Anda di halaman 1dari 2

URAIAN JABATAN

A. IDENTITAS KARYAWAN
1. Nama : Asef Sunandar
2. N.I.K. :
3. Unit Kerja : Rumah Tangga
4. Jabatan : Kurir/pelaksana
5. Waktu :
Kredensial
Terakhir

B. PENGERTIAN :
Suatu unit yang berfungsi pada bagian pengelolaan ekspedisi dokumen/ barang/ pendukung
kegiatan keluar lainnya dari seluruh unit, sesuai dengan prosedur yang telah ditetapkan oleh
menejemen

C. KUALIFIKASI :
1. Pendidikan ; minimal SMA/ SMAK
2. Pengalaman bekerja sebagai kurir di RS minimal 1 – 2 th
3. Memiliki SIM C
4. Menguasai computer
5. Dapat bekerja dalam team

D. TUGAS POKOK:
1. Bertanggung jawab terhadap penanganan dan perlakuan barang/dokumen keluar yang
ditugaskan dari unit lain untuk mencegah kerusakan
2. Bertanggung jawab terhadap ketelitian dan ketepatan penyerahan dokumen/ barang yang
ditugaskan dari unit lain
3. Bertanggung jawab terhadap fasilitas kendaraan operasional (motor)

E. FUNGSI :
1. Memeriksa kelengkapan kendaraan dengan cara mengecek rem, oli, lampu, mesin, air aki,
tekanan udara ban dan bahan bakar agar kendaraan dapat dikendaraai dengan baik
2. Memanaskan mesin Kendaraan dengan tujuan untuk mengetahui kelayakan mesin
3. Melaksanakan pencucian kendaraan setiap hari
4. Merawat kendaraan dengan cara membersihkan mesin
5. Memperbaiki kerusakan kecil kendaraan agar kendaraan dapat berfungsi kembali
6. Melakukan service rutin kendaraan agar kendaraan dapat berfungsi dengan baik
7. Mengemudi kendaraan berdasarkan tujuan yang tersampaikan di surat tugas dan ketentuan lalu
lintas yang berlaku untuk kelancaran pekerjaan
8. Melaksanakan tugas ekspedisi (dokumen/ barang) terlaksana dengan baik, cepat & tepat sesuai
tugas
9. Melaksanakan pencatatan pemakaian kendaraan pada log book
10. Melaksanakan pencatatan pembelian bahan bakar pada log book

F. TARGET KINERJA :
1. Pelaksanaan pekerjaan ekspedisi keluar (dokumen/ barang/ jasa) dapat terlaksana dengan
baik, cepat, tepat sasaran dan tepat waktu secara professional dan sesuai prosedur
menejemen
2. Ketepatan, ketelitian kegiatan ekspedisi (dokumen/ barang/ jasa) sesuai kebutuhan
3. Melaksanakan tugas berdasarkan surat tugas dari Unit terkait
4. Terlaksananya pemeliharaan fasilitas kendaraan operasional (motor)
G.WEWENANG :

H.KORELASI JABATAN :

Mengetahui, Bogor, ………………………..


Manajer/ Ka.Inst./KepalaRuangan/Koord. Karyawan Yang Bersangkutan

(…………………………………………………………….)
(……………………………………………)

Anda mungkin juga menyukai