Anda di halaman 1dari 12

TOYOTA WAY'S

VISUAL CONTROL
PRINSIP 7
VISUAL

Visual berarti dapat melihat proses, peralatan,


persediaan, atau informasi atau pekerja yang sedang
melakukan pekerjaannya dan segera melihat standar
yang digunakan untuk melakukan pekerjaan itu dan
apakah ada penyimpangan dari standar.

Prinsip 7 dari Toyota Way adalah menggunakan


pengendalian visual untuk meningkatkan aliran
proses. Penyimpangan dari standar adalah
penyimpangan dari bekerja sesuai waktu takt.
VISUAL CONTROL
Sistem Pengendalian Visual adalah Mengenai
Meningkatkan Aliran Proses yang Menambah Nilai.

Kendali visual merupakan setiap alat komunikasi


yang digunakan dalam lingkungan kerja untuk
menampilkan dalam waktu real, bagaimana pekerjaan
seharusnya dilakukan, dan apakah terjadi
penyimpangan terhadap standar.

Toyota ways mengunakan 5R untuk membuat


organisasi rapi dan memberi label material, alat, dan
pemborosan untuk mempertahankan sebuah
lingkungan yang bersih dan sesuai dengan standar,
A3 report yang memvisualkan semua informasi, dan
tools lain terkait lean production seperti kanban,
one piece flow, andon dan standar kerja.
STUDY CASE
SUV Car
Contoh pengendali visual dalam
kehidupan sehari-hari, misalnya tanda
lalu lintas. Karena ini berkaitan dengan
masalah hidup atau mati, tanda lalu
lintas harus dirancang menjadi
Sports car pengendali visual yang baik. Tanda lalu
lintas yang baik ialah dimana dapat
dipahami secara jelas tanpa
membutuhkan effort berlebih bagi
penggunanya.

Convertible Car
PRINSIP 7
Gunakan Pengendalian Visual.
Agar Tidak Ada Masalah Yang Tersembunyi

Sistem lean menggunakan 5R untuk mendukung tercapainya sebuah proses yang mengalir lancar sesuai dengan waktu
takt (waktu antar pemesanan pelanggan).

Ringkas (memilah) Resik (membersihkan) Rajin (mendisiplinkan diri)


Menyingkirkan barang yang jarang Membersihkan Menggunakan audit manajemen
digunakan dengan memberi red tag secara teratur agar tetap disiplin

Rapi (menata) Rawat (menciptakan aturan) Bersihkan,


Mengatur dan menetapkan tempat
untuk semua barang
Menciptakan aturan untuk memelihara
3R yang pertama
Biarkan Terlihat
SEIRI (RINGKAS)
TAHAP 1

THE ART OF
Cek/identifikasi barang yang
berada di lokasi unit kerja

TAHAP 2
THROWING Tetapkan kategori barang
yang diperlukan, jarang

THINGS AWAY diperlukan, dan tidak


diperlukan (punya nilai)

Kegiatan memilah mana yang


TAHAP 3
Beri label warna merah untuk
diperlukan, sering diperlukan,
barang yang tidak diperlukan
dan yang sebenarnya tidak
diperlukan. TAHAP 4
Pindahkan barang yang di label
merah ke tempat kerja yang
telah ditentukan (temporary
area selama 90 hari)
SEITON (RAPI)

HOW MANY OF
WHAT SHOULD
BE PUT WHERE
Penataan dan penyimpanan
barang

TAHAP 1 TAHAP 2 TAHAP 3


Rancang metode penempatan Tempatkan barang yang Beri label untuk
barang sehingga mudah didapatkan diperlukan ke tempat yang mempermudah penggunaaan
saat diperlukan kembali telah dipersiapkan maupun pengembalian ke
tempat semula
SEISO (RESIK)

CLEANING IS TAHAP 1
Cari sumber kotoran serta

INSPECTING
bagaimana kotoran dapat
mengkontaminasi area atau
barang

Pembersihan sekaligus TAHAP 2


memeriksa Tetapkan tindakan
pencegahan. Bersihkan dan
terapkan.
SEIKETSU (RAWAT)

STANDARISASI
Membakukan dan
mempertahankan hasil 3S
sebelumnya
When
Who
Where
What
Why TAHAP 1 TAHAP 2
How Tetapkan standar kebersihan, Komunikasikan dan
penempatan, serta sosialisasikan ke setiap
penataannya karyawan yang sedang bekerja
di tempat kerja
SHITSUKE (RAJIN)

PEMBIASAAN TAHAP 1
Biasakan kondisi tempatkerja
selalusesuai dengan standar

Kegiatan 4S di atas tidak akan yang ditetapkan

mungkin tanpa membuat TAHAP 2


semua orang melakukan Lakukan pengontrolan
berulang-ulang setiap saat

TAHAP 3
Koreksi bila ditemukan
penyimpangan

TAHAP 4
Lakukan peningkatan dan
komitmen bersama
LAPORAN A3
MERANGKUM SEMUA YANG PERLU ANDA
KETAHUI DALAM SELEMBAR KERTAS
01
Visual Indicator
Gunakan indikator visual yang
sederhana

02
A3 Report
Kurangi laporan kertas seminimal
mungkin hingga menjadi satu
lembar kertas jika memungkinkan

KESIMPULAN
03
5S
Gunakan 5s untuk memastikan

Gunakan Pengendalian Visual. keberlangsungan standar takt time


Agar Tidak Ada Masalah Yang Tersembunyi

Anda mungkin juga menyukai