Anda di halaman 1dari 7

BEASISWA TUGAS AKHIR TENTANG ENERGI TERBARUKAN

SUN CABLE INDONESIA

Bagi Bapak/Ibu Dosen yang mempunyai bimbingan Tugas Akhir tentang energi terbarukan ada
peluang beasiswa pelaksanaan TA dari Sun Cable Indonesia. Mohon dapat diinfokan ke
mahasiswa bimbingannya. Jumlah yang akan dikirim oleh Universitas adalah 20 orang dan
jumlah beasiswa yang disediakan adalah 12 orang. Jumlah beasiswa 6,5 juta/bulan meliputi UKT
dan uang saku.

Syarat dan Ketentuan:

1. Warga Negara Indonesia (ditunjukkan dengan KTP)


2. Memiliki keterbatasan finansial (Surat Keterangan Tidak Mampu dari RT/RW)
3. Tidak sedang menerima dan/atau sedang dalam proses pengajuan dana/beasiswa lain
(Surat pernyataan)
4. IPK minimal 3,00 dari 4,00 (ditunjukkan dengan transkrip)
5. Tidak pernah terlibat dalam kegiatan kriminal lainnya (SKCK)
6. Tidak sedang cuti akademik (Surat keterangan aktif dari Fakultas)
7. Memiliki prestasi akademik dan non akademik (ditunjukkan dengan sertifikat atau
dokumen yang relevan, jika ada)
8. Berpartisipasi aktif dalam kegiatan organisasi/social (ditunjukkan dengan sertifikat atau
dokumen yang relevan, jika ada)
9. Curriculum vitae
10. Esay/motivation statement
11. Kartu tanda mahasiswa
12. Fotokopi tagihan listrik bulan sebelumnya.

Berkas aplikasi beasiswa dapat diserahkan ke Bagian Akademik Fakultas untuk kemudian
diajukan ke Universitas paling lambat tanggal 30 Agustus 2023 (jika ada informasi lanjutan
menyusul).
Equity Tower, Lantai 33, SCBD
Jalan Jenderal Sudirman Kav 52-53
Jakarta Selatan 12190, Indonesia

Jakarta, 8 Agustus 2023

Kepada Yth.
Prof. Dr. Ir. Bambang Hari Kusumo M.Agr.St, P.hD.
Rektor Universitas Mataram

Perihal: Program Beasiswa Sun Cable di Unram

Dengan Hormat,

Pertama-tama kami ucapkan terima kasih atas sambutan dan dukungannya terhadap rencana kerja sama
antara Sun Cable dengan Universitas Mataram (Unram).

Sebagai tindak lanjut dari MoU yang telah ditandatangani bersama pada tanggal 8 Agustus 2023 secara
daring, bersama ini kami sampaikan bahwa Sun Cable akan melaksanakan Program Beasiswa di Unram
pada periode semester ganjil tahun 2023. Adapun calon penerima beasiswa ini adalah mahasiswa tahun
terakhir sebanyak 12 orang dengan biaya sebesar Rp 6.500.000 untuk setiap mahasiswa yang mencakup
uang kuliah tunggal (UKT) dan bantuan uang saku.

Detail kriteria dan persyaratan pendaftaran beasiswa akan kami kirimkan secara terpisah. Untuk itu, dalam
merealisasikan Program Beasiswa di Unram, kami memohon dukungannya untuk dapat bekerja sama dalam
melakukan tahapan sosialisasi dan seleksi beasiswa.

Untuk koordinasi lebih lanjut, dapat menghubungi saudari Alvina Choirun Nisa selaku Government Relation
Officer (+6285259897517) sebagai contact person dari PT Sun Cable Indonesia. Demikian surat ini kami
sampaikan, atas perhatiannya kami ucapkan terima kasih.

Hormat kami,

Wafi Chalid Abdat


Head of External and Government Affairs
PT Sun Cable Indonesia

[SC-2023-08-08 Program Beasiswa Sun Cable di Unram]


PT Sun Cable Indonesia NIB 1251000330743 | CONFIDENTIAL 1
Sun Cable Indonesia
Kriteria Penerima Beasiswa
Agustus 2023

Strictly confidential | © Sun Cable Pty Ltd 2022


Tahapan Persiapan Penyelenggaraan Program Beasiswa

Perencanaan dan Persiapan


● Diskusi teknis mengenai program beasiswa dan implementasinya (biaya yang dibutuhkan per kepala,
mekanisme seleksi, dll)
● Menyiapkan dokumen MoU
● Menyiapkan dokumen PKS
● Penandatanganan MoU (online/desk to desk)

Pelaksanaan
● Seleksi kandidat penerima beasiswa: sounding program beasiswa, screening kandidat, dan penyerahan
nama-nama kandidat dari Universitas
● Konfirmasi seleksi kandidat oleh Sun Cable
● Pengumuman kandidat
● Peluncuran program beasiswa, penyerahan beasiswa, pendistribusian paket merchandise, penandatanganan
PKS dengan rektor, dan kuliah tamu di kampus Umrah

Strictly confidential | © Sun Cable Pty Ltd 2022 2


Kualifikasi Kandidat Penerima Beasiswa
Warga Negara Indonesia

Memiliki keterbatasan finansial (Surat Keterangan Tidak Mampu dari RT/RW)

Tidak sedang menerima dan/atau sedang dalam proses pengajuan dana/beasiswa lain

IPK minimal 3,00 dari 4,00

Tidak pernah terlibat dalam kegiatan kriminal lainnya (SKCK)

Tidak sedang cuti akademik

Memiliki prestasi akademik dan non akademik

Berpartisipasi aktif dalam kegiatan organisasi/sosial

Strictly confidential | © Sun Cable Pty Ltd 2022 3


Persyaratan Pendaftaran Program Beasiswa

Berasal dari jurusan terkait energi Esai/Surat motivasi


terbarukan dan/atau yang akan
mengambil skripsi/tugas akhir dengan
tema energi terbarukan

Dokumen Kewarganegaraan (KTP/KK) Sertifikat penghargaan

Transkrip akademik Surat organisasi aktif

Curriculum Vitae Surat keterangan tidak mampu dari


RT/RW

Foto resmi berwarna (4x6cm) Surat Izin Orang Tua

Fotokopi Kartu Tanda Mahasiswa Surat keterangan tidak sedang


menerima beasiswa lain

Fotokopi tagihan listrik bulan lalu

Strictly confidential | © Sun Cable Pty Ltd 2022 4


Renewable energy for Australia and Asia

Singapore Indonesia Darwin Sydney Brisbane Melbourne


61 Robinson Road The South Quarter Building, Suite 3, Level 17 Level 31, Level 3 Level 34,
#09-04 Tower C, Mezzanine Level, Jl 19 The Mall 85 Castlereagh St, 900 Ann Street 2 Southbank Boulevard
Singapore 068893 RA Kartini Kav 8, Cilandak, Darwin NT 0800 Sydney NSW 2000 Fortitude Valley QLD 4006 Southbank VIC 3006
Jakarta Selatan 12430 Australia Australia Australia Australia
Indonesia

info@suncable.sg

Anda mungkin juga menyukai