Anda di halaman 1dari 42

Buku Saku

TANAMAN
Gardener La Vie All Suites Apartement
Bakung putih (patil lele)

Nama latin :
Crinum asiaticum L

S
Jenis tanaman :
E Semak

M
Hama dan penyakit :
A Ulat, gejala daun dan batang muda rusak di makan,
daun tergulung
K Busuk daun, Patogen ini dapat menyebabkan daun
membusuk, terdapat bercak putih bertepung pada
bagian terserang, daun menguning, berguguran
Siput dan keong, daun dan akar rusak dimakan,
daun berlubang.

Pestisida dan cara penanggulangan :


Ulat, diambil secara manual, lalu dimusnahkan dan
tanaman disemprot dengan insektisida
Busuk daun, Bagian tanaman yang terserang
dibuang, penyemprotan daun sehat dengan
fungisida
Kumbang daun, adalah golongan serangga
berwarna berukuran 10-20mm . Mereka
menggerogoti daun dan kelopak yang menghasilkan
lubang kecil bundar yang tersebar di permukaan.
Heliconia merah
Nama latin :
Heliconia farinosa

S Jenis tanaman :
E Semak

M
Hama dan penyakit :
A Ulat, gejala daun dan batang muda rusak di makan,
daun tergulung
K Busuk daun, Patogen ini dapat menyebabkan daun
membusuk.
Kumbang daun, adalah golongan serangga
berwarna berukuran 10-20mm . Mereka
menggerogoti daun dan kelopak yang menghasilkan
lubang kecil bundar yang tersebar di permukaan.

Pestisida dan cara penanggulangan :


Ulat, diambil secara manual, lalu dimusnahkan dan
tanaman disemprot dengan insektisida
Busuk daun dapat diatasi dengan bagian tanaman
yang terserang dibuang
Kumbang daun, kumbang dikumpulkan lalu
dimusnahkan, tanaman disemprot dengan
insektisida
Golden heliconia
Nama latin :
Heliconia psittacorum

S Jenis tanaman :
E Semak

M
Hama dan penyakit :
A Ulat, gejala daun dan batang muda rusak di makan,
daun tergulung
K Busuk daun, Patogen ini dapat menyebabkan daun
membusuk.
Kumbang daun, adalah golongan serangga
berwarna berukuran 10-20mm . Mereka
menggerogoti daun dan kelopak yang menghasilkan
lubang kecil bundar yang tersebar di permukaan.

Pestisida dan cara penanggulangan :


Ulat, diambil secara manual, lalu dimusnahkan dan
tanaman disemprot dengan insektisida
Busuk daun dapat diatasi dengan bagian tanaman
yang terserang dibuang
Kumbang daun, kumbang dikumpulkan lalu
dimusnahkan, tanaman disemprot dengan
insektisida
Palem Wregu (Waregu)
Nama latin :
Rhapis humilis

S Jenis tanaman :
E Semak

M Hama dan penyakit :


A Belalang, daun rusak ditandai dengan terlihatnya
gigitan tidak teratur di tepi daun. Serangan berat,
yang tersisa hanya tulang daun.
K Bercak daun, pada daun tua atau muda terdapat
bercak berbagai bentuk berwarna kuning atau hijau
yang akan menghilang. Bercak ini meninggalkan
bekas terang berwarna hitam, abu-abu dan coklat.
Kumbang penggorok daun, merusak pohon palem
muda, kumbang bersembunyi di antara lipatan anak
daun muda yang belum membuka. Daun akan
berkerut hingga mati.

Pestisida dan cara penanggulangan :


Belalang, pengendaliannya dengan membunuh
belalang, menanam tanaman peutup tanah seperti
Colopogonium sp. dan Centrosema sp., penggunaan
insektisida Basudin 90 SC (2cc/liter).
Bercak daun, memotong dan membakar bagian
yang sakit, penyemprotan fungisida Dithane M- 45,
Difolatan 4F dengan kepekatan 0,1-0,2 %
Kumbang penggorok daun, memotong daun yang
terserang, menyemprot tanaman setiap 4-6 minggu
dengan insektisida berbahan aktif karbaril seperti
Carbavin 85 WP, Dicarbam 85 S, Sevin 50 dengan
konsentrasi 0,15 % atau berbahan aktif dieldrin
seperti Dieldrin 20 Sc dengan konsentrasi 0,16 %.
Kembang sepatu
Nama latin :
Hibiscus rosa-sinensis

S Jenis tanaman :
E Semak

M
Hama dan penyakit :
A Kutu daun, bagian terserang keriting karena
cairannya dihisap, bagian daun dan batang berwarna
K hitam karena terserang embun jelaga.
Klorosis, ini adalah penyakit dimana proses
pembentukan klorofil terganggu pada tanaman dan
fotosintesis berkurang, gejala utama: menguning dan
daun rontok
Ulat, daun dan batan rusak dimakan, daun tergulung

Pestisida dan cara penanggulangan :


Kutu daun, bagian tanaman yang terserang embun
jelaga dibersihkan dengan air sabun atau dipangkas,
tanaman disemprot dengan insektisida
Klorosis, mencegah kontak bunga dengan tanaman
yang sakit.
Ulat, diambil secara manual, lalu dimusnahkan dan
tanaman disemprot dengan insektisida
Soka merah

Nama latin :
Ixora coccinea L.

S Jenis tanaman :
E Semak

M
Hama dan penyakit :
A Kutu daun, bagian terserang keriting karena
cairannya dihisap, bagian daun dan batang berwarna
K hitam karena terserang embun jelaga.
Semut, gejala yang ditimbulkan daun kerdil dan
keriput, kerusakan pada bunga
Jamur upas, batang terdapat lapisan kerak warna
merah, batang lambat laun akan membusuk
Ulat, daun dan batan rusak dimakan, daun tergulung

Pestisida dan cara penanggulangan :


Kutu daun, bagian tanaman yang terserang embun
jelaga dibersihkan dengan air sabun atau dipangkas,
tanaman disemprot dengan insektisida
Semut, daun yang terserang dipotong dan bunga
yang terserang diamankan
Jamur upas, kulit batang yang sakit dikelupas dan
dikerok, lalu diolesi cat atau dipangkas bagian yang
terinfeksi berat, tanaman disemprot dengan
fungisida yang berbahan aktif tridemorf
Ulat, diambil secara manual, lalu dimusnahkan dan
tanaman disemprot dengan insektisida
Bunga loropetalum
Nama latin :
Loropetalum chinense

S Jenis tanaman :
E Semak

M
Hama dan penyakit :
A Kutu daun, bagian terserang keriting karena
cairannya dihisap, bagian daun dan batang berwarna
K hitam karena terserang embun jelaga.
Ulat, daun dan batan rusak dimakan, daun tergulung
Semut, daun kerdil dan keriput

Pestisida dan cara penanggulangan :


Kutu daun, bagian tanaman yang terserang embun
jelaga dibersihkan dengan air sabun atau dipangkas,
tanaman disemprot dengan insektisida
Ulat, diambil secara manual, lalu dimusnahkan dan
tanaman disemprot dengan insektisida
Semut, penanganan yang bisa dilakukan dengan
cara daun yang terserang dipotong
Ruellia (Kencana ungu)

Nama latin :
Ruellia angustifolia

S Jenis tanaman :
E Semak

M
Hama dan penyakit :
A Kutu daun, bagian terserang keriting karena
cairannya dihisap, bagian daun dan batang berwarna
K hitam karena terserang embun jelaga.
Ulat, daun dan batan rusak dimakan, daun tergulung
Semut, daun kerdil dan keriput

Pestisida dan cara penanggulangan :


Kutu daun, bagian tanaman yang terserang embun
jelaga dibersihkan dengan air sabun atau dipangkas,
tanaman disemprot dengan insektisida
Ulat, diambil secara manual, lalu dimusnahkan dan
tanaman disemprot dengan insektisida
Semut, penanganan yang bisa dilakukan dengan
cara daun yang terserang dipotong
Wedelia (Seruni rambat)

Nama latin :
Wedelia carnosa Rich.

S Jenis tanaman :
E Semak

M
Hama dan penyakit :
A Kutu daun, bagian terserang keriting karena
cairannya dihisap, bagian daun dan batang berwarna
K hitam karena terserang embun jelaga.
Busuk bunga, kuntum bunga yang telah membuka
membusuk berwarna cokelat dan berbintil-bintil
hitam
Ulat, daun dan batan rusak dimakan, daun tergulung
Semut, daun kerdil dan keriput

Pestisida dan cara penanggulangan :


Kutu daun, bagian tanaman yang terserang embun
jelaga dibersihkan dengan air sabun atau dipangkas,
tanaman disemprot dengan insektisida
Busuk bunga, tanaman disemprot dengan fungisida
Ulat, diambil secara manual, lalu dimusnahkan dan
tanaman disemprot dengan insektisida
Semut, penanganan yang bisa dilakukan dengan
cara daun yang terserang dipotong
Kacapiring

Nama latin :
Gardenia jasminoides

S Jenis tanaman :
E Semak

M
Hama dan penyakit :
A Kutu daun, bagian terserang keriting karena
cairannya dihisap, bagian daun dan batang berwarna
K hitam karena terserang embun jelaga.
Ulat, daun dan batan rusak dimakan, daun tergulung
Semut, daun kerdil dan keriput

Pestisida dan cara penanggulangan :


Kutu daun, bagian tanaman yang terserang embun
jelaga dibersihkan dengan air sabun atau dipangkas,
tanaman disemprot dengan insektisida
Ulat, diambil secara manual, lalu dimusnahkan dan
tanaman disemprot dengan insektisida
Semut, penanganan yang bisa dilakukan dengan
cara daun yang terserang dipotong
Ketul

Nama latin :
Bidens pilosa

S Jenis tanaman :
E Semak

M
Hama dan penyakit :
A Kutu daun, bagian terserang keriting karena
cairannya dihisap, bagian daun dan batang berwarna
K hitam karena terserang embun jelaga.
Ulat, daun dan batan rusak dimakan, daun tergulung
Semut, daun kerdil dan keriput

Pestisida dan cara penanggulangan :


Kutu daun, bagian tanaman yang terserang embun
jelaga dibersihkan dengan air sabun atau dipangkas,
tanaman disemprot dengan insektisida
Ulat, diambil secara manual, lalu dimusnahkan dan
tanaman disemprot dengan insektisida
Semut, penanganan yang bisa dilakukan dengan
cara daun yang terserang dipotong
Dwarf morning glory

Nama latin :
Evolvulus glomeratus

S Jenis tanaman :
E Semak

M
Hama dan penyakit :
A Kutu daun, bagian terserang keriting karena
cairannya dihisap, bagian daun dan batang berwarna
K hitam karena terserang embun jelaga.
Ulat, daun dan batan rusak dimakan, daun tergulung
Tungau laba-laba, mengisap getah dari sisi bawah
daun dengan mulut tajamnya.

Pestisida dan cara penanggulangan :


Kutu daun, bagian tanaman yang terserang embun
jelaga dibersihkan dengan air sabun atau dipangkas,
tanaman disemprot dengan insektisida
Ulat, diambil secara manual, lalu dimusnahkan dan
tanaman disemprot dengan insektisida
Tungau, Sabun insektisida dan minyak hortikultura
juga digunakan untuk mengendalikan hama. Baik
sabun maupun minyak harus membuat kontak
dengan serangga agar mereka menjadi afektif. Anda
juga dapat memilih dari pengendalian hama alami
atau fungisida organik, seperti minyak nimba.
Drago

Nama latin :
Dracaena draco

P Jenis tanaman :
E Semak

R
Hama dan penyakit :
D Kutu daun, bagian terserang keriting karena
cairannya dihisap, bagian daun dan batang berwarna
U hitam karena terserang embun jelaga.
Ulat, daun dan batan rusak dimakan, daun tergulung
Semut, daun kerdil dan keriput

Pestisida dan cara penanggulangan :


Kutu daun, bagian tanaman yang terserang embun
jelaga dibersihkan dengan air sabun atau dipangkas,
tanaman disemprot dengan insektisida
Ulat, diambil secara manual, lalu dimusnahkan dan
tanaman disemprot dengan insektisida
Semut, penanganan yang bisa dilakukan dengan
cara daun yang terserang dipotong
Lohansung

Nama latin :
Podocarpus macrophyllus

P Jenis tanaman :
E Semak

R
Hama dan penyakit :
D Kutu daun, bagian terserang keriting karena
cairannya dihisap, bagian daun dan batang berwarna
U hitam karena terserang embun jelaga.
Ulat, daun dan batan rusak dimakan, daun tergulung
Semut, daun kerdil dan keriput

Pestisida dan cara penanggulangan :


Kutu daun, bagian tanaman yang terserang embun
jelaga dibersihkan dengan air sabun atau dipangkas,
tanaman disemprot dengan insektisida
Ulat, diambil secara manual, lalu dimusnahkan dan
tanaman disemprot dengan insektisida
Semut, penanganan yang bisa dilakukan dengan
cara daun yang terserang dipotong
Alokasia/ bira/ sente

Nama latin :
Alocasia macrorhizos

S Jenis tanaman :
E Semak

M
Hama dan penyakit :
A Kutu daun, bagian terserang keriting karena
cairannya dihisap, bagian daun dan batang berwarna
K hitam karena terserang embun jelaga.
Ulat, daun dan batan rusak dimakan, daun tergulung
Semut, daun kerdil dan keriput

Pestisida dan cara penanggulangan :


Kutu daun, bagian tanaman yang terserang embun
jelaga dibersihkan dengan air sabun atau dipangkas,
tanaman disemprot dengan insektisida
Ulat, diambil secara manual, lalu dimusnahkan dan
tanaman disemprot dengan insektisida
Semut, penanganan yang bisa dilakukan dengan
cara daun yang terserang dipotong
Tanaman dolar/ zamia

Nama latin :
Zamioculcas zamiifolia

S Jenis tanaman :
E Semak

M
Hama dan penyakit :
A Kutu daun, bagian terserang keriting karena
cairannya dihisap, bagian daun dan batang berwarna
K hitam karena terserang embun jelaga.
Ulat, daun dan batan rusak dimakan, daun tergulung
Semut, daun kerdil dan keriput

Pestisida dan cara penanggulangan :


Kutu daun, bagian tanaman yang terserang embun
jelaga dibersihkan dengan air sabun atau dipangkas,
tanaman disemprot dengan insektisida
Ulat, diambil secara manual, lalu dimusnahkan dan
tanaman disemprot dengan insektisida
Semut, penanganan yang bisa dilakukan dengan
cara daun yang terserang dipotong
Ketepeng cina

Nama latin :
Senna alata

P Jenis tanaman :
E Semak

R
Hama dan penyakit :
D Kutu daun, bagian terserang keriting karena
cairannya dihisap, bagian daun dan batang berwarna
U hitam karena terserang embun jelaga.
Ulat, daun dan batan rusak dimakan, daun tergulung
Semut, daun kerdil dan keriput

Pestisida dan cara penanggulangan :


Kutu daun, bagian tanaman yang terserang embun
jelaga dibersihkan dengan air sabun atau dipangkas,
tanaman disemprot dengan insektisida
Ulat, diambil secara manual, lalu dimusnahkan dan
tanaman disemprot dengan insektisida
Semut, penanganan yang bisa dilakukan dengan
cara daun yang terserang dipotong
Melati jepang

Nama latin :
Pseuderanthemum
reticulatum

S Jenis tanaman :
E Semak

M
Hama dan penyakit :
A Kutu daun, bagian terserang keriting karena
cairannya dihisap, bagian daun dan batang berwarna
K hitam karena terserang embun jelaga.
Ulat, daun dan batan rusak dimakan, daun tergulung
Jamur upas, batang terdapat lapiisan kerak warna
merah, batang lambat laun akan membusuk dan
mati

Pestisida dan cara penanggulangan :


Kutu daun, bagian tanaman yang terserang embun
jelaga dibersihkan dengan air sabun atau dipangkas,
tanaman disemprot dengan insektisida
Ulat, diambil secara manual, lalu dimusnahkan dan
tanaman disemprot dengan insektisida
Jamur upas, Kulit batang yang sakit dikelupas dan di
kerok, lalu diolesi cat atau dipangkas bagian yang
terinfeksi berat, tanaman disemprot dengan
fungisida yang berbahan aktif tridemorf
Rumput ekor kuda/ love grass

Nama latin :
Imperata cylindrica

S Jenis tanaman :
E Semak

M
Hama dan penyakit :
A Kutu daun, bagian terserang keriting karena
cairannya dihisap, bagian daun dan batang berwarna
K hitam karena terserang embun jelaga.
Ulat, daun dan batan rusak dimakan, daun tergulung
Semut, daun kerdil dan keriput

Pestisida dan cara penanggulangan :


Kutu daun, bagian tanaman yang terserang embun
jelaga dibersihkan dengan air sabun atau dipangkas,
tanaman disemprot dengan insektisida
Ulat, diambil secara manual, lalu dimusnahkan dan
tanaman disemprot dengan insektisida
Semut, penanganan yang bisa dilakukan dengan
cara daun yang terserang dipotong
Thunbergia

Nama latin :
Thunbergia grandiflora

M Jenis tanaman :
E Tanaman rambat

R
A Hama dan penyakit :
Kutu daun, bagian terserang keriting karena
M cairannya dihisap, bagian daun dan batang berwarna
hitam karena terserang embun jelaga.
Ulat, daun dan batan rusak dimakan, daun tergulung
B Semut, daun kerdil dan keriput

A
T
Pestisida dan cara penanggulangan :

Kutu daun, bagian tanaman yang terserang embun


jelaga dibersihkan dengan air sabun atau dipangkas,

tanaman disemprot dengan insektisida


Ulat, diambil secara manual, lalu dimusnahkan dan
tanaman disemprot dengan insektisida
Semut, penanganan yang bisa dilakukan dengan
cara daun yang terserang dipotong
Air mata pengantin

Nama latin :
Antigonon leptopus

M Jenis tanaman :
E Tanaman rambat

R Hama dan penyakit :


A Kutu daun, bagian terserang keriting karena
cairannya dihisap, bagian daun dan batang berwarna

M
hitam karena terserang embun jelaga.
Ulat, daun dan batan rusak dimakan, daun tergulung
Semut/tawon, daun kerdil dan keriput
B
A
T Pestisida dan cara penanggulangan :
Kutu daun, bagian tanaman yang terserang embun

jelaga dibersihkan dengan air sabun atau dipangkas,


tanaman disemprot dengan insektisida

Ulat, diambil secara manual, lalu dimusnahkan dan


tanaman disemprot dengan insektisida
Semut/tawon, daun yang terserang dipotong.
Rumput gajah
Nama latin :
Axonopus compressus

R Jenis tanaman :
U Rumput

M
Hama dan penyakit :
P Bercak daun (leaf spot), suatu infeksi jamur yang
menyebar ke seluruh bilah daun dan menyebabkan
U pembusukan akar. Lama-kelamaan rumput akan
mati. Infeksi jamur akan menyebar lebih jauh ke
seluruh halaman jika Anda tidak melakukan apa-apa
T

Pestisida dan cara penanggulangan :

Semprot rumput dengan fungisida, Benomyl


sangat ampuh melawan sejumlah jamur berbeda,

termasuk snow mold, bercak cokelat, dan dollar spot.


Rumput peking

Nama latin :
Zoysia matrella

R Jenis tanaman :
U Rumput

M
Hama dan penyakit :
P Bercak daun (leaf spot), suatu infeksi jamur yang
menyebar ke seluruh bilah daun dan menyebabkan
U pembusukan akar. Lama-kelamaan rumput akan
mati. Infeksi jamur akan menyebar lebih jauh ke
seluruh halaman jika Anda tidak melakukan apa-apa
T

Pestisida dan cara penanggulangan :

Semprot rumput dengan fungisida, Benomyl


sangat ampuh melawan sejumlah jamur berbeda,

termasuk snow mold, bercak cokelat, dan dollar spot.


Rumput embun

Nama latin :
Polytrias amaura

R Jenis tanaman :
U Rumput

M
Hama dan penyakit :
P Kutu daun, bagian terserang keriting karena
cairannya dihisap, bagian daun dan batang berwarna
U hitam karena terserang embun jelaga.
Ulat, daun dan batan rusak dimakan, daun tergulung
Semut, daun kerdil dan keriput
T

Pestisida dan cara penanggulangan :

Kutu daun, bagian tanaman yang terserang embun


jelaga dibersihkan dengan air sabun atau dipangkas,

tanaman disemprot dengan insektisida


Ulat, diambil secara manual, lalu dimusnahkan dan
tanaman disemprot dengan insektisida
Semut, penanganan yang bisa dilakukan dengan
cara daun yang terserang dipotong
Ketapang kencana variegata

Nama latin :
Terminalia mantaly

P Jenis tanaman :
O Pohon

H
Hama dan penyakit :
0 Kutu daun, bagian terserang keriting karena
cairannya dihisap, bagian daun dan batang berwarna
N hitam karena terserang embun jelaga.
Ulat, daun dan batan rusak dimakan, daun tergulung
Kumbang, bagian yang diserang rusak/ bolong, larva
menyerang perakaran

Pestisida dan cara penanggulangan :


Kutu daun, bagian tanaman yang terserang embun
jelaga dibersihkan dengan air sabun atau dipangkas,
tanaman disemprot dengan insektisida
Ulat, diambil secara manual, lalu dimusnahkan dan
tanaman disemprot dengan insektisida
Kumbang, dikumpulkan lalu dimusnahkan, tanaman
disemprot dengan insektisida
Ketapang kencana

Nama latin :
Terminalia mantaly

P Jenis tanaman :
O Pohon

H
Hama dan penyakit :
0 Kutu daun, bagian terserang keriting karena
cairannya dihisap, bagian daun dan batang berwarna
N hitam karena terserang embun jelaga.
Ulat, daun dan batan rusak dimakan, daun tergulung
Kumbang, bagian yang diserang rusak/ bolong, larva
menyerang perakaran

Pestisida dan cara penanggulangan :


Kutu daun, bagian tanaman yang terserang embun
jelaga dibersihkan dengan air sabun atau dipangkas,
tanaman disemprot dengan insektisida
Ulat, diambil secara manual, lalu dimusnahkan dan
tanaman disemprot dengan insektisida
Kumbang, dikumpulkan lalu dimusnahkan, tanaman
disemprot dengan insektisida
Spathodea/ Kiacret/ Kecrutan

Nama latin :
Spathodea campanulata

P Jenis tanaman :
O Pohon

H
Hama dan penyakit :
0 Kutu daun, bagian terserang keriting karena
cairannya dihisap, bagian daun dan batang berwarna
N hitam karena terserang embun jelaga.
Ulat, daun dan batan rusak dimakan, daun tergulung
Semut, daun kerdil dan keriput

Pestisida cara penanggulangan :


Kutu daun, bagian tanaman yang terserang embun
jelaga dibersihkan dengan air sabun atau dipangkas,
tanaman disemprot dengan insektisida
Ulat, diambil secara manual, lalu dimusnahkan dan
tanaman disemprot dengan insektisida
Semut, penanganan yang bisa dilakukan dengan
cara daun yang terserang dipotong
Janda merana (Liang liu)

Nama latin :
Salix babylonica

P Jenis tanaman :
O Pohon

H
Hama dan penyakit :
0 Kutu daun, bagian terserang keriting karena
cairannya dihisap, bagian daun dan batang berwarna
N hitam karena terserang embun jelaga.
Ulat, daun dan batan rusak dimakan, daun tergulung
Semut, daun kerdil dan keriput

Pestisida dan cara penanggulangan :


Kutu daun, bagian tanaman yang terserang embun
jelaga dibersihkan dengan air sabun atau dipangkas,
tanaman disemprot dengan insektisida
Ulat, diambil secara manual, lalu dimusnahkan dan
tanaman disemprot dengan insektisida
Semut, penanganan yang bisa dilakukan dengan
cara daun yang terserang dipotong
Mahoni

Nama latin :
Swietenia mahagony

P Jenis tanaman :
O Pohon

H
Hama dan penyakit :
0 Kutu daun, bagian terserang keriting karena
cairannya dihisap, bagian daun dan batang berwarna
N hitam karena terserang embun jelaga.
Ulat, daun dan batan rusak dimakan, daun tergulung
Semut, daun kerdil dan keriput

Pestisida dan cara penanggulangan :


Kutu daun, bagian tanaman yang terserang embun
jelaga dibersihkan dengan air sabun atau dipangkas,
tanaman disemprot dengan insektisida
Ulat, diambil secara manual, lalu dimusnahkan dan
tanaman disemprot dengan insektisida
Semut, penanganan yang bisa dilakukan dengan
cara daun yang terserang dipotong
Tembesu

Nama latin :
Fagraea fragrans

P Jenis tanaman :
O Pohon

H
Hama dan penyakit :
0 Kutu daun, bagian terserang keriting karena
cairannya dihisap, bagian daun dan batang berwarna
N hitam karena terserang embun jelaga.
Ulat, daun dan batan rusak dimakan, daun tergulung
Semut, daun kerdil dan keriput

Pestisida dan cara penanggulangan :


Kutu daun, bagian tanaman yang terserang embun
jelaga dibersihkan dengan air sabun atau dipangkas,
tanaman disemprot dengan insektisida
Ulat, diambil secara manual, lalu dimusnahkan dan
tanaman disemprot dengan insektisida
Semut, penanganan yang bisa dilakukan dengan
cara daun yang terserang dipotong
Bungur

Nama latin :
Lagerstroemia indica

P Jenis tanaman :
O Pohon

H
Hama dan penyakit :
0 Kutu daun, bagian terserang keriting karena
cairannya dihisap, bagian daun dan batang berwarna
N hitam karena terserang embun jelaga.
Ulat, daun dan batan rusak dimakan, daun tergulung
Semut, daun kerdil dan keriput

Pestisida dan cara penanggulangan :


Kutu daun, bagian tanaman yang terserang embun
jelaga dibersihkan dengan air sabun atau dipangkas,
tanaman disemprot dengan insektisida
Ulat, diambil secara manual, lalu dimusnahkan dan
tanaman disemprot dengan insektisida
Semut, penanganan yang bisa dilakukan dengan
cara daun yang terserang dipotong
Pulai

Nama latin :
Alstonia scholaris

P Jenis tanaman :
O Pohon

H
Hama dan penyakit :
0 Kutu daun, bagian terserang keriting karena
cairannya dihisap, bagian daun dan batang berwarna
N hitam karena terserang embun jelaga.
Ulat, daun dan batan rusak dimakan, daun tergulung
Semut, daun kerdil dan keriput
Busuk daun, terdapat bercak putih bertepung pada
bagian terserang, daun berguguran

Pestisida dan cara penanggulangan :


Kutu daun, bagian tanaman yang terserang embun
jelaga dibersihkan dengan air sabun atau dipangkas,
tanaman disemprot dengan insektisida
Ulat, diambil secara manual, lalu dimusnahkan dan
tanaman disemprot dengan insektisida
Semut, penanganan yang bisa dilakukan dengan
cara daun yang terserang dipotong
Busuk daun, bagian tanaman yang terseran
ditanam, penyemprotan daun sehat dengan
fungisida.
Kelapa gading

Nama latin :
Cocos nucifera

P Jenis tanaman :
O Pohon

H
Hama dan penyakit :
0 Kutu daun, bagian terserang keriting karena
cairannya dihisap, bagian daun dan batang berwarna
N hitam karena terserang embun jelaga.
Ulat, daun dan batan rusak dimakan, daun tergulung
Semut, daun kerdil dan keriput

Pestisida dan cara penanggulangan :


Kutu daun, bagian tanaman yang terserang embun
jelaga dibersihkan dengan air sabun atau dipangkas,
tanaman disemprot dengan insektisida
Ulat, diambil secara manual, lalu dimusnahkan dan
tanaman disemprot dengan insektisida
Semut, penanganan yang bisa dilakukan dengan
cara daun yang terserang dipotong
Tabebuya

Nama latin :
Tabebuia rosea

P Jenis tanaman :
O Pohon

H
Hama dan penyakit :
0 Kutu daun, bagian terserang keriting karena
cairannya dihisap, bagian daun dan batang berwarna
N hitam karena terserang embun jelaga.
Ulat, daun dan batan rusak dimakan, daun tergulung
Semut, daun kerdil dan keriput

Pestisida dan cara penanggulangan :


Kutu daun, bagian tanaman yang terserang embun
jelaga dibersihkan dengan air sabun atau dipangkas,
tanaman disemprot dengan insektisida
Ulat, diambil secara manual, lalu dimusnahkan dan
tanaman disemprot dengan insektisida
Semut, penanganan yang bisa dilakukan dengan
cara daun yang terserang dipotong
Kigelia/ pohon sosis

Nama latin :
Kigelia africana

P Jenis tanaman :
O Pohon

H
Hama dan penyakit :
0 Kutu daun, bagian terserang keriting karena
cairannya dihisap, bagian daun dan batang berwarna
N hitam karena terserang embun jelaga.
Ulat, daun dan batan rusak dimakan, daun tergulung
Semut, daun kerdil dan keriput
Busuk daun, terdapat bercak putih bertepung pada
bagian terserang, daun berguguran

Pestisida dan cara penanggulangan :


Kutu daun, bagian tanaman yang terserang embun
jelaga dibersihkan dengan air sabun atau dipangkas,
tanaman disemprot dengan insektisida
Ulat, diambil secara manual, lalu dimusnahkan dan
tanaman disemprot dengan insektisida
Semut, penanganan yang bisa dilakukan dengan
cara daun yang terserang dipotong
Busuk daun, bagian tanaman yang terseran
ditanam, penyemprotan daun sehat dengan
fungisida.
Jakaranda

Nama latin :
Jacaranda mimosifolia

P Jenis tanaman :
O Pohon

H
Hama dan penyakit :
0 Kutu daun, bagian terserang keriting karena
cairannya dihisap, bagian daun dan batang berwarna
N hitam karena terserang embun jelaga.
Ulat, daun dan batan rusak dimakan, daun tergulung
Semut, daun kerdil dan keriput

Pestisida dan cara penanggulangan :


Kutu daun, bagian tanaman yang terserang embun
jelaga dibersihkan dengan air sabun atau dipangkas,
tanaman disemprot dengan insektisida
Ulat, diambil secara manual, lalu dimusnahkan dan
tanaman disemprot dengan insektisida
Semut, penanganan yang bisa dilakukan dengan
cara daun yang terserang dipotong
Cemara laut

Nama latin :
Casuarina equisetifolia

P Jenis tanaman :
O Pohon

H
Hama dan penyakit :
0 Ulat, daun dan batan rusak dimakan, daun tergulung
Semut, daun kerdil dan keriput
N Busuk daun, terdapat bercak putih bertepung pada
bagian terserang, daun berguguran

Pestisida dan cara penanggulangan :


Ulat, diambil secara manual, lalu dimusnahkan dan
tanaman disemprot dengan insektisida
Semut, penanganan yang bisa dilakukan dengan
cara daun yang terserang dipotong
Busuk daun, bagian tanaman yang terseran
ditanam, penyemprotan daun sehat dengan
fungisida.
Beringin

Nama latin :
Ficus benjamina

P Jenis tanaman :
O Pohon

H
Hama dan penyakit :
0 Kutu daun, bagian terserang keriting karena
cairannya dihisap, bagian daun dan batang berwarna
N hitam karena terserang embun jelaga.
Ulat, daun dan batan rusak dimakan, daun tergulung
Semut, daun kerdil dan keriput
Busuk daun, terdapat bercak putih bertepung pada
bagian terserang, daun berguguran

Pestisida dan cara penanggulangan :


Kutu daun, bagian tanaman yang terserang embun
jelaga dibersihkan dengan air sabun atau dipangkas,
tanaman disemprot dengan insektisida
Ulat, diambil secara manual, lalu dimusnahkan dan
tanaman disemprot dengan insektisida
Semut, penanganan yang bisa dilakukan dengan
cara daun yang terserang dipotong
Busuk daun, bagian tanaman yang terseran
ditanam, penyemprotan daun sehat dengan
fungisida.
Rainbow tree

Nama latin :
Eucalyptus deglupta

P Jenis tanaman :
O Pohon

H
Hama dan penyakit :
0 Kutu daun, bagian terserang keriting karena
cairannya dihisap, bagian daun dan batang berwarna
N hitam karena terserang embun jelaga.
Ulat, daun dan batan rusak dimakan, daun tergulung
Semut, daun kerdil dan keriput
Busuk daun, terdapat bercak putih bertepung pada
bagian terserang, daun berguguran

Pestisida dan cara penanggulangan :


Kutu daun, bagian tanaman yang terserang embun
jelaga dibersihkan dengan air sabun atau dipangkas,
tanaman disemprot dengan insektisida
Ulat, diambil secara manual, lalu dimusnahkan dan
tanaman disemprot dengan insektisida
Semut, penanganan yang bisa dilakukan dengan
cara daun yang terserang dipotong
Busuk daun, bagian tanaman yang terseran
ditanam, penyemprotan daun sehat dengan
fungisida.
Akasia

Nama latin :
Acacia melanoxylon

P Jenis tanaman :
O Pohon

H
Hama dan penyakit :
0 Kutu daun, bagian terserang keriting karena
cairannya dihisap, bagian daun dan batang berwarna
N hitam karena terserang embun jelaga.
Ulat, daun dan batan rusak dimakan, daun tergulung
Semut, daun kerdil dan keriput
Busuk daun, terdapat bercak putih bertepung pada
bagian terserang, daun berguguran

Pestisida dan cara penanggulangan :


Kutu daun, bagian tanaman yang terserang embun
jelaga dibersihkan dengan air sabun atau dipangkas,
tanaman disemprot dengan insektisida
Ulat, diambil secara manual, lalu dimusnahkan dan
tanaman disemprot dengan insektisida
Semut, penanganan yang bisa dilakukan dengan
cara daun yang terserang dipotong
Busuk daun, bagian tanaman yang terseran
ditanam, penyemprotan daun sehat dengan
fungisida.
Damar

Nama latin :
Agathis dammara

P Jenis tanaman :
O Pohon

H
Hama dan penyakit :
0 Kutu daun, bagian terserang keriting karena
cairannya dihisap, bagian daun dan batang berwarna
N hitam karena terserang embun jelaga.
Ulat, daun dan batan rusak dimakan, daun tergulung
Semut, daun kerdil dan keriput

Pestisida dan cara penanggulangan :


Kutu daun, bagian tanaman yang terserang embun
jelaga dibersihkan dengan air sabun atau dipangkas,
tanaman disemprot dengan insektisida
Ulat, diambil secara manual, lalu dimusnahkan dan
tanaman disemprot dengan insektisida
Semut, penanganan yang bisa dilakukan dengan
cara daun yang terserang dipotong

Anda mungkin juga menyukai