganalisa(B) fungsi semua tombol pada kamera DSLR
dengan jelas(D).
(KKO C4)
b. Melalui pengamatan (C), peserta didik(A) dapat menyimpulkan(B) fungsi
dari keseluruhan tombol kamera DSLR dengan tepat (D).
(KKO C5)
c. Peserta didik(A) dapat merangkaikan(B) lensa dan alat tambahan (C).
kamera DSLR dengan tepat(D (KKO C6)

F. PEMAHAMAN BERMAKNA
a. Pengenalan Kamera DSLR
b. Pengetahuan tentang fungsi dari semua tombol pada kamera DSLR.
c. Pengetahuan merangkai lensa dan alat tambahan pada kamera DSLR.

G. PROFIL PELAJAR PANCASILA


a. Peserta didik dapat menjadi mandiri ketika menjelaskan fungsi tombol kamera
DSLR.
b. Peserta didik diharapkan bisa kreatif dengan nyimpulkan semua fungsi tombol
pada kamera DSLR.
c. Peserta didik diharapkan bisa bergotong royong dalam mengerjakan tugas
kelompok

H. PERTANYAAN PEMANTIK
 Apakah anda mengenal DSLR?
 Apakah anda faham semua fungsi tombol pada kamera DSLR?
 Apa anda dapat merangkai lensa dan alat tambahan pada kamera DLSR?

I. MODEL PEMBELAJARAN
Problem Based Learning (PBL)

J. METODE
Diskusi, Tanya Jawab, Discovery Learning,

K. PENDEKATAN
Saintifik, TPACK

L. SARANA DAN PRASARANA


 Bahan : Modul Ajar dengan Augmented Reality dan Materi Berupa
e modul berupa file pdf
 Alat : Laptop/Komputer, Internet, LCD Proyektor, Handphone
 Ruang : Kelas X DKV 2
 Media Aplikasi : Whatsapp , Unity, Google drive, Adobe Reader.

M. KARAKTER PESERTA DIDIK


Peserta didik regular dengan tipikal umum yang tidak ada kesulitan dalam
mencerna dan memahami materi ajar

N. TARGET PESERTA DIDIK


Peserta didik mampu menyimpulkan semua fungsi tombol pada kamera DSLR
dan merakit lensa serta peralatan pendukung.

O. KATA KUNCI
Lensa, DSLR, Fungsi Tombol Kamera DSLR, Fotografi.

P. MATERI AJAR
Fungsi tombol pada kamera DSLR.
Merakit Lensa dan peralatan tambahan kamera DSLR.

Q. KOMPETENSI AWAL / PRASYARAT


Peserta didik memahami fotografi.

R. KEGIATAN PEMBELAJARAN UTAMA


1. Pembukaan
2. Kegiatan inti
a. Guru mengucapkan salam
b. Guru dan peserta didik berdo’a bersama
c. Guru mengajak peserta didik untuk menyanyikan lagu Nasional
(kebangsaan)
d. Guru memeriksa kehadiran peserta didik
e. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran dan garis besar kegiatan
pembelajaran dan Teknik penilaian
f. Apresepsi dengan memberikan pertanyaan pemantik
g. Menyampaikan tujuan pembelajaran
h. Peserta diskusi dengan media pembelajaran interaktif
3. Penutup

S. LANGKAH LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN


Kegiatan Pertama (4x45 Menit)
Langkah Aktifitas Guru Aktifitas Peserta Alokasi
Pembelajaran Didik Waktu
a. Guru memberi salam, a. Peserta didik 20 Menit
selanjutnya menjawab salam
Pendahuluan menanyakan kabar dan menjawab
peserta didik kabar.
b. Guru meminta salah b. Salah satu peserta
satu peserta didik didik memimpin
untuk memimpin berdoa untuk
berdo’a. mengawali
c. Guru mempersilahkan pembelajaran.
peserta didik berdiri c. Peserta didik berdiri
untuk diperiksa dan diperiksa
kerapian pakaian kerapian oleh guru.
d. Guru memeriksa d. Peserta didik
kondisi kebersihan berdiri.
dalam kelas. e. Peserta didik berdiri
e. Guru mengajak peserta dan menyanyikan
didik untuk berdiri dan lagu nasional
menyanyikan lagu f. Peserta didik
nasional. menyepakati
f. Guru bersama peserta kontrak
didik membahas pembelajaran
kontrak pembelajaran. g. Peserta didik
g. Guru menyampaikan memperhatikan
tujuan pembelajaran. arahan dari guru.
h. Guru memberikan h. Peserta didik TPACK
pertanyaan pemantik menjawab 4C
kepada peserta didik pertanyaan Critical Thinking
i. Guru memberikan pemantik dari guru. Creativity
motivasi kepada i. Pendidik Collaboration
peserta didik sebelum memperhatikan Communication
kegiatan inti. motivasi dari guru HOTS
Kegiatan Inti a. Guru memberikan a. Peserta didik 160 Menit
media ajar berupa menerima dan
materi dan gambar memahami serta
Sintaks I pemicu Augmented melihat model 3D
Reality. dari Augmented
(Mengorientasi b. Guru bertanya kepada Reality dengan
peserta didik peserta didik, informasi aplikasi Unity pada
terhadap apa saja yang anda gawai masing
masalah) peroleh setelah melihat masing.
media ajar tersebut? b. Peserta didik
c. Guru memberikan menyampaikan
kesempatan bertanya hasil observasi
kepada peserta didik media ajar dengan
lisan.
c. Peserta didik
mengajukan
pertanyaan.
a. Guru membagi peserta a. Peserta didik
Sintaks II didik dengan kelompok membentuk 6
kecil (1 kelompok 5-6) kelompok dan
(Mengorganisasi b. Guru membagikan mengajukan nama
peserta didik) LKPD kepada peserta kelompok kepada
didik. guru.
b. Peserta didik
menerima lembar
LKPD dari guru.
a. Guru memberikan a. Kelompok peserta
tugas. didik berdiskusi.
 Fungsi dari masing b. Pesera didik mecari
Sintaks III masing tombol literasi dan solusi
pada kamera DSLR atas masalah yang
(Membimbing  Simpulkan fungsi diberikan oleh guru
penyelidikan masing masing melalui LKPD.
kelompok) tombol pada c. Peserta didik
kamera DSLR. membandingkan
 Bagaimana cara fungsi dari masing
memasang dan masing tombol
melepas lensa pada kamera
serta perangkat DSLR.
tambahan yang d. Peserta didik
aman pada kamera membuat media
DSLR tayang dengan Ms,
Untuk di diskusikan Power Point.
masing masing
kelompok
b. Guru memperkenankan
peserta didik untuk
melihat literasi baik
buku maupun digital.
c. Guru meminta siswa
untuk membandingkan
fungsi dari masing
masing tombol pada
kamera DSLR.
d. Guru menugaskan hasil
observasi ditampilkan
dengan media Ms.
Power Point.
e. Guru mengawasi,
mengarahkan dan
membimbing peserta
didik.

a. Guru meberikan a. Peserta didik


Sintaks IV kesempatan kepada mempresentasikan
kelompok untuk hasil observasi
(Mengembangkan presentasi. solusi dari
dan menyajikan b. Guru melakukkan masalah yang
hasil) pengamatan dan diberikan dengan
penilaian. aplikasi Ms. Power
Point.
c. Guru memberi tugas b. Kelompok lain
kepada kelompok lain yang tidak
yang tidak presentasi presentasi
untuk bertanya. bertanya kepada
kelompok yang
presentasi.
a. Guru memberi waktu a. Peserta didik
kepada kelompok yang menyempurnakan
Sintaks V presentasi untuk media presentasi.
menyempurnakan hasil b. Peserta didik
(Menganalisa dan revisi dari kelompok mengamati guru.
mengevaluasi lain. c. Peserta didik
proses) b. Guru memberikan menyimpulkan
penguatan materi hasil eksplorasi
c. Guru memberi tugas solusi.
untuk menyimpulkan
hasil eksplorasi solusi
Kegiatan a. Guru mengajak peserta a. Peserta didik 20 Menit
Penutup didik melakukan mengisi LKPD
refleksi terhadap refleksi yang di
kegiatan yang sudah bagikan oleh guru.
dilaksanakan dan b. Peserta didik
ditulis dalam LKPD memperhatikan
refleksi. guru.
b. Guru memberikan c. Peserta didik
umpan balik terhadap memahami materi
proses dan hasil yang akan
pembelajaran. dilakukan kedepan.
c. Guru memberi tindak d. Salah satu peserta
lanjut untuk pertemuan didik memimpin
selanjutnya. berdo’a
d. Guru meminta salah e. Peserta didik
satu peserta didik menjawab salam
untuk memimpin dari guru.
berdo’a.
e. Guru menutup
pelajaran dengan
mengucapkan salam.

T. ASESMEN
 Sikap (Profil Pelajar Pancasila) berupa jurnal sikap
 Performa dalam bentuk presentasi
 Tertulis dalam bentuk essay

U. REFLEKSI SISWA
 Menurut Anda, apakah sudah tergambar tentang fungsi tombol pada kamera
DSLR? Coba sebutkan nama tombol dan fungsinya minimal 5!
 Menurut Anda, apakah sudah dapat menyimpulkan seluruh tombol pada
kamera DSLR?
 Menurut anda apakah dapat merakit lensa dan perangkat tambahan pada
kamera DLSR dengan aman?

V. REFLEKSI GURU
 Menurut anda, apakah metode yang digunakan untuk mencapai tujuan
aktifitas telah sesuai ?
 Menurut anda, apakah aktifitas tema telah berjalan sesuai dengan alur ?
 Menurut anda, apa kendala dan hambatan dalam melaksanakan aktifitas fase
ini?
 Menurut anda apakah pesan dimensi profil pelajar Pancasila sudah tercapai ?

W. LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK


a. Lembar Kerja 1
 Buat kelompok beranggotakan 5-6 peserta didik
 Buat nama per kelompok
 Siapkan aplikasi Microsoft power point.

b. Lembar Kerja 2
 Analisiskan fungsi dari fungsi masing masing tombol pada kamera DSLR.
 Simpulkan fungsi semua tombol pada kamera DSLR?
 Bagaimana cara yang paling aman untuk merangkai lensa dan perangkat
tambahan pada kamera DSLR!
Kerjakan dengan anggota kelompok dan presentasikan dengan aplikasi
Microsoft power point.

c. Rubrik Penilaian Sikap.


Indikator Aspek Pengamatan Skor
Disiplin Hadir tepat waktu 3. Jika ketiga aspek
terpenuhi
Pembuatan presentasi 1. Jika dua aspek
tepat waktu terpenuhi
Tertip mengikuti 1. Jika satu aspek
pelajaran terpenuhi
Tanggung jawab Keaktifan dalam 3. Jika ketiga aspek
kelompok terpenuhi
Mengakui kesalahan 2. Jika kedua aspek
terpenuhi
Selalu melaksanakan 1. Jika satu aspek
amanat dan perintah terpenuhi
Nilai Sikap : 3 = Baik, 2 = Cukup dan 1 = Kurang

d. Lembar Penilaian Sikap


No Nama Kelas Disiplin Tanggung Jawab
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30
31
32
33
34
35
36

e. Lembar Penilaian Presentasi Kelompok


No Kriteria Penilaian Kurang Cukup Baik Sangat
(20-39) (40-59) (60-79) Baik
(80-100)
1 Penguasaan materi
2 Alat Peraga & Power
Point
3 Kekompakan
Pembagian Kerja
4 Penyampaian

X. PENGAYAAN DAN REMIDIAL


 Pengayaan diberikan kepada peserta didik yang sudah mampu sesuai dengan
tujuan
 pembelajaran dalam bentuk materi yang lebih kompleks .
 Remedial diberikan kepada peserta didik yang masih kurang mampu
memahami dan mengerjakan asesmen secara tertulis/daring dalam bentuk
materi dan lembar.

Anda mungkin juga menyukai