Anda di halaman 1dari 19

TEMPLATE

RANCANGAN AKHIR RENJA

KATA PENGANTAR

Dalam rangka meningkatkan pelaksanaan pemerintahan yang baik (good


governance), bersih, berwibawa dan akuntabel serta untuk lebih memantapkan
pelaksanaan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah yang selaras dengan salah satu
misi Kabupaten Jember Tahun 2021-2026 yaitu Membangun Tata Kelola Pemerintahan
yang Kondusif antara Eksekutif, Legislatif, Masyarakat dan Komponen Pembangunan
Daerah Lainnya dan dalam rangka mencapai tujuan pemerintah Kabupaten Jember
dalam meningkatkan tata Kelola pemerintahan yan efektif, melalui sinergi dengan
seluruh elemen pembangunan daerah dan peningkatan kualitas pelayanan publik,
(Nama Perangkat Daerah) Kabupaten Jember perlu menyusun dokumen perencanaan
yang sistematis dan sesuai dengan pedoman.
(Nama Perangkat Daerah) Kabupaten Jember mempunyai peran yang sangat
strategis sebagai pengawal Perencanaan dan Pembangunan Daerah dalam
pelaksanaan pemerintahan oleh karenanya perlu menyusun Rencana Kerja (Renja)
sebagai wujud implementasi dalam perencanaan, pelaksanaan serta
pertanggungjawaban atas pelaksanaan tugas pokok dan fungsi kewenangan (Nama
Perangkat Daerah) Jember pada tahun anggaran 2024. Penyusunan Renja (Nama
Perangkat Daerah) Kabupaten Jember tahun 2024 ini diharapkan akan memberikan
manfaat bagi semua pihak, terutama dalam menentukan arah kebijakan dalam
pelaksanaan program/kegiatan pada tahun 2024.

Jember, (diatas tanggal 12 Juli 2023)


KEPALA PERANGKAT DAERAH
KABUPATEN JEMBER

xxxxxxxxxxxxxxxxxxx
Pembina Utama Muda
NIP. xxxxxxxxxxxxxxxxxx

1
DAFTAR ISI

BAB I. PENDAHULUAN 1
1.1. Latar Belakang ........................................................................... 1
1.2. Landasan Hukum ....................................................................... 2
1.3. Maksud dan Tujuan .................................................................... 4
1.4. Sistematika Penulisan ................................................................ 4

BAB II. HASIL EVALUASI RENJA PERANGKAT DAERAH TAHUN LALU 5


2.1 Evaluasi Pelaksanaan Renja Perangkat Daerah Tahun Lalu dan
Capaian Renstra Perangkat Daerah ........................................... 6
2.2 Analisis Kinerja Pelayanan Perangkat Daerah ............................ 16
2.3 Isu-isu Penting Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi Perangkat
Daerah ........................................................................................ 18
2.4 Review Terhadap Rancangan Awal RKPD..................................
2.5 Penelaahan Usulan Program dan Kegiatan Masyarakat……….
BAB III. TUJUAN DAN SASARAN PERANGKAT DAERAH 32
3.1 Telaahan terhadap Kebijakan Nasional ........................................ 32
3.2 Tujuan dan sasaran Renja Perangkat Daerah .............................. 37
3.3 Program dan Kegiatan ................................................................. 38

BAB IV. RENCANA KERJA DAN PENDANAAN PERANGKAT DAERAH 52

BAB V. PENUTUP 67

2
DAFTAR TABEL

Tabel T-C. 29. Rekapitulasi Evaluasi Hasil Pelaksanaan Rencana Kerja


Perangkat Daerah dan Pencapaian Rencana Strategis
Perangkat Daerah sampai dengan Tahun 2023 Kabupaten
Jember .................................................................................... 68
Tabel Indikator Kinerja Berdasarkan Lampiran Permendagri 86 Tahun 2017 .. 68
Tabel T-C. 30. Review Terhadap Rancangan Awal RKPD Tahun 2024
(Nama Perangkat Daerah) Kabupaten Jember ....................... 68
Tabel T-C. 31. Review Terhadap Rancangan Awal RKPD Tahun 2024
(Nama Perangkat Daerah) Kabupaten Jember ...................... 68
Tabel T-C. 32. Usulan Program, Kegiatan dan Sub Kegiatan dari Para
Pemangku Kepentingan Tahun Anggaran 2022 (Nama
Perangkat Daerah) Kabupaten Jember ................................ 68
Tabel T-C. 33. Rumusan Rencana Program dan Kegiatan Perangkat Daerah
(Nama Perangkat Daerah) Tahun 2024 dan Prakiraan Maju
Tahun 2025 .............................................................................. 68
Tabel Rencana Kerja dan Pendanaan Perangkat Daerah ................................ 68

3
BAB I PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang


Proses pembangunan daerah dimulai dari penyusunan dokumen perencanaan
pembangunan untuk menentukan kebijakan di masa depan dengan melibatkan
berbagai unsur pemangku kepentingan daerah. Dokumen perencanaan pemerintah
daerah terbagi ke dalam tiga periode yaitu perencanaan jangka panjang, perencanaan
jangka menengah, dan perencanaan jangka pendek. Dalam perencanaan jangka
pendek, kepala daerah memiliki kewajiban untuk menyusun dan menetapkan dokumen
RKPD.
Berdasarkan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 86 Tahun 2017 tentang
Tata Cara Perencanaan, Pengendalian dan Evaluasi Pembangunan Daerah, Tata
Cara Evaluasi Rancangan Peraturan Daerah tentang Rencana Pembangunan
Jangka Panjang Daerah dan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah,
serta Tata Cara Perubahan Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah,
Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah, dan Rencana Kerja
Pemerintah Daerah, Rencana Kerja (Renja) merupakan dokumen perencanaan
Perangkat Daerah untuk periode 1 (satu) tahun. Renja memuat program, kegiatan,
lokasi, dan kelompok sasaran yang disertai indikator kinerja dan pendanaan sesuai
dengan tugas dan fungsi setiap perangkat daerah, yang disusun berpedoman
kepada Renstra Perangkat Daerah dan RKPD.
(Nama Perangkat Daerah) Kabupaten Jember dibentuk berdasarkan Peraturan
Daerah Kabupaten Jember Nomor 1 Tahun 2022 tentang Perubahan Peraturan Daerah
Kabupaten Jember Nomor 3 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan
Perangkat Daerah dan Peraturan Bupati Jember Nomor 109 tahun 2021 tentang
Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja (Nama Perangkat
Daerah) Kabupaten Jember. Sebagai perangkat daerah, (Nama Perangkat Daerah)
Kabupaten Jember berkewajiban untuk menyiapkan Rencana Kerja (Renja) sebagai
acuan penyelenggaraan pemerintahan dan pembangunan daerah setiap tahun.

4
Rencana Kerja (Nama Perangkat Daerah) Kabupaten Jember Tahun 2024
mengacu pada kerangka arahan yang dirumuskan dalam Rencana Kerja
Pemerintah Daerah (RKPD) Kabupaten Jember Tahun 2024 yang telah ditetapkan
oleh Peraturan Bupati Jember. RKPD Kabupaten Jember tahun 2024 yang telah
ditetapkan tersebut, digunakan sebagai dasar penyusunan Rencana Kerja
Anggaran (RKA) Tahun 2024 yang digunakan untuk penyusunan anggaran
Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Tahun Anggaran 2024.

1.2. Landasan Hukum


Landasan hukum Rencana Kerja (Nama Perangkat Daerah) Kabupaten Jember
Tahun 2024 disusun berdasarkan landasan operasional, antara lain :
a. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 47, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 4286);
b. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan dan
Pembangunan Daerah Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun
2004 Nomor 104, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4421);
c. Undang – undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan Keuangan antara
Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah (Lembaran Negara Tahun 2004 Nomor
126, Tambahan Lembaran Negara Nomor 4438);
d. Undang-undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintah Daerah (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 5587) sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir
dengan Undang-undang Nomor 9 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua Atas
Undang-undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 58, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 5679);
e. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan,
Tata Cara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana
Pembangunan Daerah;
f. Peraturan Pemerintah Nomor 18 Tahun 2016 tentang Perangkat Daerah;

5
g. Peraturan Pemerintah Nomor 12 Tahun 2019 tentang Pengelolaan Keuangan
Daerah;
h. Permendagri Nomor 86 Tahun 2017 tentang Tata Cara Perencanaan,
Pengendalian dan Evaluasi Pembangunan Daerah, Tata Cara Evaluasi Rancangan
Peraturan Daerah Tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah dan
Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah, Serta Tata Cara Perubahan
Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah, Rencana Pembangunan Jangka
Menengah Daerah, dan Rencana Kerja Pemerintah Daerah;
i. Peraturan Daerah Kabupaten Jember Nomor 3 Tahun 2021 tentang Rencana
Pembangunan Jangka Menengah Daerah Kabupaten Jember Tahun 2021-2026;
j. Peraturan Daerah Kabupaten Jember Nomor 1 Tahun 2022 tentang Perubahan
Peraturan Daerah Kabupaten Jember Nomor 3 Tahun 2016 tentang Pembentukan
dan Susunan Perangkat Daerah;
k. Peraturan Bupati Jember Nomor 109 tahun 2021 tentang Kedudukan, Susunan
Organisasi, Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja (Nama Perangkat Daerah)
Kabupaten Jember;
l. Peraturan Bupati Jember Nomor 49 Tahun 2023 tentang Rencana Kerja
Pemerintah Daerah Kabupaten Jember Tahun 2024.

1.3. Maksud dan Tujuan


1. Maksud
Penyusunan Rencana Kerja (Nama Perangkat Daerah) Kabupaten Jember tahun
2024 ini dimaksudkan untuk digunakan sebagai pedoman dan landasan
kebijaksanaan operasional bagi jajaran komponen kerja pada unit kerja dengan
tujuan untuk memperoleh keterpaduan kegiatan dalam rangka mencapai target
tujuan dan sasaran Perangkat Daerah yang telah ditetapkan.
2. Tujuan
Tujuan disusunnya rencana Kerja (Nama Perangkat Daerah) Kabupaten Jember
Tahun 2024 ini adalah:
a. Menjadi pedoman dan acuan dalam penyusunan Rencana Kerja Anggaran
(Nama Perangkat Daerah) Tahun Anggaran 2024;

6
b. Menjadi pedoman dan acuan dalam pelaksanaan program dan kegiatan di
(Nama Perangkat Daerah) pada Tahun Aggaran 2024;
c. Menjadi pedoman dan acuan dalam pelaksanaan evaluasi program dan
kegiatan (Nama Perangkat Daerah).

1.4. Sistematika Penulisan


Sistematika penulisan dalam penyusunan Renja (Nama Perangkat Daerah)
Kabupaten Jember Tahun 2024 adalah sebagai berikut:
BAB I. PENDAHULUAN
1.1. Latar Belakang
1.2. Landasan Hukum
1.3. Maksud dan Tujuan
1.4. Sistematika Penulisan
BAB II. HASIL EVALUASI RENJA PERANGKAT DAERAH TAHUN LALU
2.1 Evaluasi Pelaksanaan Renja PD Tahun Lalu dan Capaian Renstra PD;
2.2 Analisis Kinerja Pelayanan Perangkat Daerah;
2.3 Isu-isu Penting Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi Perangkat Daerah;
2.4 Review terhadap Rancangan Awal RKPD;
2.5 Penelaahan Usulan Program dan Kegiatan Masyarakat
BAB III. TUJUAN DAN SASARAN PERANGKAT DAERAH
3.1. Telaahan terhadap Kebijakan Nasional;
3.2. Tujuan dan sasaran Renja Perangkat Daerah;
3.3. Program dan Kegiatan.
BAB IV. RENCANA KERJA DAN PENDANAAN PERANGKAT DAERAH
BAB V. PENUTUP

7
BAB II HASIL EVALUASI RENJA PERANGKAT DAERAH TAHUN LALU
2.1. Evaluasi Pelaksanaan Renja Perangkat Daerah Tahun Lalu dan Capaian
Renstra Perangkat Daerah
(Nama Perangkat Daerah) Kabupaten Jember pada Tahun 2023 mendapatkan
total anggaran sebesar Rp xxxxxxxxxxxxx,- yang dibagi menjadi 2 rekening belanja
yaitu Belanja Operasi sebesar Rp xxxxxxxxxxxxx,- dan Belanja Modal sebesar Rp
329.025.000,-. Untuk Belanja Operasi terdiri dari Belanja Pegawai sebesar Rp.
4.865.461.115,- dan Belanja Barang dan Jasa sebesar Rp. xxxxxxxxxxxxx. Sedangkan
Belanja modal terdiri dari belanja modal peralatan dan mesin sebesar Rp.
xxxxxxxxxxxxx dan belanja modal aset tetap lainnya sebesar Rp. xxxxxxxxxxxxx,-.

Pokok-pokok materi yang disajikan dalam bab ini, merupakan review hasil evaluasi
evaluasi pelaksanaan Renja Perangkat Daerah tahun lalu, antara lain:
1. Realisasi program/kegiatan yang tidak memenuhi target kinerja hasil/keluaran
yang direncanakan;
2. Realisasi program/kegiatan yang telah memenuhi target kinerja hasil/keluaran
yang direncanakan;
3. Realisasi program/kegiatan yang melebihi target kinerja hasil/keluaran yang
direncanakan;
4. Faktor-faktor penyebab tidak tercapainya, terpenuhinya atau melebihi target
kinerja program/kegiatan;
5. Implikasi yang timbul terhadap target capaian program Renstra Perangkat
Daerah; dan
6. Kebijakan/tindakan perencanaan dan penganggaran yang perlu diambil untuk
mengatasi faktor-faktor penyebab tersebut.

8
Hasil evaluasi pelaksanaan Renja Tahun 2022 serta pencapaian Renstra (Nama Perangkat Daerah) Kabupaten
Jember Tahun 2023 adalah sebagai berikut:

Tabel T-C.29. Rekapitulasi Evaluasi Hasil Pelaksanaan Rencana Kerja Perangkat Daerah dan Pencapaian Rencana Strategis
Perangkat Daerah sampai dengan Tahun 2023 Kabupaten Jember

Perkiraan Realisasi
Capaian Target
Target dan Realisasi Kinerja Program
Realisasi Renstra Perangkat
dan Kegiatan Tahun Lalu (2022)
Target Daerah s/d Tahun
Target Kinerja Berjalan
Kinerja Hasil Target
Capaian Program program
Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Realisasi
Indikator Kinerja Program Program dan dan
Kode Daerah Dan Program/Kegiatan/Sub Target Realisasi Capaian Tingkat
(outcomes)/ Kegiatan (output) (Renstra) Keluaran kegiatan
Kegiatan Renja Renja Program Capaian
Tahun Kegiatan Tingkat (Renja
Perangkat Perangkat dan Realisasi
2021- s/d Realisasi tahun 2023)
Daerah Daerah Kegiatan Target
2026 dengan (%)
tahun tahun s/d tahun Renstra
tahun
2022 2022 berjalan (%)
2021
(2023)

10 = 11 =
1 2 3 4 5 6 7 8 = (7/6) 9
(5+7+9) (10/4)
        UNSUR PENUNJANG URUSAN
5        
PEMERINTAHAN          
5 01       PERENCANAAN                  
    PROGRAM PENUNJANG
5 01 01 URUSAN PEMERINTAHAN        
DAERAH KABUPATEN/KOTA          
  Jumlah dokumen
Perencanaan, Penganggaran, perencanaan,
5 01 01 2.01   dan Evaluasi Kinerja penganggaran dan evaluasi 36 2 6 5 83,33 - - -
Perangkat Daerah kinerja (Nama Perangkat
Daerah) yang dihasilkan
Jumlah dokumen
Penyusunan Dokumen
perencanaan (Nama
5 01 01 2.01 01     Perencanaan Perangkat 7 - 1 1 100 - -
Perangkat Daerah) yang
Daerah
dihasilkan
2.2. Analisis Kinerja Pelayanan Perangkat Daerah

Perangkat Daerah perlu terlebih dahulu menjelaskan apa dan bagaimana cara
menentukan tolok ukur kinerja dan indikator kinerja pelayanan masing-masing sesuai
tugas pokok dan fungsi, serta norma dan standar pelayanan Perangkat Daerah yang
bersangkutan.

Tabel Indikator Kinerja Berdasarkan Lampiran Permendagri 86 Tahun 2017


Berisi : Jenis indikator yang dikaji, disesuaikan dengan tugas dan fungsi masing-masing Perangkat Daerah, serta ketentuan
peraturan perundang-undangan yang terkait dengan kinerja pelayanan.

Analisis Kinerja Pelayanan (Nama Perangkat Daerah) Kabupaten Jember didasarkan pada kajian capaian kinerja
pelayanan sesuai indikator kinerja yang telah ditetapkan dalam Rencana Strategis, disajikan pada tabel, sebagai berikut :

Tabel T-C. 30. Pencapaian Kinerja Pelayanan (Nama Perangkat Daerah) Kabupaten Jember

Realisasi
SPM/ Standar Target Renstra Perangkat Daerah Proyeksi
No Indikator IKK Capaian Catatan Analisis
Nasional
2022 2023 2024 2025 2022 2023 2024 2025
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13

1 Perencanaan Pembangunan            

Persentase Data yang telah memenuhi


- - - - - - - - - -
standar
16
2.3. Isu – isu Penting Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi (Nama Perangkat
Daerah) Kabupaten Jember

1. Sejauh mana tingkat kinerja pelayanan Perangkat Daerah dan hal kritis yang
terkait dengan pelayanan Perangkat Daerah;
2. Permasalahan dan hambatan yang dihadapi dalam menyelenggarakan
tugas dan fungsi Perangkat Daerah;
3. Dampaknya terhadap pencapaian visi dan misi kepala daerah, terhadap
capaian program nasional/internasional, seperti NSPK, SPM dan SDGs
(Suistanable Development Goals);
4. Tantangan dan peluang dalam meningkatkan pelayanan Perangkat Daerah;
5. Formulasi isu-isu penting berupa rekomendasi dan catatan yang strategis
untuk ditindaklanjuti dalam perumusan program dan kegiatan prioritas tahun
yang direncanakan.

Isu-isu Penting Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi (Nama Perangkat Daerah)


Kabupaten Jember yang diperlu diperhatikan, adalah:
1. (disesuaikan kembali pada isu-isu penting Perangkat Daerah masing2)
Mewujudkan sinergi potensi dan peran serta masyarakat dalam pembangungan
(HANYA CONTOH);

2.4. Review terhadap Rancangan Awal RKPD

1. Proses yang dilakukan yaitu membandingkan antara rancangan awal RKPD


dengan hasil analisis kebutuhan;
2. Penjelasan mengenai alasan proses tersebut dilakukan;
3. Penjelasan temuan-temuan setelah proses tersebut dan catatan penting terhadap
perbedaan dengan rancangan awal RKPD, misalnya: terdapat rumusan program
dan kegiatan baru yang tidak terdapat di rancangan awal RKPD, atau program
dan kegiatan cocok namun besarannya berbeda

18
Review terhadap Rancangan Awal RKPD dimana dibandingkan antara Rancangan Awal RKPD dengan hasil analisis adalah :

Tabel T-C. 31. Review Terhadap Rancangan Awal RKPD Tahun 2024 (Nama Perangkat Daerah) Kabupaten Jember

Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan


Catatan
Program/ Kegiatan/ Pagu Indikatif Program/ Kegiatan/ Sub Indikator Target Kebutuhan Dana Penting
No Lokasi Indikator Kinerja Target Capaian Lokasi
Sub Kegiatan (Rp.000) Kegiatan Kinerja Capaian (Rp.000)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
 
 

2.5. Penelaahan Usulan Program dan Kegiatan Masyarakat

1. Penjelasan tentang proses bagaimana usulan program/kegiatan usulan pemangku kepentingan tersebut diperoleh;
2. Penjelasan kesesuaian usulan tersebut dikaitkan dengan isu-isu penting penyelenggaraan tugas pokok dan fungsi
Perangkat Daerah;

Usulan Program dan Kegiatan Masyarakat pada (Nama Perangkat Daerah) Kabupaten Jember Tahun 2024 adalah :

Tabel T-C. 3.2. Usulan Program, Kegiatan dan Sub Kegiatan dari Para Pemangku Kepentingan Tahun Anggaran 2024 (Nama
Perangkat Daerah) Kabupaten Jember

Program/Kegiatan/Sub Besaran/
Kode Lokasi Indikator Kinerja Catatan
No Kegiatan Volume
1 2 3 4 5 6 7
19
BAB III TUJUAN DAN SASARAN PERANGKAT DAERAH

3.1. Telaah Terhadap Kebijakan Nasional

Penelaahan yang menyangkut arah kebijakan dan prioritas pembangunan


nasional dan yang terkait dengan tugas pokok dan fungsi Perangkat Daerah.

(HANYA CONTOH)
Arah kebijakan pembangunan nasional merupakan pedoman untuk merumuskan
prioritas dan sasaran pembangunan nasional serta rencana program dan kegiatan
pembangunan daerah yang dilakukan melalui pendekatan politik, teknokratik,
partisipatif, bottom up dan top down. Keberhasilan pembangunan nasional adalah
keberhasilan dari pencapaian semua sasaran dan prioritas serta program dan kegiatan
pembangunan daerah yang ditetapkan dalam RKPD dan dilaksanakan secara nyata
oleh semua pemangku kepentingan.
Sesuai dengan Tema RKP Tahun 2024: “Peningkatan Produktivitas untuk
Transformasi Ekonomi yang Inklusif dan Berkelanjutan”, maka Rencana Kerja
Pemerintah (RKP) Tahun 2024 dijabarkan dalam 7 Prioritas Nasional::
Prioritas 1. Memperkuat Ketahanan Ekonomi Untuk Pertumabuhan Berkualitas Dan
Berkadilan;
Peningkatan inovasi dan kualitas Investasi merupakan modal utama
untuk mendorong pertumbuhan ekonomi yang lebih tinggi, berkelanjutan
dan mensejahterakan secara adil dan merata. Pembangunan ekonomi akan
dipacu untuk tumbuh lebih tinggi, inklusif dan berdaya saing melalui:

20
3.2. Tujuan dan Sasaran Renja Perangkat Daerah

Perumusan tujuan dan sasaran didasarkan atas rumusan isu-isu penting


penyelenggaraan tugas dan fungsi Perangkat Daerah yang dikaitkan dengan
sasaran target kinerja Renstra Perangkat Daerah.

Perumusan tujuan dan sasaran didasarkan atas rumusan isu-isu penting


penyelenggaraan tugas dan fungsi Perangkat Daerah serta mengacu pada tujuan dan
sasaran target kinerja Rancangan Rencana Strategis (Nama Perangkat Daerah) Tahun
2021-2026, yaitu:
Tujuan: (HANYA CONTOH)
Meningkatnya kualitas Perencanaan, Pengendalian, Penelitian dan
Pengembangan Pembangunan Daerah
Sasaran:
1. Mewujudkanperencanaan Dan Evaluasi Pembangunan Daerah Yang Berkualitas;
2. Menyediakan Kebutuhan Kajian Dalam Rangka Pembangunan Jember.

21
3.3. Program dan Kegiatan

a. Faktor-faktor yang menjadi bahan pertimbangan terhadap rumusan program dan kegiatan.
Misal:
a. Pencapaian visi dan misi kepala daerah,
b. Pencapaian SDGs,
c. Pengentasan kemiskinan,
d. Pencapaian NSPK dan SPM,
e. Pendayagunaan potensi ekonomi daerah,
f. Pengembangan daerah terisolir,
g. Dsb.
b. Uraian garis besar mengenai rekapitulasi program dan kegiatan, antara lain meliputi:
▪ Jumlah program dan jumlah kegiatan.
▪ Sifat penyebaran lokasi program dan kegiatan (apa saja yang tersebar ke berbagai kawasan dan apa saja yang terfokus
pada kawasan atau kelompok masyarakat tertentu).
▪ Total kebutuhan dana/pagu indikatif yang dirinci menurut sumber pendanaannya.
c. Penjelasan jika rumusan program dan kegiatan tidak sesuai dengan rancangan awal RKPD, baik jenis program/kegiatan,
pagu indikatif, maupun kombinasi keduanya.
24
Secara umum (Nama Perangkat Daerah) Kabupaten Jember pada Tahun Anggaran 2024 akan melaksanakan 4
program yang terdiri dari 15 kegiatan dan 55 sub kegiatan dengan nilai total anggaran Belanja sebesar Rp. XXXXXXX.

Tabel T-C. 33. Rumusan Rencana Program dan Kegiatan (Nama Perangkat Daerah) Tahun 2024 dan Prakiraan Maju Tahun
2025

Urusan / Bidang Urusan Indikator Kinerja Rencana Tahun 2024 Catat Prakiraaan Maju Tahun 2025
Pemerintahan Daerah Program / Target Kebutuhan an Target Kebutuhan
Kode Sumber
Dan Program / Kegiatan / Kegiatan / Sub Lokasi Capaian Dana / Pagu Penti Capaian Dana / Pagu
Sub Kegiatan Kegiatan Dana ng
Kinerja Indikatif (Rp.) Kinerja Indikatif (Rp.)
1 2 3 4 5 6 7 8 5 6
UNSUR PENUNJANG
5         URUSAN          
PEMERINTAHAN
5 1       PERENCANAAN          
PROGRAM PENUNJANG (Nama
Persentase
URUSAN Perangkat
realisasi APBD
5 1 1     PEMERINTAHAN Daerah) 84 %   84 %
anggaran yang Kabupaten
DAERAH Kabupaten
tercapai
KABUPATEN/KOTA Jember
Jumlah dokumen
perencanaan,
(Nama
Perencanaan, penganggaran
Perangkat
Penganggaran, dan dan evaluasi 5 APBD
5 1 1 2.01     Daerah)   5 Dokumen
Evaluasi Kinerja kinerja (Nama Dokumen Kabupaten
Kabupaten
Perangkat Daerah Perangkat
Jember
Daerah) yang
dihasilkan
(Nama
Penyusunan
Jumlah Dokumen Perangkat
Dokumen 1 APBD
5 1 1 2.01 1     Perencanaan Daerah)   1 Dokumen
Perencanaan Dokumen Kabupaten
Perangkat Daerah Kabupaten
Perangkat Daerah
Jember
24
BAB IV RENCANA KERJA DAN PENDANAAN PERANGKAT DAERAH
Data tabel dapat diunduh dari Cetak Renja SIPD RI 2024

Tabel Rencana Kerja Dan Pendanaan Perangkat Daerah

PRAKIRAAN MAJU RENCANA


TARGET PRAKIRAAN CAPAIAN KINERJA DAN KERANGKA PENDANAAN
URUSAN / BIDANG REALISASI TAHUN 2025
INDIKATOR PROGRAM / AKHIR CAPAIAN KELOMPOK PERANGKAT DAERAH
URUSAN / PROGRAM / CAPAIAN
NO KODE KEGIATAN / SUB PERIODE TARGET RENJA PRIORITAS SASARAN PENANGGUNG JAWAB
KEGIATAN / SUB RENJA OPD
KEGIATAN RENSTRA OPD TAHUN TARGET
KEGIATAN TAHUN 2022 PAGU INDIKATIF (Rp) LOKASI SUMBER DANA TARGET PAGU INDIKATIF (Rp)
OPD 2023 2024
NASIONAL DAERAH

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17

DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA 13.748.639.607,00 15.763.046.857,00

2 URUSAN PEMERINTAHAN 13.748.639.607,00 15.763.046.857,00


WAJIB YANG TIDAK
BERKAITAN DENGAN
PELAYANAN DASAR

2.13 URUSAN PEMERINTAHAN 13.748.639.607,00 15.763.046.857,00


BIDANG PEMBERDAYAAN
MASYARAKAT DAN DESA

1. 2.13.01 PROGRAM PENUNJANG - 90 % - 5.908.735.891,00 90 % 5.954.584.961,00


URUSAN PEMERINTAHAN
DAERAH
KABUPATEN/KOTA

2.13.01.2.01 Perencanaan, Penganggaran, - - - 9.832.500,00 - - - - 10.000.000,00 DINAS PEMBERDAYAAN


dan Evaluasi Kinerja Perangkat MASYARAKAT DAN DESA
Daerah

2.13.01.2.01.0001 Penyusunan Dokumen Perencanaan Perangkat Daerah

Jumlah Dokumen 7 Dokumen 9.832.500,00 Kab. Jember, DANA - - - 10.000.000,00 DINAS PEMBERDAYAAN
Perencanaan Perangkat Semua TRANSFER MASYARAKAT DAN DESA
Daerah Kecamatan, UMUM-DANA
Semua Kel/Desa ALOKASI
UMUM
2.13.01.2.02 Administrasi Keuangan - - - 4.252.723.826,00 - - - - 4.207.865.161,00 DINAS PEMBERDAYAAN
Perangkat Daerah MASYARAKAT DAN DESA
24

Catatan:

SEMUA KOLOM WAJIB DIISI


BAB V PENUTUP

Berisikan uraian penutup, berupa:


a. Catatan penting yang perlu mendapat perhatian, baik dalam rangka pelaksanaannya
maupun seandainya ketersediaan anggaran tidak sesuai dengan kebutuhan.
b. Kaidah-kaidah pelaksanaan.
c. Rencana tindak lanjut.
Pada bagian lembar terakhir dicantumkan tempat dan tanggal dokumen, nama
Perangkat Daerah dan nama dan tanda tangan kepala Perangkat Daerah, serta cap
pemerintah daerah yang bersangkutan.

Dengan ditetapkannya Rencana Kerja (Nama Perangkat Daerah) Kabupaten


Jember Tahun 2024, selanjutnya, dipergunakan sebagai pedoman dalam menyusun
RKA (Nama Perangkat Daerah) Kabupaten Jember Tahun 2024.

Jember, (diatas tanggal 12 Juli 2023)


KEPALA PERANGKAT DAERAH

xxxxxxxxxxxxxxxxxxxx.
Pembina Utama Muda
NIP. xxxxxxxxxxxxxxxxxxxx

25

Anda mungkin juga menyukai