Anda di halaman 1dari 7

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Sekolah : SMK MODERN AL-RIFA’IE GONDANGLEGI Kelas/Semester : XI/Genap KD : 3.8, 4.8


Mata Pelajaran : ILMU RESEP Alokasi Waktu : 2 x 45 menit Pertemuan ke : 5
FAR.FK01.007.01 Menyiapkan dan meracik sediaan
farmasi

Materi : Sediaan farmasi Emulsi

A. Tujuan Pembelajaran
 Memahami konsep Sediaan farmasi Emulsi
 Memahami tujuan Sediaan farmasi Emulsi
 Memahami dasar Sediaan farmasi Emulsi

B. Pendekatan : Scientific
C. Metode Pembelajaran : Diskusi, Penugasan, Praktikum
D. Model Pembelajaran : Discovery Learning
E. Sumber Bejalar :
Buku modul pelayanan kefarmasian, buku ilmu resep, buku ilmu meracik obat
Internet

F. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
Media : Alat/ Bahan :
 Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD)  Penggaris, spidol, buku tulis
 Lembar penilaian  Laptop
 Power Point  Alat peraga anatomi manusia

Pertemuan ke 5 (2JP)
PENDAHULUAN  Peserta didik memberi salam, berdoa, menyanyikan lagu nasional.
 Guru mengecek kehadiran peserta didik dan memberi motivasi
 Guru menyampaikan tujuan dan manfaat pembelajaran tentang topik yang akan
diajarkan
Kegiatan Literasi
 Peserta didik menonton video tentang berbagai macam Sediaan farmasi Emulsi.
(menumbuhkan rasa ingin tahu)
Critical Thinking  Peserta didik menginventaris alat-alat praktikum sebelum praktikum.
(menumbuhkan mandiri dan tanggung jawab )
 Peserta didik mengolah data tentang kebutuhan alat, bahan, cara pembuatan
Sediaan farmasi Emulsi.
KEGIATAN INTI

Collaboration  Peserta didik berdiskusi dengan teman sebangku untuk mencari masukan
( menumbuhkan ketelitian dan cermat).
 Peserta didik saling tukar menukar saran.
Communication  Peserta didik memaparkan tentang Sediaan farmasi Emulsi kepada siswa lain di depan
kelas.
 Peserta didik melakukan praktikum Sediaan farmasi Emulsi.
Creativity  Guru dan peserta didik membuat kesimpulan tentang hal-hal yang telah dipelajari
terkait Sediaan farmasi Emulsi.
 Guru memberikan penekanan pada bagian-bagian yang penting dari yang telah
dipelajari.
PENUTUP • Guru bersama peserta didik merefleksikan pengalaman belajar
• Guru memberikan penilaian lisan secara acak dan singkat
• Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya dan berdoa

F. PENILAIAN

-Sikap : Lembar pengamatan - Pengetahuan : diskusi - Ketrampilan: laporan konsep proses produksi produk farmasi.

Mengetahui, Gondanglegi, 24 Juni 2021


Kepala SMK Modern Al-Rifa’ie, Guru Mata Pelajaran

SISWATI, S. Pd Farichatun nikmah, S. Farm

SOP/KUR/02/02.02.05
24.06.2021
Lampiran 1 Instrumen Penilaian Sikap
a. Instrumen Nilai karakter
Penilaian dilakukan oleh guru melalui observasi terhadap sikap peserta didik selama pembelajaran
Nilai karakter
No Nama Gotong
Religius Nasionalis Mandiri integritas
royong
1. Adinda Puspita Sari
2. Aisyka Fitria
Rahmadhani
3. Alifia Fatihatul Ilmi
4. Ananda Safira
5. Arum Melati Diyah P
6. Ceviera Jihan Maulidia
7. Dini Hernina Rizkya
Azzahra
8. Dini Nurlita
9. Farras Andika Putri
10. Hana el Zahra
11. Husnul Hotimah
12. Irmanda
13. Kafka Navis Santi
14. Khilmi Khamilatul
15. Kholista Cindi
Yuliandini
16. Maulidina Isma Azzrila
17. Maulidya Salsa Nabila
18. Nabila
19. Nadhatus Indartiwi
20. Naila Azmi Salsabila
21. Nailah Arsya Diyaul
Awliya
22. Nazihah Ifftaturrahman
Manaf
23. Nazwa Alhya Arimbi
24. Nur Imtinan Raudhatus
Shafiyah
25. Qissmy Azizah Junaedi
26. Queen Faiga
27. Ratna Novita Sari
28. Risma Aulia Saputri
29. Siti Zumrotul Sayadah

Keterangan cara mengisi:


Nilai diisi berdasarkan sikap paling menonjol dari peserta didik pada masing-masing aspek, berikut
rinciannya:
Religius: beriman & bertaqwa; bersih; toleransi; cinta lingkungan
Nasionalis: cinta tanah air; semangat kebangsaan; menghargai kebhinekaan
Mandiri: kerja keras; kreatif; disiplin; berani; pembelajar
Gotong Royong: kerja sama; solidaritas; saling menolong; kekeluargaan
Integritas: kejujuran; keteladanan; kesantunan; cinta pada kebenaran

b. Instrumen nilai keaktifan peserta didik

SOP/KUR/02/02.02.05
24.06.2021
Aspek yang dinilai
No Nama Peserta didik Menjawab Mengajukan Skor Total
Bertanya pendapat
pertanyaan
1.
Adinda Puspita Sari
2.
Aisyka Fitria Rahmadhani
3.
Alifia Fatihatul Ilmi
4.
Ananda Safira
5.
Arum Melati Diyah P
6.
Ceviera Jihan Maulidia
7.
Dini Hernina Rizkya Azzahra
8.
Dini Nurlita
9.
Farras Andika Putri
10.
Hana el Zahra
11.
Husnul Hotimah
12.
Irmanda
13.
Kafka Navis Santi
14.
Khilmi Khamilatul
15.
Kholista Cindi Yuliandini
16.
Maulidina Isma Azzrila
17.
Maulidya Salsa Nabila
18.
Nabila
19.
Nadhatus Indartiwi
20.
Naila Azmi Salsabila
21.
Nailah Arsya Diyaul Awliya
22. Nazihah Ifftaturrahman
Manaf
23.
Nazwa Alhya Arimbi
24. Nur Imtinan Raudhatus
Shafiyah
25.
Qissmy Azizah Junaedi
26.
Queen Faiga
27.
Ratna Novita Sari
28.
Risma Aulia Saputri
29.
Siti Zumrotul Sayadah

Skala penilaian dibuat dengan rentang dari 1 s/d 4 dengan penafsiran angka:
1 = kurang baik
2 = cukup baik
3 = baik
4 = sangat baik

Rubrik penilaian

SOP/KUR/02/02.02.05
24.06.2021
Penilaian
Aspek yang
1 2 3 4
dinilai
(Kurang) (Cukup) (Baik) (Sangat Baik)
Bertanya Tidak pernah jarang Sering Selalu mengajukan
mengajukan mengajukan mengajukan pertanyaan saat pembelajaran
pertanyaan pertanyaan pertanyaan
Menjawab Tidak pernah Jarang Sering Selalu menjawab pertanyaan
pertanyaan menjawab menjawab menjawab saat pembelajaran
pertanyaan pertanyaan pertanyaan
Mengajukan Tidak pernah Jarang Sering Selalu mengajukan pendapat
pendapat mengajukan mengajukan mengajukan saat pembelajaran
pendapat pendapat pendapat

Petunjuk Penskoran:
Skor akhir menggunakan skala 1 sampai 100
Perhitungan skor akhir untuk setiap keaktifan menggunakan rumus:
skor
× 100 = skor akhir
skor tertinggi

SOP/KUR/02/02.02.05
24.06.2021
Lampiran 2 Instrumen Penilaian Keterampilan
a. Instrumen Penilaian Ketrampilan Unjuk Kerja/ Praktikum

Lembar Observasi:
Petunjuk:
Lembar ini diisi oleh guru untuk menilai keterampilan kinerja praktikum peserta didik dengan
memberikan tanda cek () pada kolom hasil penilaian yang sesuai dengan kerja peserta didik.

Hasil Penilaian
o Aspek yang dinilai 1(Kurang)
3 (Baik) 2(Cukup)

1. Sikap saat berkomunikasi


2. Metode penyampaian pesan
3. Kalimat yang disampaikan
4. Jenis komunikasi yang dilakukan

SKOR MAKSIMAL 12

Rubrik Penilaian:
o Indikator Rubrik penilaian
1. Memperhatikan sikap 1. Mampu mendengar aktif
saat berkomunikasi 2. Menghilangkan kekakuan verbal
3. Memperlihatkan gesture yang efektif
4. Mempertahankan kontak mata
5. Bicara dengan jelas
2. Metode yang digunakan 1. Menjelaskan apa yang akan disampaika
2. Tidak menyampaikan pesan berulang-ulang
3. Tidak Mengklaim
3. Menggunakan kalimat 1. Kalimat yang digunakan saat berkomunikasi adalah kalimat
dengan baik dan mudah efektif
difahami 2. Kalimat yang digunakan bukan kalimat tertutup
4. Menggunakan jenis 3. Menyesuaikan jenis komunikasi sesuai dengan siapa yang
komunikasi yang sesuai diajak berkomunikasi
1. Menggunakan jenis komunikasi dengan tepat

Cara penghitungan skor dari percobaan penentuan sifat larutan menggunakan indikator:

skor yang diperoleh


Nilai × 100
skor maksimum
=

SOP/KUR/02/02.02.05
24.06.2021
Penilaian Keterampilan Diskusi
Penilaian ini digunakan untuk menilai keterampilan diskusi peserta didik.
Lembar Observasi:
Petunjuk:
Lembar ini diisi oleh guru untuk menilai keterampilan diskusi peserta didik.

 Berilah tanda cek () pada kolom aspek pengamatan jika aspek tersebut ditampilkan oleh
peserta didik.
 Berilah tanda (X) pada kolom aspek pengamatan jika aspek tersebut tidak ditampilkan oleh
peserta didik.

Aspek Pengamatan
Menjawab Mengajukan Jumlah
No Nama
Bertanya Aktivitas
pertanyaan pendapat
1. Adinda Puspita Sari
2. Aisyka Fitria Rahmadhani
3. Alifia Fatihatul Ilmi
4. Ananda Safira
5. Arum Melati Diyah P
6. Ceviera Jihan Maulidia
7. Dini Hernina Rizkya
Azzahra
8. Dini Nurlita
9. Farras Andika Putri
10. Hana el Zahra
11. Husnul Hotimah
12. Irmanda
13. Kafka Navis Santi
14. Khilmi Khamilatul
15. Kholista Cindi Yuliandini
16. Maulidina Isma Azzrila
17. Maulidya Salsa Nabila
18. Nabila
19. Nadhatus Indartiwi
20. Naila Azmi Salsabila
21. Nailah Arsya Diyaul
Awliya
22. Nazihah Ifftaturrahman
Manaf
23. Nazwa Alhya Arimbi
24. Nur Imtinan Raudhatus
Shafiyah
25. Qissmy Azizah Junaedi

SOP/KUR/02/02.02.05
24.06.2021
26. Queen Faiga
27. Ratna Novita Sari
28. Risma Aulia Saputri
29. Siti Zumrotul Sayadah

Pedoman Penilaian:
Kriteria Rentang Nilai Kualitas
peserta didik mendapatkan jumlah aktivitas 10 atau lebih 80 - 100 Sangat Baik
peserta didik mendapatkan jumlah aktivitas 1-9 71 - 79 Baik
peserta didik mendapatkan jumlah aktivitas 1-4 60 - 69 Cukup
peserta didik tidak mendapatkan jumlah aktivitas <60 Kurang

skor yang diperoleh


Nilai = skor maksimum x 100

SOP/KUR/02/02.02.05
24.06.2021

Anda mungkin juga menyukai