Anda di halaman 1dari 2

KUISIONER PENELITIAN PANDU PTM c.

Kelompok masyarakat sehat, berisiko dan


penyandang PTM berusia 60 tahun ke
IDENTITAS
atas.
Nama : d. Kelompok masyarakat sehat, berisiko dan
penyandang PTM berusia 70 tahun ke
Umur :
atas.
Pekerjaan (Program) : e. Kelompok masyarakat sehat, berisiko dan
penyandang PTM berusia 50 tahun ke
Pendidikan :
atas.

4. Apa yang dimaksud dengan pandu PTM ...


(Berilah tanda O/X di salah satu jawaban yang
a. Merupakan jenis penyakit yang tak bisa
menurut anda paling benar)
ditularkan oleh penderita ke orang lain,
1. Dibawah ini, kegiatan Pandu PTM yang benar jenis penyakit ini berkembang secara
ialah… perlahan dan terjadi dalam jangka waktu
a. Suatu kegiatan deteksi dini dan yang panjang.
pemantauan faktor risiko PTM Utama b. Merupakan upaya kesehatan berbasis
yang dilaksanakan secara terpadu, rutin, bersumberdaya masyarakat (UKBM)
dan periodik dalam pencegahan dan pengendalian
b. Suatu kegiatan monitoring dan deteksi Penyakit Tidak Menular (PTM) melalui
dini faktor resiko PTM terintegrasi serta kegiatan skrining kesehatan/deteksi dini
gangguan akibat kecelakaan dan tindakan faktor risiko PTM, intervensi/modifikasi
kekerasan dalam rumah tangga yang faktor risiko PTM serta monitoring dan
dikelola oleh masyarakat melalui tindak lanjut faktor risiko PTM
pembinaan terpadu bersumber daya masyarakat secara rutin
c. Suatu Kegiatan penemuan dan dan berkesinambungan.
penanganan kasus PTM dan manajemen c. Merupakan Upaya untuk meningkatkan
faktor risiko PTM dan secara terpadu. peran serta masyarakat dalam
d. Suatu kegiatan konseling dan rujukan pencegahan dan penemuan dini faktor
penyakit tidak menular risiko PTM
e. Suatu kegiatan upaya menyelamatkan d. Merupakan suatu pendekatan faktor
anak-anak Indonesia dari risiko dampak risiko PTM untuk deteksi dini dan
negatif Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) pemantauanfaktor
secara berkepanjangan. risiko PTM terintegrasi yang
dilaksanakan melalui kegiatan
2. Jika di pelayanan posbindu PTM ada kasus Posbindu PTM di masyarakat, pelayanan
yang berisiko, maka yang dilakukan adalah … hipertensi dan diabetes ter integrasi, serta
a. Memberikan penyuluhan di posbindu layanan khusus PTM lainnya di
b. Merujuk ke pandu ptm Puskesmas.
c. Memberikan terapi di posbindu PTM e. Merupakan peran serta masyarakat dalam
d. Screening PTM ulang melakukan kegiatan deteksi dini dan
e. Menganjurkan olahraga pemantauan faktor risiko PTM Utama
yang dilaksanakan secara terpadu, rutin,
3. Sasaran utama pandu PTM umur berapa?… dan periodik.
a. Kelompok masyarakat sehat, berisiko
dan penyandang PTM segala usia 5. Bagaimana algoritma pandu PTM?..
b. Kelompok masyarakat sehat, berisiko a. Mulai dari identifikasi faktor risiko
dan penyandang PTM berusia 15 tahun melalui anamnesis, pengukuran dan
ke atas. pemeriksaan serta pemeriksaan prediksi
risiko dan penegakan diagnosis PTM 8. Dalam identifikasi potensi dan seleksi,
(bila ada), rujukan bila diperlukan dan kelompok sasaran yang memiliki resiko PTM
rujuk balik setelah kondisi stabil. adalah …
b. Mulai dari pendaftaran diri, berobat ke a. Prolanis
poli umum, melakukan pemeriksaan b. Laki-laki dan perempuan
tekanan darah ataupun labor, dan rujuk c. Keluarga yang memiliki Riwayat DM
bila memungkinkan. d. Usia 15-59 tahun
c. Mulai dari kunjungan rumah warga, e. Benar semua
dilakukan pemeriksaan tekanan darah,
dan edukasi. 9. Apabila pasien yang berisiko telah
d. Mulai dari keluarga/orang tua kandung mendapatkan terapi untuk penyakit tidak
yang memiliki Riwayat DM atau HT, lalu menularnya, maka edukasi yang kita lakukan
periksakan diri ke puskesmas, dan rujuk adalah …
bila diperlukan dan dikembalikan ke a. CERDIK
pelayanan primer untuk mendapatkan b. PATUH
obat bulanan. c. GERMAS
e. Mulai dari anamnesis keluhan yang d. PENYULUHAN
dirasakan, pengukuran tekanan darah, e. WASPADA
lalu diarahkan ke pandu PTM.
10. Untuk edukasi preventif dan promotife pada
6. Apa saja faktor risiko PTM?… pandu PTM, yang kita lakukan adalah…
a. Kurangnya minum air mineral, konsumsi a. Cek Kesehatan secara berkala
alcohol, kurangnya makan-makanan yang b. Enyahkan asap rokok
berserat, serta aktifitas fisik yang kurang. c. Rajin aktifitas fisik
b. Kurang aktivitas fisik, diet yang tidak d. Diet gizi seimbang
seimbang, merokok, konsumsi alkohol, e. Semua benar
obesitas, hiperglikemia (kadar gula darah
yang tinggi, hipertensi, hiperkolesterol.
c. Makan-makanan yang tinggi karbo,
tinggi gula, tinggi kadar lemak.
d. Benar semua
e. Salah semua

7. Pasien dari mana saja yang akan diarahkan ke


pandu PTM? …
a. semua Poli yang terdeteksi tekanan darah
tunggi ataupun obesitas
b. hanya dari poli usila yang memiliki
gejala dari pemeriksaan fisik maupun
labor pendukung, serta terdeteksi faktor
risiko PTM
c. dari poli umum, ataupun poli gigi,
ataupun poli KIA, ataupun poli usila
yang memiliki gejala dari pemeriksaan
fisik maupun labor, serta terdeteksi faktor
risiko PTM
d. Benar semua
e. Salah semua

Anda mungkin juga menyukai