Anda di halaman 1dari 10

CYBER

BULLYING
KELOMPOK 9
HUKUM DAN HAM KELAS A
Anggota
● Naufal Ferdirekha Efriandi E1A0210012.
● Rhaka Fajar Alamsyah E1A0210333.
● Marcel Jasri Purba E1A0210414.
● Zahrany Fakhar Inastiran E1A0210495.
● Danu BagusAditya E1A021055
LONG SHORT STORY
Seorang mahasiswi yang mendapatkan perundungan
baik secara langsung maupun di dunia maya (cyber
bullying)
APA ITU?

01 CYBER BULLYING
CYBER BULLYING
Cyberbullying (perundungan dunia maya) ialah bullying/perundungan
dengan menggunakan teknologi digital. Hal ini dapat terjadi di media
sosial, platform chatting, platform bermain game, dan ponsel. Adapun
menurut Think Before Text, cyberbullying adalah perilaku agresif dan
bertujuan yang dilakukan suatu kelompok atau individu, menggunakan
media elektronik, secara berulang-ulang dari waktu ke waktu, terhadap
seseorang yang dianggap tidak mudah melakukan perlawanan atas
tindakan tersebut. Jadi, terdapat perbedaan kekuatan antara pelaku
dan korban. Perbedaan kekuatan dalam hal ini merujuk pada sebuah
persepsi kapasitas fisik dan mental.
CONTOHNYA
Menyebarkan kebohongan Membuat akun palsu, membajak,
01 tentang seseorang atau 02 mencuri identitas online untuk
memposting foto memalukan mempermalukan seseorang atau
tentang seseorang di media menyebabkan masalah dalam
sosial menggunakan nama mereka

Mengirim pesan atau ancaman yang


Trolling pengiriman pesan
03 yang mengancam atau 04 menyakitkan melalui
platform chatting, menuliskan kata-
menjengkelkan di jejaring kata menyakitkan pada kolom
sosial, ruang obrolan, atau komentar media sosial, atau
game online memposting sesuatu yang
memalukan/menyakitkan
ANALYSIS

Kasus
Perudungan via
5.953 online

Persen
Korbannya ialah
45% anak muda
DAMPAK BAGI KORBAN
PSIKOLOGIS
mudah depresi, marah,
timbul perasaan gelisah,
cemas, menyakiti diri sendiri,
dan perfobaan bunuh diri

SOSIAL
menarik diri, kehilangan
kepercayaan diri, lebih
agresif kepada teman dan
keluarga
AKADEMIK
Penurunan prestasi akademik,
rendahnya tingkat kehadiran,
perilaku bermasalah
MENCEGAH CYBER BULLYING

JANGAN MENJADI KURANGI AKTIFITAS


BERSOSIAL MEDIA
PELAKU
Dalam bersosial media Meskipun mungkin kita sudah
kita harus lebih dewasa berusaha semaksimal mungkin
dan berhati-hati dalam menghindari cyber bullying,
berekspresi. Siapa tau tetapi kita tidak dapat
tanpa kita sadari kita mengatur semua orang di
telah melakukan cyber sosial media yang sangat luas.
bullying terhadap orang Lebih baik kita kurangi porsi
lain. konsumsi medsos.
“Just try not to worry, you'll see them
someday. take what you need, and be on
your way and stop crying your heart out”
Bocah Tua Nakal Manchester

Anda mungkin juga menyukai