Anda di halaman 1dari 44

LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN

BENGKEL CAHAYA TEKNIK ELEKTERINDO

TEKNIK INSTALASI TENAGA LISTRIK


SMK NEGERI 1 PURWOASRI
TAHUN AJARAN 2021/2022
LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN
BENGKEL CAHAYA TEKNIK ELEKTERINDO

DI SUSUN OLEH :
NAMA : APEARIS PRANATA NEGARA
NIS : 1804/221.009
KELAS : XI – TITIL 1

BIDANG KEAHLIAN
TEKNIK INSTALASI TENGA LISTRIK

i
HALAMAN PENGESAHAN PENULISAN

Laporan Praktik Kerja Lapangan ini telah diperiksa dan disetujui oleh Guru
Pembimbing
dan Kepala Kompetensi Keahlian Teknik Kelistrikan SMK Negeri Purwoasri.

Disahkan di Purwoasri
Pada Tanggal 2022

Guru Pembimbing Kepala Kompetensi Keahlian

CAHYO NUGROHO, S.Pd. CAHYO NUGROHO, S.Pd


NIP. 19870622 202221 2 015 NIP. 19910802 201903 1 009

HALAMAN PENGESAHAN UJIAN

ii
Laporan Praktik Kerja Lapangan ini telah di periksa dan disetujui oleh Penguji
dan
Kepala SMK Negeri 1 Purwoasri.

Diujikan di Purwoasri
Pada Tanggal 2022
Penguji

NIP.
Mengetahui
Kepala SMK NEGERI 1 PURWOASRI

Drs. MASRUKAN. M.M


NIP. 19621010 199702 1 001

KATA PENGANTAR

iii
Puji dan syukur kami ucapkan kepada Allah SWT yang telah
melimpahkan rahmat serta hidayah-Nya, sehingga penyusunan Laporan Praktik
Kerja Lapangan di BENGKEL CTE Kabupaten Kediri, Jawa Timur
ini dapat terselesaikan dengan baik tanpa kendala. Maksud dan tujuan penyusunan
Laporan Kunjungan Industri ini adalah untuk melengkapi persyaratan
mendapatkan nilai tambah dalam rapor.
Adapun penyusunan Laporan Praktik Kerja Lapangan ini berdasarkan data
– data yang diperoleh selama melakukan Praktik Kerja Industri, serta data – data
dan keterangan dari pembimbing. Kami menyadari bahwa dalam penyusunan
Laporan Praktik Kerja Lapangan ini tidak lepas dari dukungan berbagai pihak,
oleh karena itu pada kesempatan ini kami menyampaikan ucapan terima kasih
kepada :
• Bapak dan ibu guru pendamping TITL.
• Guru pembimbing.
• Teman- teman anggota kelompok
• Seluruh warga kelas TITL
• BENGKEL CAHAYA TEKNIK ELEKTERINDO
Akhirnya, kami menyadari bahwa dalam penyusunan laporan praktik kerja
lapangan masih banyak kekurangan, karena keterbatasan pengetahuan dan
kemampuan, untuk itu kritik dan saran yang membangun dari pembaca
diharapkan mampu memberikan kesempurnaan laporan kunjungan industri ini.
Demikian kata pengantar ini kami buat, semoga dapat bermanfaat khususnya bagi
diri pribadi sendiri dan pembaca pada umumnya.

DAFTAR ISI

iv
Halaman Judul............................................................................................. i
Halaman pengesahan .................................................................................. ii
Kata Pengantar ............................................................................................ iv
Daftar Isi...................................................................................................... v
BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang .................................................................................. 1
B. Pengertian PKL ................................................................................. 1
C. Tujuan PKL ....................................................................................... 3
D. Hasil yang Diharapkan dari PKL .......................................................3
BAB II PROFIL INSTANSI
A. Identitas Perusahan............................................................................. 5
B. Bidang Usaha ..................................................................................... 5
C. Mekanisme Kerja ............................................................................... 5
D. Tata Tertib Kerja ............................................................................... 5
E. Keselamatan dan Kesehatan Kerja ………………………………….. 6

BAB III PROSES PRODUKSI


A. Kajian Teori........................................................................................ 7
B. Dasar Teori......................................................................................... 7
C. Rincian Kegiatan................................................................................ 10
BAB IV PENUTUP
A. Kesimpulan.........................................................................................35
B. Saran................................................................................................... 35
DAFTAR PUSTAKA ............................................................................ 36
LAMPIRAN .......................................................................................... 37

v
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Praktik Kerja Lapangan


Setiap siswa lulusan SMK dituntut untuk mempunyai suatu keahlian dan siap kerja
karena lulusan SMK biasanya belum diakui oleh pihak dunia usaha/ industri. Oleh karena itu
diadakan suatu program Pendidikan Sistem Ganda (PSG) yaitu dengan melaksanakan
Praktik Kerja Lapangan (PKL) agar setiap siswa lulusan SMK mempunyai pengalaman
dalam dunia usaha sebelum memasuki dunia usaha tersebut secara nyata setelah lulus
sekolah.
Sesuai dengan hasil pengamatan dan penelitian Direktorat Pendidikan Menengah
Kejuruan, pola penyelenggaraan di SMK belum secara tegas dapat menghasilkan tamatan
sebagaimana yang diharapkan. Hal tersebut dapat dilihat dari kondisi pembelajaran yang
belum kondusif untuk menghasilkan tenaga kerja yang profesional, karena keahlian
profesional seseorang tidak semata-mata diukur oleh penguasaan unsur pengetahuan dan
teknik bekerja, tetapi harus dilengkapi dengan penguasaan kiat (arts) bekerja yang baik. Ada
dua pihak yaitu lembaga pendidikan dan lapangan kerja (industri/perusahaan atau instansi
tertentu) yang secara bersama-sama menyelenggarakan suatu program keahlian kejuruan.
Dengan demikian kedua belah pihak seharusnya terlibat dan bertanggung jawab mulai dari
tahap perencanaan program, tahap penyelenggaraan, sampai penilaian dan penentuan
kelulusan siswa.

B. Pengertian PKL
PKL merupakan suatu system pembelajaran yang dilakukan di luar Proses Belajar
Mengajar dan dilaksanakan pada perusahaan/industri atau instansi yang relevan. Secara
umum pelaksanaan program PKL ditujukan untuk meningkatkan pengetahuan dan
keterampilan siswa di bidang teknologi, penyesuaian diri dengan situasi yang sebenarnya,
mengumpulkan informasi dan menulis laporan yang berkaitan langsung dengan tujuan
khusus. Setelah siswa melaksanakan program PKL secara khusus siswa diharapkan
memperoleh pengalaman yang mencakup tinjauan tentang perusahaan, dan kegiatan-
kegiatan praktik yang berhubungan langsung dengan teknologi. Dan mempersiapkan para
siswa/siswi untuk belajar bekerja secara mandiri, bekerja dalam suatu tim dan
mengembangkan potensi dan keahlian sesuai dengan minat dan bakat masing-masing.
Penyelenggaraan PKL pada SMK bertujuan untuk:

• Menghasilkan tenaga kerja yang berkualitas, yaitu tenaga kerja yang


memiliki tingkat pengetahuan, keterampilan, etos kerja yang sesuai dengan
tuntutan lapangan pekerjaan. Memperkukuh link and match antara SMK
dan dunia kerja.

1
• Meningkatkan efektivitas dan efisiensi proses pendidikan dan pelatihan kerja
berkualitas.
• Memberi pengakuan dan penghargaan terhadap pengalaman kerja sebagai
bagian dari proses pendidikan.
Melihat kenyataan di atas, Dikmenjur menetapkan strategi operasional yang
berdasarkan pada kebijakan “Link and Match” (kesesuaian dan kesepadanan) Departemen
Pendidikan dan kebudayaan dalam model penyelenggaraan Pendidikan Sistem Ganda.
Pelaksanaannya sesuai dengan ketentuan-ketentuan yang tertuang dalam Undang-undang
Nomor 2 tahun 1989 tentang sistem Pendidikan Nasional, PP Nomor 20 tahun 1990 tentang
Pendidikan Menengah, PP Nomor 39 1992 tentang Peran serta Masyarakat dalam
Pendidikan Nasional, Kemendikbud Nomor 080/U/1992 tentang Seklah Menengah
Kejuruan dan Kemendikbud Nomor 080/U/1993 tentang kurikulum SMK. Tujuan dari
pembuatan laporan ini adalah agar para siswa dapat melatih jiwa mandiri, berani, tanggung
jawab serta disiplin. Selain itu juga dapat mengkaji ilmu terapan di lapangan dengan
sekolah. Adapun isi laporan yang harus disusun para siswa adalah hasil kegiatan selama
PKL. Tujuan dari pembuatan laporan tersebut antara lain adalah :
 Untuk mengetahui perkembangan siswa selama mengikuti Praktik Kerja Individu
pertanggung jawaban atas tugas yang diberikan Sekolah kepada para siswa sehubungan
Sebagai dengan pelaksanaan PKL
• Menambah perbendaharaan perpustakaan Sekolah dan sebagai pengetahuan
bagi siswa angkatan selanjutnya. Sebagai latihan bagi siswa dalam membuat
sebuah laporan kegiatan.
• Sebagai bukti bahwa siswa telah melakukan praktik yang di lakukan di
DUDI (Dunia Industri).
• Sebagai syarat mengikuti Ujian Nasional. Untuk mengetahui perkembangan
siswa selama mengikuti praktik di dunia usaha/industri.

C. Tujuan PKL

• Memberikan pengalaman kerja langsung (real) untuk menanamkan


(internalize) iklim kerja positif yang berorientasi pada peduli mutu proses dan hasil
kerja. `
• Menanamkan etos kerja yang tinggi bagi peserta didik untuk memasuki dunia kerja
menghadapi tuntutan pasar kerja global.
• Memenuhi hal-hal yang belum dipenuhi di sekolah agar mencapai keutuhan standar
kompetensi lulusan.
• Mengaktualisasikan penyelenggaraan Model Pendidikan Sistem Ganda (PSG) antara
SMK dan Institusi Pasangan (DUDI), memadukan secara sistematis dan sistemik
program pendidikan di SMK dan program latihan di dunia kerja (DUDI).

2
D. Manfaat PKL

1. Bagi Peserta Didik


 Mengaplikasikan dan meningkatkan ilmu yang telah diperoleh di sekolah.
 Menambah wawasan dunia kerja, iklim kerja positif yang berorientasi pada
peduli mutu proses dan hasil kerja.
 Menambah dan meningkatkan kompetensi serta dapat menanamkan etos kerja
yang tinggi.
 Memiliki kemampuan produktif sesuai dengan kompetensi keahlian yang
dipelajari di tempat PKL
 Mengembangkan kemampuannya sesuai dengan bimbingan/ arahan pembimbing
industri.

2. Bagi Sekolah
 Hubungan kerja sama yang saling menguntungkan antara sekolah dengan Duni
kerja (perusahaan) kualitas lulusannya melalui pengalaman kerja selama PKL.
 Mengembangkan program sekolah melalui sinkronisasi kurikulum, proses
pembelajaran, teaching factory, dan pengembangan sarana dan prasarana praktik
berdasarkan hasil pengamatan di tempat PKL.
 Meningkatkan kualitas lulusan

3. Bagi DU/DI
 Dunia Kerja (DUDI) lebih dikenal oleh masyarakat sekolah sehingga dapat
membantu promosi produk.
 Adanya masukan yang positif dan konstruktif dari SMK untuk perkembangan
DUDI.
 Dunia kerja/DUDI dapat mengembangkan proses dan atau produk melalui
optimalisasi peserta PKL.
 Mendapatkan calon tenaga kerja yang berkualitas sesuai dengan kebutuhannya.
 Meningkatkan citra positif DUDI sebagai bentuk implementasi dari Inpres No. 9
tahun 2016

3
BAB II

PROFIL INSTANSI / INDUSTRI

A. Identitas Industri

Bengkel Cahaya Teknik Elekterindo yang beralamatkan di dusun Pedes, Desa Sukorejo Kec. Perak Kab.
Kediri, didirikan pada tahun 2009 oleh Bpk. H. Mohammad Chotib beliau sudah merintis bengkel tersebut
mulai tahun 1998, ketika beliau masih bekerja pada PT.CHAROEN POKPHAN dari pengalaman tersebut
beliau memutuskan keluar dan resmi mendirikan BENGKEL ANEKA JAYA, dengan menerapkan profesional
kerja dan menjamin mutu jasa.

B. Bidang Usaha

Bidang usaha dari bengkel CTE antara lain:

1. Bengkel perbaikan alat-alat listrik

2. Konstruksi kandang

3. Jasa pemeliharaan ayam

C. Mekanisme Kerja

4
D.
E.
F. BAB II
G. PROFIL INSTANSI / INDUSTRI
H.
I. Identitas Industri
J. Bengkel Cahaya Teknik Elekterindo yang beralamatkan di dusun Pedes, Desa
Sukorejo Kec. Perak Kab. Kediri, didirikan pada tahun 2009 oleh Bpk. H. Mohammad
Chotib beliau sudah merintis bengkel tersebut mulai tahun 1998, ketika beliau masih
bekerja pada PT.CHAROEN POKPHAN dari pengalaman tersebut beliau
memutuskan keluar dan resmi mendirikan BENGKEL ANEKA JAYA, dengan
menerapkan profesional kerja dan menjamin mutu jasa.
K. Bidang Usaha
L. Bidang usaha dari bengkel CTE antara lain:
M. 1. Bengkel perbaikan alat-alat listrik
N. 2. Konstruksi kandang
O. 3. Jasa pemeliharaan ayam
P. Mekanisme Kerja
Q.
Untuk mekanisme kerja BENGKEL CAHAYA TEKNIK ELEKTERINDO masih
belum tertata sistematis, namun pemilik bengkel telah memiliki staf untuk masing-masing
bagian di antaranya:
Elektronika : M. Rifki Aziz (TB), David
Kandang : Pak Mukarom (Bruno), pak Silo,
Konstruksi : Pak Agus, Pak Budi, Pak Ateng, Mas Triyoko, Pak Mentil
Jumlah karyawan kurang lebih 5 orang dan itu tidak tentu sesuai kebutuhan.

R. Tata Tertib Kerja


Tata tertib jam kerja pegawai di BENGKEL CAHAYA TEKNIK ELEKTERINDO
adalah sebagai berikut :
1) Hari Senin s-d Sabtu Pukul 07.30 – 16.30 WIB.
2) Setiap pegawai diwajibkan melakukan absensi masuk dan memakai K3.

S. Keselamatan dan Kesehatan Kerja

• SafetyHelmet
Berfungsi sebagai pelindung kepala dari benda yang bisa mengenai

5
kepala secara langsung.
• Sabuk Keselamatan (Safitry Belt)
Berfungsi sebagai alat pengaman ketika
menggunakan alat transportasi ataupun peralatan lain yang serupa
(mobil, pesawat, alat berat, dan lain-lain)
• Tali Pengaman (Safety Harness)
Berfungsi sebagai pengaman saat bekerja di ketinggian. Diwajibkan
menggunakan alat ini di ketinggian lebih dari 1,8 meter.
• Penutup Telinga (Ear Plug / Ear Muff)
Berfungsi sebagai pelindung telinga pada saat bekerja di tempat yang bising.

BAB III
PROSES PRODUKSI
A. KAJIAN TEORI

6
Perakitan panel, instalasi lampu,jaringan,plc,dll. Pada perakitan panel harus
menyiapkan bahan bahan terdahulu dan menyiapkan alat sebelum merakit panel atau instalai
B. DASAR TEORI ( perakitan panel - direct Online star delta )
Direct Online adalah teknik yang memungkinkan kita untuk start/stop motor melalui
suatu rangkaian kontrol. atau bisa disebut sebagai Rangkaian Pengunci. karena rangkaian
DOL berfungsi untuk menjaga agar arus listrik tetap mengalir pada sebuah rangkaian
pengendali.
Pengendalian motor listrik dengan direct online memiliki karakteristik paling
menonjol yaitu pada konsumsi arus Starting yang sangat besar, bisa mencapai 4 hingga 8
kali arus nominalnya. Adanya arus yang sangat tinggi ini menyebabkan adanya drop
tegangan saat motor mulai bergerak. Sedangkan karakteristik torsinya adalah 0.5 hingga 1.5
torsi nominalnya.
Pada bagian diagram daya memiliki fungsi utama menyambungkan daya dari sumber
tegangan 3 phasa secara langsung ke terminal motor melalui kontaktor (K). Kontaktor
berperan sebagai sakelar utama yang menyambungkan daya listrik dari sumber ke motor
listrik. Dengan kata lain nyala atau matinya motor listrik bergantung dari kondisi kontaktor.
Sedangkan kontaktor sendiri diatur kerjanya oleh rangkaian kontrol.
Ada pun F1 adalah sistem pengaman berupa fuse dan F2 adalah Thermal Overload
Relay (TOR). TOR memiliki kontak layaknya relay yang akan bekerja saat arus yang
melaluinya lebih besar dari set poin arus yang ditetapkan padanya.Aktifnya TOR akan
menyebabkan perubahan kondisi kontaknya yang mana bisa kita manfaatkan untuk memutus
atau menyambungkan arus listrik.
Diagram kontrol berfungsi mengatur kerja kontaktor, kapan harus nyala dan kapan
harus mati. Konsep mendasar dari rangkaian ini adalah metode selfholding pada Kontaktor
yang penjelasannya seperti pada pengoperasian relay. Kontak Normally Close (NC) dari
TOR digunakan untuk memutuskan arus yang mengalir ke Kontaktor saat terjadi arus
berlebih yang masuk ke motor.
Metode DOL biasanya diaplikasikan pada sistem kendali motor secara sederhana
dengan beban daya rendah hingga menengah, yaitu antara 5kW hingga 1MW dengan waktu
pengasutan maksimum 10 s. Namun perlu juga diperhatikan ketersediaan daya yang cukup
selama waktu pengasutan mengingat arus starting yang tinggi, dan pastikan nilai arus
starting tersebut tidak melampaui tripping alat proteksi.
 Prinsip kerja Direct online
Rangkaian Direct online secara umum bekerja langsung memberikan tegangan 380V
AC pada elektro motor jadi langsung full load untuk menggerakkan elektro motor. Melalui
sebuah rangkaian yang mempunyai pengaman short circuit dan overload untuk
mengamankan sebuah elektro tersebut. Sambungan yang disarankan adalah delta tetapi
tergantung pada elektro motor tersebut ada juga yang sambungan bintang (star).
Kelebihan rangkaian Direct online :

7
 Torsi awal yang tinggi
 Mudah digunakan dan paling ekonomis
 Rangkaian kontrol yang mudah dibuat
 Mudah dalam troubleshooting
Kekurangan rangkaian Direct online :
 Arus awal motor tidak berkurang
 Starter Direct online memiliki arus awal sangat tinggi atau arus terlalu banyak 6
hingga 8 kali dari arus beban penuh.
 Karena tekanan panas yang sangat besar pada motor, umur mesin berkurang.
 Ada penurunan yang signifikan dalam tegangan pada instalasi listrik karena terlalu
banyak arus deras dan karena pelanggan lain ini terhubung ke jalur yang sama,
maka ini hanya cocok untuk motor kecil.
Direct online ( DOL ) dioperasikan satu tempat, Dalam melaksanakan praktiknya
diperlukan beberapa alat dan bahan.
Komponen yang dibutuhkan :
1) MCB 3 Fasa
2) Kontaktor magnetik
3) Overload relay
4) Motor induksi 3 Fasa
5) MCB 1 Fasa
6) Push button start ( NO )
7) Push button stop ( NC )
8) Kabel
9) Lampu indikator warna hijau, merah dan kuning.

Alat yang digunakan :


1) Tang kombinasi
2) Crimping tool
3) Obeng +
4) Obeng -
5) Avo meter
Rangkaian daya dan rangkaian kontrol direct on line dioperasikan 1 tempat.

8
a. Rangkaian kontrol

b. Rangkaian daya

C. RINCIAN KEGIATAN

NO Waktu pelaksanaan C2 / C3 Uraian pekerjaan

1. Senin, 4 Juli 2022 K3LH Pengantaran siswa ke industri dan


pengenalan anggota

9
2. Selasa, 5 Juli 2022 Merakit panel Merakit panel dan pengenalan
kawasan industri

3. Rabu, 6 Juli 2022 Merakit panel Memasang komponen alat listrik

4. Kamis, 7 Juli 2022 Dasar Listrik dan Mengecek induksi motor 3 Fasa
Elektronika

5. Jum’at, 8 Juli 2022 Instalasi Tenaga Listrik Menginstal kabel ACSR

6. Sabtu, 9 Juli 2022 Perbaikan Peralatan Memperbaiki kontaktor yang


Listrik rusak

10
NO Waktu pelaksanaan C2 / C3 Uraian pekerjaan

1. Senin, 11 Juli 2022 Perbaikan Peralatan Memeriksa kapasitor sudah


Listrik rusak / belum

2. Selasa, 12 Juli 2022 Instalasi pabrik baru Mengecek lokasi yang akan
di instalasi

3. Rabu, 13 juli 2022 Instalasi Motor Listrik Memasang motor listrik

4. Kamis, 14 Juli 2022 Instalasi Motor Listrik Menggelar kabel dan


menyambungkan ke motor
listrik
5. Jum’at, 15 Juli 2022 Instalasi Penerangan Memasang fitting lampu
Listrik

6. Sabtu, 16 Juli 2022 Instalasi Penerangan Memasang stop kontak dan


Listrik saklar lampu

NO Waktu pelaksanaan C2 / C3 Uraian pekerjaan

1. Senin, 18 Juli 2022 Instalasi penerangan Memipa dan me masukan


kabel ke pipa dan
memasang fiting

11
2. Selasa, 19 2022 Instalasi penerangan Memipa dan me masukan
kabel ke pipa dan
memasang fiting
3. Rabu, 20 Juli 2022 Instalasi penerangan Memasang lampu dan me
lepa bagian yang sudah di
batel buat jalan pipa
4. Kamis, 21 Juli 2022 sakit

5. Jum’at, 22 Juli 2022 Instalasi Motor Listrik Mengganti kontaktor

6. Sabtu, 23 Juli 2022 Instalasi Motor Listrik Mengganti mcb dan


kontaktor

NO Waktu pelaksanaan C2 / C3 Uraian pekerjaan

12
1. Senin, 25 Juli 2022 Instalasi Motor Listrik Mengganti dan mengcek
capasitor

2. Selasa, 26 Juli 2022 Libur Libur

3. Rabu, 27 Juli 2022 Instalasi Motor Listrik Merakit panel ACB

4. Kamis,28 Juli 2022 Instalasi Motor Listrik Merakit panel ACB

5. Jum’at, 29 Juli 2022 Instalasi Motor Listrik Merakit panel ACB

6. Sabtu, 30 Juli 2022 Instalasi Motor Listrik Merakit panel ACB

NO Waktu pelaksanaan C2 / C3 Uraian pekerjaan

13
1. Senin, 2 Agustus 2022 Produk Kreatif dan Membuat Trei
Kewirausahaan

2. Selasa, 3 Agustus 2022 Produk Kreatif dan Membuat Trei


Kewirausahaan

3. Rabu, 4 Agustus 2022 Produk Kreatif dan Memasang trei dan


Kewirausahaan mendinabol trei ke tembok

4. Kamis, 5 Agustus 2022 Produk Kreatif dan Menggelar kabel dan


Kewirausahaan memasang ke trei

5. Jum’at, 6 Agustus 2022 Produk Kreatif dan Memasang kabel ke trei


Kewirausahaan dan mengabeltis

6. Sabtu, 7 Agustus 2022 Produk Kreatif dan Memasang kabel ke trei


Kewirausahaan dan mengabeltis

NO Waktu pelaksanaan C2 / C3 Uraian pekerjaan

14
1. Senin, 9 Agustus 2022 Instalasi Motor Listrik Menata Pangkon Panel Dan
Memasang Panel

2. Selasa, 10 Agustus 2022 Instalasi Motor Listrik Menjemper Kabel Ke Panel


Dan Uji Coba

3. Rabu, 11 Agustus 2022 Instalasi Motor Listrik Menjemper Kabel Ke Motor


Listrik

4. Kamis, 12 Agustus 2022 Izin sakit

5. Jum’at, 13 Agustus 2022 Izin sakit

6. Sabtu, 14 Agustus 2022 Izin sakit

NO Waktu pelaksanaan C2 / C3 Uraian pekerjaan

15
1. Senin, 16 Agustus 2022 Instalasi Penerangan Memasang kabel pada pipa
Listrik PVC di jombang

2. Selasa, 17 Agustus 2022 Instalasi Penerangan Memasang fitting lampu


Listrik jombang

3. Rabu, 18 Agustus 2022 Produk Kreatif dan Rewhereng bersama pln


Kewirausahaan

4. Kamis, 19 Agustus 2022 Instalasi Motor Listrik Menjemper kabel ke motor


listrik

5. Jum’at, 20 Agustus 2022 Instalasi Motor Listrik Menjemper kabel ke motor


listrik

6. Sabtu, 21 Agustus 2022 Produk Kreatif dan Membersihkan bengkel


Kewirausahaan

NO Waktu pelaksanaan C2 / C3 Uraian pekerjaan

16
1. Senin, 23 Agustus 2022 Libur

2. Selasa, 24 Agustus 2022 Instalasi Motor Listrik Mengecek panel dan jenset

3. Rabu, 25 Agustus 2022 Instalasi Motor Listrik Mengganti capasitor

4. Kamis, 26 Agustus 2022 Libur

5. Jum’at, 27 Agustus 2022 Istalasi Penerangan Memasang instalasi lampu


Listrik di jombang

6. Sabtu, 28 Agustus 2022 Istalasi Penerangan Memasang instalasi lampu


Listrik di jombang

7. Senin, 30 Agustus 2022 Istalasi Penerangan Memasang instalasi lampu


Listrik di jombang
8. Selasa, 31 Agustus 2022 Istalasi Penerangan Memasang instalasi lampu
Listrik di jombang

17
Waktu pelaksanaan
NO C2 / C3 Uraian pekerjaan

1. Senin, 7 Maret 2022 Produk Kreatif dan Membantu mengeblok


Kewirausahaan kandang

2. Selasa, 8 Maret Tidak masuk


2022

3. Rabu, 9 Maret 2022 Tidak masuk

4. Kamis, 10 Maret Tidak masuk


2022

5. Jum’at, 11 Maret Tidak masuk


2022

6. Sabtu, 12 Maret Tidak masuk


2022

18
Waktu
NO pelaksanaan C2 / C3 Uraian pekerjaan

1. Senin, 14 Maret Tidak masuk


2022

2. Selasa, 15 Tidak masuk


Maret 2022

3. Rabu, 16 Maret Tidak masuk


202w

4. Kamis, 17 Tidak masuk


Maret 2022

5. Jum’at, 18 Tidak masuk


Maret 2022

6. Sabtu, 19 Maret Tidak masuk


2022

19
Waktu
NO pelaksanaan C2 / C3 Uraian pekerjaan

1. Senin, 21 Maret Tidak masuk


2022

2. Selasa, 22 Tidak masuk


Maret 2022

3. Rabu, 23 Maret Tidak masuk


2022

4. Kamis, 24 Tidak masuk


Maret 2022

5. Jum’at, 25 Tidak masuk


Maret 2022

6. Sabtu, 26 Maret Tidak masuk


2022

20
Waktu
NO pelaksanaan C2 / C3 Uraian pekerjaan

1. Senin, 28 Maret Membuat surat pernyataan


2022

2. Selasa, 29 Instalasi Tenaga Listrik Membongkar kabel ACSR


Maret 2022

3. Rabu, 30 Maret Instalasi Tenaga Listrik Memasang dan merapikan


2022 kabel ACSR

4. Kamis, 31 Instalasi Motor Listrik Memasang dinamo blower


Maret 2022 kandang

5. Jum’at, 1 April Libur


2022

6. Sabtu, 2 April Libur


2022

21
Waktu
NO pelaksanaan C2 / C3 Uraian pekerjaan

1. Senin, 4 April Libur


2022

2. Selasa, 5 April Instalasi Motor Listrik Memasang kipas blower


2022 kandang

3. Rabu, 6 April Produk Kreatif dan Memasang tirai kandang


2022 Kewirausahaan

4. Kamis, 7 April Produk Kreatif dan Memasang oger pakan


Kewirausahaan otomatis

5. Jum’at, 8 April Instalasi Motor Listrik Memasang dinamo blower


2022

6. Sabtu, 9 April Izin sakit


2022

22
Waktu
NO pelaksanaan C2 / C3 Uraian pekerjaan

1. Senin, 11 April Instalasi Motor Listrik Memasang dinamo blower


2022

2. Selasa, 12 April Istalasi Penerangan Memasang kabel dan fitting


2022 Listrik lampu kandang

3. Rabu, 13 April Istalasi Penerangan Memasang kabel dan fitting


2022 Listrik lampu kandang

4. Kamis, 14 April Izin mengambil PIP


2022

5. Jum’at, 15 April Libur


2022

6. Sabtu, 16 April Istalasi Penerangan Memasang kabel dan fitting


2022 Listrik lampu kandang

23
Waktu
NO pelaksanaan C2 / C3 Uraian pekerjaan

1. Senin, 18 April Istalasi Penerangan Memasang hendle saklar


2022 Listrik lampu kandang

2. Selasa, 19 April Instalasi Motor Listrik Membongkar dinamo 3 Fasa


2022

3. Rabu, 20 April Instalasi Motor Listrik Memasang dinamo blower


2022

4. Kamis, 21 April Instalasi Motor Listrik Memasang dinamo blower


2022

5. Jum’at, 22 April Instalasi Motor Listrik Memasang dinamo blower


2022

6. Sabtu, 23 April Instalasi Motor Listrik Membongkar dinamo 3 Fasa


2022

24
Waktu
NO pelaksanaan C2 / C3 Uraian pekerjaan

1. Senin, 25 April Instalasi Motor Listrik Membongkar dan mengecek


2022 dinamo 3 Fasa

2. Selasa, 26 April Instalasi Motor Listrik Membongkar dan mengecek


2022 dinamo 3 Fasa

3. Rabu, 27 April Instalasi Motor Listrik Menyepul dinamo 3 Fasa


2022

4. Kamis, 28 April Instalasi Motor Listrik Menyepul dinamo 3 Fasa


2022

5. Jum’at, 29 April Libur


2022

6. Sabtu, 30 April Libur


2022

25
Waktu
NO pelaksanaan C2 / C3 Uraian pekerjaan

1. Senin, 2 Mei Libur


2022

2. Selasa, 3 Mei Libur


2022

3. Rabu, 4 Mei Libur


2022

4. Kamis, 5 Mei Libur


2022

5. Jum’at, 6 Mei Libur


2022

6. Sabtu, 7 Mei Libur


2022

26
Waktu
NO pelaksanaan C2 / C3 Uraian pekerjaan

1. Senin, 9 Mei Instalasi Motor Listrik Memasang dinamo blower


2022

2. Selasa, 8 Mei Produk Kreatif dan Memasang tirai kandang


2022 Kewirausahaan

3. Rabu, 11 Mei Produk Kreatif dan Memasang plafon kandang


2022 Kewirausahaan

4. Kamis, 12 Mei Produk Kreatif dan Membongkar seng kandang


2022 Kewirausahaan

5. Jum’at, 13 Mei Istalasi Penerangan Memasang kabel dan fitting


2022 Listrik lampu kandang

6. Sabtu, 14 Mei Produk Kreatif dan Membantu membuat rak


2022 Kewirausahaan kandang

27
Waktu
NO pelaksanaan C2 / C3 Uraian pekerjaan

1. Senin, 16 Mei Libur


2022

2. Selasa, 17 Mei Instalasi Motor Listrik Memasang dinamo blower


2022

3. Rabu, 18 Mei Produk Kreatif dan Membantu memasang tirai


2022 Kewirausahaan kandang

4. Kamis, 19 Mei Produk Kreatif dan Membantu memasang tirai


2022 Kewirausahaan kandang

5. Jum’at, 20 Mei Produk Kreatif dan Membantu memasang tirai


2022 Kewirausahaan kandang

6. Sabtu, 21 Mei Produk Kreatif dan Membantu memasang tirai


2022 Kewirausahaan kandang

28
Waktu
NO pelaksanaan C2 / C3 Uraian pekerjaan

1. Senin, 23 Mei Produk Kreatif dan Membantu memasang tirai


2022 Kewirausahaan kandang

2. Selasa, 24 Mei Produk Kreatif dan Membantu memasang tirai


2022 Kewirausahaan kandang

3. Rabu, 25 Mei Instalasi Penerangan Memasang kabel dan fitting


2022 Listrik lampu kandang

4. Kamis, 26 Mei Libur


2022

5. Jum’at, 27 Mei Instalasi Penerangan Memasang kabel dan fitting


2022 Listrik lampu kandang

6. Sabtu, 28 Mei Instalasi Penerangan Memasang kabel dan fitting


2022 Listrik lampu kandang

29
Waktu
NO pelaksanaan C2 / C3 Uraian pekerjaan

1. Senin, 30 Mei Produk Kreatif dan Membantu memfaksin ayam


2022 Kewirausahaan

2. Selasa, 31 Mei Instalasi Motor Listrik Memasang dinamo blower


2022

3. Rabu, 1 Juni Libur


2022

4. Kamis, 2 Juni Produk Kreatif dan Membongkar pipa pakan


2022 Kewirausahaan otomatis

5. Jum’at, 3 Juni Produk Kreatif dan Membongkar pipa pakan


2022 Kewirausahaan otomatis

6. Sabtu, 4 Juni Produk Kreatif dan Membantu mengelas pipa


2022 Kewirausahaan pakan otomatis

30
Waktu
NO pelaksanaan C2 / C3 Uraian pekerjaan

1. Senin, 6 Juni Produk Kreatif dan Membantu mengelas pipa


2022 Kewirausahaan pakan otomatis

2. Selasa, 7 Juni Produk Kreatif dan Memasang pipa pakan


2022 Kewirausahaan otomatis

3. Rabu, 8 Juni Produk Kreatif dan Memasukkan oger ke dalam


2022 Kewirausahaan pakan otomatis

4. Kamis, 9 Juni Izin sakit


2022

5. Jum’at, 10 Juni Instalasi Motor Listrik Memasang dinamo pakan


2022 otomatis

6. Sabtu, 11 Juni Instalasi Motor Listrik Memindahkan box panel


pakan otomatis

31
Waktu
NO pelaksanaan C2 / C3 Uraian pekerjaan

1. Senin, 13 Juni Instalasi Motor Listrik Mencoba pakan otomatis


2022

2. Selasa, 14 Juni Instalasi Motor Listrik Memasang dinamo blower


2022

3. Rabu, 15 Juni Instalasi Motor Listrik Memasang dinamo blower


2022

4. Kamis, 16 Juni Instalasi Motor Listrik Merakit panel alarm suhu


2022 kandang

5. Jum’at, 17 Juni Produk Kreatif dan Membantu mengelas pipa


2022 Kewirausahaan pakan otomatis

6. Sabtu, 18 Juni Produk Kreatif dan Membantu memasang pipa


2022 Kewirausahaan pakan otomatis

32
Waktu
NO pelaksanaan C2 / C3 Uraian pekerjaan

1. Senin, 20 Juni Produk Kreatif dan Mengecek nepel air minum


2022 Kewirausahaan ayam

2. Selasa, 21 Juni Instalasi Penerangan Memasang lampu dan


2022 Listrik hendle sakar kandang

3. Rabu, 22 Juni Instalasi Penerangan Memasang lampu kandang


2022 Listrik

4. Kamis, 23 Juni Instalasi Motor Listrik Menyalakan dan mematikan


2022 pakan otomatis

5. Jum’at, 24 Juni Instalasi Motor Listrik Menyalakan dan mematikan


2022 pakan otomatis

6. Sabtu, 25 Juni Instalasi Penerangan Memasang lampu kandang


2022 Listrik

33
Waktu
NO pelaksanaan C2 / C3 Uraian pekerjaan

1. Senin, 27 Juni Produk Kreatif dan Mengecek nepel air minum


2022 Kewirausahaan ayam

2. Selasa, 28 Juni Instalasi Motor Listrik Menyalakan dan mematikan


2022 pakan otomatis

3. Rabu, 29 Juni Produk Kreatif dan Membantu menata wadah


2022 Kewirausahaan atau tempat makan ayam

4. Kamis, 30 Juni Instalasi Penerangan Memasang saklar lampu


2022 Listrik kandang

5. Jum’at, 1 Juli Penjemputan


2022

6.

34
BAB IV
PENUTUP
A. KESIMPULAN
Dengan dilaksanakannya program Praktik Kerja Lapangan dapat disimpulkan bahwa
kegiatan ini sangat bermanfaat baik bagi siswa-siswi Sekolah Menengah Kejuruan maupun
bagi pihak Dunia Industri. Selain itu kegiatan Praktik Kerja Lapangan juga menjadi tempat
di mana siswa-siswi Sekolah Menengah Kejuruan mengasah ketrampilan mereka khususnya
dalam hal praktik di mana mereka dapat belajar lebih luas mengenai dalam hal dunia kerja
serta melatih siswa-siswi menjadi generasi muda yang disiplin, bertanggung jawab dan
profesional.
B. SARAN
Beberapa hal yang kami temukan di lapangan saat pelaksanaan PKL sebagian kecil
justru tidak kami temukan saat mengikuti pembelajaran di kelas. Maka dari itu, penulis
ajukan beberapa saran, antara lain yaitu :
1. Saran untuk sekolah.

a) Sekolah perlu memberikan penekanan pada penguasaan keterampilan


yang relevan dengan kemajuan teknologi di dunia kerja saat ini. Dengan demikian,
para siswa dapat mengaplikasikan ilmu dan keterampilan yang
diperolehnya secara maksimal.
b) Dalam pembekalan materi fisik maupun mental agar lebih ditingkatkan terutama
untuk pembinaan mental siswa/siswi.

2. Saran untuk BENGKEL ANEKA JAYA

a) Kami berharap kepada Bengkel Aneka Jaya agar terus meningkatkan


kualitas usahanya, baik dalam hal pelayanan customer maupun kualitas teamwork
yang solid sehingga bisa meningkatkan kualitas dan mutu perusahaan yang lebih
baik
b) Hubungan para karyawan dengan siswa/siswi PKL diharapkan selalu terjaga
keharmonisannya agar dapat tercipta suasana kerja sama yang baik.

DAFTAR PUSTAKA

https://id.scribd.com/document/399756902/Rangkaian-Daya-Dan-Koncrol-DOL
www.smkn1purwoasri-kediri.sch.id

35
http://thegreatandstupid.blogspot.com/2017/08/logo-jurusan-teknik-audio-video-teknik.html?m=1

LAMPIRAN

36
Sedang memasang instalasi penerangan kandang

37
Proses pengulungan spul dinamo

(sekian)

38

Anda mungkin juga menyukai