Anda di halaman 1dari 6

INFORMASI JABATAN

1. Nama Jabatan : Caraka


2. Kode Jabatan :
3. Unit Organisasi : RSK Gigi dan Mulut Provinsi Sumatera Selatan
Esselon I : Sekretaris Daerah Provinsi Sumatera Selatan
Esselon II : Dinas Kesehatan Provinsi Sumatera Selatan
Esselon III : RSK Gigi dan Mulut Provinsi Sumatera Selatan
Esselon IV : Sub Bagian Tata Usaha
4. Kedudukan Dalam Struktur Organisasi :

5. Ikhtisar Jabatan :
Menerima, menyortir, menghitung dan menyimpan
surat/dokumen/barang sesuai dengan prosedur serta menyerahkan
kembali tanda bukti penerimaan pada arsiparis sebagai bukti serah
terima dan laporan kepada pimpinan.

6. Uraian Tugas :
a. Menerima surat/dokumen/barang yang telah dibukukan
dalam buku ekspedisi untuk dikirim agar dapat diproses lebih
lanjut.
b. Menyortir surat/dokumen/barang sesuai jenis dan ketentuan
yang akan dikirim sesuai dengan wilayah tugasnya untuk
mempermudah pengiriman pada pihak terkait.
c. Menghitung dan menyesuaikan alamat pengiriman yang
tercantum dalam buku ekspedisi untuk dikirim ke alamat
yang dituju.
d. Membuat rencana perjalanan pengiriman
surat/dokumen/barang sesuai surat perintah untuk
kelancaran pelaksanaan tugas.
e. Menyampaikan/mengantar surat/dokumen/barang ke alamat
yang dituju sesuai prosedur dan meminta tanda bukti
penerimaan sebagai bahan laporan ke pimpinan.
f. Menyerahkan kembali buku ekspedisi dan tanda penerimaan
surat/dokumen/barang pada arsiparis sebagai bahan
pertanggungjawaban.
g. Menyusun draft laporan kegiatan.
h. Menyusun laporan sesuai pelaksanaan tugas.
i. Menyusun laporan pelaksanaan tugas lain-lain.

7. Bahan Kerja :
No Bahan Kerja Penggunaan Dalam Tugas
.
1 Disposisi Pimpinan Penyusunan draft laporan.
2 Surat/dokumen/barang Penerimaan, pengiriman,
dan penyortiran.

8. Perangkat / Alat Kerja :


No Bahan Kerja Penggunaan Dalam Tugas
.
1 Kendaraan operasional Pelaksanaan pengiriman
(helm, SIM, STNK, jaket surat/dokumen/barang
hujan)
2 Petunjuk teknis dan Pelaksanaan pengiriman
petunjuk pelaksanaan surat/dokumen/barang
pengiriman
surat/dokumen/barang
3 Alat Tulis Kantor Pelaksanaan pengiriman
surat/dokumen/barang

9. Hasil Kerja :
No Hasil Kerja Jumlah Waktu Yang
. Satuan Diperlukan
1 Draft laporan penerimaan dokumen
surat/dokumen/barang yang
telah dibukukan dalam buku
ekspedisi
2 Draft laporan penyortiran dokumen
surat/dokumen/barang sesuai
jenis dan ketentuan
3 Draft laporan penghitungan dokumen
dan penyesuaian alamat
pengiriman yang tercantum
dalam buku ekspedisi
4 Draft rencana perjalanan dokumen
pengiriman
surat/dokumen/barang
5 Draft laporan dokumen
penyampaian/pengantaran
surat/dokumen/barag ke
alamat yang dituju
6 Tanda penerimaan dokumen
surat/dokumen/barang
7 Draft laporan kegiatan dokumen
8 Laporan pelaksanaan tugas dokumen
9 Laporan pelaksanaan tugas dokumen
lain-lain
10. Tanggung Jawab :
a. Kelengkapan peralatan dan perlengkapan kerja.
b. Kebenaran Hasil Pengiriman surat ke alamat yang dituju;
c. Keamanan surat/dokumen/barang yang diantar.
d. Kesesuaian pelaksanaan tugas lain-lain.

11. Wewenang :
a. Menggunakan kendaraan operasional yang tersedia.
b. Kelancaran pelaksanaan tugas kedinasan sesuai dengan butir butir
perintah/ instruksi;
c. Meminta tanda bukti penerimaan surat/dokumen/barang yang
diantar.

12. Korelasi Jabatan :


No Jabatan Unit Kerja / Dalam Hal
. Instansi
1 Kepala Sub Bagian RSKGM Pelaksanaan
Umum / Rumah Prov.Sumsel tugas dan
Tangga koordinasi
2 Arsiparis RSKGM Koordinasi,
Prov.Sumsel Dalam hal
menerima tugas,
pengarahan dan
mengajukan
usul, saran,
pendapat dan
pelaporan
2 Kepala RSKGM, RSKGM Pelaksanaan
Kasubag Tata Usaha, Prov.Sumsel tugas dan
Kasie Keperawatan, koordinasi
Kasi Pelayanan dan
penunjang medis

13. Kondisi Lingkungan Kerja :


No Aspek Faktor
.
1 Tempat kerja Di dalam ruangan
2 Suhu Normal
3 Udara Sejuk
4 Keadaan ruangan Baik
5 Letak Datar
6 Penerangan Terang
7 Suara Tenang
8 Keadaan tempat kerja Bersih dan rapi
9 Getaran Tidak ada

14. Resiko bahaya :


No Fisik / Mental Penyebab
.
1 Tidak ada

15. Syarat Jabatan :


a. Pangkat / Gol. Ruang : Pengatur Muda, II.a
b. Pendidikan : Minimal SMA semua jurusan
c. Kursus / Diklat : Diklat Prajabatan
d. Pengalaman Kerja : -
e. Pengetahuan Kerja : Alur pengiriman dan penerimaan surat/
Dokumen/barang.
f. Keterampilan Kerja : Menguasai kendaraan operasional
g. Bakat Kerja :
1. G (Intelegensi) : Kemampuan belajar secara umum
2. K(Koordinasi motor): Kemampuan untuk mengkoordinir
mata dan
tangan secara cepat dan cermat dalam
membuat gerakan yang cepat.
h. Tempramen Kerja :
1. R (Repentitive, Continously)
Kemampuan menyesuaikan diri dalam kegiatan-kegiatan
yang berulang, atau secara terus menerus melakukan
kegiatan yang sama, sesuai dengan perangkat prosedur,
uraian atau kecepatan tertentu.

i. Minat Kerja :
1. 1.a : Pilihan melakukan kegiatan yang
berhubungan dengan benda-benda dan
obyek-obyek.
2. 3.a : Pilihan melakukan kegiatan-kegiatan
rutin,
konkrit & teratur.

j. Upaya Fisik :
1. Membawa
2. Memegang

k. Kondisi Fisik :
1. Jenis kelamin : Pria / Wanita
2. Umur :-
3. Tinggi badan : Tidak ditentukan
4. Berat badan : Tidak ditentukan
5. Postur badan : Ideal
6. Penampilan : Menarik dan rapi

l. Fungsi Jabatan :
1. D5 (menyalin data)
Menyalin, mencatat atau memindahkan Data.
2. O8 (menerima instruksi)
Membantu melaksanakan kerja berdasarkan perintah
atasan yang tidak memerlukan tanggapan.
3. B7 (memegang)
Menggunakan anggota badan, perkakas tangan atau alat
khusus lain dalam mengerjakan, memindahkan atau
membawa benda.

16. Prestasi Kerja Yang Diharapkan :


No Hasil Kerja Jumlah Waktu yang
. Satuan diperlukan
1. Menerima berkas 5 Menit
surat/dokumen/barang yang
telah dibukukan dalam buku
ekspedisi untuk dikirim agar
dapat diproses lebih lanjut.
2. Menyortir berkas 10 Menit
surat/dokumen/barang
sesuai jenis dan ketentuan
yang akan dikirim sesuai
dengan wilayah tugasnya
untuk mempermudah
pengiriman pada pihak
terkait.
3. Menghitung dan berkas 5 Menit
menyesuaikan alamat
pengiriman yang tercantum
dalam buku ekspedisi untuk
dikirim ke alamat yang
dituju.
4. Membuat rencana berkas 5 Menit
perjalanan pengiriman
surat/dokumen/barang
sesuai surat perintah untuk
kelancaran pelaksanaan
tugas.
5. Menyampaikan/mengantar berkas 30 Menit
surat/dokumen/barang ke
alamat yang dituju sesuai
prosedur dan meminta tanda
bukti penerimaan sebagai
bahan laporan ke pimpinan.
6. Menyerahkan kembali buku Dokumen 5 Menit
ekspedisi dan tanda
penerimaan
surat/dokumen/barang pada
arsiparis sebagai bahan
pertanggungjawaban.
7. Menyusun draft laporan Dokumen 10 Menit
kegiatan.
8. Menyusun laporan sesuai Dokumen 30 Menit
pelaksanaan tugas.
9. Menyusun laporan Dokumen
pelaksanaan tugas lain-lain.

17. Butir Informasi Lain :


Jam efektif bekerja setiap orang dalam setahun = 235 x 5 jam x 60
menit = 70500 menit.
Jumlah kebutuhan Ceraka = 70980
70500
= 1 Orang
Palembang, November
2015
Mengetahui Atasan langsung Yang Membuat,

Nur Iskandar, SH
NIP. 19621128 198910 1 001 NIP.

Anda mungkin juga menyukai