Anda di halaman 1dari 22

L. M. Karisma Sukmayanti, M.

A
2/12/2020
PS.Psikologi, FK-UNUD
PSYCHOLOGY

➢Berasal dr Bahasa Yunani


➢Psyche = soul atau mind (jiwa atau pikiran)
➢Logos = ilmu

Psychology = the study of the mind and behavior


Mental→ kondisi & proses internal,spt: berpikir,
perasaan, motivasi
Behavior → aksi, respon yg dapat diobservasi scr
langsung

2/12/2020
Ciri-ciri Perilaku

✓Bersifat overt (nampak), meski penyebabnya


mungkin covert (tidak nampak)
✓Perilaku mengenal berbagai tingkatan
✓Perilaku bervariasi menurut jenis-jenis
tertentu yg dpt diklasifikasikan
✓Perilaku dpt disadari dan tidak disadari

2/12/2020
Psychology & Common Sense...

•Perempuan bekerja lbh memiliki perasaan


puas thp hidupnya, dibandingkan dg
perempuan dg satu peran atau peran yg lbh
sedikit .
•Pikiran seseorang dapat “dibaca”.
•Kepribadian seseorang dapat diketahui
langsung melalui suatu perilakunya.
•Apakah pasangan yg tinggal bersama
sebelum menikah (cohabit) memiliki
peluang yg lbh tinggi dlm keberhasilan
rumah tangga?
2/12/2020
What Psychologist Do?
• Biopychologist (or behavioral neuroscientist) :
menjelaskan perilaku dlm konteks faktor2 biologis,
spt aktivitas kimiawi & elektrik pd sistem saraf,
genetis & tekanan2 evolusion.
• Evolutionary psychology : menjelaskan perilaku
dlm konteks sejarah evolusi berbagai spesies,
trmsk alasan mengapa evolusi mmlki
kecenderungan berperilaku ttt.
• Learning & motivation : bgmn perilaku bergantung
pd hasil dr perilaku dimasa lalu & motivasi saat ini.

2/12/2020
Kajian Psikologi
• Psikologi kesehatan
• Biopsikologi
• Learning & Motivation
• Psikologi kognitif
• Psikologi perkembangan
• Psikologi klinis
• Psikologi sosial
• Psikologi industri & organisasi
• Psikologi pendidikan, dan kajian psikologi lainnya

2/12/2020
Goals of Psychology (Passer & Smith, 2011)
➢Description: mencari tahu utk dpt menggambarkan
pemikiran, perasaan, perilaku individu.
➢Explanation: berusaha menjelaskan, memahami
penyebab dari munculnya perilaku tertentu (adanya
hipotesis & teori).
➢Control: membuktikan penjelasan yg dibuat,
melalui penelitian (bbrp tipe penelitian).
➢Application: mengaplikasikan pengetahuan
psikologi dg tujuan kesejahteraan individu/manusia.

2/12/2020
Major Phylosophical
Issues in Psychology

2/12/2020
Free Will versus Determinism

•Determinism : the assumption that


everything that happens has a cause, or
determinant, in the observable world.

•Free Will : the belief that behavior is caused


by a person’s independent decision.

2/12/2020
Cont’d…

The Mind-Brain Problem

•Pertanyaan filosofis ttg bagaimana hubungan


antara pengalaman/proses mental dan otak.
•Dualism : the mind is separate from the brain
but somehow controls the brain and therefore
the rest of the body.
•Monism : conscious experience is inseparable
from the physical brain.

2/12/2020
The Nature – Nurture Issue

•How do differences in behavior relate to


differences in heredity and environment?
•Apakah perilaku merupakan hasil perbedaan
genetis antara anak laki-laki dan perempuan?
•Apakah perilaku terjadi karena perbedaan
masyarakat dlm memperlakukan anak laki-laki
dan anak perempuan?
•Study pada anak kembar yg dipisahkan…

2/12/2020
Psychology Then And Now

2/12/2020
Aristoteles (384-322 BC)
• Why people act the way they do, why they
have the experiences they do, and why
one person is different from another?

• Pemikiran Aristoteles ini menjadi pemicu


munculnya tokoh-tokoh yg memiliki
keyakinan bhw Psikologi dpt berkembang
jika ada bukti-bukti yg dpt dikumpulkan &
dievaluasi scr ilmiah.

2/12/2020
Wilhelm Wundt (1879) - STRUCTURALISM
The • Pertanyaan mendasarnya : Apakah yg
Early Era menjadi komponen/struktur pengalaman,
atau pikiran?
• Pengalaman terdiri dr elemen-elemen yg
bersatu spt halnya zat2 kimiawi tubuh.
• Elemen Psikologi : sensasi dan perasaan.
• Situasi tunggal : mendengarkan musik,
makan, tertawa bahagia
• Situasi yg bersamaan : ketika makan anda
mendengarkan musik dan merasa
bahagia.

2/12/2020
Wilhelm Wundt (cont’d)

•Wundt mendorong untuk melakukan


introspect – melihat ke dalam diri sendiri.
•Perubahan pengalaman individu sebagai
perubahan dari stimulus yg dihadapi
/dihadirkan

2/12/2020
Cont’d…

Edward Tichener
(Structuralism) – murid
Wundt.
• Usaha untuk menjelaskan struktur yg
membentuk pikiran (mind) : sensation,
feelings, images.

2/12/2020
Edward Tichener (con’d)
• Jelaskan bagaimana teksturnya, bagaimana bentuknya, bagaimana
rasanya, dan lainnya.

2/12/2020
William James – Functionalism (1890)

• Menekankan pd fungsi dan tujuan pikiran dan perilaku dalam


adaptasi individu dg lingkungan
• To learn how people produce useful behavior.
• Adanya proses evolusi yg lbh memilih trait atau karakteristik
organisme yg paling baik beradaptasi utk bereproduksi &
bertahan hidup.
Beberapa pertanyaannya :
• Bagaimana individu dapat memperkuat kebiasaan yg baik?
• Dapatkah seseorang menghadiri beberapa kegiatan dlm satu
waktu?
• Bagaimana individu dpt menyadari bahwa dirinya telah
melihat sesuatu hal sebelumnya?
• Bagaimana suatu niat mengarah pada suatu tindakan?

2/12/2020
Charles Darwin – Theory of Evolution
by natural selection

• Manusia dan spesies lainnya memiliki nenek


moyang yg sama.
• Teori Darwin melahirkan penelitian yg
membandingkan inteligensi dr berbagai spesies.
• Francis Galton : apakah anak dr orang terkenal,
akan menjadi orang terkenal jg, apakah faktor
hereditas menjadi satu2nya penjelasan?

2/12/2020
The Rise of Behaviorism

▪John B. Watson : founder of Behaviorism


▪Suatu kajian Psikologi yg berkonsentrasi pd peran
lingkungan dlm membentuk perilaku individu, dan
bukan pd proses mental.
▪TABULA RASA → a “blank slate”

▪Quotes from Watson : Psychology as the behaviorist


views it is a purely objective experimental branch of
natural science. Its theoretical goal is the prediction
and control of behavior (1913)
2/12/2020
Studies of Learning

➢Mempelajari perilaku organisme, khususnya


proses belajar organisme
➢Banyak terapi yg berhasil, berfokus pd
penjelasan mengenai perilaku bermasalah
dan mengubahnya melalui proses belajar.

2/12/2020
Psychodynamic (Freud )

✓Psikoanalisis: suatu perspektif yg


menekankan pd proses internal & kekuatan
ketidaksadaran, konflik antara naluri biologis
dan tuntutan masyarakat, pengalaman
keluarga dini.
✓Konsep defens mechanism (Mekanisme
Pertahanan Ego/MPE)

2/12/2020

Anda mungkin juga menyukai