Anda di halaman 1dari 2

KEPERAWATAN ANAK

“PRAKTIKUM 3 IMUNISASI”

DOSEN Ns. ZULHARMASWITA, Sp.Kep.An

DI SUSUN

KELAS IIA

SOFIANI SAFITRI (193210231)

POLTEKKES KEMENKES PADANG

PRODI D III KEPERAWATAN SOLOK

TAHUN 2020/2021
PRAKTIKUM IMUNISASI CAMPAK
Dilakukan pada saat usia 9 bulan. Dengan dosis 0.5 ml. diberikan dengan subcutan sudut 45
derajat dengan spuit 1 cc. diarea lengan anak.

Tujuan : untuk memberikan kekebalan kepada anak terhadap penaykit campak yaitu merah2 dan
panas tinggi.

Prosedur :

1. Pasang perlak pengalas


2. Cuci tangan menggunakan hand scrub
3. Pasang handscoen
4. Ambil vaksin campak
5. Ambil isi vaksin menggunakan spuit
6. Ganti midle
7. Desinfektan menggunakan air hangat
8. Pada saat penyuntikan pastikan bokong selalu melihat keatas
9. Lakukan penyuntikan dengan sudut 45 derajat
10. Buang spuik ke safety box
11. Lakukan plester
12. Lepas handscoen
13. Cuci tangan
14. Rapikan alat

Beri obat turun panas, jika suhu anak lebih dari 37.5 c.

Memberikan vaksin polio

Tindakan : Pencet diplastik sebanyak 2 tetes ke dalam oral anak.

Anda mungkin juga menyukai