Anda di halaman 1dari 6

KISI-KISI SOAL PENILAIAN AKHIR SEMESTER I TP 2023 /2024

Mata Pelajaran : Sejarah Indonesia ( K 13 )


Kelas : XII IPA-IPS-BB
Bentuk dan Jumlah soal : Pilihan ganda/50 Buah
Alokasi waktu : 60 Menit

No Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Indikator Soal No Soal


3.1 Menganalisis upaya bangsa Indonesia dalam Perjuangan Bangsa  Di sajikan data, siswa mampu
menghadapi ancaman disintegrasi bangsa Indonesia Dalam mendeskripsikan bentuk
antara lain: PKI Madiun 1948, DI/TII, APRA, Mempertahankan Integrasi pergolakan/konflik yang terjadi di
Andi Aziz, RMS, PRRI, Permesta, G-30-S/PKI Bangsa dan Negara RI Indonesia antara tahun 1948- 1965 1
 Upaya bangsa Indonesia
dalam menghadapi
 Siswa mampu menjelaskan latar belakang
ancaman disintegrasi
bangsa terjadinya gerakan PKI Madiun 2

 Disajikan narasi, Siswa mampu


menjelaskan usaha muso dalam 3
pemberontakan PKI Madiun 1948

 Siswa mampu menyebutkan tokoh 4


pemimpin gerkan PKI Madiun

 Disajikan narasi, Siswa mampu


menjelaskan latar belakang terjadinya 5, 6
gerakan DI/TII Jawa barat dan Sulawesi
Selatan

 Siswa mampu menjelaskan tujuan dari 7


gerakan DI/TII

 Disajikan narasi, Siswa mampu


menjelaskan terjadinya gerakan Andi Azis 8
 Disajikan narasi, Siswa mampu
menjelaskan latar belakang terjadinya 9, 10
gerakan RMS serta upaya penyelesaiannya
oleh pemerintah

 Siswa mampu menyebutkan tokoh 11


3.2 Mengevaluasi peran dan nilai-nilai  Upaya bangsa Indonesia
perjuangan tokoh nasional dan daerah dalam mempertahankan penggerak dari gerakan APRA
dalam mempertahankan keutuhan negara keutuhan wilayah NKRI
dan bangsa Indonesia pada masa 1945– Tokoh nasional dan  Siswa mampu menjelaskan latar belakang 12
1965 daerah yang berjuang gerakan PRRI/ Permesta
mempertahankan
keutuhan negara dan  Siswa mampu menjelaskan tindakan PRRI
bangsa Indonesia pada yang dianggap suatu kesalah fatal oleh 13
masa 1945-1965 pemerintah

 Siswa mampu menjelaskan AS sebagai


dalang G 30 S dan fakta yang berkaitan 14, 15
dengan G 30 S/PKI

 Siswa mampu mengidentifikasi kriteria 16


tokoh yang bisa jadi Pahlawan Nasional

 Siswa mampu menjelaskan peran Frans


Kasiepo di Papua dalam mempertahankan 17
keutuhan Bangsa Indonesia

 Disajikan Narasi, Siswa mampu


menjelaskan peran Sultan 18
Hamengkubuono IX dalam
mempertahankan keutuhan bangsa
Indonesia

 Siswa mampu menjelaskan peran Marthen 19


Hindey dalam mempertahankan keutuhan
bangsa Indonesia
 Disajiakan narasi, Siswa mampu
menjelaskan peran Ismail Marzuki dalam 20
mempertahankan keutuhan Bangsa
Indonesia
Menganalisis perkembangan kehidupan
3.3 politik dan ekonomi bangsa Indonesia pada Indonesia Pada Masa Awal
Kemerdekaan Sampai
 Siswa mampu menjelaskan faktor
masa awal kemerdekaan sampai masa eksternal gangguan politik dan kondisi 21,22
Demokrasi Liberal dengan Demokrasi Terpimpin
 Perkembangan kehidupan ekonomi bangsa Indonesia diawal
politik, ekonomi, sosial, kemerdekaan
dan budaya bangsa
Indonesia pada masa awal  Siswa mampu mengidentifikasi isi Plan 23
kemerdekaan Kasimo
 Perkembangan kehidupan
politik, ekonomi, sosial,  Siswa mampu menjelaskan kebijakan 24
dan budaya bangsa pendidikan diawal kemerdekaan Indonesia
Indonesia pada masa
Demokrasi Liberal
 Siswa mampu menjelaskan kondisi politik 25
Indonesia di masa Demokrasi Liberal

 Siswa mampu menjelaskan keberhasilan


program kerja kabinet Burhanuddin 26
Harahap

 Siswa mampu menyebutkan program kerja 27


kabinet Ali II

 Siswa mampu menyebutkan partai 28


terbesar di pemilu pertama di Indonesia

 Siswa mampu menjelaskan program kerja 29


kabinet Juanda

 Siswa mampu menjelaskan tujuan 30


program gerakan benteng
 Siswa mampu menjelaskan tujuan program 31
gunting Syafrudin

 Siswa mampu menjelaskan kegagalan 32


pelaksanaan Demokrasi Liberal di
Indonesia

Menganalisis perkembangan kehidupan  Perkembangan kehidupan  Siswa mampu menjelaskan dampak


3.4 politik dan ekonomi bangsa Indonesia pada politik, ekonomi, sosial, dikeluarkannya Dekrit 5 Juli 1959 33
masa Demokrasi Terpimpin dan budaya bangsa
Indonesia pada masa  Siswa mampu menjelaskan bentuk
Demokrasi Terpimpin penyimpangan konstitusi yang terjadi 34
pada masa Demokrasi Terpimpin

 Siswa mampu menjelaskan usaha yang


dilakukan pemerintah dalam pembebasan 35
Irian Barat

 Siswa mampu menjelaskan peta kekuatan 36


politik masa Demokrasi Terpimpin

 Siswa mampu menjelaskan bentuk


penyimpang yang terjadi pada politik luar
negeri indonesia masa Demokrasi 37
Terpimpin

 Siswa mampu menjelaskan ciri ekonomi 38


masa Demokrasi Terpimpin

 Siswa mampu menjelaskan usaha


pemerintah untuk memperbaiki ekonomi 39
masa Demokrasi Terpimpin
 Siswa mampu menjelaskan situasi politik 40
Indonesia di akhir masa Demokrasi
Terpimpin

Kehidupan Bangsa Indonesia


Menganalisis perkembangan kehidupan  Siswa mampu menjelaskan tentang 41
3.5 Pada Masa Orde Baru
politik dan ekonomi bangsa Indonesia pada tonggak lahirnya masa Orde Baru
Sampai Reformasi
masa Orde Baru
 Kehidupan politik dan
ekonomi pada masa Orde  Siswa mampu menjelaskan kebijakan
Baru pembangunan dibidan pendidikan masa 42
Orde Baru

 Siswa mampu mendeskripsikan 43


karakteristik pemerintahan Orde baru

 Siswa mampu menjelaskan bentuk


kebijakan Politik Luar Negeri masa Orde 44
baru

 Siswa mampu menjelaskan fakta tentang 45


tragedi Trisakti

 Disajikan data, siswa mampu


medeskripsikan kebijakan ekonomi yang 46
memihak rakyat masa Orde baru

 Siswa mampu menjelaskan tentang 47


Revolusi Hijau

 Siswa mampu menjelaskan tentang Trickle 48


Down Efect

 Siswamampu menjelaskan penyebab 49


terjadinya krisis moneter
 Siswa mampu menjelaskan fakta tentang 50
tragedi Mei 1998

Kinali, Oktober 2023


Penulis Soal

Nora Yusrita,S.Pd
NIP. 19800510 20604 2 009

Anda mungkin juga menyukai