Anda di halaman 1dari 6

ALIRAN STRUKTURALISME

Disusun Oleh

Kelompok 2

Desak Komang Ayu Susanti

(23031110012)

I Komang Triangga Depa Nanda Putra

(23031110008)

Niluh Ade ayu purnamy

(23031110003)

Prodi pendidikan agama hindu

Jurusan dharma acarya

Institut Agama Hindu Gde Pudja Mataram

2023
Kata pengantar

Om swastyastu.
Puji syukur kami panjatkan kehadapan ida sang hyang widhi wasa atau tuhan yang maha esa segala
rahmat dan karunia-Nya, sehingga Kami dapat menyelesaikan makalah mengenai "Aliran Strukturalisme

Tujuan penulisan makalah ini untuk memenuhi tugas dari bapak .ida bagus

Kade yoga pramana. diharapkan dapat menjadi penambah wawasan bagi pembaca serta bagi penulis
sendiri.

Tidak lupa saya juga mengucapkan banyak terima kasih atas bantuan dari teman-teman
kelompok atas bantuannya yang telah berkontribusi dalam menyusun makalah ini

Harap kami semoga makalah ini dapat menambah pengetahuan maupun pengalaman kami,kami
menyadari masih banyak kekurangan dalam makalah ini,oleh karena itu kami sangat mengharapkan
saran dan kritik yang membangun dari pembaca demi kesempurnaan makalah ini.

Mataram,28 September 2023

Ikomang triangga depa n.p


BAB 1

PENDAHULUAN

1.1 Latar belakang

Sebenarnya sejak berabad abad lamanya manusia telah berilmu jiwa yaitu
Memikirkan secara khusus apa sebenarnya hakekat manusia itu,termasuk
Jiwa jiwa mahkluk lainnya pemikiran pemikiran yang dilakukan orang orang
Dahulu untuk memperoleh pengetahuan tentang hakekat jiwa tersebut

Dengan cara berfilsafat dan hasil pemikiran filsafat pada zaman lampau
Ialah bahwa jiwa manusia itu dianggap sebagai sesuatu yang constant dan tidak berubah ubah

Sehubungan dengan perkembangan ilmu pengetahuan di zaman modern ini maka ilmu mengenai
jiwa ini juga ikut berkembang .hal ini juga didorong oleh
Para ilmuan yang semakin giat mengadakan penelitian terhadap kejiwaan manusia hingga akhirnya
ilmu jiwa ini dipatenkan menjadi salah satu cabang ilmu pengetahuan di sebut psikologi

1.2 rumusan masalah

1.apa itu teori aliran strukturalisme


2 bagaimana sejarah lahirnya aliran strukturalisme
3.bagaimana konsep aliran strukturalisme
4.siapa saja tokoh tokoh pendirinya

1.3 tujuan penulisan


1,mengetahui aliran strukturalisme
2mengetahui konsep dan metode aliran strukturalisme

BAB II
Pembahasan

2,1 pengertian aliran strukturalisme


Menurut kamus psikologi strukturalisme beranggapan bahwa psikologi merupakan
Pengalaman yang di pelajari dari sudut pandang pribadi yang mengalaminya beberapa ahli
Mengemukakan pendapatnya mengenai arti aliran strukturalisme itu sendiri yakni sebagai
berikut.

A.strukturalisme adalah pemikiran yang mencari struktur terdalam dari realitas yang
Tampak kacau dan beragam di permukaan (menurut gui do carmo da silva)

B.strukturalisme adalah pemikiran yang menekankan pentingnya struktur yang


Tersembunyi di dasar kesadaran manusia tetapi menentukan (menurut octavio paz)

c.strukturalisme adalah pendekatan yang melihat berbagai gejala budaya dan almiah
sebagai sebuah struktur yang terdiri atas unsur-unsur yang saling berkaitan dalam Satu
kesatuan (menurut piaget)

psikologi strukturalis atau strukturalisme merupakan studi analitis tentang generalisasi


pikiran manusia dewasa melalui metode instropeksi dalam hal ini psikologi dimaksudkan
untuk mempelajari isi(konten) pikiran sehingga system ini kadang juga disebut dengan
psikologi konten aliran strukturalisme menganalisis kesadaran ke dalam unsur-unsur
atau pengalaman untuk menentukan strukturnya berdasarkan hasil intropeksi yang bersifat
mekanik.wundt beserta pengikutnya disebut strukturalis karena mereka berpendapat bahwa
pengalaman –pengalaman mental kompleks yang sederhana.

2.2 sejarah munculnya teori strukturalisme


Pada tahun 1879 fsiolog jerman yang bernama wilhem wundt
Menciptakan psikologi sebagai ilmu pengetahuan yang berdiri sendiri pada masa itulah
Tercatat satu aliran psikologi yang disebut psikologi strukturalisme menurut wundt untuk
Mempelajari segala segala kejiwaan kita harus mempelajari isi dan struktur jiwa seseorang
Metode yang digunakan adalah instropeksi atau elemen mawas diri

Untuk jenis penelitian ini dengan individu di dalam laboraorium wundt diminta untuk
Memikirkan (melakukan intropeksi) tentang hal yang pernah terjadi dalam mental mereka
Ketika berbagai muncul misalnya individu diharapkan pada suara klik yang kuat
Dan berulang kemudian individu tersebut mungkin akan diminta untuk menjelaskan pikiran
Atau perasaan yang ada pada suara.

2.3 konsep dasar teori aliran strukturalisme


Tujuan menurut aliran ini adalah menyelidiki apa bagaimana dan mengapa terjadi
Pengalaman dan kesadaran dalam system ini psikologi strukturalisme dari wundt
Dan tichener memiliki 3 konsep yaitu.
1.menggambarkan komponen komponen kesadaran sebaga i elemen-elemen dasar
2.menggambarkan kombinasi kesadaran sebagai elemen-elemen dasar tersebut
3.menjelaskan hubungan elemen elemen kesadaran dengan system saraf

Kesadaran diatas diartikan sebagai pengalaman langsung pengalaman langsung yaitu


Pengalaman sebagai hal itu dialami hal ini berbeda dengan pengalaman antara
Pengalaman antara yaitu diwarnai oleh isinya yang sudah ada dalam pikiran
Seperti asosiasi.sebelumnya dan kondisi emosional serta motivasional seseorang dengan
demikian pengalaman langsung diasumsikan tidak dipengaruhi oleh pengalaman psikologi

Subjek pembahasan yang tepat bagi psikologi structural adalah proses


Kesadaran dan bebas dari asosiasi oleh karena itu maka wundt dan titchener
Berpendapat psikologi harus terbebaskan dari kekuatan metafisika
Pikiran awam dan kepentingan kegunaan atau terapan yang akan merusak integrasinya.

2.4 tokoh-tokoh aliran srukturalisme


1.wilhelm wundt
Wilhelm wundt(1832-1920) pada tahun 1879 mendirikan laboratorium psikologi pertama
Di Leipzig jerman peristiwa ini menandai psikologi sebagai ilmu mandiri aliran strukturalisme
Menurut wundt mempelajari gejala kejiwaan kemanusiaan dengan pelajari struktur
Dan isi jiwa seseorang tersebut terlebih dahulu.

2.edward bradfor titchener


Titchener adalah seseorang eksponen pengurai dan penerang termuka alinan
Strukturalisme ia adalah murid dari wundt ia dan Wilhelm wundt adalah pendiri dan
Sekaligus pelopor aliran psikologi strkturalisme .

BAB III
Penutupan

3.1 kesimpulan
1.psikologi strukturalis atau strukuralisme merupakan studi analitis tentang
Gneralisasi pikiran manusia dewasa melalui metode intropeksi

2.psikologi sebagai ilmu yang berdiri sendiri berawal dari berdirinya laboratorium
Psikologi oleh Wilhelm wundt

3.munculnya tokoh tokoh psikologi yang menyumbangkan hasil pemikiran-pemikiran


Yang melahirkan cabang cabang dalam ilmu psikologi.
4.tokoh Wilhelm wundt sebagai pelopor awal psikologi sebagai ilmu yang berdiri sendiri
Serta mengemukakan aliran strukturalisme dan menyelidiki struktur kejiwaan

5.tokoh Edward Bradford titchener merupakan tokoh yang berperan cukup besar
Dalam sejarah psikologi karena memperkenalkan ajaran wundt di amerika serikat

3.2.saran
Penulis menyadari bahwa makalah di atas banyak kesalahan dan jauh dari kata
Kesempurnaan maka dari itu penulis mengharapkan kritik dan saran mengenai pembahasan
Makalah dalam kesimpulan diatas

DAFTAR PUSTAKA
http://domugreeting.blogspot.com/2014/10/psikologi-aliran-strukturalisme.html
http://farida-fatimah.blogspot.com/2017/09/aliran-strukturalisme-dalam-psikologi.html

Anda mungkin juga menyukai