Anda di halaman 1dari 10

Tabel 2.

Rancangan Kegiatan

Melakukan perencanaan tentang rancangan aktualisasi


Kegiatan 1 Implementasi kunjungan rumah pada pasien DM tipe II di
wilayah kerja Puskesmas Bahari Berkesan
Keterkaitan dengan Kegiataan perencanaan tentang rancangan aktualisasi
mata Pelatihan merupakan kegiatan yang berhubungan dengan kedudukaan
dan peran ASN yaitu Manajemen ASN. Dalam menelaah
rancangan aktualisasi ini saya berkonsultasi dengan mentor
(Nilai Adaptif yaitu antuasias terhadap perubahan)
Output Keterkaitan Subtansi Mata Pelatihan
1.1 Melapor dan - Catatan hasil Sebelum berkonsultasi saya menyiapkan
konsultasi dengan konsultasi segala sesuatu yang di butuhkan dengan
mentor (notulensi) mentor yang merupakan bentuk tanggung-
(menyampaikan isi - Dokumentasi jawab saya (Nilai akuntabel yaitu disiplin
judul dan apa yang dan bertanggung-jawab). Saat
akan dilakukan) berkonsultasi saya menggunakan bahasa
Indonesia yang baik dan benar (Nilai loyal
yaitu nasionalisme) serta sopan dalam
berbicara dan selalu tepat waktu saat
berkonsultasi (Nilai harmonis yaitu peduli
dan Nilai Akuntabel yaitu disiplin) (Nilai
Berorientasi pelayanan yaitu
responsifitas) (Nilai kolaboratif yaitu
kesediaan bekerja sama)
1.2 Meminta dukungan - Surat Saya meminta dukungan dengan penuh
mentor dalam dukungan hormat dan menggunakan bahasa yang
melaksanakan - Dokumentasi sopan santun kepada mentor. (Nilai
kegiatan harmonis yaitu peduli)
1.1 Mendengarkan 1. Dokumentasi
Saya mendengarkan dengan cermat
penjelasan yang 2. Notulensi
pengarahan dari mentor (Nilai Akuntabel
diberikan mentor
yaitu bertanggung jawab), melibatkan dan
dan mencatat semua
mencatat perbaikan judul dari mentor dalam
pengarahan yang
merancang kegiatan (Nilai Kolaboratif
diberikan pimpinan
yaitu Sinergis untuk hasil yang lebih
baik) sehingga rencana kegiataan efisien
dan efektif
Kontribusi terhadap visi Mewujudkan Visi Puskesmas Bahari Berkesan “Mewujudkan
dan misi organisasi masyarakat dalam wilayah Puskesmas Bahari Berkesan yang
mandiri dalam hidup Sehat ”, saya dan mentor sama-sama
berdiskusi merancang kegiatan demi mengembangkan sistem
kesehatan dengan meningkatkan pelayana pada pasien DM tipe
II
Kontribusi terhadap misi organisasi yaitu : Menyelenggarakan
pelayanan kesehatan yang sesuai standar dan memuaskan bagi
masyarakat, demi tercapainya derajat kesehatan yang lebih
baik.
Penguatan Nilai Dengan adanya konsultasi dengan pimpinan dengan penuh
Organisasi tanggung jawab saya ikut berkontribusi dalam penguatan nilai
organisasi yaitu Santun (sopan dalam tutur kata dan
perilaku).
Analisisi Dampak Menumbuhkan rasa semangat berkolaborasi dalam
Positif meningkatkan profesionalisme dan meningkatkan mutu
pelayanan (Nilai Akuntabel yaitu Bertanggung jawab dan
Nilai Kolaboratif yaitu Sinergis untuk hasil yang lebih baik)
Membuat daftar pemilaan dan buku registrasi pasien DM
Kegiatan 2 tipe II
Keterkaitan dengan Pelaksanaan pemilahan data merupakan kegiatan yang
mata Pelatihan berkaitan dengan tanggung jawab dan peran ASN yaitu
Manajemen ASN, dalam melaksanakan kegiatan saya
berkonsultasi dengan penanggung jawab program untuk
meminta pendapat dan masukan tentang rencana kegiatan ini,
merupakan (Nilai Kolaborasi yaitu Kesediaan bekerja
sama).
Tahapan kegiatan Output Keterkaitan Subtansi Mata Pelatihan
2.1 Konsultasi dan - Catatan Berkonsultasi dan berkoordinasi dengan
Berkoordinasi dengan konsultasi penanggung jawab P2P (Nilai Kolaboratif
penanggung jawab - Dokumentasi yaitu Sinergis untuk hasil yang lebih
program P2P agar baik) sebagai wujud tanggung jawab (Nilai
mendapat data yang akuntabel yaitu tanggungjawab) dengan
akurat cara musyawarah dan menggunakan bahasa
Indonesia yang baik (Nilai harmonis yaitu
selaras)
2.2 Pemilahan data - list Data pasien
Pemilahan penderita DM yang aktif
kunjungan pasien telah di
berkunjung sesuai dengan tanggung jawab
sesuaikan
dan kejujuran ASN (Nilai akuntabel yaitu
- Dokumentasi
tanggung jawab dan kejujuran) dengan
mengunakan bahasa yang baik dan sopan
(Nilai Harmonis yaitu Selaras)
2.3 Membuat buku - Buku register Membuat buku register dengan cermat
register pasien yang pasien DM adalah tanggung jawab penulis. (Nilai
akan di lakukan - Dokumentasi Akuntabel tanggung jawab)
screening
Kontribusi terhadap visi Mewujudkan Visi Puskesmas Bahari Berkesan “Mewujudkan
dan misi organisasi masyarakat dalam wilayah Puskesmas Bahari Berkesan yang
mandiri dalam hidup Sehat ”, saya dan penangung jawab P2P
berkoordinasi untuk mendapatkan hasil pendataan yang akurat.
Kontribusi terhadap misi organisasi yaitu Mengembangkan
Sumber Daya Manusia yang profesional dan berkualitas.
Penguatan Nilai Dengan adanya pendataan awal pasien saya ikut berkontribusi
Organisasi dalam penguatan nilai organisasi yaitu Handal (memberikan
pelayanan oleh tenaga professional)
Analisisi Dampak Memiliki kemampuan untuk bekerja mandiri dengan ide-ide
Positif kreatif serta memberi terobosan bagi peningkatan pelayanan
kesehatan (Nilai Kompeten yaitu : kinerja terbaik)

Membuat jadwal, form kunjungan serta mempersiapankan


Kegiatan 3 alat dan bahan

Keterkaitan dengan
mata Pelatihan Kegiatan ini dilakukan dengan kerja keras,cermat dan rasa
tanggung jawab yang tinggi agar bisa mencapai hasil yang
efektif dan efisien (Nilai akuntabel yaitu tanggung jawab dan
konsisten). Untuk itu dalam melakukan kegiatan perlu
berkonsultasi kepada Kepala Puskesmas atau Pimpinan
sekaligus Mentor untuk bisa memberikan pendapat, masukan
atau saran (Nilai Harmonis yaitu selaras) agar pembuatan
jadwal dan form kunjungan serta pembuatan poster sebgai
media edukasi dapat bermanfaat dalam melangsungkan
kegiatan ini (Nilai Kolaboratif yaitu : Sinergis untuk hasil
yang lebih baik) (smaret ASN)
Tahapan kegiatan Output Keterkaitan Subtansi Mata Pelatihan
3.1 Membuat jadwal - jadwal telah di Membuat jadwal dengan penuh tanggung
kunjungan rumah pada buat jawab dan cermat agar kegitan berjalan
pasien DM tipe II -Dokumentasi sesuai jadwal yang di tetapkan (Nilai
Akuntabel yaitu bertanggung jawab dan
disiplin)
3.2 Membuat form - Tersedia nya Kegiatan ini saya lakukan dengan penuh
kunjungan referensi tentang tanggung jawab dengan penyusunan bahasa
form kunjungan dan kalimat dengan baik dan benar (Nilai
pasien akuntabel yaitu konsisten). Melakukan
percetakan dan memperbanyak form secara
efisien, Dilakukan secara jujur dan terbuka
(Nilai kompeten yaitu kinerja terbaik)
dan (Nilai adaptif yaitu inovasi)
3.3 Berkonsultasi - Pertemuan Saya melakukan konsultasi dengan
dengan pimpinan selaku dengan mentor berpakaian yang rapi, sopan serta (Nilai
mentor mengenai terlaksanan akuntabel yaitu integritas tinggi)
pembuatan jadwal dan - Catatan menggunakan bahasa Indonesia sebagai
form kunjungan konsultasi bahasa pemersatu (Nilai Loyal yaitu
- Dokumentasi nasionalisme) aktualisasikan nilai-nilai
dasar yang berkaitan dengan mata diklat
3.4 Menyiapkan alat - Alat dan bahan Dalam mempersiapkan alat dan bahan untuk
dan bahan untuk pemeriksaan pemeriksaan saya melakukannya dengan
pemeriksaan dan bahan Tersedia penuh tanggung jawab dan ketelitian (Nilai
edukasi berupa poster - Poster tentang akuntabel yaitu tanggung jawab dan
tentang penyakit DM penyakit DM integritas) dan pembuatan poster secara
tipe II tipe II mandiri (Nilai adaptif yaitu inovasi) saya
- Dokumentasi buat dengan kejelasan target, bahasa yang di
gunakan bahasa Indonesia yang baik dan
benar (Nilai Loyal yaitu Nasionalisme)
Kontribusi terhadap visi Mewujudkan Visi Puskesmas Bahari Berkesan “Mewujudkan
dan misi organisasi masyarakat dalam wilayah Puskesmas Bahari Berkesan yang
mandiri dalam hidup Sehat ”,
Kontribusi terhadap misi yaitu : Menyelenggarakan pelayanan
kesehatan yang sesuai standar dan memuaskan bagi
masyarakat, demi tercapainya derajat kesehatan yang lebih
baik.

Penguatan Nilai Dengan membuat jadwal dan form kunjungan saya


Organisasi berkontribusi dalam nilai organisasi : Empati (melayani
sepenuh hati) dan Handal (memberikan pelayanan oleh
tenaga profesional)
Analisisi Dampak Kegiatan ini dilakukan dengan kerja keras,cermat dan rasa
Positif tanggung jawab yang tinggi agar bisa mencapai hasil yang
efektif dan efisien (Nilai akuntabel yaitu tanggung jawab dan
integritas tinggi) Untuk itu dalam melakukan kegiatan perlu
berkonsultasi kepada Pimpinan sekaligus Mentor untuk bisa
memberikan pendapat, masukan atau saran agar penyusunan
form kunjugan sesuai dengan ketentuan (Nilai Kolaborasi
yaitu Sinergis untuk hasil yang lebih baik)

Melakukan pelayanan dan edukasi pada penderita dan


Kegiatan 4 keluarga DM tipe II melalui kunjungan rumah

Keterkaitan dengan Melakukan penerapan standar pelayanan kesehatan pada pasien


mata Pelatihan DM tipe II merupakan tanggung jawab dan integritas dalam
memberikan pelayanan yang professional dan berkualitas (Nilai
akuntabel yaitu konsisten) dan (Nilai Berorientasi
pelayanan yaitu responsifitas)
Tahapan kegiatan Output Keterkaitan Subtansi Mata Pelatihan
4.1 Meminta izin pada - Surat tugas Meminta persetujuan kepala puskesmas
pimpinan sebagai kegiatan dengan sikap dan bahasa yang sopan dan
mentor untuk - Dokumentasi menjelaskan maksud dan tujuan secara jujur.
melakukan kegiatan (Nilai Harmonis yaitu selaras)
(manajemen ASN)

4.2 Melakukan kontrak - Surat Dengan melakukan kontrak waktu sebelum


waktu dengan pasien pemberitahuan melakukan pemeriksaan saya bisa
yang akan di lakukan kunjungan melanjutkan kegiatan pemeriksaan di hari
pemeriksaan kesehatan - Daftar hadir berikut (Nilai akuntabel yaitu konsisten)
- Dokumentasi dan (Nilai Berorientasi pelayanan yaitu
responsifitas) Saya melakukan dengan
sopan dan rasa kekeluargaan dengan
mengunakan bahasa yang baik dan mudah di
mengerti (Nilai harmonis yaitu perduli)
(manajemen ASN)
4.3 Melakukan - Daftar hadir Pada proses pemeriksaan ini di berikan
pemeriksaan kesehatan - form hasil dengan penuh tanggung jawab dan sesuai
saat kunjungan rumah kunjungan keahlian saya (Nilai kompeten yaitu ahli di
pada pasien DM tipe II pemeriksaan bidangnya) kepada semua pasien tidak
terisi diskriminatif Dan melakukan pengisian
- Dokumentasi form dengan cermat dan transparan (Nilai
akuntabel yaitu tanggung jawab dan
transparan) dan (Nilai Berorientasi
pelayanan yaitu responsifitas dan
kualiatas) serta menggunakan bahasa yang
sopan. Pemeriksaan dilakukan secara efektif
dan efisien. (manajemen ASN)
4.4 Melakukan edukasi - Daftar absensi Edukasi yang diberikan kepada pasien dan
dengan mengunakan - Dokumentasi keluarga adalah benar ada nya (Nilai
media poster pada berorientasi pelayanan yaitu kualiats)
pasien dan keluarga (Nilai kompeten yaitu ahli di bidangnya)
tentang penting nya dan sesuai dengan ilmu dan penegtahuan
pemeriksaan rutin kadar yang saya pelajari tentang DM tipe II (Nilai
gula darah adaptif yaitu proaktif) (manajemen ASN)
Kontribusi terhadap visi Mewujudkan Visi Puskesmas Bahari Berkesan “Mewujudkan
dan misi organisasi masyarakat dalam wilayah Puskesmas Bahari Berkesan yang
mandiri dalam hidup Sehat ”,
Kontribusi terhadap misi yaitu : Menyelenggarakan pelayanan
kesehatan yang sesuai standar dan memuaskan bagi
masyarakat, demi tercapainya derajat kesehatan yang lebih
baik.
Penguatan Nilai Dengan melakukan pemeriksaan dan edukasi pada pasien saya
Organisasi berkontribusi pada nilai organisasi yaitu : Adil (pelayanan
yang merata dan tidak membeda-bedakan) (manajemen
ASN)
Analisisi Dampak Dalam melakukan kegiatan ini saya mendapat dukungan dari
Positif pimpinan/mentor (Nilai harmonis yaitu peduli) serta
mendapat respon yang baik dari pasien dan keluarga dengan
edukasi pasien dan keluarga memahami dan mengerti tentang
pentingnya pemeriksaaan rutin pasien DM tipe II (Berorientasi
pelayanan yaitu kepuasan dan kualitas)
Evaluasi hasil pelaksanaan kegiatan aktualisasi
Kegiatan 5
Keterkaitan dengan Penyusunan dan penyampaian laporan hasil pemeriksaan pasien
mata Pelatihan DM tipe II dengan penuh tanggung jawab serta menggunakan
bahasa yang baik dan benar. Laporan hasil di susun dengan
cermat dan baik dan Penyusunan laporan berdasarkan data yang
benar.
Tahapan kegiatan Output Keterkaitan Subtansi Mata Pelatihan
5.1 Meminta testimoni - Video Penilaian yang di berikan sesuai dengan
dari pasien dan testimoni tingkat kepuasan dari pasien dan keluarga
keluarga - Dokumentasi (Nilai berorientasi pelayanan yaitu
kualitas dan kepuasan)

5.2 Menyusun - Laporan Kegiatan dilakukan dengan penuh


laporan hasil kegiatan tanggung jawab dengan Menggunakan
pelaksanaan aktualisasi bahasa Indonesia yang baik dan benar (Nilai
kegiatan - Dokumentasi Loyal yaitu nasionalisme)
aktualisasi Penyusunan dengan cermat dan teliti serta
kegiatan dilakukan dengan efektif. (Nilai
akuntabel yaitu integritas)
Penyusunan laporan berdasarkan
data yang benar
5.3 Menyampaikan - Laporan hasil Laporan hasil kegiatan disampaikan dengan
laporan hasil kegiatan kegiatan menggunakan bahasa Indonesia yang baik
- Dokumentasi dan benar (Nilai loyal yaitu nasionalisme)
dan bisa dipertanggung jawabkan serta
dalam penyampaiaan hasil laporan
dengan sikap sopan dan santun serta efisien.
Menyampaikan hasil laporan secara jujur
dan sesuai dengan data yang di temukan
(Nilai akuntabel yaitu tanggung jawab
dan jujur).
Kontribusi terhadap visi Mewujudkan Visi Puskesmas Bahari Berkesan “Mewujudkan
dan misi organisasi masyarakat dalam wilayah Puskesmas Bahari Berkesan yang
mandiri dalam hidup Sehat ”,
Kontribusi terhadap misi yaitu : Mengembangkan Sumber Daya
Manusia yang profesional dan berkualitas.

Penguatan Nilai Dengan melakukan penyampaian dan pengesahan laporan hasil


Organisasi kegiatan saya berkontribusi pada nilai organisasi : Empati
(melayani sepenuh hati) dan Santun (sopan dalam tutur
kata dan perilaku)
Analisisi Dampak Jika dalam melakukan evaluasi dan menyusun laporan
Positif menerapan nilai – nilai dasar ASN maka hasilnya dapat
dipertanggung jawabkan (akuntabel), mendapat kejelasan
target dan konsisten (akuntabel) dalam melaksanakan
pelayanan kesehatan di puskemas bahari berkesan.

Anda mungkin juga menyukai