Anda di halaman 1dari 2

Malinau, 1 Maret 2021

Kepada Yth :
BUPATI MALINAU
Cq. Kepala BKPP Kabupaten Malinau
di -
Tempat

Perihal: Laporan hasil Studi Program Sarjana Kedokteran

Sehubungan telah selesainya masa studi saya di Universitas Wijaya Kususma Bangsa
program studi Kedokteran, dengan ini saya ucapkan banyak terima kasih kepada Bupati Malinau,
Wakil Bupati Malinau, Sekretaris Daerah Kabupaten Malinau, Asisten Administrasi Umum,
Kepala Badan Kepegawaian Pendidikan dan Pelatihan Kabupaten Malinau dan seluruh pihak
terkait di Pemerintahan Kabupaten Malinau yang selama ini sangat membantu biaya penunjang,
bimbingan, motivasi dan doa selama saya kuliah sehingga saya bisa menyelesaikan program ini
dengan sangat baik.
Sebagaimana Surat Keputusan Bupati Malinau Nomor: 440/K.381/2013 tentang
Penunjukan Mahasiswa Program Sarjana (S-1) Kedokteran Ikatan Dinas Dilingkungan
Pemerintah Kabupaten Malinau Tahun 2013 tertanggal 17 oktober 2013, saya merupakan salah
satu dari 30 mahasiswa yang ditunjuk dan dipercayakan mengikuti Program Sarjana (S-1)
kedokteran ikatan dinas pada Universitas Wijaya Kususma Surabaya Dilingkungan Pemerintah
Kabupaten Malinau dan menyelesaikan tahapan menjadi dokter umum, dimulai dari program:
sarjana kedokteran, program profesi dokter, dan intrensip yang baru saya selesaikan tanggal 17
Februari 2021
Berikut saya sampaikan data pribadi dan lampiran fotocopy dokumen selama menempuh
program kedokteran umum pada Universitas Wijaya Kususma Surabaya hingga Program
Intrensip:
Nama : dr. Arie Setyawan
NPM : 13700253
Tempat Tanggal Lahir : Malinau, 12 Mei 1995
Perguruan Tinggi : Universitas Wijaya Kusuma Bangsa
Fakultas : Kedokteran
Program Study : Pendidikan Dokter (Medical Education)
Jenjang : - Sarjana Strata Satu (S-1) (23 Maret 2017)
- Profesi Dokter (30 Desember 2019)
- Pengambilan Sumpah Dokter (21 Januari 2020)
- Intrensip (selesai 17 Februari 2021)
Prestasi Akademik : Predikat LULUSAN TERBAIK UKMPPD CBT Dengan
Nilai 88,00 pada Sumpah Dokter Tanggal 21 Januari
2020 (Periode IV Tahun 2019)

terlampir berkas hasil studi program kodokteran saya:


1. Fotocopy ijazah
2. Fotocopy Transkrip Nilai Profesi Dokter
3. Fotocopy Transkrip Nilai Sarjana Strata Satu (S1)
4. Fotocopy Sertifikat Profesi DOKTER
5. Fotocopy STR (Syarat Tanda Registrasi)
6. Fotocopy Piagam Penghargaan Sebagai Dokter Lulusan Terbaik UKMPPD CBT
7. Fotocopy berita acara pengambilan sumpah Dokter
8. Dokumen Foto LULUSAN TERBAIK UKMPPD
9. Fotocopy Surat Tugas Program Intrensip Dokter Angkatan II Tahun 2020 di masa
Pandemi Covid 19 di RSU Dr. Abd. Rivai Kabupaten Berau dari Kementerian
Keseharan Republik Indonesia.
10. Fotocopy Surat Laporan Pelaksanaan Internsip

Demikian laporan ini saya sampaikan untuk dapat menjadi pedoman administrasi selanjutnya.

Hormat Saya,

dr. Arie Setyawan

Anda mungkin juga menyukai