PROGRAM RANCANGAN KEPEMUDAAN Kel.5

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 8

PROGRAM RANCANGAN KEPEMUDAAN

DISUSUN OLEH:
DEA ANANDA – 857349133
PITRIA NINGSIH – 857349008
TIARA RAHMAWATI – 857349054

TUGAS BERWAWASAN KEMASYARAKATAN


Dosen : Bapak MARWANIH, S.Pd, MM
DAFTAR ISI

DAFTAR ISI............................................................................................................................................2

BAB 1......................................................................................................................................................3

PENDAHULUAN...................................................................................................................................3

LATAR BELAKANG.........................................................................................................................3

TUJUAN KEGIATAN........................................................................................................................4

MANFAAT KEGIATAN....................................................................................................................4

BAB II......................................................................................................................................................5

PELAKSANAAN KEGIATAN PEMBINAAN.....................................................................................5

SUBJEK LOKASI DAN JADWAL PEMBINAAN...........................................................................5

BAB III....................................................................................................................................................6

TEMUAN DAN HASIL..........................................................................................................................6

SARANA.............................................................................................................................................6

SUMBER DANA DAN PENGELUARAN............................................................................................6

MANFAAT KEGIATAN....................................................................................................................7

NAMA ANGGOTA PELAKSANA ...................................................................................................7

BAB IV....................................................................................................................................................8

PENUTUP...............................................................................................................................................8

KESIMPULAN....................................................................................................................................8

SARAN................................................................................................................................................8
BAB 1

PENDAHULUAN

LATAR BELAKANG
Pemuda merupakan penerus dalam membangun masyarakat madani yang di cita-citakan
menuju indonesia yang sejahtera. Oleh karenanya, pemuda diharapkan dapat berperan aktif dan nyata
dalam pembangunan. Salah satu modal pembangunan maka pemuda harus memiliki Pendidikan,
keterampilan dan kreatifitas yang dapat menunjang masalah hidupnya.

Telah kita ketahui bahwa pemuda atau generasi muda merupakan konsep-konsep yang selalu
dikaitkan dengan masalah dan merupakan beban bagi para pemuda. Tetapi dilain pihak pemuda juga
menghadapi persoalan kenakalan remaja, ketidak patuhan kepada orang tua, frustasi, kecanduan
narkotika, masa depan suram. Semuanya itu akibat adanya jurang antara keinginan dalam harapan
dengan kenyataan yang mereka hadapi.

Kaum muda dalam setiap masayakat dianggap sedang mengalami yang dinamakan
“moratorium”. Moratorium adalah masa persiapan yang diadakan masyarakat untuk memungkinkan
pemuda-pemuda dalam waktu tertentu mengalami perubahan.

Salah satu kegiatan kepemudaan merupakan sebuah wadah yang dapat dijadikan upaya
penggali potensi kepemimpinan dan menajerial secara aplikatif sekaligus sarana eksperimental bagi
tumbuh kembangnya ide-ide segar dan kreatif dari pemuda, sehingga dunia dinamika keorganisasian
dikalangan para pemuda secara progresif mengarah kepada pencapaian multi dimensi kecerdasan
tersebut.

Masalah yang serius dihadapi oleh pemuda saat ini, kecuali masalah Pendidikan dan sulit
mencari pekerjaan. Adalah maraknya masalah-masalah sosial dikalangan pemuda, seperti
kriminalitas, premanisme, narkotika, seks bebas, psikotropoka, zat adiktif, dan hiv/aids. Fakta ini
menunjukan bahwa peranan partisipasi pemuda dalam pembangunan, terutama yang berkaitan dengan
kewirausahaan dan ketenagakerjaan masih rendah. Untuk itu diperlukan konsep yang tepat dalam
pembinaan lembaga kepemudaan agar keberadaannya benar-benar mampu menumbuh kembangkan
motivasi dan kreatifitas pemuda, mengingat pentingnya peran Lembaga kepemudaan, perlu adanya
upaya dalam rangka pengembangan lembaga kepemudaan sehingga dapat berkembang sesuai dengan
dinamika lingkungan social dan lingkungan alaminya.

Apabila lembaga kepemudaan dikelola dan dikembangkan dengan baik akan menghasilkan
sesuatu yang sangan berguna untuk kemajuan daerah namun apabila lembaga kepemudaan itu tidak
dikelola dengan baik dan diarahkan makan potensi besar bagi pemuda tidak akan memberikan
kontribusi yang berarti bagi kemajuan kompetensi daerah.

Program Pendidikan yang dapat di tawarkan melalui pembimbingan kepemudaan ialah :


pelatihan membuat keripik basreng, dengan adanya kegiatan pelatihan ini diharapkan para pemuda
yang mengikuti program pembinaan dapat belajar, dan mempraktekan dengan baik serta mampu
mengembangkan kreartifitasnya.

TUJUAN KEGIATAN
a. Tujuan umum
Melalui pembinaan motivasi dan pelatihan yang tepat para pemuda dapat mengembangkan
bakat dan minat sesuai dengan potensi yang dimilikinya, sehingga mereka mampu berperan
serta dalam meningkatkan pembangunan di daerahnya dan juga meningkatkan taraf hidupnya

b. Tujuan Khusus
Kegiatan pelatihan keterampilan membuat keripik basreng yang akan diselenggarakan oleh
kami adalah upaya meningkatkan keterampilan dan kreatifitasnya, sehingga dengan bekal
keterampilan mereka di harapkan bisa menjadi sumber daya manusia yang berdaya guna.

MANFAAT KEGIATAN
Hasil kegiatan praktik ini diharapkan memiliki kontribusi sebagai berikut :

1. Bagi mahasiswa, untuk mendapatkan pengalaman secara langsung membina masyarakat


terutama di bidang kepemudaan, melatih rasa percaya diri dan menyalurkan keterampilan
yang kita punya
2. Bagi rekan pemuda yang dibina, meningkatkan keterampilan dan kreatifitas pemuda juga
diharapkan dapat memberikan motivasi kepadapemuda untuk lebih mengembangkan
keterampilannya secara maksimal, mendapat kesempatan untuk terlibat secara aktif dalam
proses pembinaan keterampilan dan kesempatan untuk mempelajari keterampilan sebagai
peluang usaha untuk mendapat penghasilan.
BAB II

PELAKSANAAN KEGIATAN PEMBINAAN

SUBJEK LOKASI DAN JADWAL PEMBINAAN


a. Subjek program kegiatan pembinaan ini adalah kelompok pemuda yang bertempat tinggal di
Jl A.Rahim Meruyung Limo Depok
b. Kegiatan pembinaan dilakukan pada bulan April sampai dengan Mei 2022, sebanyak delapan
kali pertemuan, waktu dan kegiatan pembinaan sebagai berikut :

Hari Tanggal Waktu Kegiatan

Perkenalan, perekrutan yang dibina


Jum’at 15 april 2022 16:00-17:00
Melakukan persiapan alat dan bahan
Sabtu 16 April 2022 13:00-15:00
Menyiapkan bumbu-bumbu
Jum’at 22 april 2022 16:00-17:00
Memberikan binaan cara memotong dan
Sabtu 23 april 2022 13:00-15:00
menggoreng
Memberikan binaan cara menyatukan bumbu
Jum’at 13 Mei 2022 16:00-17:00
dengan keripik basreng
Memberikan binaan cara mengemas dan
Sabtu 14 mei 2022 13:00-15:00
menimbang
Melakukan pengecekan dan pembersihan pada
Jum’at 20 mei 2022 16:00-17:00
kemasan agar tetap menjaga kehigienisan produk
Melakukan pembinaan cara memasarkan hasil
Sabtu 21 mei 2022 13:00-15:00
kegiatan dari membuat keripik basreng
BAB III

TEMUAN DAN HASIL

SARANA
Kegiatan pembinaan atau pelatihan keterampilan ini membutuhkan sarana berupa alat-alat yang akan
dijadikan produk, ketersediaan alat-alat dan bahan baku tentunya merupakan factor-faktor utama
dalam suksesnya kegiatan pelatihan ini.

Alat-alat dan bahan-bahan yang akan digunakan diantaranya:

1. Baso
2. Daun jeruk
3. Bawang putih
4. Penyedap rasa
5. Bubuk cabe
6. Minyak
7. Standing pouch

SUMBER DANA DAN PENGELUARAN


1. Sumber dana
Sumber dana untuk kegiatan ini `dibebankan pada penyusun yang juga menjadi tim Pembina
yang terdiri dari tiga orang, dengan rincian sebagai berikut:

a. Alat (membawa dari rumah Pembina)

No Nama Barang Banyaknya


1 Pisau 3 buah
2 Baskom 2 buah
3 Wajan 1 buah
4 Spatula 1 buah
5 Penyaringan 1 buah
6 Timbangan kecil 1 buah
b. Bahan

N Nama Barang Banyaknya Harga Satuan Jumlah (Rp)


o (Rp)
1 Baso 2 pak 20.000 40.000
2 Penyedap rasa 1 pak - 16.000
3 Daun jeruk - - 5.000
4 Bawang putih - - 3.000
5 Bubuk cabe 500 gr 16.000 16.000
6 Minyak 1L 25.000 25.000
7 Standing pouch 1 pak 16.000 16.000
Total 121.000

MANFAAT KEGIATAN
 Bagi Mahasiswa
Untuk mendapatkan pengalaman secara langsung membina masyarakat, melatih
kepercayaan diri dan menyalurkan keterampilan yang kita punya
 Bagi Warga Binaan
Dengan adanya pembinaan program kepemudaan ini, warga binaan dapat memanfaatkan
waktu luangnya dengan kegiatan yang positif dan bermanfaat. Kegiatan ini dapat
menambah pengetahuan dan mampu menciptakan generasi pemuda yang terampil,
mandiri dan kreatif.

NAMA ANGGOTA PELAKSANA :


1. Dea Ananda putri
2. Pitria Ningsih
3. Tiara Rahmawati
A. Data Peserta

No Nama Jenis Kelamin Status Tempat Tanggal Lahir Alamat


1 Almas Izyan Perempuan Pelajar Depok, 19-08-2006 Jl. A.Rahim
N
2 Anie Indriani Perempuan IRT Bogor, 14-09-1989 Jl. A.Rahim
3 Dela Puspita S Perempuan Karyawan Depok, 03-09-1999 Jl. A.Rahim
4 Dhila Haryani Perempuan Karyawan Bogor, 27-06-1997 Jl. A.Rahim
5 Meta Febrianti Perempuan Pelajar Depok, 08-02-2005 Jl. A.Rahim
6 Rosmiyah Perempuan IRT Bogor, 08-09-1973 Jl. A.Rahim
7 Suci Fitri A perempuan IRT Depok, 06-01-1999 Jl. A.Rahim

BAB IV

PENUTUP

Kesimpulan
Kita dapat memulai usaha tidak hanya dengan biaya yang besar dan rumit, tetapi hanya dengan
kreatifitas yang perlu ditingkatkan dapat menghasilkan peluang bisnis yang menguntungkan.

Saran
Mulailah usaha dengan modal yang memadai, pilihlah tempat usaha yang tepat, dan tampilkan
kreatifitas baru yang unik.

Anda mungkin juga menyukai