Anda di halaman 1dari 5

L K P D

Sekolah : SMP Negeri 2 Satap Suwawa Timur


Kelas/Semester : VIII/Genap
Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam
Tema : Sistem Pernapasan Manusia
Subtema : Mekanisme Pernapasan
Alokasi Waktu : 3 x 40 menit

INDIKATOR
PEMBELAJARAN

3.9.3 Menjelaskan mekanisme pernapasan dada dan


pernapasan perut

3.9.4 Menguraikan perbedaan pernapasan dada dan


pernapasan perut

3.9.5 Membuat model pernapasan dada dan


pernapasan perut

Nama Kelompok :

...........................

Anggota Kelompok
.....................................
.......................................
.......................................
.......................................
Kelompok Audio
A. Judul : menyajikan hasil penyelidikan mekanisme pernapasan
B. Alat dan Bahan
Alat : Polpen, buku modul, gadget
Bahan : -

Pada pembelajaran kali ini, kalian akan menyelidiki mekanisme


pernapasan dada dan pernapasan perut

Orientasi Masalah
Amati video pada link
Video tersebut membahas tentang mekanisme
berikut ini pernapasan manusia yang terdiri dari
https://youtu.be/cXTcKg pernapasan dada dan pernapasan perut.
zmGRg Terdapat perbedaan antara pernapasan dada
dan pernapasan perut terletak pada organ
Kalian dapat menganalisis video pernapasan yang berperan
tersebut melalui kajian literatur

Penyelidikan Kelompok
Setelah kalian memahami isi video tersebut, lakukan penyelidikan
bagaimanakah meknisme pernapasan tersebut dan dimana letak
perbedaan antara pernapasan dada dan pernapasan perut

Jenis Pernapasan Inspirasi Ekspirasi

Kelompok Kinestetik
A. Judul : menyajikan hasil penyelidikan mekanisme pernapasan

B. Alat dan Bahan


Alat : Polpen, buku modul, gadget, balon, selang, botol aqua bekas
Bahan : -

Pada pembelajaran kali ini, kalian akan menyelidiki mekanisme


pernapasan dada dan pernapasan perut

Orientasi Masalah
Buatlah sebuah model
Model pernapasan tersebut dapat kalian buat
pernapasan. Contoh dengan alat dan bahan yang mudah diperoleh.
pembuatannya dapat Rancanglah sebuah model pernapasan sesuai
dilihat pada link berikut ! kreasi kalian masing-masing. Model tersebut

akan menjelaskan bagaimana proses
https://youtu.be/bGFk2Brc pernapasan dada dan perut terjadi
7r0

Penyelidikan Kelompok
Setelah kalian memahami isi video tersebut, lakukan penyelidikan
bagaimanakah meknisme pernapasan tersebut dan dimana letak
perbedaan antara pernapasan dada dan pernapasan perut

Jenis Pernapasan Inspirasi Ekspirasi

Kelompok Visual
A. Judul : menyajikan hasil penyelidikan mekanisme pernapasan
B. Alat dan Bahan
Alat : Polpen, buku modul, gadget
Bahan : -

Pada pembelajaran kali ini, kalian akan menyelidiki mekanisme


pernapasan dada dan pernapasan perut

Orientasi Masalah
Perhatikan gambar di bawah ini
Pernapasan Dada Pernapasan Perut

Penyelidikan Kelompok
Setelah kalian menganalisis gambar diatas, lakukan penyelidikan
bagaimanakah meknisme pernapasan tersebut dan dimana letak
perbedaan antara pernapasan dada dan pernapasan perut

Jenis Pernapasan Inspirasi Ekspirasi

Menyajikan Hasil
Berdasarkan penyelidikanmu, organ pernapasan apa yang bekerja pada saat
inspirasi dan ekspirasi pada pernapasan dada? Bagaimana mekanismenya?

Berdasarkan penyelidikanmu, organ pernapasan apa yang bekerja pada saat


inspirasi dan ekspirasi pada pernapasan perut? Bagaimana mekanismenya?

Berdasarkan penyelidikanmu, apa perbedaan pernapasan dada dan pernapasan


perut?

Berdasarkan penyelidikanmu buatlah sebuah kesimpulan.

Kesimpulan

Anda mungkin juga menyukai