Anda di halaman 1dari 23

PEMERINTAH KABUPATEN BREBES

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS LOSARI
Jl. .Raya LosariTimur No.33 Telp.(0231) 831247Losari Kode Pos 52255
Email : puskesmaLosari.brebes@gmail.com

KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS LOSARI


NOMOR 015 TAHUN 2023

TENTANG
PENETAPAN INDIKATOR MUTU DAN KINERJA PUSKESMAS

KEPALA PUSKESMAS LOSARI,

Menimbang : a. Bahwa untuk menjamin pelaksanaan melaksanakan


kegiatan sesuai perencanaan operasional perlu
dilakukan monitoring;
b. Bahwa pelaksanaan monitoring dan penilaian
kinerja dilaksanakan berdasarkan indicator kinerja;
c. Bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana
dimaksud dalam huruf a dan b, maka dipandang
perlu menetapkan Keputusan Kepala Puskesmas
Losari tentang Penetapan Indikator Mutu dan
Kinerja Puskesmas;

Mengingat 1. Undang–Undang Nomor 25 Tahun 2009 tentang


Pelayanan Publik (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2009 Nomor 112);
2. Undang–UndangNomor 36 Tahun 2009 tentang
Kesehatan (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2009 Nomor 144, TambahanLembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 5063);
3. Undang–UndangNomor 36 Tahun 2014 tentang
Tenaga Kesehatan (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2014 Nomor 298);
4. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 46 Tahun 2015
tentangAkreditasiPuskesmas, KlinikPratama,
TempatPraktikMandiri Dokter dan Dokter Gigi;
5. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor43Tahun
2019tentang Pusat Kesehatan Masyarakat;
6. Keputusan Menteri Kesehatan repblik Indonesia
tentnag panduan Indikator Program Gizi dan
Kesehatan Ibu dan Anak dalam RPJM dan Renstra
tahun 2020-2024;
7. Keputusan Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten
Brebes Nomor 800/2692 Tahun 2018
tentangStandarPelayanan Minimal (SPM) Bidang
Kesehatan Kabupaten Brebes;
8. Keputusan Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten
Brebes Nomor 800/171 Tahun 2017
tentangIndikatorPrioritasuntuk Monitoring dan
Menilai Kinerja di Puskesmas;
9. Keputusan Kepala dinas kesehatan kabupaten
brebes tahun 2020 tentang indikator prioritas untuk
monitoring dan menilai kinerja dipuskesmas per
tanggal 24 Januari 2020

MEMUTUSKAN
Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS LOSARI TENTANG
PENETAPAN INDIKATOR MUTU DAN KINERJA
PUSKESMAS
KESATU Indikator Mutu dan kinerja menjadi tolok ukur
pelaksanaan seluruh kegiatan pelayanan kesehatan di
Puskesmas Losari.
KEDUA : Monitoring dan evaluasi pada program dan pelayanan
puskesmas dilakukan setiap tiga bulan sekali untuk
memperoleh informasi tentang faktor penyebab dan
upaya mengatasi masalah.

KETIGA Pada saat Keputusan ini diberlakukan,maka


Keputusan Kepala Puskesmas Losari Nomor
035/SK/V/2018 tentang Jenis dan Jadwal
Pelayanan ang disediakan di Puskesmas Losari dicabut
dan dinyakatan tidak berlaku lagi.

KETIGA : Surat keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan,


apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan akan
diadakan perbaikan/ perubahan sebagaimana
mestinya.

Ditetapkan di : Losari
Pada tanggal : 3 Januari 2023
KEPALA PUSKESMAS LOSARI

KUSYAERI
LAMPIRAN
KEPUTUSAN KEPALA
PUSKESMAS LOSARI
NOMOR 015 TAHUN 2023
TENTANG
PENETAPAN INDIKATOR
MUTU DAN KINERJA
PUSKESMAS

A. INDIKATOR KINERJA

1. INDIKATOR KINERJA ADMINISTRASI/MANAJEMEN

1.1 Administrasi dan Manajemen TARGET

1.1.1.Manajemen Umum

1.Rencana 5 (lima) tahunan 10

2. RUK Tahun (n+1) 10

3.RPK/POA bulanan/tahunan 10

4.Lokakarya Mini bulanan (lokmin bulanan) 10

5.Lokakarya Mini tribulanan (lokmin tribulanan) 10

6.Pembinaan wilayah dan jaringan Puskesmas 10

7. Survei Keluarga Sehat (12 Indikator Keluarga Sehat) 10

1.1.2. Manajemen Pemberdayaan Masyarakat

1.Survei Mawas Diri (SMD) 10

2. Pertemuan dengan masyarakat dalam rangka 10


pemberdayaan Individu, Keluarga dan Kelompok

1.1.3.Manajemen Peralatan

1.Data peralatan, analisa, rencana tindak lanjut, tindak 10


lanjut dan evaluasi

2. Rencana Perbaikan, kalibrasi dan pemeliharaan alat 10

3. Jadwal pemeliharaan , perbaikan dan kalibrasi alat dan 10


pelaksanaannya

1.1.4. Manajemen Sarana Prasarana


Data sarana prasarana,analisa, rencana tindak lanjut, 10
tindak lanjut dan evaluasi

1.1.5. Manajemen Keuangan

1.Data realisasi keuangan

Jumlah Nilai Kinerja Manajemen Keuangan ( V)

1.1.6.Manajemen Sumber Daya Manusia

1.SK, uraian tugas pokok (tanggung jawab & wewenang) 10


serta uraian tugas integrasi seluruh pegawai Puskesmas

2.SOP manajemen sumber daya manusia 10

3. Penilaian kinerja pegawai 10

4. Data kepegawaian, analisa pemenuhan standar jumlah 10


dan kompetensi SDM di Puskesmas , rencana tindak lanjut
dan tindak lanjut serta evaluasi nya

1.1.7. Manajemen Pelayanan Kefarmasian (Pengelolaan obat,


vaksin, reagen dan bahan habis pakai)

1.SDM kefarmasian 10

2.Ruang Farmasi 10

3.Peralatan ruang farmasi 10

4.Gudang Obat 10

5.Sarana gudang obat 10

6.Perencanaan 10

7.Permintaan/pengadaan 10

8.Penerimaan 10

9.Penyimpanan 10

10.Pendistribusian 10

11.Pengendalian 10

12.Pencatatan, Pelaporan dan Pengarsipan 10

13.Pemantauan dan Evaluasi 10

Pelayanan Farmasi Klinik

14.Pengkajian resep 10
15. Peracikan dan Pengemasan 10

16.Penyerahan dan Pemberian Informasi Obat 10

17.Pelayanan informasi obat (PIO) 10

18.Konseling 10

19.Visite pasien di puskesmas rawat inap 10

20.Pemantauan dan Pelaporan Efek Samping Obat 10

21.Pemantauan terapi obat (PTO) 10

22.Evaluasi penggunaan obat (EPO) 10

Administrasi obat

23.Pengelolaan resep 10

24.Kartu stok 10

25.LPLPO 10

26.Narkotika dan Psikotropika 10

27.Pelabelan obat high alert 10

3. Manajemen Data dan Informasi

1. Data dan informasi lengkap dengan analisa, rencana 10


tindak lanjut, tindak lanjut dan evaluasi serta dilaporkan ke
kab/kota

2. Validasi data 10

3.Penyajian/ updating data dan informasi 10

Jumlah nilai manajemen data dan informasi (VIII)

1.1.8.Manajemen Program UKM esensial

1. KA kegiatan masing-masing UKM 10

2. Pencatatan pelaporan kegiatan 10

3. Data program, analisa pelaksanaan program 10


UKMesensialn, rencana tindak lanjut, tindak lanjut dan
evaluasi

1.1.9.Manajemen Program UKM Pengembangan

1. KA kegiatan masing-masing UKM pengembangan 10

2.Pencatatan pelaporan kegiatan 10


3.Data program, analisa pelaksanaan program UKM 10
pengembangan, rencana tindak lanjut, tindak lanjut dan
evaluasi

1.1.10. Manajemen Program UKP

1. SOP pelayanan 10

2. Daftar rujukan UKP dan MOU 10

3. Pencatatan dan Pelaporan program UKP 10

4. Data UKP, analisa pelaksanaan UKP, rencana tindak 10


lanjut, tindak lanjut dan evaluasi

1.1.11. Manajemen Mutu

1.SK Tim mutu admin, UKM dan UKP , SK Tim PPI, SK Tim 10
Keselamatan Pasien, uraian tugas serta evaluasi uraian
tugas

2.Rencana program mutu dan keselamatan pasien serta 10


pelaksanaan dan evaluasinya

3.Pengelolaan risiko di Puskesmas 10

4.Pengelolaan Pengaduan Pelanggan 10

5.Survei Kepuasan Masyarakat dan Survei Kepuasan Pasien 10

6.Audit internal UKM, UKP, manajemen dan mutu 10

7.Rapat Tinjauan Manajemen 10

C. INDIKATOR SASARAN MUTU

1.2. MUTU

1.2.1 Indeks Kepuasan Masyarakat (IKM) >76,6%

1.2.2 Survei Kepuasan >76,6%

1.2.3 Standar jumlah dan kualitas tenaga di 80%


Puskesmas

1.2.4 Standar ruang pelayanan Puskesmas 80%

1.2.5 Standar peralatan Kesehatan di Puskesmas 80%

D.INDIKATOR SASARAN KESELAMATAN PASIEN

1.3 Sasaran keselamatan pasien


1. Identifikasi Pasien dengan benar

Kepatuhan petugas kefarmasian melakukan identifikasi 81%


pasien pada saat memberikan obat di ruang farmasi

2. Komunikasi efektif dalam pelayanan

Kepatuhan pelaksanaan SBAR dan TBK di Unit Gawat 90%


Darurat

3. Keamanan obat yang perlu diwaspadai

Penyimpanan dan pelabelan obat LASA dan high alert di 90%


ruang farmasi dan gudang obat

4. Memastikan lokasi pembedahan yang benar, prosedur yang


benar, pembedahan pada pasien yang benar

Kepatuhan terhadap prosedur Bedah minor (compliance 90%


rate) di UGD/Tindakan/ Persalinan dan Poli Gigi

5. Mengurangi risiko infeksi akibat perawatan kesehatan

Kepatuhan petugas melakukan hand hygiene 90%

6. Mengurangi risiko cedera pasien akibat terjatuh

Kepatuhan melakukan asesmen jatuh pada pasien rawat 90%


inap dan rawat jalan

E. INDIKATOR PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN INFEKSI

1.4 Pencegahan dan pengendalian infeksi (PPI)

1.Penggunaan APD saat melaksanakan tugas 100%

2. Desinfeksi Tingkat Tinggi dan sterilisasi 100%

3. Tindakan asepsis dan aspirasi sebelum menyuntik 100%

4. KIE etika batuk 100%

5. Pembuangan jarum suntik memenuhi standar 100%

6. Ketersediaanfasilitas dan peralatan pengelolaan 100%


limbah padat,cair

7. Ketersediaan pelayanan loundry 100%

8. Ketepatan waktu penyediaan linen untuk ruang rawat 100%


inap dan pelayanan

9.Ketersediaan Linen 100%


10. Monitoring Pengendalian Lingkungan 100%

11. Kepatuhan pelaksanaan prosedur tatalaksana 100%


pajanan

12. Kepatuhan pelayanan pasien TB diruang TB 100%

2.Upaya Kesehatan Perseorangan (UKP)

2.1. Rawat jalan

1. Pemberi pelayanan di RPU 100%

2.Pemberi pelayanan di RP Gigi Mulut 100%

3Pemberi pelayanan di RP KIA-KB 100%

4. Jam Buka Pelayanan sesuai ketentuan 100%

5. Jam Buka Pendaftaran sesuai ketentuan 100%

6.Waktu Tunggur awat Jalan 100%

7.Pasien rajal TB ditangani DOTS 100%

8. Kepuasan Pasien >76,6%

2.2. Pelayanan Gawat Darurat

1.Kemampuan 100%

Menangani life saving

2.Jam Buka Pelayanan gawat darurat 100%

3.Pelayanan gadar bersertifikat 100%


ACTLS/BCTLS/GDON
4.Waktut anggap Pelayanan Petugas Gadar 100%

5.KepuasanPasien >76,6%

2.3. Pelayanan Kefarmasian

1.Pemberi pelayanan farmasi 100%

2 . Fasilitasdan peralatan pelayanan farmasi 100%

3. Kepatuhan penggunaan obat yang sesuai 100%


Formularium Puskesmas

4.Waktu tunggu hasil pelayananobatjadi 100%

5.Waktu tunggu hasil pelayanan obat racikan 100%


pelayanan obat jadi
6. Tidak adanya kejadian salah pemberian obat 100%

7.Kepuasan pasien pelayanan Farmasi >76,6%

2.4.Pelayanan laboratorium

1.Kepatuhan Identifikasi sampel Fasilitas dan 100%

peralatan

2.Waktu tunggu hasil Pelayanan laboratorium 100%

3.Kemampuan pemeriksaan HIV-AIDS 100%

4.Kemampuan Mikroskopis TB Paru 100%

5. Kepuasan pasien pelayanan laboratorium >76,6%

2.5. Persalinan

1.Pemberi pelayanan Persalinan normal 100%

2.Pelayanan Kontrasepsi oleh TIM Poned 100%

3.Tidak ada Kematian Ibu karena persalinan 100%

4.Kepuasan pasien Persalinan >76,6%

2.6. rawat Inap

1.Pemberi pelayanan rawat inap 100%

2.Tempat Tidur dengan pengaman 100%

3.Kamar mandi dengan Pegangan Tangan 100%

4.Penanggungjawab pasien rawatinap 100%

5.Visitedokter 100%

6.Tidakadanya kejadian pasien jatuh dari tempat 100%


tidur

7.Kematian pasien≥48 jam 100%

8.Kepuasan Pasien rawat inap >76,6%

2.7.Pelayanan Gizi

1.Ketersediaan pelayanank onsultasi Gizi 100%

2.Pemberi Pelayanan Gizi 100%

3.Kepuasan pasien gizi >76,6%

2.8. Pelayanan Rekam Medik


1.PemberiPelayananRekamMedik 100%

2.Waktu Penyediaan Dokumen RM rawatjalan 100%

3.Waktu PenyediaanDokumen RM rawat inap 100%

4.Kelengkapan Pengisian Rekam Medik Rawat jalan 100%

5.Kelengkapan Pengisian Rekam Medik Rawat Inap 100%


24 jam setelah selesai
6.Kelengkapan informed concent setelah 100%
mendapatkan Informasi yang jelas

7.Kepuasan pasien PelayananRM >76,6%

2.9.Pelayanan Ambulance

1.Kecepatan memberikan pelayanan ambulance 100%

2.Kepuasan Pasien Pengguna Ambulance >76,6%

3.INDIKATOR Upaya Kesehatan Masyarakat (UKM)

Upaya Kesehatan Masyarakat

I Program 1. Cakupan Akses Bumil (K1) 100%


Kesehatan 2. Cakupan Kunjungan Bumil ke-4 (K4) 84,25%
Ibu, Anak 3. Deteksi Resti oleh Nakes dan
dan Masyarakat 50%
keluarga 4. Ibu hamil yang mendapatkan ANC min
Berencana 4 kali sesuai standar 11T 92%
5. Kunjungan Neonatal 1 (KN 1)
6. Kunjungan Neonatal lengkap (KN 3) 95%
7. Persalinan di fasilitas pelayanan 94%
kesehatan terstandar 95%
8. Persalinan oleh tenaga kesehatan
9. Cakupan Komplikasi 95%
Kebidanan/Obstetri yang ditangani 100%
10. Desa yang melaksanakan kelas ibu
hamil 100%
11. Neonatal dengan komplikasi yang
ditangani 100%
12. Cakupan Pelayanan nifas KF 1
13. Cakupan Pelayanan Nifas KF 3 85%
14. Ccakupan pelayanan Nifas KF 4 85%
15. Cakupan Kunjungan Bayi 84%
16. Pelayanan Anak Balita Balita sesuai 95,25%
standar 80%
17. Balita di MTBS
18. Bayi BBLR tertangani 100%
19. Cakupan Peserta KB Aktif 100%
20. Pelayanan Kesehatan Lansia 76%
21. PMT Lansia 84%
22. Posyandu Lansia 100%
Lansia 100%
II Program 1. Prevalensi anak Balita BB rendah 1,18%
Gizi 2. Prevalensi Balita Stunting 10,52%
3. Bayi 0-6 Bulan dapat ASI Ekslusif 86%
4. Cakupan penimbangan 0-59 bulan 76,75%
diposyandu (D/S)
5. Cakupan Keluarga sadar gizi 60%
6. Balita gizi buruk mendapat 100 %
penanganan
7. Balita Gizi buruk mendapat perawatan 100 %
8. Prevalensi gizi buruk
9. Cakupan desa dengan garam baik <0.37 %
10. Cakupan balita yang naik berat badan 60 %
(N/D) 88,75 %
11. Cakupan Balita yang mempunyai
buku KIA (K/S) 100%
12. Cakupan balita yang naik berat badan
sebagai keberhasilan program ( N/S)
13. Bayi baru lahir mendapat IMD 88,75%
14. Cakupan remaja Putri dapat tablet fe
15. Cakupan bayi 6-11 bulan mendapat Vit 84,5 %
A 68 %
16. Cakupan Balita 12-59 bulan mendapat
Vit A 99,95 %
17. Cakupan ibu nifas dapat Vit A 2 kapsul
dan TTD 42 98,5 %
18. Cakupan rumah tangga yang
mengkonsumsi garam beryodium 89,75%
19. Ibu hamil dapat TTD 90
20. Penjaringan Kesehatan 60 %
21. Cakupan remaja putri di skrining
anemia 84,5 %
22. Cakupan remaja putri anemia 100 %
23. Cakupan ibu hamil KEK 70 %
24. Cakupan ibu hamil KEK mendapat
tambahan asupan gizi <30 %
25. Cakupan balita wasting ( gizi kurang <11.5 %
dan buruk ) 85 %
26. Cakupan balita underweight (
bbkurang dan sangat kurang ) <7.3 %
27. Balita dipantau pertumbuhan dan
perkembangannya <13 %
28. Balita gizi buruk mendapat pelayanan
tata laksana gizi buruk 80 %
29. Balita gizi kurang yang mendapat
tambahan asupan gizi 87 %
30. Cakupan ibuhamil anemia
31. Cakupan anak 6-23 bulan mendapat 85 %
MP_ASI
<36 %
70 %
III Program 1. Cakupan Imunisasi Dasar Lengkap 100%
Pencegahan 2. BADUTA (12-24 bulan) 100%
dan 3. Antigen Baru Imunisasi( 0-11 bulan) 100%
Pengendalia 4. BIAS 98 %
n Penyakit 5. WUS Hamil 80 %
6. UCI 100 %
7. Angka Notifikasi Kasus TB(CNR) 100%
8. Angka Keberhasilan Pengobatan TB (SR) 90%
9. Angka penemuanpasien baru TB BTA positif 90%
(CDR)
10. Angka Kematian TB 1%
11. CDR Kusta 0,5 per
10.000
penddk
12. Prevalensi Rate Kusta <1 per
10.000
penddk
13. Angka Kesakitan (IR) DBD/100.000 penduduk <14,5%
14. Angka Kematian DBD (CFR)
15. Angka BebasJentik (ABJ) < 1%
16. Cakupan penderita DBD yang ditangani 95%
17. AFP Rate 100%
<2 per
100.000
penddk
usia <5
18. Cakupan penemuan HIV/AIDS yang tertangani tahun

100%

IV Program
Kesehatan 30%
1. Pengawasan Sarana Air Bersih
Lingkungan 2. SAB memenuhi syarat kesehatan 84%
3. Cakupan inspeksi sarana TTU 77%
memenuhi syarat
4. Cakupah pembinaan TPM 80%
5. Cakupan rumah tangga memiliki 100%
Akses Jamban
6. Pengelolaan Sampah rumah tangga 65%
Memenuhi Syarat 64%
7. Pengelolaan air Limbah rumah
tangga Memenuhi Syarat
8. Puskesmas Ramah Lingkungan 100%
9. Desa Melaksanakan STBM
10. Pemeriksaan kualitas sampel air 100%
minum
11. Kampanye Cuci tangan pakai sabun
di sekolah dasar 100%
12. Penyuluhan keamanan jajanan di 100%
Sekolah
13. Pelayanan konseling sanitasi 30%
V Program 1. Rumah Tangga Sehat (Strata purnam 60%
Promosi dan mandiri yang memenuhi 11 - 16
Kesehatan indikator PHBS
2. Institusi Pendidikan yang memenuhi 70%
15 Indikator PHBS Institusi
Pendidikan
3. TTU yang memenuhi 6 indikator PHBS 65%
4. Kegiatan Intervensi pada Kelompok
Rumah tangga 100%
5. Kegiatan Intervensi pada institusi
Pendidikan 100%
6. Posyandu purnama dan mandiri
7. Posbindu 55%
8. Penyuluhan NAPZA 100%
9. Desa SiagaAktif 25%
10. Desa Siaga Aktif Mandiri 98%
11. Pembinaan Desa Siaga 20%
12. Promosi Kesehatan untuk program 100%
prioritas didalam gedung puskesmas 100%
dan jaringannya (sasaran masyarakat)
13. Promosi kesehatan untuk program
prioritas melalui pemberdayaan
masyarakat dibidang kesehatan 100%
(kegiatan diluar gedung Puskesmas)
14. Pembinaan tingkat perkembangan Pos
UKK
15. Penjaringan Anak Sekolah
60%

100%
VI Program 1. Presentase kasus prioritas ditemukan secara 100%
Keperawatan dini
Kesehatan 2. Persentase kasus prioritas mendapat tindak 100%
Masyarakat lanjut

VII Program PTM 1. Pelayanan Kesehatan pada usia Produktif 100%


2. Pelayanan Kesehatan penderita Hipertensi 100%
3. Pelayanan Kesehatan pada Penderita 100%
diabetes mellitus (DM)

Jaringan pelayanan Puskesmas dan jejaring fasilitas pelayanan kesehatan

I Pelayanan 1. Cakupan pelayanan 100%


Kesehatan kesehatan rujukan
Rujukan pasien masyarakatm
iskin

Ditetapkan di : Losari
Pada tanggal : 3 Januari 2023
KEPALA PUSKESMAS LOSARI,

KUSYAERI
PEMERINTAH KABUPATEN BREBES
DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS LOSARI
Jl. .Raya Losari Timur No.33 Telp.(0231) 831247Losari Kode Pos 52255
Email : puskesmaslosari.brebes@gmail.com

CAPAIAN INDIKATOR PROGRAM PTM


PUSKESMAS LOSARI
BULAN JUNI TAHUN 2023

TARGET
TARGET SASARAN CAPAIAN CAPAIAN
NO PROGRAM INDIKATOR DO TAHUN KET
JUNI TAHUN ABS JUNI (%)
2023
1 PTM 1
capaian kinerja puskesmas dalam memberikan pelayanan skrining
Pelayanan Kesehatan kesehatan usia produktif dinilai dari presentase orang usia 15 - 59 tahun
100% 50.00% 40152 17440 43.43% Tidak Tercapai
Pada Usia Produktif yang mendapat pelayanan skrining kesehatan sesuai standar di wilayah
kerjanya puskesmas dan jaringannya dalam kurun waktu 1 tahun

2
capaian kinerja puskesmas dalam memberikan pelayanan kesehatan
sesuai standar bagi penderita Hipertensi , dinilai dari presentase orang
Pelayanan Kesehatan
usia 15 tahun ke atas yang mendapat pelayanan skrining kesehatan 100% 50.00% 17544 8453 48.18% Tidak Tercapai
Penderita Hipertensi
sesuai standar di wilayah kerjanya puskesmas dan jaringannya dalam
kurun waktu 1 tahun
3
capaian kinerja puskesmas dalam memberikan pelayanan kesehatan
Pelayanan Kesehatan sesuai standar bagi penderita Diabetes Militus (DM) , dinilai dari
Penderita Diabetes presentase orang usia 15 tahun ke atas yang mendapat pelayanan 100% 50.00% 564 303 53.72% Tercapai
Militus (DM) skrining kesehatan sesuai standar di wilayah kerjanya puskesmas dan
jaringannya dalam kurun waktu 1 tahun

Losari, 3 Juli 2023


Mengetahui,
Kepala Puskesmas Losari Penanggung jawab Program

dr. Kusyaeri Hendro Budi W., S.Kep., Ns.


Nip. 19650929 201412 1 001 Nippk. 19850920 202321 1 002
PEMERINTAH KABUPATEN BREBES
DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS LOSARI
Jl. .Raya Losari Timur No.33 Telp.(0231) 831247Losari Kode Pos 52255
Email : puskesmaslosari.brebes@gmail.com

CAPAIAN INDIKATOR PROGRAM PTM


PUSKESMAS LOSARI
BULAN MEI TAHUN 2023

TARGET
TARGET SASARAN CAPAIAN CAPAIAN
NO PROGRAM INDIKATOR DO TAHUN KET
MEI TAHUN ABS MEI (%)
2023
1 PTM 1
capaian kinerja puskesmas dalam memberikan pelayanan skrining
kesehatan usia produktif dinilai dari presentase orang usia 15 - 59
Pelayanan Kesehatan
tahun yang mendapat pelayanan skrining kesehatan sesuai standar di 100% 42.00% 40152 14603 36.37% Tidak Tercapai
Pada Usia Produktif
wilayah kerjanya puskesmas dan jaringannya dalam kurun waktu 1
tahun

capaian kinerja puskesmas dalam memberikan pelayanan kesehatan


sesuai standar bagi penderita Hipertensi , dinilai dari presentase orang
Pelayanan Kesehatan
usia 15 tahun ke atas yang mendapat pelayanan skrining kesehatan 100% 42.00% 17544 6699 38.18% Tidak Tercapai
Penderita Hipertensi
sesuai standar di wilayah kerjanya puskesmas dan jaringannya dalam
kurun waktu 1 tahun

capaian kinerja puskesmas dalam memberikan pelayanan kesehatan


Pelayanan Kesehatan sesuai standar bagi penderita Diabetes Militus (DM) , dinilai dari
Penderita Diabetes presentase orang usia 15 tahun ke atas yang mendapat pelayanan 100% 42.00% 564 265 46.99% Tercapai
Militus (DM) skrining kesehatan sesuai standar di wilayah kerjanya puskesmas dan
jaringannya dalam kurun waktu 1 tahun

Losari, 3 Juni 2023


Mengetahui,
Kepala Puskesmas Losari Penanggung jawab Program

dr. Kusyaeri Hendro Budi W., S.Kep., Ns.


Nip. 19650929 201412 1 001 Nippk. 19850920 202321 1 002
DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS LOSARI
Jl. .Raya Losari Timur No.33 Telp.(0231) 831247Losari Kode Pos 52255
Email : puskesmaslosari.brebes@gmail.com

CAPAIAN INDIKATOR PROGRAM PTM


PUSKESMAS LOSARI
BULAN APRIL TAHUN 2023

TARGET
TARGET SASARAN CAPAIAN CAPAIAN
NO PROGRAM INDIKATOR DO TAHUN KET
APRIL TAHUN ABS APRIL (%)
2023
1 PTM 1
capaian kinerja puskesmas dalam memberikan pelayanan skrining
kesehatan usia produktif dinilai dari presentase orang usia 15 - 59
Pelayanan Kesehatan
tahun yang mendapat pelayanan skrining kesehatan sesuai standar di 100% 33.00% 40152 11774 29.32% Tidak Tercapai
Pada Usia Produktif
wilayah kerjanya puskesmas dan jaringannya dalam kurun waktu 1
tahun

capaian kinerja puskesmas dalam memberikan pelayanan kesehatan


sesuai standar bagi penderita Hipertensi , dinilai dari presentase orang
Pelayanan Kesehatan
usia 15 tahun ke atas yang mendapat pelayanan skrining kesehatan 100% 33.00% 17544 5362 30.56% Tidak Tercapai
Penderita Hipertensi
sesuai standar di wilayah kerjanya puskesmas dan jaringannya dalam
kurun waktu 1 tahun

capaian kinerja puskesmas dalam memberikan pelayanan kesehatan


Pelayanan Kesehatan sesuai standar bagi penderita Diabetes Militus (DM) , dinilai dari
Penderita Diabetes presentase orang usia 15 tahun ke atas yang mendapat pelayanan 100% 33.00% 564 208 36.88% Tercapai
Militus (DM) skrining kesehatan sesuai standar di wilayah kerjanya puskesmas dan
jaringannya dalam kurun waktu 1 tahun

Losari, 5 Mei 2023


Mengetahui,
Kepala Puskesmas Losari Penanggung jawab Program

dr. Kusyaeri Hendro Budi W., S.Kep., Ns.


Nip. 19650929 201412 1 001 Nippk. 19850920 202321 1 002
PEMERINTAH KABUPATEN BREBES
DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS LOSARI
Jl. .Raya Losari Timur No.33 Telp.(0231) 831247Losari Kode Pos 52255
Email : puskesmaslosari.brebes@gmail.com

CAPAIAN INDIKATOR PROGRAM PTM


PUSKESMAS LOSARI
BULAN MARET TAHUN 2023

TARGET
TARGET SASARAN CAPAIAN CAPAIAN
NO PROGRAM INDIKATOR DO TAHUN KET
MARET TAHUN ABS MARET (%)
2023
1 PTM 1
capaian kinerja puskesmas dalam memberikan pelayanan skrining
kesehatan usia produktif dinilai dari presentase orang usia 15 - 59
Pelayanan Kesehatan
tahun yang mendapat pelayanan skrining kesehatan sesuai standar di 100% 25,00% 40152 8959 22.31% Tidak Tercapai
Pada Usia Produktif
wilayah kerjanya puskesmas dan jaringannya dalam kurun waktu 1
tahun
2
capaian kinerja puskesmas dalam memberikan pelayanan kesehatan
sesuai standar bagi penderita Hipertensi , dinilai dari presentase orang
Pelayanan Kesehatan
usia 15 tahun ke atas yang mendapat pelayanan skrining kesehatan 100% 25,00% 17544 4055 23.11% Tidak Tercapai
Penderita Hipertensi
sesuai standar di wilayah kerjanya puskesmas dan jaringannya dalam
kurun waktu 1 tahun

3
capaian kinerja puskesmas dalam memberikan pelayanan kesehatan
Pelayanan Kesehatan sesuai standar bagi penderita Diabetes Militus (DM) , dinilai dari
Penderita Diabetes presentase orang usia 15 tahun ke atas yang mendapat pelayanan 100% 25,00% 564 149 26.42% Tercapai
Militus (DM) skrining kesehatan sesuai standar di wilayah kerjanya puskesmas dan
jaringannya dalam kurun waktu 1 tahun

Losari, 3 April 2023


Mengetahui,
Kepala Puskesmas Losari Penanggung jawab Program

dr. Kusyaeri Hendro Budi W., S.Kep., Ns.


Nip. 19650929 201412 1 001 Nippk. 19850920 202321 1 002
PEMERINTAH KABUPATEN BREBES
DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS LOSARI
Jl. .Raya Losari Timur No.33 Telp.(0231) 831247Losari Kode Pos 52255
Email : puskesmaslosari.brebes@gmail.com

CAPAIAN INDIKATOR PROGRAM PTM


PUSKESMAS LOSARI
BULAN FEBRUARI TAHUN 2023

TARGET CAPAIAN
TARGET SASARAN CAPAIAN
NO PROGRAM INDIKATOR DO TAHUN FEBRUARI KET
FEB TAHUN ABS
2023 (%)
1 PTM 1

capaian kinerja puskesmas dalam memberikan pelayanan skrining


Pelayanan Kesehatan kesehatan usia produktif dinilai dari presentase orang usia 15 - 59 tahun
100% 17.00% 40152 6130 15.27% Tidak Tercapai
Pada Usia Produktif yang mendapat pelayanan skrining kesehatan sesuai standar di wilayah
kerjanya puskesmas dan jaringannya dalam kurun waktu 1 tahun

2
capaian kinerja puskesmas dalam memberikan pelayanan kesehatan
sesuai standar bagi penderita Hipertensi , dinilai dari presentase orang
Pelayanan Kesehatan
usia 15 tahun ke atas yang mendapat pelayanan skrining kesehatan sesuai 100% 17.00% 17544 2718 15.49% Tidak Tercapai
Penderita Hipertensi
standar di wilayah kerjanya puskesmas dan jaringannya dalam kurun
waktu 1 tahun

3
capaian kinerja puskesmas dalam memberikan pelayanan kesehatan
Pelayanan Kesehatan sesuai standar bagi penderita Diabetes Militus (DM) , dinilai dari
Penderita Diabetes presentase orang usia 15 tahun ke atas yang mendapat pelayanan skrining 100% 17.00% 564 97 17.20% Tercapai
Militus (DM) kesehatan sesuai standar di wilayah kerjanya puskesmas dan jaringannya
dalam kurun waktu 1 tahun

Losari, 4 Maret 2023


Mengetahui,
Kepala Puskesmas Losari Penanggung jawab Program

dr. Kusyaeri Hendro Budi W., S.Kep., Ns.


Nip. 19650929 201412 1 001 Nippk. 19850920 202321 1 002
PEMERINTAH KABUPATEN BREBES
DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS LOSARI
Jl. .Raya Losari Timur No.33 Telp.(0231) 831247Losari Kode Pos 52255
Email : puskesmaslosari.brebes@gmail.com

CAPAIAN INDIKATOR PROGRAM PTM


PUSKESMAS LOSARI
BULAN JANUARI TAHUN 2023

TARGET CAPAIAN
TARGET SASARAN CAPAIAN
NO PROGRAM INDIKATOR DO TAHUN JANUARI KET
JAN TAHUN ABS
2023 (%)
1 PTM
capaian kinerja puskesmas dalam memberikan pelayanan skrining
Pelayanan Kesehatan kesehatan usia produktif dinilai dari presentase orang usia 15 - 59 tahun
1 100% 8.33% 40152 3315 8.26% Tidak Tercapai
Pada Usia Produktif yang mendapat pelayanan skrining kesehatan sesuai standar di wilayah
kerjanya puskesmas dan jaringannya dalam kurun waktu 1 tahun

capaian kinerja puskesmas dalam memberikan pelayanan kesehatan


sesuai standar bagi penderita Hipertensi , dinilai dari presentase orang
Pelayanan Kesehatan
2 usia 15 tahun ke atas yang mendapat pelayanan skrining kesehatan 100% 8,33% 17544 1411 8.04% Tidak Tercapai
Penderita Hipertensi
sesuai standar di wilayah kerjanya puskesmas dan jaringannya dalam
kurun waktu 1 tahun

capaian kinerja puskesmas dalam memberikan pelayanan kesehatan


Pelayanan Kesehatan sesuai standar bagi penderita Diabetes Militus (DM) , dinilai dari
3 Penderita Diabetes presentase orang usia 15 tahun ke atas yang mendapat pelayanan 100% 8.33% 564 46 8.16% Tidak Tercapai
Militus (DM) skrining kesehatan sesuai standar di wilayah kerjanya puskesmas dan
jaringannya dalam kurun waktu 1 tahun

Losari, 4 Februari 2023


Mengetahui,
Kepala Puskesmas Losari Penanggung jawab Program

dr. Kusyaeri Hendro Budi W., S.Kep., Ns.


Nip. 19650929 201412 1 001 Nippk. 19850920 202321 1 002
PEMERINTAH KABUPATEN BREBES
DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS LOSARI
Jl. .Raya Losari Timur No.33 Telp.(0231) 831247Losari Kode Pos 52255
Email : puskesmaslosari.brebes@gmail.com

ANALISIS CAPAIAN INDIKATOR PROGRAM PTM


TRIWULAN 2 ( BULAN APRIL-JUNI ) 2023

SASARAN CAPAIAN
NO PROGRAM KEGIATAN INDIKATOR TARGET TW 1 CAPAIAN TW 1 ANALISIS RTL TL
TAHUN 2023 ABS
1 PTM Posbindu Pelayanan Kesehatan 40152 50% 17440 43% Masih ada sasaran yang Merencanakan Melaksanakan kegiatan
PTM Pada Usia Produktif belum melakukan kegiatan skrining skrining kesehatan pada
pemeriksaan / skrining kesehatan pada usia usia produktif di
kesehatan produktif di Posbindu desa pada
Posbindu desa pada bulan Juli tanggal 1, 21,
bulan Juli 28, 31

Posbindu Pelayanan Kesehatan 17544 50% 8453 48% Masih ada sasaran yang Merencanakan
PTM Penderita Hipertensi belum melakukan kegiatan skrining Melaksanakan kegiatan
pemeriksaan / skrining Hipertensi di skrining Hipertensi di
kesehatan Posbindu desa pada Posbindu desa pada
bulan Juli bulan Juli tanggal 1, 21,
28, 31

Posbindu Pelayanan Kesehatan 564 50% 303 54% Sudah mencapai target Mempertahankan Lakukan kegiatan
PTM Penderita Diabetes capaian sesuai rencana
Militus (DM)

Mengetahui Losari, 3 Juli 2023


Kepala Puskesmas Losari Penanggung Jawab UKM

dr. Kusyaeri drg.Linda Lindiawati


NIP.19650929 201412 1 001 NIP.19721010 200312 2 009
PEMERINTAH KABUPATEN BREBES
DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS LOSARI
Jl. .Raya Losari Timur No.33 Telp.(0231) 831247Losari Kode Pos 52255
Email : puskesmaslosari.brebes@gmail.com
ANALISIS CAPAIAN INDIKATOR PROGRAM PTM
TRIWULAN 1 ( BULAN JANUARI - MARET )
SASARAN TAHUN TARGET CAPAIAN CAPAIAN
NO PROGRAM KEGIATAN INDIKATOR ANALISIS RTL TL
2023 TW 1 ABS TW 1
1 PTM Posbindu PTM Pelayanan Kesehatan 40152 25% 8959 22% Masih ada sasaran yang Merencanakan Melaksanakan kegiatan
Pada Usia Produktif belum melakukan kegiatan skrining skrining kesehatan pada
pemeriksaan / skrining kesehatan pada usia usia produktif di
kesehatan produktif di Posbindu desa pada
Posbindu desa pada bulan April tanggal 1, 3,
bulan April 6, 13, 15, 17, 20, 21

Posbindu PTM Pelayanan Kesehatan 17544 25% 4055 23% Masih ada sasaran yang Merencanakan Melaksanakan kegiatan
Penderita Hipertensi belum melakukan kegiatan skrining skrining Hipertensi di
pemeriksaan / skrining Hipertensi di Posbindu desa pada
kesehatan Posbindu desa pada bulan April tanggal 1, 3,
bulan April 6, 13, 15, 17, 20, 21
Posbindu PTM Pelayanan Kesehatan 564 25% 149 26% Sudah mencapai target Mempertahankan Lakukan kegiatan sesuai
Penderita Diabetes capaian rencana
Militus (DM)

Mengetahui Losari, 2 April 2023


Kepala Puskesmas Losari Penanggung Jawab UKM

dr. Kusyaeri drg.Linda Lindiawati


NIP.19650929 201412 1 001 NIP.19721010 200312 2 009

Anda mungkin juga menyukai