Anda di halaman 1dari 24

Materi STO #437/2020

Pelatihan dan Workshop AKHLAK #1


Sesi 2

Jakarta, 5 Oktober 2020


Strategic Transformation Office
PT Jasa Marga (Persero) Tbk
0. Agenda

Penjelasan Tata Nilai AKHLAK

Change Agent dan TIB

Tugas PWA#1
1. Tata Nilai AKHLAK Jasa Marga

H ARMONIS LOYAL
Saling peduli dan Berdedikasi dan
menghargai perbedaan mengutamakan kepentingan
bangsa negara

KOMPETEN ADAPTIF
Terus belajar dan
Terus berinovasi dan
mengembangkan antusias dalam
kapabilitas menggerakkan ataupun
menghadapi perubahan

A MANAH KOLABORATIF
Memegang teguh Membangun kerja sama
kepercayaan yang yang sinergis
diberikan
2. Detail Tata Nilai AKHLAK Jasa Marga
No Tata Nilai Definisi Contoh Perilaku Utama Contoh Perilaku yang dilarang
Memenuhi janji dan komitmen Jangan cedera janji dan komitmen
Memegang teguh Bertanggung jawab atas tugas, keputusan, dan tindakan yang Jangan menghindar dari tanggung jawab atas keputusan yang
1 Amanah kepercayaan yang dilakukan telah diambil
diberikan Jangan melakukan fraud, menerima gratifikasi dan melanggar
Berpegang teguh kepada kejujuran, nilai moral dan etika
peraturan
Kreatif dan inovatif serta meningkatkan kompetensi diri untuk
Jangan menyelesaikan pekerjaan dengan cara yang tidak efisien
Terus belajar dan menjawab tantangan yang selalu berubah
2 Kompeten mengembangkan Memberikan solusi terbaik dan membantu orang lain belajar Jangan pasif dan membiarkan rekan kerja mengalami kesulitan
kapabilitas Disiplin dalam menyelesaikan tugas dan bekerja tuntas dengan
Jangan menunda-nunda pekerjaan
kualitas terbaik
Menghargai setiap orang apapun latar belakangnya Jangan menganggap diri lebih baik dari orang lain
Saling peduli dan
3 Harmonis Peduli dan suka menolong orang lain Jangan acuh dan tidak peduli terhadap kondisi orang lain
menghargai perbedaan
Membangun lingkungan kerja yang kondusif Jangan berkonflik dengan rekan kerja
Menjaga nama baik sesama karyawan, pimpinan, BUMN, dan Jangan mencemarkan nama baik sesama karyawan, pimpinan
Berdedikasi dan
Negara bumn, dan negara
mengutamakan
4 Loyal Rela berkorban untuk mencapai tujuan yang lebih besar. Jangan mementingkan diri sendiri dan tujuan pribadi
kepentingan Bangsa dan
Patuh kepada pimpinan sepanjang tidak bertentangan dengan Jangan menentang arahan/instruksi pimpinan selama tidak
Negara
hukum dan etika bertentangan dengan hukum dan etika
Cepat, lincah dan pantang menyerah dalam menyesuaikan diri
Terus berinovasi dan Jangan lambat dan mudah menyerah
untuk menjadi lebih baik
antusias dalam
5 Adaptif Sigap dan terus-menerus melakukan perbaikan mengikuti
menggerakkan ataupun Jangan mengesampingkan penggunaan teknologi dalam bekerja
perkembangan teknologi
menghadapi perubahan
Gigih, tangguh dan bertindak proaktif Jangan reaktif dalam menerima perubahan
Memberi kesempatan kepada berbagai pihak untuk berkontribusi Jangan menutup kesempatan rekan kerja untuk berkontribusi
Terbuka dalam bekerja sama secara sinergis untuk menghasilkan
Membangun kerja sama Jangan enggan untuk meminta bantuan kepada orang lain
6 Kolaboratif nilai tambah
yang sinergis
Menggerakkan pemanfaatan berbagai sumber daya untuk tujuan Jangan menyerah dalam mencari potensi sember daya untuk
bersama mendukung tujuan bersama
3. Amanah
AMANAH

Definisi Perilaku Utama (Do’s) Perilaku yang Dilarang


(Don’ts)
Memegang teguh 1. Memenuhi janji dan 1. Jangan cedera janji
komitmen dan komitmen
kepercayaan yang 2. Bertanggung jawab 2. Jangan menghindar
diberikan atas tugas, keputusan, dari tanggung jawab
dan tindakan yang atas keputusan yang
dilakukan telah diambil
3. Berpegang teguh 3. Jangan melakukan
kepada kejujuran, nilai fraud, menerima
moral dan etika gratifikasi dan
melanggar peraturan
4. Kompeten
KOMPETEN

Perilaku yang Dilarang


Definisi Perilaku Utama (Do’s) (Don’ts)
1. Kreatif dan inovatif serta 1. Jangan menyelesaikan
Terus belajar dan meningkatkan kompetensi diri pekerjaan dengan cara
mengembangkan untuk menjawab tantangan yang tidak efisien
yang selalu berubah 2. Jangan pasif dan
kapabilitas 2. Memberikan solusi terbaik membiarkan rekan kerja
dan membantu orang lain mengalami kesulitan
belajar 3. Jangan menunda-nunda
3. Disiplin dalam menyelesaikan pekerjaan
tugas dan bekerja tuntas
dengan kualitas terbaik
5. Harmonis
HARMONIS

Perilaku
Perilakuyang
yangDilarang
Dilarang
Definisi Perilaku Utama (Do’s) (Don’ts)
(Don’ts)
1. Menghargai setiap orang 1. Jangan menganggap diri
Saling peduli dan apapun latar belakangnya lebih baik dari orang lain
menghargai perbedaan 2. Peduli dan suka menolong 2. Jangan acuh dan tidak
orang lain peduli terhadap kondisi
3. Membangun lingkungan orang lain
kerja yang kondusif 3. Jangan berkonflik dengan
rekan kerja
6. Loyal
LOYAL

Perilaku
Perilakuyang
yangDilarang
Dilarang
Definisi Perilaku Utama (Do’s) (Don’ts)
(Don’ts)
1. Menjaga nama baik sesama 1. Jangan mencemarkan
Berdedikasi dan karyawan, pimpinan, BUMN, nama baik sesama
mengutamakan dan Negara karyawan, pimpinan
2. Rela berkorban untuk BUMN, dan Negara
kepentingan Bangsa
mencapai tujuan yang lebih 2. Jangan mementingkan diri
dan Negara besar sendiri dan tujuan pribadi
3. Patuh kepada pimpinan 3. Jangan menentang
sepanjang tidak arahan/instruksi pimpinan
bertentangan dengan selama tidak bertentangan
hukum dan etika dengan hukum dan etika
7. Adaptif
ADAPTIF

Perilaku
Perilakuyang
yangDilarang
Dilarang
Definisi Perilaku Utama (Do’s) (Don’ts)
(Don’ts)
1. Cepat, lincah dan pantang 1. Jangan lambat dan mudah
Terus berinovasi dan menyerah dalam menyerah
antusias dalam menyesuaikan diri untuk 2. Jangan mengesampingkan
menjadi lebih baik penggunaan teknologi
menggerakkan ataupun dalam bekerja
2. Sigap dan terus-menerus
menghadapi perubahan melakukan perbaikan 3. Jangan reaktif dalam
mengikuti perkembangan menerima perubahan
teknologi
3. Gigih, tangguh dan
bertindak proaktif
8. Kolaboratif
KOLABORATIF

Perilaku
Perilakuyang
yangDilarang
Dilarang
Definisi Perilaku Utama (Do’s) (Don’ts)
(Don’ts)
1. Memberi kesempatan 1. Jangan menutup
Membangun kerja sama kepada berbagai pihak kesempatan rekan kerja
yang sinergis untuk berkontribusi untuk berkontribusi
2. Terbuka dalam bekerja 2. Jangan enggan untuk
sama secara sinergis untuk meminta bantuan kepada
menghasilkan nilai tambah orang lain
3. Menggerakkan 3. Jangan menyerah dalam
pemanfaatan berbagai mencari potensi sumber
sumber daya untuk tujuan daya untuk mendukung
bersama tujuan bersama
9. Empat Fase Perubahan Budaya
Ags - Sep 2020 Okt – Des 2020 2021 – 2022 2023 – 2025

8 minggu 12 minggu 24 bulan 36 bulan

Saya mendukung perubahan


Saya tahu apa yang terjadi dan mendorong
tantangannya ketika saya orang lain untuk
diperkenalkan dengan mewujudkannya
tantangan tersebut.
Saya memahami Namun saya yakin bahwa
apa yang akan perubahan ini akan
Saya sadar bahwa berubah dan membuat kinerja
perubahan akan mengapa perlu perusahaan menjadi lebih
terjadi berubah baik

▪Mengetahui perubahan ▪Mengerti apa yang ▪Mempersiapkan mereka ▪ Terlibat selama implementasi
yang terjadi serta diperlukan untuk berubah dengan keterampilan dan ▪ Menilai dampak dari
penyebabnya ▪Mengerti dampak dari pengetahuan terkait perubahan & menyingkirkan
▪Belum memahami perubahan termasuk ▪Bersedia berkontribusi dan rintangan
dampaknya pada diri kewajiban dirinya di Unit percaya bahwa tidak ada ▪ Mengidentifikasi area
sendiri Kerja masing – masing titik balik perbaikan
▪Bersedia mencoba hal- hal ▪ Menerima perubahan
baru dan mencari perbaikan sebagai status quo
Fase 1 Fase 2 Fase 3 Fase 4
Tingkat Komitmen Awareness Understanding Acceptance Commitment
10. Penggerak Budaya AKHLAK Jasa Marga

Tim Sosialisasi dan Internalisasi


AKHLAK Jasa Marga Group sebagai
inisiator dan penyusun konsep

Change Agent Jasa Marga Group Kepala Unit Kerja bekerja sama
berjumlah sekitar 300 orang sebagai dengan Change Agent dan Tim
role model dan motor penggerak Internalisasi Budaya (TIB)
internalisasi budaya AKHLAK memastikan internalisasi budaya
AKHLAK di masing-masing lokasi

Budaya AKHLAK diharapkan mampu


diterapkan oleh seluruh karyawan
Jasa Marga Group yang berjumlah
sekitar 8.000 orang
11. Tugas dan Tanggung Jawab Tim Sosialisasi dan Internalisasi
AKHLAK

2. Menyusun key visual design 3. Melakukan sosialisasi tata


1. Menyusun jadwal, rencana
dan konsep publikasi tata nilai nilai AKHLAK di lingkungan
kerja dan kegiatan Tim
AKHLAK Jasa Marga Group

5. Menugaskan Change Agent


6. Melakukan monitoring dan
4. Menyusun pelatihan Change untuk melakukan internalisasi
evaluasi internalisasi tata nilai
Agent untuk seluruh lingkungan tata nilai AKHLAK bekerja sama
AKHLAK di lingkungan Jasa
Jasa Marga Group dengan Pimpinan masing-
Marga Group
masing unit kerja

7. Melakukan pengukuran
penerapan Tata Nilai AKHLAK 8. Membuat laporan hasil
berbasis Net Promoter Score pelaksanaan tugas Tim untuk
(NPS) kepada seluruh dilaporkan kepada Pembina.
karyawan Jasa Marga Group.
12. Tugas dan Tanggung Jawab Change Agent AKHLAK dan Tim
Internalisasi Budaya (TIB) Unit

1. Melaksanakan sosialisasi 2. Memastikan terlaksananya


dan internalisasi budaya program-program budaya
AKHLAK di lingkungan kerja AKHLAK di lingkungan kerja
masing-masing masing-masing

3. Memastikan seluruh
4. Mengikuti seluruh program
karyawan di lingkungan
dari kantor pusat yang dibuat
kerjanya menerapkan budaya
untuk change agent
AKHLAK.
13. Kegiatan Change Agent Pada Pelatihan dan Workshop AKHLAK
(PWA)
Change Agent Weekly Activity
Senin Selasa - Kamis Jumat Jumat

Change Agent
share dan Change Agent
Change Agent implementasi meminta
Change Agent
mengikuti PWA hasil PWA di unit approval kepala
mengirim file
sesuai dengan kerja masing- unit kerja
tugas kepada
topik yang masing dan tertinggi atas
STO dan JMLI
ditentukan menyelesaikan tugas yang
tugas PWA sudah dikerjakan
Bersama TIB

Media Komunikasi dan Monitoring: WA Group, JM Click, Microsoft Teams


14. Matriks Pelatihan dan Workshop AKHLAK (1)
Minggu Learning Outcomes Kegiatan Media Peserta Tugas

1. Memahami pentingnya transformasi budaya di JM


Ceramah dan Virtual 300 orang
I 2. Memahami peran, tugas dan tanggung jawab change agent Membuat TIB Unit
diskusi Learning Change Agent
3. Mampu membuat Tim Internalisasi Budaya (TIB) unit
1. Memahami pentingnya komunikasi efektif
2. Mengetahui contoh video afirmasi AKHLAK dari BUMN lain Ceramah dan Virtual 300 orang Membuat video
II
3. Membuat video amatir 10 menit mengenai afirmasi tata nilai diskusi Learning Change Agent amatir
AKHLAK oleh masing-masing TIB

1. Memahami pentingnya membuat perilaku konkrit tata nilai


AKHLAK Membuat contoh
Ceramah dan Virtual 300 orang
III 2. Memahami dan mampu membuat contoh perilaku dari perilaku AKHLAK
diskusi Learning Change Agent
masing-masing core value AKHLAK sesuai dengan kondisi sesuai kondisi unit
dan karakteristik unit masing-masing

1. Memahami implementasi dan penghitungan nilai survey Melakukan


Ceramah dan Virtual 300 orang
IV AKHLAK simulasi survey
diskusi Learning Change Agent
2. Mampu melakukan simulasi AKHLAK di unit masing-masing AKHLAK di unit
1. Memahami pentingnya story telling dari Leader dan cara
Ceramah dan Virtual 300 orang Mempublikasikan
V melakukan story telling
diskusi Learning Change Agent AKHLAK di unit
2. Memahami pentingnya publikasi AKHLAK
15. Matriks Pelatihan dan Workshop AKHLAK (2)
Minggu Learning Outcomes Kegiatan Media Peserta Tugas

1. Memahami pentingnya menerapkan program budaya


Melakukan
AKHLAK dan langkah-langkah penyusunannya. Ceramah dan Virtual 300 orang
VI mapping perilaku
2. Memahami cara melakukan mapping perilaku AKHLAK di unit diskusi Learning Change Agent
AKHLAK di unit
masing-masing

1. Memahami cara membuat program budaya berdasarkan hasil Ceramah dan Virtual 300 orang Membuat program
VII
mapping perilaku AKHLAK diskusi Learning Change Agent budaya unit

Membuat laporan
1. Memahami cara membuat laporan pelaksanaan program Ceramah dan Virtual 300 orang
VIII budaya AKHLAK
budaya melalui Microsoft teams diskusi Learning Change Agent
unit
Melakukan
Ceramah dan Virtual 300 orang
IX 1. Melakukan simulasi survey AKHLAK simulasi survey
diskusi Learning Change Agent
AKHLAK di unit
Membuat usulan
1. Menambah wawasan dari sharing program budaya unit lain Ceramah dan Virtual 300 orang
X baru berdasarkan
2. Membuat usulan baru berdasarkan hasil sharing diskusi Learning Change Agent
hasil sharing
Membuat usulan
1. Menambah wawasan dari sharing program budaya unit lain Ceramah dan Virtual 300 orang
XI baru berdasarkan
2. Membuat usulan baru berdasarkan hasil sharing diskusi Learning Change Agent
hasil sharing
16. Matriks Pelatihan dan Workshop AKHLAK (2)
Minggu Learning Outcomes Kegiatan Media Peserta Tugas

Memastikan
1. Memahami jadwal pelaksanaan survey AKHLAK
Ceramah dan Virtual 300 orang pelaksanaan
XII 2. Memahami fungsi change agent dalam mengawal
diskusi Learning Change Agent survey AKHLAK di
pelaksanaan survey AKHLAK di unit
unit
17. Penyebab Kegagalan Change Agent

Perbedaan
pola pikir antar
generasi

Sumber: ACT Consulting


18. List Tim Internalisasi Budaya (TIB) Unit (1)
No Unit Kerja Keterangan No Unit Kerja Keterangan
1 Accounting & Tax Group Asset Owner 24 Representative Office 3 RTT Asset Manager
Corporate Communication & Community 25 Jasamarga Nusantara Tollroad Regional Division Asset Manager
2 Asset Owner
Development Group 26 Representative Office 1 RAN Asset Manager
3 Corporate Finance Group Asset Owner 27 PT Cinere Serpong Jaya Asset Manager
4 Corporate Planning & Portfolio Management Group Asset Owner 28 PT Jasamarga Bali Tol Asset Manager
5 Engineering Planning Group Asset Owner 29 PT Jasamarga Balikpapan Samarinda Asset Manager
6 Human Capital Development Group Asset Owner 30 PT Jasamarga Gempol Pasuruan Asset Manager
7 Human Capital Services Group Asset Owner 31 PT Jasamarga Jalanlayang Cikampek Asset Manager
8 Information Technology Group Asset Owner
32 PT Jasamarga Japek Selatan Asset Manager
9 Internal Audit Group Asset Owner
33 PT Jasamarga Kualanamu Tol Asset Manager
10 Jasa Marga Learning Institute Group Asset Owner
34 PT Jasamarga Kunciran Cengkareng Asset Manager
11 Legal & Compliance Group Asset Owner
35 PT Jasamarga Manado Bitung Asset Manager
12 Operation & Maintenance Management Group Asset Owner
36 PT Jasamarga Ngawi Kertosono Kediri Asset Manager
13 Procurement & Fix Asset Group Asset Owner
14 Risk & Quality Management Group Asset Owner 37 PT Jasamarga Pandaan Malang Asset Manager
15 Strategic Transformation Office Asset Owner 38 PT Jasamarga Pandaan Tol Asset Manager
16 Toll Road Business Development Group Asset Owner 39 PT Jasamarga Probolinggo Banyuwangi Asset Manager
17 Jasamarga Metropolitan Tollroad Regional Division Asset Manager 40 PT Jasamarga Semarang Batang Asset Manager
18 Representative Office 1 RMT Asset Manager 41 PT Jasamarga Solo Ngawi Asset Manager
19 Representative Office 2 RMT Asset Manager 42 PT Jasamarga Surabaya Mojokerto Asset Manager
20 Representative Office 3 RMT Asset Manager 43 PT Jasamarga Transjawa Tol Asset Manager
21 Jasamarga Transjawa Tollroad Regional Division Asset Manager 44 PT Marga Lingkar Jakarta Asset Manager
22 Representative Office 1 RTT Asset Manager 45 PT Marga Sarana Jabar Asset Manager
23 Representative Office 2 RTT Asset Manager 46 PT Marga Trans Nusantara Asset Manager
19. List Tim Internalisasi Budaya (TIB) Unit (2)
No Unit Kerja Keterangan No Unit Kerja Keterangan
47 PT Trans Marga Jateng Asset Manager 69 JMTO Area Palikanci Service Provider
48 PT Jasamarga Tollroad Maintenance Pusat Service Provider 70 JMTO Area Balikpapan - Samarinda Service Provider
49 JMTM Area Jagorawi Service Provider 71 JMTO Area Belmera Service Provider
50 JMTM Area JTC Service Provider 72 JMTO Area Manado - Bitung Service Provider
51 JMTM Area Japek Service Provider 73 JMTO Area MKTT Service Provider
52 JMTM Area JORR Service Provider 74 JMTO Area Semarang - Solo Service Provider
53 JMTM Area Purbaleunyi Service Provider 75 JMTO Area Semarang - Batang Service Provider
54 JMTM Area Palikanci Service Provider 76 JMTO Area Solo Ngawi Service Provider
55 JMTM Area Semarang Service Provider 77 JMTO Area Ngawi Kertosono Service Provider
78 JMTO Area Bocimi Service Provider
56 JMTM Area Surgem Service Provider
79 JMTO Area Kapalbetung Service Provider
57 JMTM Area Belmera Service Provider
80 JMTO Area Terpeka Service Provider
58 JMTM AMP Service Provider
81 JMTO Area KLBM Service Provider
59 PT Jasamarga Tollroad Operator Pusat Service Provider
82 PT Jasamarga Related Business Pusat Service Provider
60 JMTO Area Gempol - Pasuruan - Pandaan Malang Service Provider 83 JMRB Wil 1 Service Provider
61 JMTO Area Surabaya - Gempol - Mojokerto Service Provider 84 JMRB Wil 2 Service Provider
62 JMTO Area Pondok Aren - JORR W2 Utara Service Provider 85 JMRB Wil 3 Service Provider
63 JMTO Area Kunciran Serpong Service Provider 86 JMRB Wil 4 Service Provider
64 JMTO Area Jagorawi Service Provider 87 JMRB Wil 5 Service Provider
65 JMTO Area Sedyatmo & Dalam Kota Service Provider 88 JMRB Wil 6 Service Provider
66 JMTO Area Jakarta Cikampek & Elevated Service Provider 89 JMRB Wil 7 Service Provider
67 JMTO Area Jakarta Tangerang Service Provider 90 PT Jalantol Lingkarluar Jakarta Pusat Service Provider
68 JMTO Area Padaleunyi & Cipularang Service Provider 91 JLJ Area JORR S Service Provider
20. Struktur Tim Internalisasi Budaya (TIB) Unit

Ketua TIB Unit GH / RH / GM RO / Dirut AP /


(AKHLAK Leader) Kepala Area / Kepala Wilayah

Koordinator TIB Unit


Perwakilan salah satu
change agent unit
(AKHLAK
Commander)

PIC Department / PIC Department / PIC Department / PIC Program


Lokasi 1 Lokasi 2 Lokasi 3 Budaya

Anggota Anggota Anggota


Department / Department / Department /
Lokasi 1 Lokasi 2 Lokasi 3
21. Tugas AKHLAK Commanders PWA#1

1. Dimohon AKHLAK Commanders bekerja sama dengan unit masing-masing untuk


membuat struktur Tim Internalisasi Budaya (TIB) Unit sebagaimana penjelasan pada
materi dengan menggunakan format ppt yang sudah ditentukan.
2. Dimohon AKHLAK Commanders membuat sesi sharing bersama unit masing-masing
mengenai materi yang sudah disampaikan hari ini.
3. Laporan tugas AKHLAK Commander diserahkan selambat-lambatnya hari Jumat, 9
Oktober 2020 melalui email: 10497@jasamarga.co.id
This Presentation Made by : DISCLAIMER
Strategic Transformation Office
Materi ini dipersiapkan oleh Unit Strategic Transformation Office
khusus untuk kepentingan dan kegunaan internal PT Jasa Marga
(Persero) Tbk. Materi ini merupakan hak milik PT Jasa Marga
(Persero) Tbk dan tidak boleh disebarluaskan / disampaikan /
direproduksi dalam bentuk apapun kepada pihak ketiga tanpa
Plaza Tol Taman Mini Indonesia Indah persetujuan tertulis terlebih dahulu dari PT Jasa Marga (Persero)
Jakarta, 13550 Tbk.
Opini dan informasi yang diberikan dalam materi ini
If You Want To Know More About Us menggambarkan kondisi yang berlaku pada saat tanggal materi.
Please Don’t Hesitate to Contact, Apabila materi ini memuat penilaian, hal tersebut bersifat indikatif
(021) 841 3630 Ext. 140/141/142/143 dan hanya dimaksudkan untuk penelaahan awal sehubungan
dengan maksud dari materi ini.

Anda mungkin juga menyukai