Anda di halaman 1dari 11

MODUL AJAR KURIKULUM MERDEKA

CAPAIAN PEMBELAJARAN
Capaian Pembelajaran Fase (A)
1. Menyimak
Peserta didik mampu bersikap menjadi pendengar yang penuh perhatian. Peserta didik
menunjukan minat pada tuturan yang didengar serta mampu memahami pesan lisan dan
informasi dari media audio, teks aural ( teks yang dibacakan dan/atau di dengar ),
instruksi lisan dan percakapan yang berkaitan dengan tujuan berkomunikasi.
2. Membaca
Peserta didik bersikap menjadi pembaca dan pemirsa yang menunjukan minat terhadap
teks yang dibaca atau dipirsa. Peserta didik mampu memahami informasi dari bacaan dan
tayangan yang diprisa tentang diri dan lingkungan.
3. Berbicara
Peserta didik mampu berbicara dengan santun tentng beragam topik yang dikenali
menggunakan volume intonasi yang tepat sesuai konteks. Peserta didk mampu merespon
dengan bertanya sesuatu, menjawab, dan menanggapi komentar orang lain ( teman,guru,
dan orang dewasa ) dengan bai dan santun dalam suatu percakapan
4. Menulis
Peserta didik mampu menunjukan keterampilan menulis permulaan dengan benar ( cara
memegang alat tulis, jarak mata dengan b uku, menebalkan garis/huruf, dll.) di atas kertas
dan/atau melalui media digital.
INFORMASI UMUM
INFORMASI MODUL
Penyusun Zaimul Afif Mahzum, S.Pd
Tahun Penyusun 2024
Jenjang Sekolah/Semester SD/ 2 (Dua)
Asal Sekolah SD Muhamadiyah Sapen
Mata Pelajaran Bahasa Indonesia
Fase/Kelas/ Volume A / I (Satu)
Bab 7 Aku Ingin
Tema Membedakan Keinginandan Kebutuhan
Alokasi Waktu/JP 2 JP (2x35 menit)

KOPETENSI AWAL
 Peserta didik dapat merangkai bunyi huruf dengan bunyi huruf lain membentuk suku kata dan
kata-kata yang dikenali.
 Peserta didik dapat menulis suku kata untuk melengkapi kata benda yang dikenali seharihari.
 Peserta didik dapat menulis atau menggambarkan benda yang dibutuhkan dan diinginkan.
PROFIL PELAJAR PANCASILA
 Mandiri,
 Bernalar kritis, dan
 Kreatif.

TARGET PESERTA DIDIK


 Peserta didik reguler/tipikal: umum, tidak ada kesulitan dalam mencerna dan
memahami materi ajar.
 Peserta didik dengan pencapaian tinggi: mencerna dan memahami dengan cepat,
mampu mencapai keterampilan berfikir aras tinggi (HOTS), dan memiliki
keterampilan memimpin

SARANA DAN PRASARANA


 Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, Dan Teknologi Republik Indonesia, 2021
Bahasa Indonesia, Aku Bisa! Buku Siswa SD Kelas I, Penulis: Soie Dewayani
 Buku lain yang relevan
 Buku-buku bacaan fiksi dan nonfiksi tentang berhemat, menabung, berbagi, dan hidup
sederhana yang sesuai untuk peserta didik kelas satu.
 Lembar kerja peserta didik, laptop, LCD proyektor.

Model Pembelajaran
 Problem Based Learning (PBL) Sintaks model pembelajaran:
1. Orientasi peserta didik pada masalah;
2. Mengorganisasikan peserta didik untuk belajar;
3. Membimbing penyelidikan individu maupun kelompok;
4. Mengembangkan dan menyajikan hasil karya; dan
5. Menganalisis dan mengevaluasi proses pemecahan masalah

Metode Pembelajaran
 Ceramah interaktif
 Tanya jawab
 Diskusi
 Penugasan
KOPETENSI INTI
TUJUAN KEGIATAN PEMBELAJARAN
 Alur Tujuan Pembelajaran:
▪ Dengan menyimak dan menanggapi bacaan tentang hidup hemat, peserta didik dapat
membaca dan menulis kata yang sering ditemui sehari-hari.
 Capaian Pembelajaran :
Membaca:
▪ Mengenali dan mengeja kombinasi huruf pada suku kata dan kata yang sering ditemui.
Menulis:
▪ Menuliskan suku kata sederhana pada kata-kata yang sering ditemui sehari-hari.
Menulis :
▪ Menuliskan kata-kata yang seringditemuisehari-hari.

ASESMEN
 Formatif : penilaian selama proses pembelajaran (terlampir)
 Sumatif : soal LKPD

PEMAHAMAN BERMAKNA
 Meningkatkan kemampuan siswa tentangmerangkai bunyi huruf dengan bunyi huruf lain
membentuk suku kata dan kata-kata yang dikenali.
 Meningkatkan kemampuan siswa tentang menulis suku kata untuk melengkapi kata benda
yang dikenali sehari-hari.
 Meningkatkan kemampuan siswa tentang menulis atau menggambarkan benda yang
dibutuhkan dan diinginkan.

PERTANYAAN PEMANTIK
 Bagaimana sebaiknya mengontrol antara kebutuhan dan keinginan di dalam kehidupan
sehari-hari?
 Perbedaan kebutuhan dan keinginan beserta Contohnya?

Langkah-Langkah Pembelajaran
Tahapan Kegiatan Pembelajaran Alokasi
Pembelajaran Waktu
Pendahuluan A. Kegiatan Orientasi 10 Menit
1. Kelas dibuka dengan guru mengucapkan salam dan
menanyakan kabar.
2. Peserta didik bersama guru berdoa dipimpin oleh salah
satu peserta didik. (Untuk menyegarkan suasana, guru
dapat menanyakan tanggal hari ini. Misalnya tanggal 10,
maka mintalah peserta didik dengan nomor absen 10
untuk memimpin doa). (Religius)
3. Peserta didik diberikan penguatan oleh guru tentang
pentingnya mengawali setiap kegiatan dengan doa.
4. Peserta didik bersama guru memeriksa kehadiran peserta
didik di kelas
5. Peserta didik disemangati dengan yelyel, tepukan, atau
kebiasaan lain yang menjadi ciri
khas/kebiasaan/kesepakatan kelas.
Inti Sintak 1. Menyampaikan tujuan pembelajaran dan 50 Menit
memotivasi peserta didik
1. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
2. Guru memotivasi rasa keingintahuan peserta didik
terkait topik yang akan dipelajari dengan
memberikan pertanyaan pemantik
3. Guru memberikan apersepsi mengenai materi yang
diberikan dengan pengetahuan peserta didik
Sintak 2. Menyampaikan informasi materi
1. Guru menjelaskan materi yang akan dipelajari
2. Guru membacakan cerita tentang “Bimo di Pasar”
3. Peserta didik memperhatikan penjelasan guru
melalui gambar-gambar yang ditampilkan lewat
proyektor
4. Guru bertanya kepada peserta didik
5. Guru mengajak peserta didik bermain kuis
mengelompokan kebutuhan dan keinginan
6. Guru menjelaskan aktivitas pembelajaran yang
akan dilakukan.
7. Guru menjelaskan aturan dalam bermain kuis
mengelompokan kebutuhan dan keinginan
8. Guru menjelaskan aturan penilaian pada topik yang
dipelajari. Kelompok yang berhasil menjawab
dengan benar mendapatkan skor point
Sintak 3 Membimbing kelompok belajar dalam tim
1. Guru membagikan LKPD kepada setiap individu.
2. Setiap peserta didik memperhatikan LKPD
3. Peserta didik memperlihatkan hasil kerja
kelompoknya.
4. Guru memberikan bimbingan dan penguatan.
5. Peserta didik memperhatikan penjelasan guru
melalui gambar-gambar yang ditampilkan lewat
layer lcd tentang contoh pengerjaan .
6. Peserta didik mengumpulkan LKPD
7. Guru mengulang materi untuk memperkuat
pemahaman peserta didik.
8. Guru memberikan penguatan.
Sintak 4. Mengevaluasi pembelajaran secara kelompok
1. Guru memberi masukan terkait hasil presentasi
peserta didik
2. Guru mengevaluasi hasil pembelajaran peserta
didik
Sintak 5. Memberikan penghargaan
1. Guru mengapresiasi peserta didik.
2. Pemberian penghargaan diberikan berdasarkan
perolehan skor rata-rata yang dikategorikan
menjadi kelompok baik, kelompok hebat dan
kelompok super.
Penutup 1. Peserta didik bersama guru melakukan refleksi atas 10 Menit
pembelajaran yang telah berlangsung
• Apa saja yang telah dipelajari oleh peserta didik?
• Apa peserta didik sudah paham mengenai materi
pembelajaran hari ini?
• Bagaimana perasaan peserta didik selama
pembelajaran?
2. Peserta didik bersama guru membuat kesimpulan pada
pembelajaran hari ini.
3. Peserta didik menyimak penjelasan guru tentang
aktivitas pembelajaran pada pertemuan selanjutnya.
4. Peserta didik dan guru bersama-sama berdoa menurut
agama dan kepercayaannya masing-masing. (Religius)
5. Peserta didik menjawab salam penutup dari guru.

KEGIATAN PENGAYAAN DAN REMEDIAL


Pengayaan :
 Pengayaan diberikan untuk menambah wawasan peserta didik mengenai materi
pembelajaran yang dapat diberikan kepada peserta didik yang telah tuntas
mencapai Capaian Pembelajaran (CP).
 Pengayaan dapat ditagihkan atau tidak ditagihkan, sesuai kesepakatan dengan
peserta didik.
 Berdasarkan hasil analisis penilaian, peserta didik yang sudah mencapai
ketuntasan belajar diberi kegiatan pembelajaran pengayaan untuk perluasan atau
perdalaman materi.
Remedial :
 Remedial dapat diberikan kepada peserta didik yang capaian pembelajaran
belum tuntas.
 Guru memberi semangat kepada peserta didik yang belum tuntas.
 Guru akan memberikan tugas bagi peserta didik yang belum tuntas dalam bentuk
pembelajaran ulang, bimbingan perorangan, belajar kelompok, pemanfaatan tutor
sebaya bagi peserta didik yang belum mencapai ketuntasan belajar sesuai

REFLEKSI GURU
Refleksi Guru:
Refleksi diri berupa pertanyaan pada diri sendiri.
1. Apakah pembelajaran sudah dapat melibatkan peserta didik dengan aktif?
2. Apakah metode yang digunakan mampu meningkatkan kemampuan peserta didik?
3. Apakah media yang digunakan dapat membantu peserta didik mencapai
kemanmpuan?
4. Apa yang bisa dilakukan agar peserta didik dapat meningkatkan kemampuan
berfikir kritis ?

REFLEKSI PESERTA DIDIK


Refleksi Peserta Didik :
Peserta didik diajak untuk memlakukan refleksi terkait seluruh proses belajaran yang
sudah dialami.
1. Apa kesan kalian tentang materi ini?
2. Materi apa yang sudah kalian fahami?
3. Bagian mana yang belum kalian fahami?
4. Masihkan ada kesulitan dalam membaca ?
LAMPIRAN
 Buku bacaan
 LKPD
 Instrumen Penilaian
 Soal evaluasi

Guru Pamong Yogyakarta, 13 February 2024

Siti Sulastri, S.Pd Zaimul Afif Mahzum,.S.Pd


NBM: 853777 NIM: 23105260028

Kepala Sekolah

Agung Rahmanto, S.H,.M.Pd


NBM: 885010
Lampiran Instrumen
A. Penilaian
Penilaian Individu
1. Penilaian Sikap
a. Tabel Penilaian

N Disiplin Bertanggung Percaya Diri


N
a Jawab
o
m B M M S B M M S B T M S
.
a T T B M T T B M T M B M
1
.
2
.
3
.
4
.
5
.

Keterangan :
BT: Belum Terlihat, apabila peserta didik belum memperlihatkan tanda- tanda awal
perilaku yang dinyatakan dalam indikator karena belum memahami makna dari nilai itu.

MT: Mulai Terlihat, apabila peserta didik sudah mulai memperlihatkan adanya tanda-
tanda awal perilaku yang dinyatakan dalam indikator tetapi belum konsisten karena sudah
ada pemahaman dan mendapat penguatan lingkungan terdekat.

MB: Mulai Berkembang, apabila peserta didik sudah memperlihatkan berbagai tanda
perilaku yang dinyatakan dalam indikator dan mulai konsisten, karena selain sudah ada
pemahaman dan kesadaran juga mendapat penguatan lingkungan terdekat dan lingkungan
yang lebih luas.

SM: Sudah Membudaya, apabila peserta didik terus-menerus memperlihatkan perilaku


yang dinyatakan dalam indikator secara konsisten karena selain sudah ada pemahaman,
kesadaran, dan mendapat penguatan lingkungan terdekat dan lingkungan yang lebih luas,
juga sudah tumbuh kematangan moral.

b. Indikator Sikap
1. Disiplin
a) Hadir dengan tepat waktu
b) Mengikuti instruksi guru dengan baik
c) Mengerjakan/mengumpulkan tugas sesuai dengan waktu yang ditentukan
2. Tanggung Jawab
a) Melaksanakan tugasnya sebagai individu maupun sebagai anggota
kelompok dengan baik
b) Menerima resiko dari tindakan yang dilakukan
c) Menjaga kebersihan dan kerapian diri dan sekitarnya
d) Tidak menyalahkan orang lain untuk kesalahan atas tindakan diri sendiri
3. Percaya Diri
a) Berani bertanya/menjawab saat pembelajaran berlangsung
b) Berani berpendapat

NO Nama Peserta didik Deskripsi


1.
2.
3.
4.
Dst.
1. Penilaian Pengetahuan
Instrumen penilaian: tes tertulis (esai)

LKPD

Skor maksimal = 100


jumlah perolehan skor
Skor = x 100
skor maksimal

Penilaian Akhir
Komponen Penilaian
Nama peserta
No Jumlah Skor Nilai
didik
Sikap Pengetahuan Keterampilan

1.

2.

Anda mungkin juga menyukai