Anda di halaman 1dari 11

MODUL AJAR

UNIT 4
NEGARAKU INDONESIA
PPKN
Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan

Nama Penyusun : Muhammad Nurkhodri, S.Pd


Instansi/Sekolah : SDN 105 Pekanbaru
Jenjang / Kelas : SD / V
Alokasi Waktu : 2 X 35 Menit (1 Pertemuan)
Tahun : 2023 / 2024
Pelajaran
Pemetaan Kemampuan belajar peserta didik
Berdasarkan Kemampuan peserta didik.

No. Belum Mahir Mahir Sangat Mahir

1
M.rafi Aimam Maura
2
Flowly Radya Agnes
3
Syafri Arfan Siffa
4
Wahyu Tata Dion
5
M. azka Rafael Cahaya
6
Afdal Sabrina Darta
7
Rahmad Sri Hafidz
8
Daffa Syavila
9
Rizki Safa
10
Kaila
11
Junita
12
Annisa
13
Anugrah
14
Princess
15
Khoirulloh
16
Aisyah
MODUL AJAR

INFORMASI UMUM
A. Identitas Modul:
Penulis : Muhammad Nurkhodri, S.Pd.
Instansi : SDN 105 Pekanbaru
Tahun Penyusunan : 2024
Jenjang Sekolah : SD
Mata Pelajaran : PPKN
Fase/Kelas/Semester : C/V/Genap
Unit : Negaraku Indonesia
Materi : Indonesia negara maritim
Alokasi Waktu : (2 x 35 Menit)
B. Kompetensi Awal:
Peserta didik sudah memahami wilayah perairan indonesia
C. Profil Pelajar Pancasila:

▪ Beriman, bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan berakhlak mulia.
▪ Mandiri
▪ Memperoleh dan memproses informasi dan gagasan
▪ Pemahaman diri dan situasi

D. Sarana dan Prasarana:


Media
• Buku LKS PPKN untuk SD Kelas V
• Buku Panduan Guru Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan untuk SD Kelas IV
• Laptop
• Proyektor
• Power Point
• Video Pembelajaran
• Speaker
Alat dan Bahan
• Pena atau Pensil
• Buku Tulis
• Buku LKS
E. Target Peserta Didik:
Peserta didik reguler/tipikal: umum, tidak ada kesulitan dalam mencerna dan memahami
materi ajar.
F. Pendekatan/Model/Metode:
▪ Pendekatan : Berdiferensiasi
▪ Model Pembelajaran : Model Problem Based Learning (PBL)
▪ Metode : TPACK, Ceramah, Tanya Jawab, Diskusi & Penugasan
KOMPONEN INTI
G. Tujuan Pembelajaran:
Alur Capaian Pembelajaran
Mengenal wilayah dalam konteks kabupaten/kota, provinsi sebagai bagian dari wilayah
Negara Kesatuan Republik Indonesia, menunjukkan perilaku gotong royong untuk
menjaga persatuan di lingkungan sekolah dan sekitar sebagai wujud bela negara.
Tujuan Pembelajaran

1. Peserta didik dapat Menyebutkan tujuan menjaga laut Negara Kesatuan Republik
Indonesia dengan benar. C1
2. Peserta didik dapat Menganalisis tujuan melestarikan laut Negara Kesatuan
Republik Indonesia dengan baik. C4
3. Peserta didik dapat Menyimpulkan bentuk menjaga kelestarian laut di Indonesia
dengan benar. C5

H. Pemahaman Bermakna:
Peserta didik mampu memahami wilayah perairan yang ada di indonesia
I. Pertanyaan Pemantik:
1. Peristiwa apa yang terjadi pada video yang telah di tayangkan?
2. Kenapa hal tersebut bisa terjadi

J. Persiapan Pembelajaran:
Guru memersiapkan video yang sesuai dengan tujuan pembelajaran dan
menayangkannya melalui proyektor.
K. Kegiatan Pembelajaran:
Kegiatan Pendahuluan (10 Menit)
1. Guru membuka pelajaran dengan siswa menyiapkan kelas, dan berdoa dipimpin
ketua kelas. (PPP-beriman dan berakhlak mulia, KSE Kesadaran diri)
2. Siswa dicek kehadirannya dengan melakukan presentasi oleh guru.
3. Guru mengecek kesiapan siswa dalam bentuk memperhatikan pakaian dan sampah
di sekitar mereka. (KSE: Kesadaran Diri)
4. Sebelum belajar guru dan siswa membuat kesepakatan kelas.
5. Guru menanya pelajaran sebelumnya.
6. Guru menyajikan apersepsi menggunakan lagu Dari Sabang sampai Marauke
Link: https://youtu.be/OUjaLlU6gWw?si=kN_KJn2CtaTatbIi
7. Guru menyampaikan materi dan tujuan pembelajaran pada pertemuan ini. Kemudian,
dilanjutkan dengan mengutarakan pertanyaan-pertanyaan singkat yang berkaitan
materi pembelajaran pada pertemuan ini.
8. Guru dapat memberikan pertanyaan pemantik,
Kegiatan Inti (50 Menit)
Orientasi didik pada masalah
1. . (KSE Kesadaran diri Pengenalan Emosi pengelolaan diri)
Siswa melakukan pengamatan melalui video yang ditampilkan. (KSE Kesadaran diri
Pengenalan Emosi pengelolaan diri)

Link: https://youtu.be/btkjktDBNM4?si=xVotxmhp04Ud5RHY
2. Guru memberi petunjuk dan memberi kesempatan pada peserta didik untuk
memperhatikan/menganalisis Video
Mengorganisasikan peserta didik
1. Guru membentuk peserta didik ke dalam kelompok kecil secara acak, berjumlah 3-5
setiap kelompoknya. (TaRL, KSE=Kesadaran sosial dan tanggung jawab,
Diferensiasi poses)
2. Guru menjelaskan cara kerja LKPD kepada siswa
3. Peserta didik berdiskusi dan membagi tugas dalam kelompok
Membimbing Penyelidikan
4. Peserta didik melakukan diskusi kelompok menyelesaikan masalah yang ada di LKPD
5. Guru memantau jalannya diskusi dalam setiap kelmpok dan membimbing peserta
didik apabila ada yang mengalami kesulitan. (KSE Keterampilan sosial- Daya
lenting)

Mengembangkan dan menyajikan hasil


6. Peserta didik mempresentasikan hasil kerja kedepan sesuai dengan kelompok
masing-masing
7. Peserta didik dari kelompok lain memberikan tanggapan dan masukkan terhadap
hasil presentasi

Menganalisis dan mengevaluasi proses pemecahan masalah

8. Guru memberikan peserta didik penguatan, bimbingan dan pelurusan materi dari
masalah yang telah di presentasikan oleh peserta didik
Link: https://youtu.be/btkjktDBNM4?si=Y6KVqfh6cSpNKCTq
Kegiatan Penutup (10 Menit)
1. Guru memandu peserta didik menyimpulkan materi pembelajaran

2. Guru memberikan penguatan terhadap materi yang telah dipelajari.

3. Peserta didik menyimak penjelasan guru tentang aktivitas


pembelajaran pada pembelajaran selanjutnya.
4. Kegiatan pembelajaran diakhiri dengan doa bersama dipimpin oleh seorang peserta
didik
L. Asesmen:
• Asesmen Diagnostik
Asesmen diagnostik digunakan untuk melihat kesiapan peserta didik dan gaya belajar (tidak
masuk penilaian) dengan menggunakan pertanyaan pemantik dengan pendekatan.
• Asesmen Formatif (Kelompok)
Asesmen formatif digunakan ketika pelaksanaan pembelajaran berlangsung, serta dirancang
untuk dilaksanakan secara berkelompok. Asesmen yang dinilai adalah penilaian sikap mandiri,
bernalar kritis, bergotong royong saat mengerjakan LPKD.
M. Pengayaan dan Remedial:
1. Kegiatan remidi diberikan kepada peserta didik yang mendapat nilai kurang dari 70,
dengan diberikan soal remidi.
2. Kegiatan pengayaan diberikan kepada peserta didik yang mendapat nilai lebih dari
atau sama dengan 70, dengan diberikan tugas pengayaan.

N. Refleksi Peserta Didik dan Guru:


1. Refleksi Guru
Manajemen Kelas:
• Apakah waktu kegiatan belajar mengajarnya sudah efektif dan efisien?
• Apakah model dan media pembelajaran yang dipakai sudah tepat?
• Apakah ada kendala selama melaksanakan pembelajaran? Bagaimana solusinya?
• Keberhasilan yang saya rasakan dalam mengajarkan bab ini?
• Kesulitan yang saya alami dan akan saya perbaiki untuk bab berikutnya?
• Kegiatan yang paling disukai peserta didik?
• Kegiatan yang paling sulit dilakukan peserta didik?
• Buku atau sumber lain yang saya temukan untuk mengajar bab ini?
Ketercapaian Kompetensi:
• Apakah semua peserta didik dapat mengikuti pembelajaran dengan baik?
• Apakah semua peserta didik mampu mencapai kompetensi yang diharapkan?
2. Refleksi Peserta Didik
Bagaimana perasaan kamu hari ini setelah mengikuti pembelajaran?
O. Glosarium
Ilegal Fishing:
Kegiatan memancing secara telarang di lautan negara lain.
Negara Kepulauan:
Negara yang terdiri dari banyak pulau dan wilayah lautnya lebih luas daripada wilayah
daratan.
Laut Teritorial:
Wilayah laut yang merupakan bagian dari kedaulatan negara, dengan batas tertentu dari garis
pantai.
Sumber Daya Kelautan:
Segala potensi yang terdapat di wilayah laut, seperti ikan, terumbu karang, mineral, dan lain-
lain.
Keanekaragaman Hayati Laut:
Variasi atau keragaman makhluk hidup yang ada di wilayah laut.
Pencemaran Laut:
Masuknya bahan atau zat asing ke dalam lingkungan laut yang dapat mengakibatkan
kerusakan atau gangguan bagi kehidupan laut.
Overfishing:
Kegiatan menangkap ikan secara berlebihan sehingga dapat mengancam kelangsungan
hidup populasi ikan tersebut.
Terumbu Karang:
Ekosistem laut yang terdiri dari kumpulan binatang karang dan organisme lain yang hidup
bersimbiosis.
Pelestarian:
Upaya untuk melindungi dan menjaga kelestarian sumber daya alam agar dapat
dimanfaatkan secara berkelanjutan.
Wilayah Perairan: Wilayah yang berupa laut atau perairan, termasuk laut teritorial, perairan
kepulauan, dan perairan pedalaman.
P. Daftar Pustaka

▪ Buku Panduan Guru PPKN untuk Sekolah Dasar Kelas IV - Volume 1


https://sumber.belajar.kemdikbud.go.id/

Pekanbaru, Maret 2024

Kepala SD Negeri 105 Pekanbaru


Mahasiswa PPL
PPG Prajabatan Universitas Riau

Kusmega Dewi, S.Pd Muhammad Nurkhodri, S.Pd.


NIP.19820212 200604 2019
Asesmen

1. Penilaian Sikap
No Nama Perubahan Tingkah Laku
Religius Mandiri
Gotong Bernalar Kritis
Royong
K C B SB K C B SB K C B SB K C B SB
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1
2
3
4
5
Dst
Keterangan:
K (Kurang): 1, C (Cukup): 2, B (Baik): 3, SB (Sangat Baik): 4

2. Penilaian Pengetahuan

Hasil Penilaian Pengetahuan


Aspek 1 Aspek 2 Aspek 3
No Nama Tercapai Belum Tercapai Belum Tercapai Belum
Siswa (75-100) Tercapai (75-100) Tercapai (75-100) Tercapai
(✓) (0-74) (✓) (0-74) (✓) (0-74)
(✓) (✓) (✓)

1
2
3


Keterangan :
• Aspek 1 : Peserta didik dapat Menyebutkan tujuan menjaga laut Negara Kesatuan
Republik Indonesia dengan benar .
• Aspek 2 : Peserta didik dapat Menganalisis tujuan melestarikan laut Negara
Kesatuan Republik Indonesia dengan baik.
• Aspek 3 : Peserta didik dapat Menyimpulkan bentuk menjaga kelestarian laut di
Indonesia dengan benar

Jumlah skor yang didapat X 100


Jumlah skor total

3. Penilaian Keterampilan
Contoh Rubrik Penilaian Presentasi hasil dari diskusi membuat diorama
Kriteria Perlu
Sangat Baik Baik Cukup
Penilaian Perbaikan
Isi presentasi: Isi presentasi Menjelaskan Menjelaskan Hanya
1. Judul melingkupi seluruh isi poin sebagian isi poin menjelaskan
Indonesi seluruh kriteria di presentasi. di presentasi. sedikit isi di
a negara penilaian. presentasi
maritim poin
2. Deskripsi
bagaimana
hasil
diskusi
Sikap dan sopan Saat presentasi, Saat presentasi, Saat presentasi, Saat
santun saat peserta didik peserta didik peserta didik presentasi,
presentasi: memenuhi tidak tidak peserta didik
1. Berdiri tegak seluruh kriteria menunjukkan 1 - menunjukkan 3 - tidak
2. Suara sikap dan sopan 2 sikap dan 4 sikap dan sopan menunjukkan
terdengar santun sopan santun santun yang 5 sikap dan
jelas yang menjadi menjadi kriteria sopan santun
3. Melihat ke kriteria penilaian. penilaian. yang menjadi
arah audiens kriteria
4. Mengucapka penilaian.
n salam
pembuka
5. Setiap
kelompok
terlibat
dalam
presentasi
(jika kegiatan
kelompok)
6. Mengucapka
n salam
penutup
Pemahaman Pada saat Pada saat Pada saat Selama
konsep menjelaskan, menjelaskan, menjelaskan, menjelaskan,
peserta didik peserta didik peserta didik, peserta didik
tidak melihat melihat materi sering melihat membaca
materi presentasi sesekali dan materi dan materi
dan penjelasan penjelasan yang penjelasan yang presentasi
yang disampaikan bisa disampaikan dan
disampaikan bisa dipahami, kurang bisa penjelasan
dipahami. dipahami. yang
disampaikan
tidak dapat
dipahami.

Anda mungkin juga menyukai