Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN KARO

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS MEREK
Jl. Merek-Sidikalang No. 137 Kode Pos. 22173
Email : puskesmasmerek@gmail.com
Telp : 0628-8002361, SMS : 085361950636

KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS MEREK KABUPATEN KARO


NOMOR : UKP/003/VII/SK/2/2018

TENTANG

PERSYARATAN KOMPETENSI PETUGAS PENDAFTARAN PUSKESMAS

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

KEPALA PUSKESMAS MEREK,

Menimbang : a. bahwa dalam upaya untuk meningkatkan mutu layanan


Puskesmas maka diperlukan tim interprofesi yang mampu
memberikan pelayanan kesehatan secara komprehensif
dan berkelanjutan di Puskesmas merek;
b. bahwa tim interprofesi disusun sesuai kebutuhan
pasien prioritas di Puskesmas Merek
c. bahwa sehubungan dengan yang dimaksud padahuruf a
dan b diatas, diperlukan adanya Keputusan Kepala
Puskesmas Merek tentang Tim Interprofesi

Mengingat : 1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2009


tentang Kesehatan (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2009 Nomor 144, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 5063);
2. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75
tahun 2014, tentang Puskesmas;
3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 46
tahun 2015, tentang Akreditasi Fasilitas Kesehatan Tingkat
Pertama;
4. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
1457/MENKES/SK/X/2003 tentang Standar Pelayanan
Minimal Bidang Kesehatan di Kabupaten/Kota;
5. Keputusan menteri kesehatan Nomor
02.02/MENKES/514/2015 Tentang Panduan Praktik Klinis
Dokter Fasilitas Pelayanan Kesehatan
6. Keputusan menteri kesehatan Nomor
02.02/MENKES/514/2015 Tentang Panduan Praktik Klinis
Dokter Fasilitas Pelayanan Kesehatan
7. Keputusan menteri kesehatan Nomor
02.02/MENKES/62/2015 Tentang Panduan Praktik Klinis
bagi dokter gigi
8. Peraturan menteri kesehatan republik indonesia nomor
512/MENKES/PERIV/2007
9. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 10 Tahun 2015
Standar Pelayanan Keperawatan di Rumah Sakit
10. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 28 Tahun 2017
Tentang Izin dan Penyelenggaraan Praktik Bidan
11. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 37 tentang analis
12. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 74 tentang Farmasi
13. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 13 tahun 2015
Tentang Penyelengaraan Pelayanan Kesehatan Lingkungan
Di Puskesmas
14. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 78 Tahun 2013
Pedoman Pelayanan Gizi Rumah Sakit
15. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 41 Tahun 2016
Tentang Gizi Seimbang
16. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 258 Tentang Promosi
Kesehatan

MEMUTUSKAN :
Menetapka : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS MEREK TENTANG TIM
n INTERPROFESI DI PUSKESMAS MEREK

KESATU : Menunjuk petugas yang terlibat dalam tim pendaftaran untuk


memberikan pelayanan secara komprehensif kepada pasien di
puskesmas;
KEDUA : Uraian tugas masing-masing anggota tim pendaftaran seperti
tersebut dalam lampiran;
KETIGA : Segala biaya yang dikeluarkan sebagai akibat pelaksanaan surat
keputusan ini dibebankan pada anggaran Puskesmas Merek;
KEEMPAT : Surat Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan, dan
apabila ternyata terdapat kekeliruan dalam surat keputusan ini
akan diadakan perbaikan seperlunya.

Ditetapkan di Merek
pada tanggal : 06 Juli 2023

KEPALA PUSKESMAS MEREK,

BARTOLOMEUS KARO-KARO

Lampiran: Persyaratan Kompetensi petugas Pendaftaran

No Nama Pegawai Kompetensi


1. Artina 1. Sehat jasmasi dan Rohani
2. Ditugaskan di UPTD Puskesmas Merek
3. Memiliki Ijazah D3
4. Dapat mengoperasikan komputer dasar
5. Bersedia mengikuti pelatihan yang mendukung
tugas
6. Bersedian bekerja sesuai SOP yang berlaku
7. Memiliki sifat ramah, empati dan telaten dalam
menghadapi pasien
2. Erma 1. Sehat jasmasi dan Rohani
2. Ditugaskan di UPTD Puskesmas Merek
3. Memiliki Ijazah D3
4. Dapat mengoperasikan komputer dasar
5. Bersedia mengikuti pelatihan yang mendukung
tugas
6. Bersedian bekerja sesuai SOP yang berlaku
7. Memiliki sifat ramah, empati dan telaten dalam
menghadapi pasien
3. Gembira 1. Sehat jasmasi dan Rohani
2. Ditugaskan di UPTD Puskesmas Merek
3. Memiliki Ijazah D3
4. Dapat mengoperasikan komputer dasar
5. Bersedia mengikuti pelatihan yang mendukung
tugas
6. Bersedian bekerja sesuai SOP yang berlaku
Memiliki sifat ramah, empati dan telaten dalam
menghadapi pasien

Anda mungkin juga menyukai