Anda di halaman 1dari 6

l

o
I
B
h
b
k
S
U
u
P
w
p
K
r
t
s
i
m
d
a
g
n
e
INFORMASI JABATAN

1.
2.
3.

4.

5.
Nama Jabatan
Kode Jabatan
Unit Organisasi
a. Eselon I
b. Eselon II
c. Eselon III
d. Eselon IV
Pemerintah
Kabupaten Cirebon

Kedudukan Dalam Struktur


Organisasi

Ikhtisar Jabatan
: Pengemudi
: 0009.01.01.01.05

: -
: Dinas Kesehatan
: Sekretariat Dinas Kesehatan
: Subbagian Umum dan Kepegawaian
:

Melakukan pelayanan antarjemput pejabat/ pegawai danpelayanan


transportasi lainnyayang bersifat kedinasan dengankendaraan dinas.
6. Uraian Tugas
a. Memeriksa kendaraan dengan cara mengecek rem, oli dan lampu di
mesin, air radiator, air aki dan tekanan udara ban agar kendaraan
dapat dikendarai dengan baik;
b. Merawat kendaraan dengan cara membersihkan mesin, ruangan
dalam dan luar kendaraan agar kendaraan bersih dan nyaman
digunakan;
c. Mengemudikan kendaraan berdasarkan tujuan dan ketentuan lalu
lintas yang berlaku agar kendaraan dapat tiba ditujuan dengan
selamat;
d. Memperbaiki kerusakan kecil supaya kendaraan dapat berfungsi
kembali;
e. Melaporkan kerusakan kendaraan kepada atasan agar kendaraan
segera diperbaiki;
f. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diperitahkan oleh atasan
baik lisan maupun tertulis.

7. Bahan Kerja
No Bahan Kerja Digunakan dalam tugas
1 Kendaraan Dinas Memeriksa kendaraan dengan cara mengecek
rem, oli dan lampu di mesin, air radiator, air aki
dan tekanan udara ban agar kendaraan dapat
dikendarai dengan baik;
2 Kendaraan Dinas Merawat kendaraan dengan cara membersihkan
mesin, ruangan dalam dan luar kendaraan agar
kendaraan bersih dan nyaman digunakan;
3 Surat Undangan/ Mengemudikan kendaraan berdasarkan tujuan
SPPD dan ketentuan lalu lintas yang berlaku agar
kendaraan dapat tiba ditujuan dengan selamat;
4 Kendaraan Dinas Memperbaiki kerusakan kecil supaya kendaraan
dapat berfungsi kembali;
5 Hasil Pekerjaan Melaporkan kerusakan kendaraan kepada
atasan agar kendaraan segera diperbaiki;
6 Disposisi/ Instruksi Melaksanakan tugas kedinasan lain yang
dan Surat Perintah diperitahkan oleh atasan baik lisan maupun
tertulis.
8. Perangkat/Alat Kerja
No Alat Kerja Digunakan dalam tugas
1 SOP Memeriksa kendaraan dengan cara mengecek
rem, oli dan lampu di mesin, air radiator, air aki
dan tekanan udara ban agar kendaraan dapat
dikendarai dengan baik;
2 SOP Merawat kendaraan dengan cara membersihkan
mesin, ruangan dalam dan luar kendaraan agar
kendaraan bersih dan nyaman digunakan;
3 Peraturan Mengemudikan kendaraan berdasarkan tujuan
perundang- dan ketentuan lalu lintas yang berlaku agar
undangan dan SOP kendaraan dapat tiba ditujuan dengan selamat;
4 SOP Memperbaiki kerusakan kecil supaya kendaraan
dapat berfungsi kembali;
5 Peraturan Melaporkan kerusakan kendaraan kepada atasan
perundang- agar kendaraan segera diperbaiki;
undangan dan SOP
6 Peraturan Melaksanakan tugas kedinasan lain yang
perundang- diperitahkan oleh atasan baik lisan maupun
undangan tertulis.

9. Hasil Kerja
Jumlah Waktu yang
No Hasil Kerja
Satuan Diperlukan
a Laporan Hasil Pengecekan Kendaraan 52 @30 menit
b Laporan Hasil Pengecekan Kendaraan 260 @30 menit
c Laporan Perjalanan 260 @60 menit
d Laporan Pengecekan Kerusakan 12 @30 menit
e Laporan Pelaksanaan Tugas/ Bulanan 12 @60 menit
f Laporan Tugas Kedinasan Lainnya 45 @60 menit

10. Tanggung Jawab


a. Kelancaran pelaksanaan tugas pimpinan;
b. Kenyamanan dan kebersihan kendaraan;
c. Ketepatan waktu penyelesaian tugas sesuai dengan target yang
ditetapkan.
d. Kelayakan kendaraan berfungsi;
e. Keamanan kendaraan agar segera diperbaiki;
f. Kelancaran tugas kedinasan lain yang diperitahkan oleh atasan
baik lisan maupun tertulis.

12. Korelasi Jabatan


No Jabatan Unit Kerja/Instansi Dalam Hal
1. Inspektur Dinas Kesehatan Penerimaan perintah
dan memberikan
laporan pelaksaan tugas
2. Sekretaris Dinas Dinas Kesehatan Penerimaan perintah
Kesehatan dan memberikan
laporan pelaksaan tugas
3. Kepala Subbagian Dinas Kesehatan Penerimaan perintah
Umum dan dan memberikan
Kepegawaian laporan pelaksaan tugas

13. Kondisi Lingkungan Kerja


No Aspek Faktor
1. Tempat Kerja Di luar ruangan
2. Suhu 16 - 30 Derajat Celcius
3. Udara Lembab
4. Luas Ruangan -
5. Letak Rata
6. Pencahayaan Cukup
7. Suara Tenang
8. Keadaan Tempat Kerja Bersih
9. Getaran Tidak ada
14. Resiko Bahaya
No Fisik/Mental Penyebab
1. Luka/Cacat/Meninggal Terjadi kecelakaan lalu lintas

15. Syarat Jabatan


15.1 Pangkat/ : Pengatur Muda / IIa
Golongan Ruang
15.2 Pendidikan : SLTA
15.3 Kursus/Diklat :
a. Penjenjangan : -
b. Teknis : - Diklat Perbengkelan.
15.4 Pengalaman : -
Kerja
15.5 Pengetahuan : - Peraturan tentang lalu lintas;
Kerja - Mengetahui tentang mesin kendaraan;
- Wawasan Nusantara/ Ketahanan
Nasional.
15.6 Keterampilan : - Mengemudikan kendaraan dengan
Kerja lancar.
15.7 Bakat Kerja : - G = Intelegensia
- F = Kecekatan Jari
- E = Kondisi Mata, Tangan, Kaki
- M= Kecekatan Tangan
15.8 Temperamen : - R = Kemampuan menyesuaikan diri
Kerja dalam kegiatan-kegiatan yang berulang,
atau secara terus menerus melakukan
kegiatan yang sama, sesuai dengan
perangkat prosedur, urutan atau
kecepatan yang tertentu.
15.9 Minat Kerja : - R (Realistic).
15.10 Upaya Fisik : Duduk, Berdiri, Berjalan, Membawa,
Memegang, Bekerja dengan jari, Ketajaman
jarak jauh, Ketajaman jarak dekat.

15.11 Kondisi Fisik : - Jenis Kelamin :Laki-laki/Perempuan


- Umur :Tidak ada syarat khusus
- Tinggi Badan :Tidak ada syarat khusus
- Berat Badan :Tidak ada syarat khusus
- Postur Badan :Tidak ada syarat khusus
- Penampilan : Rapih
15.12 Fungsi Jabatan : 1) Data :-
2) Orang :
 O7 = Melayani orang
 O8 = Menerima instruksi
3) Benda :
 B0 = Memegang mesin
 B3 = Mengemudikan / menjalankan
Mesin

16 Prestasi Kerja Yang Diharapkan


.
Jumlah Waktu yang
No Hasil Kerja
Satuan Diperlukan
1 Laporan Hasil Pengecekan Kendaraan 52 @20 menit
2 Laporan Hasil Pengecekan Kendaraan 260 @20 menit
3 Laporan Perjalanan 260 @50 menit
4 Laporan Pengecekan Kerusakan 12 @20 menit
5 Laporan Pelaksanaan Tugas/ Bulanan 12 @50 menit
6 Laporan Tugas Kedinasan Lainnya 45 @50 menit

17. Butir Informasi Lain :


-

Anda mungkin juga menyukai