Anda di halaman 1dari 23

PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA (PKM)

PELATIHAN PEMBUATAN DAGING NABATI PADA UMAT BUDDHA


MAITREYA DI PUSDIKLAT BUMI SUCI MAITREYA PEKANBARU

BIDANG KEGIATAN :
PKM-M

DIUSULKAN OLEH :
WAWAN SAPUTRA (2020101020)
JORDY STEFANNUS (2018101037)
ANTON (2020101004)

SEKOLAH TINGGI AGAMA BUDDHA (STAB)


MAITREYAWIRA – PEKANBARU
TAHUN 2022

Program Kreativitas Mahasiswa – STAB Maitreyawira 2022 | i


LEMBAR PENGESAHAN
1. Judul Kegiatan : Pelatihan Pembuatan Daging Nabati Pada
Umat Buddha Maitreya di Pusdiklat Bumi
Suci Maitreya Pekanbaru
2. Bidang Kegiatan : PKM-M
3. Ketua Pelaksana Kegiatan
a. Nama Lengkap : Wawan Saputra
b. NIM : 2020101020
c. Jurusan : Pendidikan Keagamaan Buddha
d. PTKB : STAB Maitreyawira
e. Alamat Rumah dan No. Telp/HP : Jl. Mayor Ruslan Lr. Tehnik No. 39,
Palembang, Sumatera Selatan/ 082297212091
f. Email : wawan.saputra@sekha.kemenag.go.id
4. Anggota Pelaksana Kegiatan/Penulis : 2 Orang
5. Dosen Pendamping
a. Nama Lengkap dan Gelar : Irawati, S.E., M.M.
b. NIDN : 2919077101
c. Alamat Rumah dan No. Telp/HP : -
6. Biaya Kegiatan Total
a. Ditjen Bimas Buddha : Rp5.000.000
b. Sumber Lain (Sebutkan) : Rp0
7. Jangka Waktu Pelaksanaan : 3 Bulan
Pekanbaru, 15 April 2022
Waka III Bid. Kemahasiswaan & Alumni Ketua Pelaksana Kegiatan

(Irawati, S.E., M.M.) (Wawan Saputra)


Asisten Ahli NIM. 2020101020

Ketua STAB Maitreyawira Dosen Pembimbing

(Rida Jelita, S.H., M.H.) (Irawati, S.E., M.M.)


NIDN. 2918097701 NIDN. 2919077101

Program Kreativitas Mahasiswa – STAB Maitreyawira 2022 | ii


DAFTAR ISI

LEMBAR PENGESAHAN .......................................................................................................ii


DAFTAR ISI ............................................................................................................................ iii
ABSTRAK ................................................................................................................................ iv
BAB I PENDAHULUAN ......................................................................................................... 1
1.1 LATAR BELAKANG................................................................................................. 1
1.2 RUMUSAN MASALAH ............................................................................................ 2
1.3 TUJUAN ..................................................................................................................... 2
1.4 LUARAN YANG DIHARAPKAN ............................................................................ 2
1.5 KEGUNAAN .............................................................................................................. 2
BAB II TINJAUAN PUSTAKA ............................................................................................ 3
Daging Buatan Dari Gluten ................................................................................................... 3
Metode .................................................................................................................................... 3
Proses Pembuatan Daging Gluten ......................................................................................... 5
BAB III HASIL DAN KESIMPULAN ................................................................................. 7
DAFTAR PUSTAKA ................................................................................................................ 8
LAMPIRAN-LAMPIRAN ........................................................................................................ 9

Program Kreativitas Mahasiswa – STAB Maitreyawira 2022 | iii


ABSTRAK
Tujuan kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini adalah untuk meningkatkan
keterampilan umat-umat Buddha Maitreya di Pusdiklat Bumi Suci Pekanbaru dalam
membuat daging buatan vegetarian. Kegiatan dilakukan dengan metode pelatihan, yang
meliputi diskusi, edukasi, praktek, dan pendampingan. Jenis daging buatan vegetarian yang
dihasilkan berbahan baku gluten. Produk daging buatan vegetarian yang dihasilkan memiliki
aroma, tekstur, dan rasa yang sangat sesuai dengan aslinya, serta bebas kolesterol dan bibit
penyakit yang biasa terbawa dalam daging hewan. Kegiatan pengabdian ini sangat
bermanfaat bagi khalayak sasaran karena dapat membuka peluang bisnis kuliner vegatarian,
termasuk pada masa pandemi Covid-19.
ABSTRACT
The purpose of this community service activity is to improve the skills of the Pusdiklat Bumi
Suci Maitreya Pekanbaru in making vegetarian-made meat. Activities are carried out using
training methods, which include discussion, education, practice, and mentoring. This type of
vegan-made meat is made from gluten. The resulting vegetarian-made meat products have an
aroma, texture, and taste that are very true to the original, and are free of cholesterol and
germs that are commonly carried in animal meat. This service activity is very beneficial for
the target audience because it can open up vegetarian culinary business opportunities,
including during the Covid-19 pandemic.

Program Kreativitas Mahasiswa – STAB Maitreyawira 2022 | iv


BAB I PENDAHULUAN
1.1 LATAR BELAKANG
Selama masa Pandemi Covid-19 dari akhir tahun 2019 hingga 2022 banyak bisnis
makanan dengan menu vegetarian bermunculan di wilayah Cina dan India (Khan et al, 2021;
You, 2020). Menurut prediksi Memon et al (2021), pola konsumsi vegetarian atau
mengurangi konsumsi daging hewani akan menjadi gaya hidup banyak orang di seluruh dunia
selama dan setelah berhasil melewati Pandemi Global Covid19. Selama Pandemi Covid-19,
walaupun belum ada penelitian tentang pola konsumsi makanan vegetarian terhadap
pencegahan Covid-19, namun dampaknya terhadap stamina tubuh dan sistem imun terbukti
sangat signifikan (IBEF, 2020). Medical News Today dalam Aida (2021) menyatakan pola
makan vegetarian tidak bisa mencegah seseorang terinfeksi Covid-19, namun pola makan
tersebut sangat membantu terbentuknya sistem kekebalan agar bisa hidup sehat, termasuk
sangat membantu pada masa pemulihan setelah serangan covid. Mengurangi asupan daging
dan menggantikannya dengan sayuran berkualitas tinggi dan kacang-kacangan akan membuat
tubuh menjadi lebih sehat (Aida, 2021).
Sama dengan kecenderungan global menuju pola makan vegetarian, ajaran umat
Buddha Maitreya juga menganut pola makan vegetarian tetapi masih sebagian kecil umat
Buddha Maitreya di Pusdiklat Bumi Suci Maitreya yang bisa bervegetarian. Perkembangan
pola makan vegetarian yang semakin dikenal oleh umat-umat, apalagi pada musim Covid-19
sekarang ini, daging buatan dari gluten juga menjadi menu vegetarian. Sesuai dengan
permintaan khalayak sasaran, daging buatan dari gluten yang dikembangkan dalam kegiatan
pengabdian ini diadaptasi dari daging asli, dengan bahan dasar gluten yaitu tepung terigu.
Walaupun rasanya tidak persis sama dengan seperti daging aslinya, daging buatan dari gluten
yang dibuat memiliki beberapa keunggulan, seperti bebas kolesterol dan bibit penyakit yang
biasa terbawa oleh daging.
Kelompok masyarakat yang dipandang perlu untuk diberikan pelatihan pembuatan
daging buatan dari gluten adalah umat-umat aktif di Pusdiklat Bumi Suci Maitreya Pekanbaru.
Hasil wawancara awal menunjukkan umat-umat yang sudah terlatih menjalani hidup
vegetarian atau setidaknya mengurangi mengonsumsi daging, tidak semuanya terampil dalam
menyiapkan masakan vegetarian, termasuk dalam mengolah tepung terigu sampai
mendapatkan protein nabati (gluten) dan membuat daging buatan yang berkualitas dari segi
bentuk, tekstur, warna, dan rasa.

Program Kreativitas Mahasiswa – STAB Maitreyawira 2022 | 1


Tidak hanya untuk memenuhi kebutuhan keluarga sendiri, keterampilan membuat
daging buatan dari gluten memiliki peluang bisnis yang cukup strategis di musim pandemi
covid-19. Selain itu, menurut Chrysnaputra dan Pangestoeti (2021), masakan vegetarian juga
akan menjadi alternatif menu wisata halal atau wisata syariah bagi kaum muslimin.
Vegetarian bebas dari unsur-unsur haram, baik dari bahan dagingnya, proses pengadaan
dagingnya, dan proses pengolahannya sampai menghasilkan produk masakan vegetarian.

1.2 RUMUSAN MASALAH


Berdasarkan latar belakang diatas, dapat dirumuskan masalah yaitu “Bagaimana
umat-umat Buddha Maitreya di Pusdiklat Bumi Suci Maitreya Pekanbaru mendapatkan
informasi dan teknik pembuatan gluten secara praktis?”

1.3 TUJUAN
Berdasarkan rumusan masalah diatas, tujuan program kreativitas mahasiswa ini
adalah melatih umat-umat Buddha Maitreya di Pusdiklat Bumi Suci Maitreya Pekanbaru
membuat daging buatan dari gluten (tepung terigu).

1.4 LUARAN YANG DIHARAPKAN


Luaran yang diharapkan dari programkreativitas mahasiswa ini adalah umat-umat
Buddha Maitreya di Pusdiklat Bumi Suci Maitreya Pekanbaru mendapatkan informasi
tentang gluten dan membuat daging buatan dari gluten (tepung terigu).

1.5 KEGUNAAN
Keguanaan pada program kreativitas mahasiswa ini adalah mendapatkan informasi
pembuatan gluten dan praktik langsung pembuatan daging buatan dari gluten. Setelah dari
program kreativitas mahasiswa ini, umat-umat di Pusdiklat Bumi Suci Maitreya Pekanbaru
tidak hanya bisa membuat daging buatan dari gluten tetapi juga mengelola dan menjual
gluten menjadi masakan vegetarian yang enak.

Program Kreativitas Mahasiswa – STAB Maitreyawira 2022 | 2


BAB II
TINJAUAN PUSTAKA
Daging Buatan Dari Gluten

Daging buatan khusus vegetarian atau sering dikenal dengan gluten pertama kali
dibuat oleh seorang bernama Husden Hoer pada tahun 1972 dengan bahan dasar tepung. Nah,
daging buatan ini nampak tidak berbeda dengan penampakan daging asli (Winarno &
Koswara, 2002).
Gluten sendiri sangat populer dikalangan masyarakat yang bervegetarian sebagai
pengganti daging hewani. Gluten ini digunakan sebagai bahan dasar pembuatan makanan
olahan seperti daging, rendang, sate, bakso, empal dan lain-lain.
Gluten terbuat dari bahan dasar tepung terigu yang sangat mudah ditemukan ditengah
masyarakat, dibuat dengan cara diuleni sampai kalis lalu dibilas berkali-kali sehingga
menghasilkan sati pati tepung yang berstektur kenyal seperti daging.
Kelompok masyarakat dipandang perlu untuk diberikan pelatihan. Dalam hal ini
pelatihan pembuatan daging nabati/gluten diberikan kepada Umat Buddha di Pusat
Pendidikan dan Latihan (Pusdiklat) Bumi Suci Maitreya Pekanbaru yang telah terlatih
menjalankan hidup bervegetarian atau setidaknya telah melaksanakan pengurangan konsumsi
daging hewani, dimana tidak semuanya terampil dalam menyiapkan dan menyajikan masakan
vegetarian, termasuk juga dalam membuat makanan olahan tepung nabati hingga
mendapatkan daging gluten yang berkualitas baik dari sisi tekstur, bentuk, rasa, dan warna.
Disamping itu, tidak hanya demi pemenuhan kebutuhan konsumsi keluarga sendiri,
keterampilan membuat daging gluten juga akan membuat masyarakat/peserta pelatihan
memiliki kemampuan dalam merintis dan menggapai peluang bisnis dibidang kuliner yang
strategis dimasa pandemi covid-19 ini, sehingga akan meningkatkan kesejahteraan
perekonomian mereka sebab pola hidup vegetarian mulai banyak dikenal dan digemari
masyarakat luas, selain halal juga memiliki citarasa yang tidak kalah enak.

Metode

Bahan utama pembuatan gluten sendiri adalah tepung terigu, dan dilengkapi dengan
berbagai bumbu sesuai kebutuhan dan tujuan pengolahan makanan kuliner selanjutnya.
Masalah yang ditemukan dan yang ingin dipecahkan setelah melakukan tanya-jawab seputar
pembuatan gluten kepada para peserta adalah ketidaktahuan cara pembuatan gluten, hasil
gluten yang kurang berkualitas baik dari segi tekstur, bentuk, rasa, dan warna. Untuk
mengatasi permasalahan demikian, alternatif metode pemecahan masalah disajikan sebagai
berikut:

Program Kreativitas Mahasiswa – STAB Maitreyawira 2022 | 3


Tabel 1. Alternatif Metode Pemecahan Masalah
No. Permasalahan Akar Permasalahan Alternatif Pemecahan
Masalah
1 Para Peserta tidak terampil Belum terampil dan Diberikan informasi
membuat gluten. mendapatkan informasi dan tentang cara pembuatan
teknik pembuatan gluten. gluten. Melatih Para
Peserta membuat gluten.
2 Para peserta tidak terampil Belum terampil dalam Diberikan buku resep,
membuat masakan olahan membuat bumbu olahan pengenalan bahan bumbu
dengan bahan dasar masakan dengan bahan dan pembuatan masakan
gluten. dasar gluten. Belum olahan bahan dasar
terampil mengolah gluten. gluten.

Kelompok masyarakat yang dijadikan peserta dalam pelatihan ini adalah para Umat
Buddha Pusat Pendidikan dan Pelatihan (Pusdiklat) Bumi Suci Buddha Maitreya Pekanbaru
yang terdiri dari 50 orang peserta. Pemilihan para peserta tersebut sebagai peserta dengan
pertimbangan karena mereka tergolong komunitas vegetarian tetapi belum mampu membuat
gluten. Disamping itu, mereka juga potensial mengembangkan daging gluten menjadi sebuah
masakan olahan komuditas bisnis kuliner dikalangan masyarakat yang melihat vegetarian
sebagai makanan sehat termasuk dalam menghadapi situasi Pandemi Covid-19.
Penerapan kegiatan pengabdian masyarakat ini kami mulai dengan koordinasi kepada
para anggota tim pelaksana PKM untuk mendiskusikan dan saling menyetujui program serta
waktu kegiatan. Hasilnya dilaksanakan dengan sosialisasi kepada para peserta dan
pelaksanaan kegiatan berupa diskusi, pelatihan, dan pendampingan pembuatan yang
dilaksanakan pada tanggal 20 Mei 2022 pukul 9.00-selesai.
Korelasi antara tujuan dan bentuk kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini dapat dilihat
pada Tabel 2.
Tabel 2. Kegiatan Pelatihan Pembuatan Daging Analog/Gluten
No. Tujuan Bentuk Kegiatan Produk
1 Melatih Para Peserta Diskusi dan praktik membuat gluten Daging
untuk membuat gluten Nabati/Gluten
dari tepung terigu
2 Memperkenalkan Pemaparan resep, cara dan teknik Masakan olahan
resep masakan olahan pembuatan masakan olahan gluten vegetarian dengan
gluten dan pembagian buku resep bahan dasar gluten

Evaluasi kegiatan pengabdian kepada masyarakat diatas mencakup evaluasi proses


dan produk kegiatan. Evaluasi proses dilakukan selama kegiatan berlangsung, sedangkan
evaluasi produk yang dihasilkan pada akhir kegiatan setelah para peserta berhasil
menghasilkan produk gluten. Pengumpulan point peniliaian dilakukan dengan penghitungan
skala Likert disertai analisis deskriptif. Pelaksanaan kegiatan pelatihan yang kami jalankan
dapat dinyatakan berhasil apabila hasil evaluasi proses dan evaluasi produk kegiatan
memiliki nilai minimal tergolong baik dengan jangkauan rerata point penilian ≥ 3,40
menurut skala likert (1-5 point). Rancangan evaluasi sendiri ditampilkan pada tabel 3.

Program Kreativitas Mahasiswa – STAB Maitreyawira 2022 | 4


Tabel 3. Rancangan Evaluasi Kegiatan
No. Evaluasi Sasaran Indikator Instrumen Kriteria
Keberhasilan
1. Proses Kinerja - Presensi Lembar Rerata kinerja
peserta dalam - Keingintahuan Observasi peserta
mengikuti - Ketekunan tergolong baik
pelatihan. - Keterampilan (rerata
- Kerja sama skor minimal 3,40
- skala Likert)

Kesan peserta Rerata kesan peserta


terhadap - Kesiapan Angket tergolong baik
proses panitia (rerata
pelatihan - Pengetahuan skor minimal 3,40
narasumber skala Likert)
- Keterampilan
pelatih
- Efektivitas
pelatihan
2. Produk Gluten yang - Tekstur Lembar Rerata indikator
dibuat oleh - Bentuk Observasi tergolong baik
peserta - Rasa (rerata
pelatihan - Warna. skor minimal 3,40
skala Likert)

Proses Pembuatan Daging Gluten

Bahan-bahan untuk pembuatan Gluten :


a.) Siapkan 1 kg tepung terigu protein tinggi.
b.) Siapkan 600 ml air.
Instruksi Pembuatan Gluten :
a.) Campur tepung terigu dan air, aduk sampai kalis.

Program Kreativitas Mahasiswa – STAB Maitreyawira 2022 | 5


b.) Kemudian rendam dalam air selama 4-6 jam.
c.) Kemudian cuci dibawah air mengalir sampai tersisa gluten nya saja, cuci berulang
sampai 5 kali dengan kondisi air terakhir sudah bening.
d.) Rebus selama 20-30 menit dalam air mendidih.
Beberapa hal perlu diperhatikan, yaitu :
1.) Perhatikan pemilihan bahan
Jika Anda belum tahu, bahan utama pembuatan gluten adalah tepung terigu. Tapi
perlu diperhatikan, tepung yang digunakan pun tidak bisa sembarangan. Anda harus
menggunakan tepung terigu protein tinggi. Contoh terigu protein tinggi yang bisa
Anda dapatkan di pasaran yaitu tepung merk cakra kembar. Bahan lain untuk
membuat gluten adalah garam dan air. Beberapa orang juga ada yang mencampurnya
dengan minyak sayur atau canola, tapi sesuaikan dengan selera Anda.
2.) Campur semua adonan secara perlahan
Saat mencampur adonan gluten, Anda harus melakukannya secara bertahap. Dimulai
dari mencampur bahan kering, lalu tambahkan air sedikit demi sedikit sampai adonan
kalis dan cukup keras. Uleni sampai semua bahan tercampur rata. Untuk takaran
tepung dan garam adalah 1:1 atau 1 kg tepung cukup dicampur dengan 1 sdm garam.
Sementara takaran air, tentunya disesuaikan dengan kebutuhan saat menguleninya
supaya kalis.
3.) Diamkan adonan selama beberapa jam
Setelah adonan kalis, Anda tidak dapat langsung menggunakannya. Anda harus
menyimpannya selama kurang lebih 6 jam dalam baskom yang ditutup dengan kain
basah agar tekstur gluten menjadi kenyal dan bagus.
4.) Cuci adonan gluten dengan benar
Salah satu hal unik dan menarik dari pembuatan gluten adalah pencucian adonan kalis
yang sudah didiamkan. Hal tersebut bertujuan untuk melunturkan sari pati yang
terdapat dalam tepung. Meski begitu, ada trik khusus saat mencuci adonan tadi, yaitu
adonan harus dicuci di bawah air mengalir sambil diperas dengan kencang sampai
adonan berubah warna jadi kekuningan dan kenyal seperti karet.
Indikator lainnya yaitu sampai warna air bekas cucian berubah jadi bening atau jernih,
yang menandakan sudah tidak ada kandungan patinya. Diamkan adonan dalam
mangkok kembali selama setengah jam.
5.) Rebus adonan gluten
Terakhir, anda bisa mencetak adonan gluten sesuai dengan bentuk yang anda inginkan
lalu rebus selama 1-3 jam dengan api kecil sampai gluten benar-benar matang. Agar
lebih nikmat, tambahkan bubuk kaldu sesuai rasa yang anda inginkan. Misalnya
bubuk kaldu ayam untuk gluten rasa ayam, bubuk kaldu sapi untuk gluten rasa sapi,
atau kaldu jamur bagi anda yang vegetarian. Aneka bumbu dan rempah juga bisa
ditambahkan seperti geprekan jahe, lengkuas, atau daun salam. Gluten pun siap diolah
menjadi aneka makanan lezat.

Program Kreativitas Mahasiswa – STAB Maitreyawira 2022 | 6


BAB III
HASIL DAN KESIMPULAN
Kesimpulan dalam kegiatan pelatihan ini adalah umat-umat Buddha Maitreya di
Pusdiklat Bumi Suci Pekanbaru mampu memiliki keterampilan dalam membuat gluten dari
tepung terigu serta dapat mengelola gluten menjadi masakan vegetarian yang enak dan sehat
bagi kesehatan. Karena serat dalam makanan nabati menyediakan prebiotik untuk makanan
bakteri usus. Kondisi itu dapat meningkatkan keanekaragaman bakteri pada usus yang dapat
mengurangi peradangan dan melindungi pasien dari Covid-19.

Singkatnya, berdasarkan temuan penelitian terhadap serangan Covid-19 selama tahun


2020 di India, masakan vegetarian cenderung meningkatkan mikrobiota usus yang mampu
memicu respons anti-inflamasi. Menurunkan obesitas dan komorbid. Pola makan vegetarian
menghindarkan konsumen dari obesitas dan berbagai penyakit jantung, tekanan darah tinggi,
diabetes, dan lain-lainnya. Hasil penelitian Aida (2021) menunjukkan infeksi SARS-Cov-2
meningkatkan resiko keparahan penyakit penderita diabetes, obesitas, dan jantung. Pelatihan
ini karena panitia dan pelatih melaksanakan tugas-tugasnya dengan profesional dan humanis.

Program Kreativitas Mahasiswa – STAB Maitreyawira 2022 | 7


DAFTAR PUSTAKA
Aida, N. R. (2021). Pola makan nabati dipercaya tingkatkan imun dan cegah infeksi covid-19.
Kompas.com. https://www.kompas.com/tren/read/202 1/03/23/065041865/pola-makan-
nabatipercaya-tingkatkan-imun-dan-cegahinfeksi-covid-19?page=all.
Chrysnaputra, R. & Pangestoeti, W. (2021). Pariwisata halal dan travel syariah pascapandemi
covid-19. An-Nisbah Jurnal Perbankan Syariah, 2(2): 151- 167. p-ISSN 2721-9615 / e-
ISSN 2721- 9623.
IBEF. (2021). Future of Indian food and beverage industry post-pandemic. Knowl. Cent.
2020. Available online: https://www.ibef.org/ blogs/future-ofindian-food-and-beverage-
industry-post-pandemic (accessed on 28 March 2021).
Khan, M. R., Sikandar, M., Kazi, R., Sikandar, A. A. (2021). Study of changing consumer
behaviour of four metro cities in India during covid-19 Pandemic. Wesley. J. Res. 13,
57.
Memon, S. U. R., Pawase, V. R., Pavase, T. R., & Soomro, M. A. (2021). Investigation of
covid-19 impact on the food and beverages industry: China and India perspective.
Foods, 10 (1069): 1 – 28. https://doi.org/10.3390/foods10051069.
Nathania, L. & Hartanto, B. (2021). Konsep diri: analisis kesadaran lingkungan kaum vegan
dan vegetarian di Britania Raya. Jurnal Scriptura, 11(1): 10-17. DOI:
10.9744/scriptura.11.1.10-17.
Winarno FG, Koswara S. 2002. Daging Tiruan dari Kedelai. Bogor: M-Brio Press.
You, Y. (2020). Shift towards vegan in China during covid-19: An online behavioral survey
study. In proceedings of the 2020 2 nd International Conference on Economic
Management and Cultural Industry (ICEMCI2020), Chengdu, China, 30 November
2020; Atlantis Press: Paris, France, 2020; pp. 298–303. [CrossRef]

Program Kreativitas Mahasiswa – STAB Maitreyawira 2022 | 8


LAMPIRAN-LAMPIRAN
LAMPIRAN I
Biodata Ketua, Anggota, dan Dosen Pembimbing
Ketua : Wawan Saputra
A. Identitas Diri
1. Nama Lengkap Wawan Saputra
2. Tempat, Tanggal Lahir Palembang, 20 Maret 1999
3. Jenis Kelamin Laki-laki
4. NIM 2020101020
5. Perguruan Tinggi STAB Maitreyawira
6. Program Studi Pendidikan Agama Buddha
7. Status Aktivis Aktif
8. Email Wawan.saputra@sekha.kemenag.go.id
9. Nomor Telepon/Hp 082297212091

B. Riwayat Pendidikan
Jenjang Nama Institusi Jurusan Tahun Tahun
Masuk Lulus
Sekolah Dasar SDN 07 Kendari Barat - 2006 2012
Sekolah Menengah SMPS Frater Kendari - 2012 2015
Pertama
Sekolah Menengah Atas SMAN 01 Kendari IPS 2015 2018
Perguruan Tinggi STAB Maitreyawira Pendidikan 2020 -
Keagamaan
Buddha

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat
dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai
ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratandalam pengajuan PKM-M

Pekanbaru, 15 April 2020


Ketua Tim

(Wawan Saputra)

Program Kreativitas Mahasiswa – STAB Maitreyawira 2022 | 9


Anggota I : Jordy Steffanus
A. Identitas Diri
1. Nama Lengkap Jordy Steffanus
2. Tempat, Tanggal Lahir Palembang, 05 November 1993
3. Jenis Kelamin Laki-laki
4. NIM 2018101037
5. Perguruan Tinggi STAB Maitreyawira
6. Program Studi Pendidikan Agama Buddha
7. Status Aktivis Aktif
8. Email jordysteffanus15@gmail.com
9. Nomor Telepon/Hp 08994720917

B. Riwayat Pendidikan
Jenjang Nama Institusi Jurusan Tahun Tahun
Masuk Lulus
Sekolah Dasar SDS Santa Maria - 2000 2006
Sekolah Menengah SMPS Santa Maria - 2006 2009
Pertama
Sekolah Menengah Atas SMAS Xaverius 3 IPS 2009 2012
Perguruan Tinggi Universitas Katolik Sistem 2012 2016
Musi Charitas Informasi (S1)
Perguruan Tinggi Universitas Bina Manajemen 2019 2021
Darma Pendidikan
(S2)
Perguruan Tinggi STAB Maitreyawira Pendidikan 2018 -
Agama
Buddha (S1)

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat
dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai
ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratandalam pengajuan PKM-M

Pekanbaru, 15 April 2020


Anggota Tim I

(Jordy Steffanus)

Program Kreativitas Mahasiswa – STAB Maitreyawira 2022 | 10


Anggota II : Anton
A. Identitas Diri
1. Nama Lengkap Anton
2. Tempat, Tanggal Lahir Selat Panjang, 26 Agustus 1990
3. Jenis Kelamin Laki-laki
4. NIM 2020101004
5. Perguruan Tinggi STAB Maitreyawira
6. Program Studi Pendidikan Agama Buddha
7. Status Aktivis Aktif
8. Email antonwang91@gmail.com
9. Nomor Telepon/Hp 082285039718

B. Riwayat Pendidikan
Jenjang Nama Institusi Jurusan Tahun Tahun
Masuk Lulus
Sekolah Dasar SDN 03 Pekanbaru - 1999 2004
Sekolah Menengah SMPN 02 Pekanbaru - 2004 2007
Pertama
Sekolah Menengah Atas SMKN 01 Pekanbaru Akuntansi 2007 2010
Perguruan Tinggi STAB Maitreyawira Pendidikan 2020 -
Agama
Buddha (S1)

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat
dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai
ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratandalam pengajuan PKM-M

Pekanbaru, 15 April 2020


Anggota Tim II

(Anton)

Program Kreativitas Mahasiswa – STAB Maitreyawira 2022 | 11


Biodata Dosen Pembimbing : Irawati, S.E., M.M.
A. Identitas Diri
1. Nama Lengkap Irawati, S.E., M.M.
2. Tempat, Tanggal Lahir Sungai Selari, 19 Juli 1971
3. Jenis Kelamin Perempuan
4. NIDN 2919077101
5. Program Studi Pendidikan Keagamaan Buddha
6. Email : irawatistab@gmail.com
7. No. Telp/HP 085265532997

B. Riwayat Pendidikan
Jenjang Nama Institusi Jurusan Tahun Tahun
Masuk Lulus
Sekolah Dasar SD Lapangan Bukit - 1978 1984
Duri
Sekolah Menengah SMP Negeri 1 Duri - 1984 1987
Pertama
Sekolah Menengah Atas SMEA Negeri Dumai Akuntansi 1987 1990
Perguruan Tinggi – S1 Universitas Islam Akuntansi 1990 1997
Riau
Perguruan Tinggi – S2 STIE Pelita Indonesia Magister 2016 2018
Pekanbaru Manajemen

C. Pemakalah Seminar Ilmiah (Oral Presentation) dalam 5 Tahun Terakhir


No. Nama Pertemuan Ilmiah Waktu dan Tempat
1. Sebagai narasumber dalam Diklat Mandarin 05 Agustus 2019 di
Maitreyani Angkatan VIII dengan judul ceramah Pusdiklat Bumi Suci
"Maha Tao Maitreya" Maitreya Pekanbaru
2. Sebagai narasumber dalam Diklat Mandarin 06 Agustus 2019 di
Maitreyani Angkatan VIII dengan judul ceramah Pusdiklat Bumi Suci
"Sebagai Seorang Umat Maitreya" Maitreya Pekanbaru
3. Sebagai narasumber dalam Kelas Sujud Nurani 19 Juli 2019 di Pusdiklat
dengan judul ceramah "Makna Luhur Bakti Puja" Bumi Suci Maitreya
Pekanbaru

D. Pengalaman Penelitian dalam 5 Tahun Terakhir


No. Tahun Kegiatan Penelitian/Karya Buku
1. 2018 Pengaruh Motivasi Kerja, Komitmen Organisasi, Budaya Organisasi
Terhadap Kepuasan Kerja dan Kinerja Guru SMP Negeri Pekanbaru
2. 2018 Jurnal Ilmiah Manajemen

Program Kreativitas Mahasiswa – STAB Maitreyawira 2022 | 12


E. Pengalaman Pengabdian Kepada Masyarakat dalam 5 Tahun Terakhir
No. Tahun Kegiatan Penelitian/Karya Buku
1. 2019 Memberikan ceramah pada Diklat Mandarin Maitreyani Angkatan
VIII dengan judul ceramah “Maha Tao Maitreya” di Pusdiklat Bumi
Suci Maitreya Pekanbaru
2. 2019 Memberikan ceramah pada Diklat Mandarin Maitreyani Angkatan
VIII dengan judul ceramah “Sebagai Seorang Umat Maitreya”
3. 2019 Memberikan ceramah pada Kelas Sujud Nurani dengan judul “Makna
Luhur Bakti Puja”
4. 2020 Pelatihan Pembuatan Eco Enzyme dengan Pemanfaatan Limbah
Rumah Tangga pada Umat Buddha di Pusdiklat Bumi Suci Maitreya
Pekanbaru (sebagai anggota tim PkM)
5. 2021 Pelatihan Pembuatan Daging Nabati (Gluten) untuk Umat Buddha di
Pusdiklat Bumi Suci Maitreya (sebagai anggota tim PkM)

Semua data yang Saya berikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat
dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila dikemudian hari ternyata dijumpai
ketidaksesuaian dengan kenyataan, Saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan PKM-M.
Pekanbaru, 15 April 2022
Dosen Pembimbing,

(Irawati, S.E., M.M.)

Program Kreativitas Mahasiswa – STAB Maitreyawira 2022 | 13


LAMPIRAN II
Justifikasi Anggaran Kegiatan
No. Item Volume Harga Harga
Satuan (Rp) Total(Rp)
1 Biaya Penunjang
Tepung Cakra Kembar 50 bungkus 15.000 750.000
Air Mineral 100 Galon 10.000 1.000.000
Honor Narasumber Pertama 1 Orang 900.000 900.000
Transport Narasumber 1 0rang 100.000 100.000
Honor Narasumber Kedua 1 Orang 900.000 900.000
Transport Narasumber 1 0rang 100.000 100.000
2 Pembelian Bahan Habis Pakai
Biaya penggantian quota peserta 5 Orang 100.000 500.000
untuk Rapat Pertama Kegiatan PKM
Biaya penggantian quota peserta 5 Orang 100.000 500.000
untuk Rapat Kedua Kegiatan PKM
Kertas HVS 1 Rim 50.000 50.000
Materi 10 Ribu 5 Lembar 10.000 50.000
Foto kopi dan jilid proposal 5 set 20.000 100.000
Pena 2 kotak 25.000 50.000
Total (RP) 5.000.000

Program Kreativitas Mahasiswa – STAB Maitreyawira 2022 | 14


LAMPIRAN III
Susunan Organisasi Tim Kegiatan dan Pembagian Tugas
No. Nama / NIM Program Studi Alokasi Waktu Uraian Tugas
(Jam/Minggu)
1. Wawan Saputra Pendidikan 6 Jam/Minggu Membuat
/ 2020101020 Agama Buddha Membuat
proposal dan
laporan penelitian
2. Jordy Steffanus Pendidikan 4 Jam/Minggu Membuat Justifikasi
/ 2018101037 Agama Buddha Kegiatan, dan Koordinator
teknis kegiatan pelatihan.
3. Anton / Pendidikan 4 Jam/Minggu Membuat biodata
2020101004 Agama Buddha ketua, anggota, dosen
pembimbing dan Koordinator
teknis kegiatan pelatihan.

Program Kreativitas Mahasiswa – STAB Maitreyawira 2022 | 15


Yayasan Cipta Kader Maitri
STAB MAITREYAWIRA
d.a Pusdiklat Bumi Suci Maitreya
Jln. Bukit Barisan III Riau Ujung, Kel. Tampan, Kec. Payung Sekaki
Pekanbaru - Riau, HP 081277387582
Izin : SK Dirjen Bimas Buddha Kemenag RI No. 195 Tahun 2018
Website : https://www.maitreyawira.ac.id

LAMPIRAN IV
SURAT PERNYATAAN KETUA PENELITI/PELAKSANA
Yang bertanda tangan dibawah ini :
Nama : Wawan Saputra
NIM : 2020101020
Program Studi : Pendidikan Keagamaan Buddha
Dengan ini menyatakan bahwa proposal Saya dengan berjudul “Pelatihan Pembuatan
Daging Nabati Pada Umat Buddha Maitreya di Pusdiklat Bumi Suci Maitreya Pekanbaru”
yang diusulkan untuk tahun anggaran 2022 bersifat orisinil dan belum pernah dibiayai oleh
lembaga atau sumber pendanaan lainnya. Bilamana dikemudian hari ditemukan
ketidaksesuaian dengan pernyataan ini, maka Saya bersedia dituntut dan diproses sesuai
dengan ketentuan yang berlaku dan mengembalikan seluruh biaya pendanaan yang telah
diberikan ke kas negara. Demikianlah pernyataan ini dibuat dengan sesungguhnya dan
dengan sebenar-benarnya.

Mengetahui, Pekanbaru, 15 April 2022


Wakil Ketua III Yang menyatakan,
Bid. Kemahasiswaan & Alumni

Irawati, S.E., M.M. Wawan Saputra


NIM. 2020101020

Program Kreativitas Mahasiswa – STAB Maitreyawira 2022 | 16


Program Kreativitas Mahasiswa – STAB Maitreyawira 2022 | 17
Program Kreativitas Mahasiswa – STAB Maitreyawira 2022 | 18
Program Kreativitas Mahasiswa – STAB Maitreyawira 2022 | 19

Anda mungkin juga menyukai