Anda di halaman 1dari 7

KISI-KISI UJIAN SEKOLAH

SMA NEGERI 1 KARANGGEDE


TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Mata Pelajaran : Fisika Jumlah Soal : 40


Program : MIPA Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Kurikulum : 2013 Penyusun : Muhammad Jazari, M.Pd.

NO KOMPETENSI YANG DIUJI LINGKUP MATERI LEVEL INDIKATOR SOAL KELAS/ BENTUK NOMOR
MATERI KOGNITIF SEMESTER SOAL SOAL
1 3.3 Menganalisis besaran-besaran Mekanika Gerak Lurus L3 Disajikan literasi dan gambar peta X/1 PG 1
fisis pada gerak lurus dengan Penalaran perjalanan dengan google maps, peserta
kecepatan konstan (tetap) dan didik dapat menganalisis besarnya jarak
gerak lurus dengan percepatan dan perpindahan dari suatu perjalanan
konstan (tetap) berikut jika besaran-besaran lain diketahui.
penerapannya dalam kehidupan
sehari-hari
2 3.3 Menganalisis besaran-besaran Mekanika Gerak Lurus L2 Disajikan literasi dan gambar peta X/1 PG 2
fisis pada gerak lurus dengan Aplikasi perjalanan dengan google maps, peserta
kecepatan konstan (tetap) dan didik dapat menghitung kelajuan
gerak lurus dengan percepatan minimal agar sampai di suatu tempat
konstan (tetap) berikut tujuan sesuai dengan yang direncanakan
penerapannya dalam kehidupan jika besaran-besaran lain diketahui.
sehari-hari
3 3.1 Menerapkan prinsip-prinsip Mekanika Pengukuran L2 Disajikan beberapa gambar hasil X/1 PG 3
pengukuran besaran fisis, Aplikasi pengukuran benda dengan jangka
ketepatan, ketelitian dan angka sorong, peserta didik dapat menghitung
penting, serta notasi ilmiah volume benda yang diukur dengan
konsep angka penting dengan benar.
4 3.2 Menerapkan prinsip Mekanika Vektor L2 Disajikan narasi tentang arah gerak X/1 PG 4
penjumlahan vektor sebidang Aplikasi perahu dengan kecepatan tertentu
(misalnya perpindahan atau sedang menyebrangi sungai yang
resultan dua vektor) memiliki kecepatan aliran tertentu,
peserta didik dapat menghitung lebar
sungai jika waktu tempuh untuk
menyebrangi sungai diketahui.
5 Peserta didik mampu Mekanika Gerak Parabola L2 Disajikan narasi seseorang menendang X/1 PG 5
mengaplikasikan pengetahuan Aplikasi bola dengan sudut elevasi tertentu,
tentang gerak parabola peserta didik dapat menghitung jarak
maksimum yang dapat dicapai bola
dengan benar.
6 Peserta didik mampu Mekanika Hk Newton L3 Disajikan gambar dan data seseorang X/2 PG 6
mengaplikasikan pengetahuan Penalaran belanja di supermarket dengan
tentang Hukum Newton membawa troli dan mendorong troli
dengan gaya tertentu di atas lantai kasar.
Peserta didik dapat menentukan
beberapa pilihan barang dengan massa
benda maksimum yang dapat didorong.
7 Peserta didik mampu Mekanika Usaha L3 Disajikan data alat pemasang pancang X/2 PG 7
mengaplikasikan pengetahuan Penalaran tanggul sungai yang membutuhkan
tentang usaha usaha untuk menghasilkan gaya tertentu
sehingga pemancang dapat dibenamkan,
peserta didik dapat menganalisis jumlah
pukulan yang diperlukan untuk
memasang beberapa tiang pancang jika
besaran-besaran lain diketahui.
8 Peserta didik mampu Mekanika Impuls dan L2 Disajikan pernyataan seseorang yang X/2 PG 8
mengaplikasikan pengetahuan Momentum Aplikasi menembakkan peluru dengan senapan
tentang Impuls dan Momentum dengan kecepatan tertentu, peserta didik
dapat menentukan kecepatan senapan
sesaat setelah peluru ditembakkan jika
besaran yang lain diketahui.
9 Peserta didik mampu memahami Mekanika Getaran L1 Diberikan pernyataan tentang getaran X/2 PG 9
pengetahuan tentang getaran sederhana Pengetahuan harmonik sederhana, Peserta didik dapat
harmonik sederhana menyebutkan faktor-faktor yang
mempengaruhi periode getaran bandul
dengan benar.
10 3.2. Menerapkan titik berat, dan Mekanika Titik Berat L3 Disajikan bangun datar homogen XI/1 PG 10
kesetimbangan benda tegar (Penalaran) dengan beberapa bentuk yang disatukan,
dalam kehidupan sehari- hari peserta didik dapat menganalisis
kedudukan titik berat bangun datar
tersebut dengan benar jika diketahui
besaran-basaran terkait.
11 3.3. Menganalisis sifat elastisitas Mekanika Elastisitas L3 Disajikan grafik hubungan gaya dengan XI/1 PG 11
bahan dalam kehidupan sehari- (Penalaran) perubahan panjang pegas, peserta didik
hari dapat memprediksi perubahan panjang
pegas pada gaya tertentu dengan benar
12 3.3. Menganalisis sifat elastisitas Mekanika Elastisitas L2 Disajikan 2 buah gambar rangkaian XI/1 PG 12
bahan dalam kehidupan sehari- (Apikasi) pegas sejenis, peserta didik dapat
hari menentukan perbandingan konstanta
gabungan rangkaian pegas seri dan
paralel dengan benar
13 3.4. Menerapkan hukum-hukum Fluida Dinamis Persamaan L3 Disajikan ilustrasi penampang aliran XI/1 PG 13
fluida dalam kehidupan sehari- Kontinuitas (Penalaran) suatu sungai beserta data secukupnya,
hari peserta didik dapat menentukan
perbandingan waktu tempuh fluida pada
dua penampang yang berbeda.
14 3.5 Menganalisis pengaruh kalor Thermodinamika Kalor dan L2 Disajikan literasi/ bahan bacaan tentang XI/1 PG 14
dan perpindahan kalor yang Penerapannya (Aplikasi) energi kalor dan penghematan energi
meliputi karakteristik termal dalam kehidupan sehari-hari. Peserta
suatu bahan, kapasitas, dan didik dapat menentukan energi efektif
konduktivitas kalor pada pada salah satu sumber energy dalam
kehidupan sehari-hari literasi tersebut.
15 3.5 Menganalisis pengaruh kalor Thermodinamika Kalor dan L3 Disajikan literasi/ bahan bacaan tentang XI/1 PG 15
dan perpindahan kalor yang Penerapannya (Penalaran) energi kalor dan penghematan energi
meliputi karakteristik termal dalam kehidupan sehari-hari. Peserta
suatu bahan, kapasitas, dan didik dapat menganalisis strategi
konduktivitas kalor pada penghematan energy dengan benar
kehidupan sehari-hari
16 3.5 Menganalisis pengaruh kalor Thermodinamika Kalor dan L3 Disajikan literasi/ bahan bacaan tentang XI/1 PG 16
dan perpindahan kalor yang Penerapannya (Penalaran) energi kalor dan penghematan energi
meliputi karakteristik termal dalam kehidupan sehari-hari. Peserta
suatu bahan, kapasitas, dan didik dapat menentukan massa LPJ
konduktivitas kalor pada yang dibutuhkan untuk mendidihkan air
kehidupan sehari-hari jika besaran-besaran lain diketahui.
17 3.6. Menganalisis karakterisitik Gelombang Gelombang L3 Disajikan ilustrasi data pengamatan XI/2 PG 17
gelombang mekanik Mekanik Berjalan (Penalaran) percobaan gelombang pada tali beserta
besaran-besarannya, peserta didik
mampu menentukan persamaan
gelombang berjalan pada tali tersebut
dengan benar.
18 3.6. Menganalisis karakterisitik Gelombang Gelombang L3 Disajikan ilustrasi tentang peristiwa XI/2 PG 18
gelombang mekanik Mekanik berjalan (Penalaran) gempa yang berpotensi tsunami dengan
data secukupnya, peserta didik mampu
memprediksi waktu tempuh gelombang
mencapai daratan dengan benar.
19 3.8. Menerapkan konsep dan Gelombang Taraf Intensitas L3 Disajikan sumber bacaan/literasi tentang XI/2 PG 19
prinsip gelombang bunyi dan Bunyi dan bunyi (Penalaran) polusi suara yang diakibatkan oleh
cahaya dalam teknologi Cahaya beberapa sumber bunyi. Peserta didik
dapat menganalisis taraf intensitas
sejumlah sumber bunyi dengan benar.
20 3.8. Menerapkan konsep dan Gelombang Penerapan L2 Disajikan sumber bacaan/literasi tentang XI/2 PG 20
prinsip gelombang bunyi dan Bunyi dan Bunyi dalam (Aplikasi) polusi suara yang diakibatkan oleh
cahaya dalam teknologi Cahaya kehidupan beberapa sumber bunyi. Peserta didik
sehari-hari. dapat menyebutkan Tindakan yang
dapat mengurangi pencemaran polusi
suara dengan benar.
21 3.1. Peserta didik mampu Listrik Dinamis Alat ukur listrik L2 Disajikan gambar hasil pengukuran XII/1 PG 21
menganalisis prinsip kerja Aplikasi dengan mengunakan 2 alat ukur listrik
peralatan listrik searah (DC) yang berbeda, peserta didik dapat
berikut keselamatannya dalam menentukan besaran nilai yang terukur
kehidupan sehari-hari dengan benar.
22 3.1. Peserta didik mampu Listrik Dinamis Rangkaian L3 Disajikan gambar rangkaian tiga buah XII/1 PG 22
menganalisis prinsip kerja Hambatan Penalaran lampu identik dan 3 buah resistor yang
peralatan listrik searah (DC) berbeda nilainya, peserta didik dapat
berikut keselamatannya dalam menyusun rangkaian hambatan
kehidupan sehari-hari pengganti dengan benar agar listrik
menyala normal seperti semula jika
salah satu lampu terputus.
23 3.1. Peserta didik mampu Listrik Dinamis Energi dan daya L2 Disajikan tabel data penggunaan alat XII/1 PG 23
menganalisis prinsip kerja listrik Aplikasi listrik perumahan beserta besaran-
peralatan listrik searah (DC) besaran terkait, peserta didik dapat
berikut keselamatannya dalam menghitung biaya listrik yang
kehidupan sehari-hari digunakan selama satu bulan
24 3.2. Peserta didik mampu Listrik Statis Gaya Coloumb L2 Disajikan data tiga buah muatan segaris, XII/1 PG 24
menganalisis muatan listrik, gaya Aplikasi peserta didik dapat menentukan letak
listrik, kuat medan listrik, fluks, salah satu muatan jika diketahui gaya
potensial listrik, energi potensial Coloumb pada salah satu muatan sama
listrik serta penerapannya pada dengan nol.
berbagai kasus
25 3.2. Peserta didik mampu Listrik Statis Medan Listrik L3 Disajikan data dua buah muatan segaris, XII/1 PG 25
menganalisis muatan listrik, gaya Penalaran peserta didik dapat memprediksi letak
listrik, kuat medan listrik, fluks, suatu titik yang kuat medannya sama
potensial listrik, energi potensial dengan nol
listrik serta penerapannya pada
berbagai kasus
26 3.2. Peserta didik mampu Listrik Statis Kapasitor L3 Disajikan data empat kapasitor, peserta XII/1 PG 26
menganalisis muatan listrik, gaya Penalaran didik dapat menentukan gambar
listrik, kuat medan listrik, fluks, rangkaian seri/paralel/campuran yang
potensial listrik, energi potensial tersusun atas empat kapasitor tersebut
listrik serta penerapannya pada yang menyimpan muatan terbesar/kecil
berbagai kasus
27 3.3. Peserta didik mampu Kemagnetan Medan Magnet L2 Disajikan gambar potongan/bagian XII/1 PG 27
menganalisis medan magnetik, Aplikasi kawat melingkar yang dialiri arus
induksi magnetik, dan gaya listrik, peserta didik dapat menghitung
magnetik pada berbagai produk kuat medan magnet di pusat lingkaran
teknologi
28 3.3. Peserta didik mampu Kemagnetan Gaya magnet L3 Disajikan gambar sebuah partikel XII/1 PG 28
menganalisis medan magnetik, Penalaran bermuatan yang bergerak dalam medan
induksi magnetik, dan gaya magnet, peserta didik dapat menentukan
magnetik pada berbagai produk arah gaya magnet yang ditimbulkan.
teknologi
29 3.3. Peserta didik mampu Kemagnetan Gaya Lorenz L3 Disajikan data dua kawat sejajar XII/1 PG 29
menganalisis medan magnetik, pada kawat Penalaran berarus, peserta didik dapat menentukan
induksi magnetik, dan gaya sejajar besar dan arah gaya magnet yang timbul
magnetik pada berbagai produk disekitarnya.
teknologi
30 Peserta didik mampu Induksi GGL Induksi L1 Disajikan gambar rangkaian percobaan XII/1 Uraian 30
menganalisis fenomena induksi Elektromagnetik Pengetahuan GGL Induksi, peserta didik dapat
elektromagnetik dalam kehidupan menentukan faktor-faktor yang
sehari-hari mempengaruhi besarnya GGL Induksi.
31 Peserta didik mampu Induksi Generator L2 Disajikan data persamaan sumber XII/1 PG 31
menganalisis fenomena induksi Elektromagnetik Aplikasi tegangan pada arus AC, peserta didik
elektromagnetik dalam kehidupan dapat menentukan besarnya arus
sehari-hari maksimumnya.
32 Peserta didik mampu Induksi Transformator L2 Disajikan data tentang transformator XII/1 PG 32
menganalisis fenomena induksi Elektromagnetik Aplikasi dengan efisiensi tertentu, peserta didik
elektromagnetik dalam kehidupan dapat menentukan arus yang mengalir
sehari-hari pada salah satu kumparan jika besaran-
besaran lain diketahui
33 Peserta didik mampu Arus Bolak Rangkaian RLC L3 Disajikan gambar rangkaian RLC pada XII/1 PG 33
menganalisis rangkaian arus Balik (AC) Penalaran arus bolak-balik (AC), peserta didik
bolak-balik (AC) serta dapat memprediksikan jenis grafik
penerapannya tegangan dan arus dengan benar.
34 Peserta didik mampu Arus Bolak Rangkaian RLC L2 Disajikan data tentang rangkaian RLC XII/1 PG 34
menganalisis rangkaian arus Balik (AC) Aplikasi beserta besaran-besarannya, peserta
bolak-balik (AC) serta didik dapat menentukan besarnya
penerapannya impedansi rangkaian.
35 Peserta didik mampu Arus Bolak Rangkaian RLC L1 Disajikan beberapa pernyataan tentang XII/1 PG 35
menganalisis rangkaian arus Balik (AC) Pengetahuan rangkaian RLC, peserta didik dapat
bolak-balik (AC) serta menentukan pernyataan yang
penerapannya menunjukkan terjadinya resonansi.
36 Peserta didik mampu Radiasi Spektrum GEM L2 Disajikan gambar spektrum radiasi XII/2 PG 36
menganalisis fenomena radiasi Elektromagnetik Aplikasi elektromagnetik, peserta didik dapat
elektromagnetik menentukan jenis spektrum berdasarkan
pada frekuensi/periode dengan benar.
37 Peserta didik mampu Radiasi Penerapan L2 Disajikan beberapa pernyataan tentang XII/2 PG 37
menganalisis fenomena radiasi Elektromagnetik GEM Aplikasi manfaat gelombang elektromagnetik,
elektromagnetik peserta didik dapat menentukan manfaat
salah satu gelombang dengan benar.
38 Peserta didik mampu Inti Atom dan Peluruhan L3 Disajikan persamaan reaksi beberapa XII/2 PG 38
menganalisis karakteristik inti Radioaktivitas Penalaran unsur radioaktif beserta besaran-besaran
atom, radioaktivitas, pemanfaatan, terkait, peserta didik dapat menentukan
dampak, dan proteksinya dalam energi yang dihasilkan
kehidupan sehari-hari
39 Peserta didik mampu Inti Atom dan Manfaat L1 Disajikan beberapa pernyataan tentang XII/2 PG 39
menganalisis karakteristik inti Radioaktivitas Radioaktif Pengetahuan manfaat radioaktif dalam kehidupan,
atom, radioaktivitas, pemanfaatan, peserta didik dapat menentukan manfaat
dampak, dan proteksinya dalam radioaktif pada bidang tertentu dengan
kehidupan sehari-hari benar.
40 Peserta didik mampu Inti Atom dan Peluruhan L2 Disajikan grafik peluruhan radioaktif XII/2 PG 40
menganalisis karakteristik inti Radioaktivitas Aplikasi pada beberapa waktu, peserta didik
atom, radioaktivitas, pemanfaatan, dapat menentukan sisa peluruhan pada
dampak, dan proteksinya dalam batas waktu yg ditentukan dengan
kehidupan sehari-hari benar.

Anda mungkin juga menyukai