Anda di halaman 1dari 4

Tugas Praktik Mandiri Sesi 2

Membuat Penilaian Kebutuhan

Tujuan
Peserta mampu membuat penilaian kebutuhan dengan memperhatikan 5 analisis
kebutuhan tim.

Studi Kasus
Pada saat membuat konten, Anda perlu memperhatikan penilaian kebutuhan.
Dimana Anda perlu menganalisis kebutuhan tim sebelum membuat dan mengolah
video konten.

Buatlah penilaian kebutuhan dengan memperhatikan 5 analisis kebutuhan tim,


diantaranya: 1. Kebutuhan konten
2. Kesesuaian medium
3. Target
4. Alokasi
5. Format video

Petunjuk
1. Pahami studi kasus secara cermat.
2. Berdasarkan studi kasus di atas, buatlah penilaian kebutuhan dengan
memperhatikan 5 analisis kebutuhan tim.
3. Tuliskan hasil tugasmu pada Lembar Kerja di halaman 3.
4. Waktu pengerjaan tugas adalah 30 menit.
Cara Pengerjaan Tugas
1. Pengerjaan tugas dapat dimulai dengan mengunduh atau menyalin template
lembar kerja. Selanjutnya, kerjakan tugas pada lembar kerja tersebut.
2. Setelah selesai mengerjakan tugas, simpanlah file tugasmu dalam format PDF
dengan ukuran maksimal 10 MB. Nama file diketik dengan format seperti
berikut.

1
TPM 2 Membuat Penilaian Kebutuhan-[Nama Lengkap Peserta]

2
Lembar Kerja
Membuat Penilaian Kebutuhan

Nama Lengkap : Masni


No. Kartu Prakerja : 7358202339387153
Buatlah penilaian kebutuhan!

1. Kebutuhan konten
Memilih peralatan yang tepat sangat
penting dalam pembuatan konten
berkualitas.
 Tentukan jenis konten yang ingin
kita buat
 sesuaikan dengan anggaran
 cari tau spesifikasi peralatan
 baca ulasan dari pengguna lain
 pilih merek yang di percaya
 pertimbangkan portabilitas
peralatan

2. Kesesuaian medium Ada beberapa kriteria dan langkah yang


perlu diperhatikan dalam pemilihan
media. Kriteria yang dimaksud yaitu
tujuan pembelajaran, keefektifan,
karakteristik , ketersediaan, kualitas
teknis, biaya, fleksibilitas, kemampuan
orang yang menggunakannya dan
waktu yang tersedia.

3. Target Untuk menentukan target kita perlu


memerhatikan hal hal sebagai berikut
 Prioritas
 Cakupannya
 Kekhususannya
 wujud
 jangka waktu
 bahasa

3
4. Alokasi membagi nilai dari keseluruhan
pengeluaran yang diterima sesuai
target atau sasaran yang diinginkan.
Hal ini supaya dana maupun barang
yang dikeluarkan dapat dirasakan
publik secara merata.

5. Format video Menentukan format yang biasa di


gunakan
 mp4
 avi
 wmb

Anda mungkin juga menyukai