Anda di halaman 1dari 17

PT PLN (Persero) UP3 Bulukumba

Jl. Lanto Dg. Pasewang


Bulukumba 92512, Sulawesi Selatan
Telp : +62 413-82000 Fax : +62 413-81591

SISTEM MANAJEMEN INTEGRASI


SMK3 TERINTEGRASI SMM
UP3 PARE – PARE

PROSEDUR KERJA
PENANGANAN, PEMINDAHAN DAN
PENYIMPANAN LIMBAH B3

Nomor : SMI-PK-K3L-01
Revisi : 00
Tanggal : 4 Agustus 2019

Dokumen Master :

Dokumen Terkendali : Nomor Distribusi :

Dokumen Tak Terkendali :


PT PLN (Persero)
Unit Induk Wilayah Sulsel, Sultra dan Sulbar
UP3 BULUKUMBA
PROSEDUR KERJA No. Dokumen : SMI-PK-K3L-01
PENANGANAN, PEMINDAHAN DAN Revisi : 00
PENYIMPANAN LIMBAH B3 Tanggal : 4 Agustus 2019

LEMBAR PENGESAHAN

PENYUSUN

No Nama Jabatan Tanda Tangan

1. MUHAMMAD IQBAL SEKRETARIS SMI

MENYETUJUI

No Nama Jabatan Tanda Tangan

1. INSAN SOSIAWAN KETUA SMI

MENGESAHKAN

No Nama Jabatan Tanda Tangan

1. YUSWASTUTY YAHYA MANAJER UP3

SMK3 TERINTEGRASI SMM Halaman: 2 dari 11


PT PLN (Persero)
Unit Induk Wilayah Sulsel, Sultra dan Sulbar
UP3 BULUKUMBA
PROSEDUR KERJA No. Dokumen : SMI-PK-K3L-01
PENANGANAN, PEMINDAHAN DAN Revisi : 00
PENYIMPANAN LIMBAH B3 Tanggal : 4 Agustus 2019

DAFTAR ISI

Uraian Halaman
LEMBAR PENGESAHAN DOKUMEN ................................................................................. 2
DAFTAR ISI ................................................................................................................. 3
DAFTAR DISTRIBUSI DOKUMEN TERKENDALI ............................................................... 4
DAFTAR PERUBAHAN DOKUMEN ................................................................................... 5
1. PENDAHULUAN ........................................................................................................ 6
2. TUJUAN …………………………………………………………………………………………………….......... 6
3. DEFINISI ................................................................................................................. 6
4. RUANG LINGKUP …………………………………………………………………………………………………. 6
5. REFERENSI …………………………………………………………………………………………………………. 6
6. URAIAN PROSEDUR .................................................................................................. 7
7. FLOWCHART............................................................................................................. 10
8. REKAMAN ................................................................................................................ 11

SMK3 TERINTEGRASI SMM Halaman: 3 dari 11


PT PLN (Persero)
Unit Induk Wilayah Sulsel, Sultra dan Sulbar
UP3 BULUKUMBA
PROSEDUR KERJA No. Dokumen : SMI-PK-K3L-01
PENANGANAN, PEMINDAHAN DAN Revisi : 00
PENYIMPANAN LIMBAH B3 Tanggal : 4 Agustus 2019

DAFTAR DISTRIBUSI DOKUMEN TERKENDALI

No Unit Kerja Salinan Dokumen No.

1. Manajer UP3 Bulukumba 01

2. Ketua Tim Sistem Manajemen Integrasi MASTER

3. Manajer Bagian Jaringan 02

4. Manajer Bagian Transaksi Energi 03

5. Manajer Bagian Pemasaran & Pelayanan Pelanggan 04

6. Manajer Bagian Keuangan, SDM dan Administrasi 05

7. Manajer ULP Panrita Lopi 06

8. Manajer ULP Kalumpang 07

9. Manajer ULP Jeneponto 08

10. Manajer ULP Bantaeng 09

11. Manajer ULP Selayar 10

12. Manajer ULP Sinjai 11

13. Manajer ULP Tanete 12

SMK3 TERINTEGRASI SMM Halaman: 4 dari 11


PT PLN (Persero)
Unit Induk Wilayah Sulsel, Sultra dan Sulbar
UP3 BULUKUMBA
PROSEDUR KERJA No. Dokumen : SMI-PK-K3L-01
PENANGANAN, PEMINDAHAN DAN Revisi : 00
PENYIMPANAN LIMBAH B3 Tanggal : 4 Agustus 2019

DAFTAR PERUBAHAN DOKUMEN

No Tgl Hlm Uraian yang diubah Uraian Perubahan Disahkan oleh

SMK3 TERINTEGRASI SMM Halaman: 5 dari 11


PT PLN (Persero)
Unit Induk Wilayah Sulsel, Sultra dan Sulbar
UP3 BULUKUMBA
PROSEDUR KERJA No. Dokumen : SMI-PK-K3L-01
PENANGANAN, PEMINDAHAN DAN Revisi : 00
PENYIMPANAN LIMBAH B3 Tanggal : 4 Agustus 2019

1. PENDAHULUAN
Kegiatan pengoperasian dan pemeliharaan di PT PLN (Persero) UP3 Bulukumba disamping
menghasilkan produk yang bermanfaat bagi masyarakat, juga menimbulkan buangan berupa
limbah bahan berbahaya dan beracun. Apabila dibuang ke lingkungan hidup dapat
mengancam kelangsungan hidup manusia serta makhluk hidup lainnya. Untuk menghindari
dampak akibat limbah B3 diperlukan suatu sistem pengelolaan yang terintegrasi dan
berkesinambungan.

2. TUJUAN
Prosedur ini sebagai pedoman dalam penanganan limbah Bahan Berbahaya dan Beracun
(B3) akibat dari kegiatan pengoperasian dan pemeliharaan di PT PLN (Persero) UP3
Bulukumba.

3. DEFINISI
No Istilah / Singkatan Penjelasan
1. B3 Singkatan dari Bahan Berbahaya dan Beracun
zat, energi, dan/atau komponen lain yang karena sifat
konsentrasi, dan/atau jumlahnya, baik secara langsung
maupun tidak langsung, dapat mencemarkan dan/atau
2. B3
merusak llngkungan hidup, dan/atau membahayakan
lingkungan hidup, kesehatan, serta kelangsungan
hidup manusia dan makhluk hidup lain.
MSDS (Material Safety Data Sheet) / Kumpulan data keselamatan dan petunjuk dalam
3.
Lembar Data Keselamatan Bahan penggunaan bahan-bahan berbahaya dan beracun.
sisa suatu usaha dan/atau kegiatan yang mengandung
4. Limbah B3
B3

4. RUANG LINGKUP
Prosedur ini mencakup kegiatan identifikasi, pengumpulan, penampungan/penyimpanan dan
pengangkutan limbah B3 yang dihasilkan dari kegiatan di PT. PLN (Persero) UP3 Bulukumba.

5. REFERENSI
5.1. Peraturan Pemerintah RI No. 50 Tahun 2012 tentang Penerapan SMK3
5.2. Peraturan Pemerintah Rl No. 101 Tahun 2014 tentang Pengelolaan Limbah Bahan
Berbahaya dan Beracun (B3)
5.3. Peraturan Menteri Lingkungan Hidup Rl Nomor 14 Tahun 2013 Tentang Simbol dan
Label Limbah B3.

SMK3 TERINTEGRASI SMM Halaman: 6 dari 11


PT PLN (Persero)
Unit Induk Wilayah Sulsel, Sultra dan Sulbar
UP3 BULUKUMBA
PROSEDUR KERJA No. Dokumen : SMI-PK-K3L-01
PENANGANAN, PEMINDAHAN DAN Revisi : 00
PENYIMPANAN LIMBAH B3 Tanggal : 4 Agustus 2019

6. URAIAN PROSEDUR
6.1 Wewenang dan Tanggung Jawab
6.1.1. Supervisor Pembangkit bertanggung jawab untuk memastikan bahwa
pengemasan, pewadahan, penampungan limbah tersebut telah sesuai dengan
jenis limbah B3 yang dihasilkan.
6.1.2. Pejabat K3L memiliki wewenang untuk memindahkan limbah B3 dari unit
masing-masing ke gudang limbah.
6.1.3. Petugas terkait mengemas limbah, termasuk memberi label sesuai dengan
persyaratan / peraturan yang berlaku.

6.2 Identifikasi Limbah B3


6.2.1. Masing-masing penghasil limbah B3 mengidentifikasi jenis dan jumlah limbah
B3 yang secara periodik dihasilkan oleh bagian tersebut.
6.2.2. Masing-masing penghasil limbah B3 kemudian mendata limbah-limbah yang ada
dengan menggunakan Formulir Identifikasi Limbah B3 dan Limbah Non B3
(SMI-FM-K3L-01.01).
6.2.3. Supervisor Pembangkit dan Pejabat K3L penghasil limbah B3 melaporkan setiap
bulan kepada Pejabat K3L UP3 Bulukumba tentang jenis dan jumlah limbah B3
yang ada, dengan mengisi Formulir Inventory Limbah B3 (SMI-FM-K3L-01.02).

6.3 Pengemasan Limbah B3


6.3.1. Petugas terkait melakukan pengemasan limbah B3 yang telah diidentifikasi
sesuai dengan peraturan pemerintah tentang tata cara pengemasan,
pewadahan/penampungan limbah B3 (PP No. 101 tahun 2014).
6.3.2. Untuk kemasan Bahan Berbahaya dan Beracun (B3) juga harus memiliki label,
baik untuk kemasan aslinya maupun kemasan dimana bahan tersebut dipindah.
Untuk standar label dapat mengacu pada Peraturan Menteri Lingkungan Hidup
Rl Nomor 14 Tahun 2013.

SMK3 TERINTEGRASI SMM Halaman: 7 dari 11


PT PLN (Persero)
Unit Induk Wilayah Sulsel, Sultra dan Sulbar
UP3 BULUKUMBA
PROSEDUR KERJA No. Dokumen : SMI-PK-K3L-01
PENANGANAN, PEMINDAHAN DAN Revisi : 00
PENYIMPANAN LIMBAH B3 Tanggal : 4 Agustus 2019

6.4 Pemindahan Material Bekas


6.4.1. Material bekas yang akan diangkut diinformasikan terlebih dahulu kepada PJ
Gudang Limbah.
6.4.2. Petugas terkait wajib melapor kepada PJ Gudang Limbah tentang jenis dan
jumlah limbah B3 yang diserahkan, dan mengisi formulir Berita Acara Serah
Terima Limbah B3 (SMI-FM-K3L-01.03).
6.4.3. Pemindahan limbah B3 harus memenuhi standar dan pedoman yang berlaku
(MSDS, Peraturan Perundangan, standar teknis lainnya), menggunakan
transportasi yang memenuhi standar keamanan dan terhindar dari tumpahan.
6.4.4. Petugas pengangkut wajib menggunakan Alat Pelindung Diri (APD) yang sesuai
dengan standar pekerjaan berupa baju kerja, safety helmet, sarung tangan, dan
safety shoes.

6.5 Penyimpanan Sementara Limbah B3


6.5.1. Petugas terkait bertanggung jawab untuk mengumpulkan seluruh limbah B3
yang telah dikemas ke tempat penyimpanan sementara sebelum diangkut oleh
pihak ketiga.
6.5.2. Penyimpanan limbah B3 dilakukan sesuai dengan peraturan pemerintah tentang
tata cara dan persyaratan teknis penyimpanan dan pengumpulan limbah B3
(Kep. Bapedal No. 1 Tahun 1995).
6.5.3. Limbah B3 disimpan di dalam gudang penyimpanan sementara limbah B3,
dipisahkan menurut sifatnya:
- Mudah terbakar (minyak trafo, pelumas bekas, solar bekas, majun bekas, dll)
- Mudah meledak (kaleng bekas aerosol, dll)
- Korosif dan Reaktif (bahan kimia kadaluarsa, bekas kemasan bahan kimia,
baterai bekas, dll)
- Beracun dan Infeksi (resin, karbon aktif, glass wool, lampu merkuri/TL, toner,
dll)
6.5.4. Berdasarkan pengelompokan tersebut, Bahan Berbahaya dan Beracun (B3)
disimpan di tempat yang sesuai standar, berjarak berdasarkan pedoman atau
petunjuk dari MSDS dan diberikan rambu-rambu Peringatan Berbahaya.

SMK3 TERINTEGRASI SMM Halaman: 8 dari 11


PT PLN (Persero)
Unit Induk Wilayah Sulsel, Sultra dan Sulbar
UP3 BULUKUMBA
PROSEDUR KERJA No. Dokumen : SMI-PK-K3L-01
PENANGANAN, PEMINDAHAN DAN Revisi : 00
PENYIMPANAN LIMBAH B3 Tanggal : 4 Agustus 2019

6.5.5. PJ Gudang Limbah mengisi inventori limbah B3 yang ada di tempat


penampungan/penyimpanan menggunakan Formulir Inventory Limbah B3 (SMI-
FM-K3L-01.02).
6.5.6. Setiap limbah B3 yang disimpan harus memiliki MSDS atau Lembar Data
Keselamatan Bahan yang sesuai dengan standar yang telah ditetapkan. Apabila
suatu B3 tersebut belum ada MSDS-nya maka bagian logistik menghubungi
supplier agar dapat menyediakan MSDS.
6.5.7. Apabila terjadi tumpahan atau kebocoran maka harus ada tindakan segera
untuk menanganinya sesuai Prosedur Kerja Tanggap Darurat Penanganan
Ceceran dan Tumpahan Bahan Berbahaya dan Beracun (SMI-PK-K3L-02).
6.5.8. Limbah B3 yang telah disimpan, perlu dilakukan inspeksi untuk memastikan
bahwa limbah tersebut tidak ada yang rusak atau bocor dan sesuai dengan
standar penyimpanan (ikuti instruksi kerja inspeksi bahan SMI-IK-K3L-01).
6.5.9. Penyimpanan limbah B3 di tempat penampungan sementara paling lama 90 hari
sebelum menyerahkan kepada pengumpul atau pengelola limbah (pihak ketiga).
Jlka kuantitas kurang dari 50 kg/hari, penyimpanan dapat dilakukan paling lama
120 hari.

6.6 Pengambilan Limbah B3 oleh Pihak Pengumpul (pihak ketiga)


6.6.1. Setelah jumlah limbah B3 di tempat penampungan mencukupi dan lama
penyimpanan tidak melibihi batas waktu yang ditentukan, limbah tersebut
selanjutnya diserahkan ke pihak pengumpul/pemanfaat dengan mengisi Berita
Acara Serah Terima Limbah B3 (SMK3-FM-09.04.03).

SMK3 TERINTEGRASI SMM Halaman: 9 dari 11


PT PLN (Persero)
Unit Induk Wilayah Sulsel, Sultra dan Sulbar
UP3 BULUKUMBA
PROSEDUR KERJA No. Dokumen : SMI-PK-K3L-01
PENANGANAN, PEMINDAHAN DAN Revisi : 00
PENYIMPANAN LIMBAH B3 Tanggal : 4 Agustus 2019

6.6.2. Pengangkutan limbah B3 dilakukan dengan alat transporatsi yang memenuhi


persyaratan yang ditetapkan berdasarkan peraturan perundangan yang berlaku.
6.6.3. Pengiriman limbah B3 harus didokumentasikan dalam manifest limbah B3
(Hazardous Waste Manifest).

6.7 Pelaporan
Jumlah dan jenis limbah B3 yang ada dilaporkan setiap bulan kepada Manajer PLN UP3
Bulukumba dengan form Laporan Limbah B3 sebagai bahan evaluasi pelaksanaan
pengendalian limbah B3.

6. FLOWCHART

PENGHASIL LIMBAH : UNIT PENGHASIL LIMBAH : PLTD

SMK3 TERINTEGRASI SMM Halaman: 10 dari 11


PT PLN (Persero)
Unit Induk Wilayah Sulsel, Sultra dan Sulbar
UP3 BULUKUMBA
PROSEDUR KERJA No. Dokumen : SMI-PK-K3L-01
PENANGANAN, PEMINDAHAN DAN Revisi : 00
PENYIMPANAN LIMBAH B3 Tanggal : 4 Agustus 2019

7. REKAMAN
6.1. Formulir Identifikasi Limbah B3 dan Limbah Non B3 (SMI-FM-K3L-01.01)
6.2. Formulir Inventory Limbah B3 (SMI-FM-K3L-01.02)
6.3. Berita Acara Serah Terima Limbah B3 (SMI-FM-K3L-01.03)
6.4. Berita Acara Serah Terima Limbah B3 Kepada Pihak Ketiga (SMI-FM-K3L-01.04)

SMK3 TERINTEGRASI SMM Halaman: 11 dari 11


PT PLN (Persero)
Unit Induk Wilayah Sulsel, Sultra dan Sulbar
UP3 BULUKUMBA
No. Dokumen : SMI-FM-K3L-01.01
FORMULIR IDENTIFIKASI B3 DAN LIMBAH NON B3 Revisi : 00
Tanggal : 4 Agustus 2019

Unit Penghasil : PLN UP3 BULUKUMBA


Periode Waktu :-

Nama B3 / Limbah yang Sifat Bahaya Jenis bahan MSDS*


No. Penanganan Keterangan
mungkin ditimbulkan Bahan (padat/cair/gas) Ada Tidak
Mudah terbakar Disimpan dan diserahkan
1. Minyak pelumas Bekas Cair V Kode : B105d
dan beracun ke pihak ketiga
Disimpan dan diserahkan
2. Kain majun bekas Mudah terbakar Padat V Kode : B110d
ke pihak ketiga
Disimpan dan diserahkan
3. Filter BBM/Pelumas Mudah terbakar Padat V Kode : B109d
ke pihak ketiga
Mudah terbakar Disimpan dan diserahkan
4. Kemasan bekas B3 Padat V Kode : B104d
dan beracun ke pihak ketiga
Limbah yang belum Mudah terbakar Disimpan dan diserahkan
5. Padat V Kode : A109d
dikodifikasi dan beracun ke pihak ketiga
Disimpan dan diserahkan
6. Aki / baterai bekas Korosif Padat V Kode : A102d
ke pihak ketiga
Mudah terbakar Disimpan dan diserahkan
7. Minyak transformator Bekas Cair V Kode : B105d
dan beracun ke pihak ketiga
PT PLN (Persero)
Unit Induk Wilayah Sulsel, Sultra dan Sulbar
UP3 BULUKUMBA
No. Dokumen : SMI-FM-K3L-01.02
FORMULIR INVENTORY LIMBAH BAHAN BERBAHAYA DAN BERACUN (B3) Revisi : 00
Tanggal : 4 Agustus 2019

Disimpan dan diserahkan


8. Toner bekas Beracun Padat V Kode : B353-1
ke pihak ketiga
Tinta, toner dari kegiatan Disimpan dan diserahkan
9. Beracun Cair V Kode : B339-2
fotografi ke pihak ketiga
Disimpan dan diserahkan
10. Limbah Elektronik Beracun Padat V Kode : B107d
ke pihak ketiga

*) isi dengan √

Dibuat oleh

Muhammad Iqbal
PT PLN (Persero)
Unit Induk Wilayah Sulsel, Sultra dan Sulbar
UP3 BULUKUMBA
No. Dokumen : SMI-FM-K3L-01.02
FORMULIR INVENTORY LIMBAH BAHAN BERBAHAYA DAN BERACUN (B3) Revisi : 00
Tanggal : 4 Agustus 2019

Unit :
Periode waktu :
Sisa Periode Jumlah Total
No. Jenis Limbah Sumber Satuan Keterangan
Sebelumnya Jan Feb Mar Masuk Keluar Simpan
1 2 3 4 5 6 7 8 9=(6+7+8) 10=(6+7+8) 11=(5+9)-10 12

Diperiksa Oleh Dibuat Oleh

________________ ________________
PT PLN (Persero)
Unit Induk Wilayah Sulsel, Sultra dan Sulbar
UP3 BULUKUMBA
No. Dokumen : SMI-FM-K3L-01.04
BERITA ACARA SERAH TERIMA LIMBAH B3
Revisi : 00
KEPADA PIHAK KETIGA
Tanggal : 4 Agustus 2019

Pada hari ini ………………… tanggal ………………………………. bulan ……….…… tahun ………………………………….
(…..-…..-…………), berdasarkan Surat …………………………… No : ……………………………………….

Nama pekerjaan/jasa : Pengambilan limbah B3 di ……………….. PT. PLN (Persero) UP3 Bulukumba.
Maka dengan ini,

1.Nama : ………………………… : Selaku Manajer PT. PLN (Persero) UP3 Bulukumba


berkedudukan di Jalan Lanto Daeng Pasewang dan
bertindak atas nama PT. PLN (Persero) UP3
Bulukumba selanjutnya disebut PIHAK KESATU.

2.Nama : ………………………… : Selaku ……………….. PT. …………………………………….


berkedudukan di
……………………………………………………. dan bertindak
atas nama PT. …………………………………… selanjutnya
disebut PIHAK KEDUA.

Menyatakan bahwasanya :

a. PIHAK KESATU telah menyerahkan limbah B3 unit ……………. tersebut diatas kepada PIHAK KEDUA
dengan volume masing-masing sebesar ……………………………….
b. PIHAK KEDUA telah menerima limbah B3 unit ………….. sesuai dengan surat penunjukkan Manajer
tersebut diatas dari PIHAK KESATU dengan volume sebesar ………………………………

Demikianlah Berita Acara Serah Terima Limbah B3 ini dibuat dalam rangkap 2 (dua) yang sama bunyinya.

PIHAK KEDUA PIHAK PERTAMA


PT ……………………………………………….. PT. PLN (Persero) UP3 Bulukumba
Manajer UP3

( …………………….………………. ) ( ………………………………………. )
PT PLN (Persero)
Unit Induk Wilayah Sulsel, Sultra dan Sulbar
UP3 BULUKUMBA
No. Dokumen : SMI-FM-K3L-01.04
SURAT JALAN PENGANGKUTAN MATERIAL Revisi : 00
Tanggal : 1 Agustus 2021

Pada hari ini ………………… tanggal ………………………………. bulan ……….…… tahun ………………………………….
(…..-…..-…………), berdasarkan Surat …………………………… No : ……………………………………….

Nama pekerjaan/jasa : Penyerahan material bekas di Gudang Loka PT. PLN UP3 Bulukumba.
Maka dengan ini,

3.Nama : ………………………… : Selaku Pejabat K3L PT. PLN (Persero) UP3 Bulukumba
ULP ………………… selanjutnya disebut PIHAK KESATU.

4.Nama : ………………………… : Selaku PJ Gudang Limbah PT. PLN (Persero) UP3


Bulukumba berkedudukan di Jalan Lanto Daeng
Pasewang dan bertindak atas nama PT. PLN UP3
Bulukumba selanjutnya disebut PIHAK KEDUA.

Menyatakan bahwasanya :

a. PIHAK KESATU telah menyerahkan material bekas berupa


No. Nama Material Jumlah
1. Kabel AAACS 2x35 + 25 74 kg
2. Kabel AAACS 2x35 + 50 209 kg
3. Kabel AAACS 3x70 + 50 42 kg
4. Kabel AAAC 35 mm 407 kg
5. Fuse cut 5 buah
tersebut diatas kepada PIHAK KEDUA.
b. PIHAK KEDUA telah menerima material bekas berupa material tersebut sesuai dengan surat
penunjukkan Manajer diatas dari PIHAK KESATU.

Demikianlah Berita Acara Serah Terima Material Bekas ini dibuat dalam rangkap 2 (dua) yang sama
bunyinya.

PIHAK KEDUA PIHAK PERTAMA


PT. PLN (Persero) UP3 Bulukumba PT. PLN (Persero) UP3 Bulukumba
ULP …………………………………………
PJ Gudang Limbah Pejabat K3L

( …………………….………………. ) ( ………………………………………. )
PT PLN (Persero)
Unit Induk Wilayah Sulsel, Sultra dan Sulbar
UP3 BULUKUMBA
No. Dokumen : SMI-FM-K3L-01.04
SURAT JALAN PENGANGKUTAN MATERIAL Revisi : 00
Tanggal : 1 Agustus 2021

SURAT JALAN

Surat jalan ini diberikan kepada ………………………………………………. Untuk mengangkut /


membawa material berupa :

No. Nama Barang Satuan Jumlah Keterangan

dari PT PLN (Persero) ULP ………………… dengan data angkutan sebagai berikut :

1. Jenis Kendaraan :
2. Warna :
3. Nomor Polisi :
4. Nama Pengemudi :
5. Jenis SIM :

Demikian surat jalan ini diberikan untuk dapat digunakan sebagaimana semestinya.

Tempat, tanggal bulan tahun

Yang Menerima Yang Menyerahkan


……………. Manager ……

( ……………………………….. ) ( ……………………………….. )

Anda mungkin juga menyukai