Anda di halaman 1dari 1

Petunjuk; Jawablah soal dibawah ini dengan memilih jawaban paling tepat MCQ type

1. Tahap pertama pada HISTOPATOLOGI setelah jaringan dikeluarkan dari tubuh adalah;
FIKSASI
2. Sebutkan jenis teknik untuk mendapatkan sediaan HISTOPATOLOGI
Frozen section dan Block Parafin
3. Untuk mengawetkan jaringan HISTOPATOLOGI larutan fiksasi yang dianjurkan adalah
Buffer Formalin 10%
4. Pasien dengan benjolan payudara kanan, dicurigai tumor jinak, dilakukan pemeriksaan SITOPATOLOGI,
sebelum operasi. Pemeriksaan SITOPATOLOGY sesuai yang dimaksud diatas adalah
Aspiration Biopsi (FNA)
5. Pewarnaan untuk sitopatologi tumor payudara sebagai pewarnaan rutin adalah
Hematoksin Eosin
6. Pasien diduga tumor ganas tulang, dioperasi. Jaringan tumor beserta jaringan tulang sekitar tumor di eksisi
dan dilakukan pemeriksaan histopathologis Setelah di biopsi/operasi maka hal pertama yang dilakukan
pada sampel tulang ini adalah
Difikasasi menggunakan HCL Hydrochloric Acid (8-10%)
7. Pada jaringan berasal dari tulang, dilakukan proses dekalsifikasi, reagen yang bisa dipakai untuk
mengeluarkan calsium dengan sifat kerja yang cepat, namun harus di gunakan hati-hati, karena mudah
merusak jaringan adalah.
HCL Hydrochloric Acid (8-10%)
8. Untuk memastikan proses dekalsifikasi telah selesai maka analis menusuk jaringan dengan jarum, bila
jaringan bisa di tusuk dengan mudah berarti dekalsifikasi komplit, teknik ini disebut.
Physical Testing (kurat akurat)
9. Jika ingin memastikan apakah dekalsifikasi telah selesai, menggunakan teknik paling akurat maka dapat
digunakan
X-ray (paling akurat)
10. Sebuah jaringan tumor telah difiksasi dengan baik, akan dibuat blok parafin serta slide pemeriksaan rutin.
Jaringan kemudian dipotong kecil pada proses grossing dengan ukuran 2cm x 1,5cm x 4mm. Langkah
berikutnya yang dilakukan adalah
pewarnaan
11. Untuk mengeluarkan air dari dalam jaringan dianjurkan dengan reagen berikut
Ethanol
12. Kekurangan Xylene sebagai zat clearing adalah
karsinogenik
13. Setelah clearing, dilakukan embedding dalam parafin cair, suhu yang dipakai
55-65 °C
14. Setelah embedding maka dilakukan blocking, dengan parafin cair. Lilin lalu di dinginkan pada
Fridge atau ES untuk mendinginkan block sebelum di potong
15. Setelah selesai prosesing maka dilakukan pemotongan dengan mikrotom, ketebalan rutin untuk
pemeriksaan histopatologis adalah
± 3-8 µm
16. Setelah dipotong dengan mikrotom, sediaan tipis diapungkan diatas air, dalam waterbath. Suhu air yang
dianjurkan
40-50 °C
17. Sebuah jaringan tumor di laboratorium patologi anatomi dibuat sediaan histopatologis, berikutnya ingin
dilakukan pewarnaan rutin HE, Mordant paling sering dipakai pada hematoksilin adalah
ALUM berperan sebagai mordan / Ammonium Alum
18. Hematoksilin berasal dari
Asal kayu, Hematoxylum Campechianium, Bloodwood tree
19. Jenis hematoksilin yang tidak ramah lingkungan adalah
Chemical oxidation (Harris Hematoxylin dan Mayers Hematoxylin)
20. Jenis Eosin yang paling sering dipakai adalah
Hematoksilin Eosin

Anda mungkin juga menyukai