Anda di halaman 1dari 8

SILABUS RANCANGAN PEMBELAJARAN SATU SEMESTER

Nama / Kode Mata Kuliah : Manajemen Sumber Daya Manusia / GPE 315117
Bobot : 2 SKS
Program Studi : S1 Pendidikan Ekonomi FKIP
Semester : 1 / ganjil
Dosen Pembina Mata Kuliah: Firmansyah, S.Pd,M.Si

Learning Outcomes Mata Kuliah terkait KKNI

Mampu berpikir kritis, analisis dan objektif dalam menjelaskan konsep-konsep utama, perspektif teoritis, temuan empiris dan
tren historis dalam manajemen sumber daya manusia, job analysis, human resources planning, recruitment, selection, training,
development, kompensasi, performance appraisal dalam rangka menyediakan dan mengembangkan sumber daya manusia
organisasi, melalui metode pembelajaran ceramah, diskusi kelompok dan penugasan.
Soft skill/karakter : Berpikir kritis, logis/terarah, teliti, analisis dan objektif, serta mampu memecahkan masalah/menemukan
solusi dan menciptakan hal baru.

Matriks Pembelajaran :

Metode Strategi Kriteria/Teknik Daftar


Minggu Learning Outcomes Pengalaman Belajar Materi/Pokok Bahasan
Pembelajaran Penilaian Pustaka
1 Mampu menjelaskan konsep Mahasiswa 1. Pengertian dan Konsep Pembelajaran Lisan/tulisan
, ruang lingkup MSDM, mengakses media MSDM dilakukan secara Sikap
tantangan-tantangan MSDM pembelajaran daring 2. Proses dan Ruang daring dengan
serta peran MSDM dalam untuk lingkup MSDM menggunakan
organisasi mendengarkan 3. Tantangan MSDM media : elearning
berpendapat dan 4. MSDM dan perannya unsri, zoom , WA
mengamati dalam dalam organisasi dan email
rangka memperoleh
pemahaman terkait
materi yang dibahas
dalam topik
perkuliahan

2 Mampu menjelaskan konsep Mahasiswa 1. Analisis pekerjaan (Job Pembelajaran Lisan/tulisan


Perencanaan SDM mengakses media Analysis) dilakukan secara Sikap
pembelajaran daring 2. Desain pekerjaan (Job daring dengan
untuk Design)
menggunakan
media : elearning
unsri, zoom , WA
dan email

3 Memiliki kemampuan mendengarkan 1. Analisis pekerjaan Pembelajaran Lisan/tulisan


menjelaskan dan memahami berpendapat dan (Job Analysis) dilakukan secara Sikap
konsep rancangan organisasi mengamati dalam 2. Desain pekerjaan daring dengan
analisis pekerjaan rangka memperoleh (Job Design)
menggunakan
pemahaman terkait
materi yang dibahas media : elearning
dalam topik unsri, zoom , WA
perkuliahan dan email

4 Mampu berpikir logis / Mahasiswa 1. Proses rekrutmen Pembelajaran Lisan/tulisan


terarah, analisis dan objektif mengakses media 2. Alternatif perekrutan dilakukan secara Sikap
dalam menjelaskan proses pembelajaran daring 3. Metode perekrutan daring dengan
rekrutmen, alternatif untuk
perekrutan dan metode menggunakan
perekrutan media : elearning
unsri, zoom , WA
dan email

5 Mampu menjelaskan mendengarkan 1. Seleksi karyawan Pembelajaran Lisan/tulisan


konsep-konsep utama, berpendapat dan 2. Tes seleksi dilakukan secara Sikap
perspektif teoritis, temuan mengamati dalam 3. Wawancara kerja daring dengan Kinerja diskusi
empiris dan tren historis rangka memperoleh
menggunakan
dalam seleksi karyawan, tes pemahaman terkait
seleksi dan wawancara kerja materi yang dibahas media : elearning
dalam topik unsri, zoom , WA
perkuliahan dan email

6 Memiliki kemampuan dalam mendengarkan 1. Konsep kompensasi Pembelajaran Lisan/tulisan


menjelaskan konsep-konsep berpendapat dan 2. Kompensasi finansial dilakukan secara Sikap
utama, perspektif teoritis, mengamati dalam daring dengan
temuan empiris dan tren rangka memperoleh
menggunakan
historis kompensasi finansial pemahaman terkait
langsung, tunjangan, materi yang dibahas media : elearning
kompensasi non finansial dalam topik unsri, zoom , WA
dan isu-isu kompensasi perkuliahan dan email
lainnya Mahasiswa
mengakses media
7 Memiliki kemampuan dalam mendengarkan 1. Lanjutan Konsep Pembelajaran Lisan/tulisan
menjelaskan konsep-konsep berpendapat dan kompensasi dilakukan secara Sikap
utama, perspektif teoritis, mengamati dalam 2. Kompensasi finansial daring dengan
temuan empiris dan tren rangka memperoleh 3. Tunjangan, kompensasi
menggunakan
historis kompensasi finansial pemahaman terkait non financial dan isu-isu
langsung, tunjangan, materi yang dibahas kompensasi lainnya media : elearning
kompensasi non finansial dalam topik unsri, zoom , WA
dan isu-isu kompensasi perkuliahan dan email
lainnya Mahasiswa
mengakses media

8 mendengarkan UTS Pembelajaran


berpendapat dan dilakukan secara
mengamati dalam daring dengan
rangka memperoleh
menggunakan
pemahaman terkait
materi yang dibahas media : elearning
dalam topik unsri, zoom , WA
perkuliahan dan email

9 Mampu memahami konsep Mahasiswa 1. Manajemen kinerja Pembelajaran Lisan/tulisan


pelatihan dan pengembangan mengakses media 2. Penilaian kinerja dilakukan secara Sikap
SDM dalam perusahaan pembelajaran daring daring dengan Kinerja diskusi
untuk mendengarkan
menggunakan
berpendapat dan
mengamati dalam media : elearning
rangka memperoleh unsri, zoom , WA
pemahaman terkait dan email
materi yang dibahas
dalam topik
perkuliahan

10 Mampu menjelaskan Mahasiswa 1. Manajamen karier Pembelajaran Lisan/tulisan


konsep-konsep utama mengakses media 2. Perencanaan karier dilakukan secara Sikap
manajemen karier dan pembelajaran daring daring dengan Kinerja diskusi
mengaitkannya dengan untuk mendengarkan
menggunakan
perencanaan karier berpendapat dan
mengamati dalam media : elearning
rangka memperoleh unsri, zoom , WA
pemahaman terkait dan email
materi yang dibahas
dalam topik
perkuliahan
11 Memiliki kemampuan dalam Mahasiswa 1. Karakteristik dan peran Pembelajaran Lisan/tulisan
menjelaskan keselamatan mengakses media keselamatan dan dilakukan secara Sikap
dan kesehatan kerja pembelajaran daring kesehatan kerja daring dengan Kinerja diskusi
karyawan untuk mendengarkan karyawan
menggunakan
berpendapat dan 2. Komitmen dan manaje
mengamati dalam men dan keamanan media : elearning
rangka memperoleh unsri, zoom , WA
pemahaman terkait dan email
materi yang dibahas
dalam topik
perkuliahan

12 Mampu berpikir kritis, Mahasiswa 1. Serikat pekerja dan Pembelajaran Lisan/tulisan


analisis dan objektif dalam mengakses media perundingan bersama dilakukan secara Sikap
menjelaskan perspektif pembelajaran daring 2. Hubungan daring dengan Kinerja diskusi
teoritis, temuan empiris dan untuk mendengarkan kekaryawanan
menggunakan
tren historis serikat pekerja berpendapat dan
dan hubungan kekaryawanan mengamati dalam media : elearning
rangka memperoleh unsri, zoom , WA
pemahaman terkait dan email
materi yang dibahas
dalam topik
perkuliahan

13 Mampu berpikir kritis, Mahasiswa 1. Konsep produktivitas Pembelajaran Lisan/tulisan


analisis dan objektif dalam mengakses media kerja dilakukan secara Sikap
menjelaskan konsep-konsep pembelajaran daring 2. Visi, misi dan strategi daring dengan Kinerja diskusi
utama, perspektif teoritis, untuk mendengarkan untuk meningkatkan
menggunakan
temuan empiris berpendapat dan produktivitas kerja
media : elearning
produktivitas kerja mengamati dalam unsri, zoom , WA
rangka memperoleh dan email
pemahaman terkait
materi yang dibahas
dalam topik
perkuliahan

14 Mampu memahami dan Mahasiswa 1. MSDM dalam bisnis Pembelajaran Lisan/tulisan


menjelaskan manajemen mengakses media global dilakukan secara Sikap
sumber daya manusia dalam pembelajaran daring 2. Pengembangan MSDM daring dengan Kinerja diskusi
lingkungan global untuk mendengarkan global
menggunakan
berpendapat dan
mengamati dalam media : elearning
rangka memperoleh unsri, zoom , WA
pemahaman terkait dan email
materi yang dibahas
dalam topik
perkuliahan

15 Penugasan dan review Mahasiswa 1. Review dan presentasi Pembelajaran Lisan/tulisan


materi mengakses media materi dilakukan secara Sikap
pembelajaran daring daring dengan Kinerja diskusi
untuk mendengarkan
menggunakan
berpendapat dan
mengamati dalam media : elearning
rangka memperoleh unsri, zoom , WA
pemahaman terkait dan email
materi yang dibahas
dalam topik
perkuliahan
16 UAS

Daftar Pustaka :

1. Buku Wajib :

1. Gary Dessler, 2008. Human Resoure Management. Eleventh Edition. Pearson Education International.
2. Mondy, Wayne. 2008. Human Resource Management. Ohio USA : South Western College Publishing

2. Buku Anjuran

1. Anthony, William P. 1996. Human Resource Management : A Strategic Approach. Second Edition. Dryden Press. Orlando.
2. Armstrong, Michael. 2008. Strategic Human Resource Management. Fourth edition. Kogan Page. Philadelphia USA.
3. Mathis, L Robert dan Jackson, H Jhon. 2001. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta : Salemba Empat
4. Jon. M. Werner dan Randy L. DeSimone, 2009. Human Resoure Development. South-Western Cengage Learning. Mason USA
5. Snell, Scott dan Bohlander, George. 2010. Principle of Human Resource Managemant. South-Western Cengage Learning. China
6. Noe, Raymond.L. Hollenbeck, John R., Gerhart, Barry dan Wright, Patrick M. 2008. Human Resource Managemant: Gaining A
Competitive Advantage. Sixt Edition. McCraw-Hill.Singapore.
7. Buku lain yang berhubungan dengan Sumber Daya Manusia.

Anda mungkin juga menyukai