Anda di halaman 1dari 4

KISI-KISI SOAL

PENILAIAN AKHIR TAHUN (PAT)


Tahun Pelajaran 2022/2023

Nama Madrasah : MTs Se-BKMS Kab. Jombang


Mata Pelajaran : PPKn
Kelas/Semester : VIII (Delapan) / Genap
Kurikulum : K-2013
Jumlah Soal : 45 Butir
Bentuk Soal : 40 Butir Pilihan Ganda (PG) dan 5 Uraian

Kompetensi Inti :
KI-1 : Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
KI-2 : Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleransi, gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan
lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya
KI-3 : Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait
fenomena dan kejadian tampak mata
KI-4 : Mengolah, menyaji dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung,
menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori

Level Kognitif
Bentuk No.
Kompetensi Dasar Materi Pokok Indikator Soal L1 L2 L3
Soal Soal
C1 C2 C3 C4 C5 C6
3.4 Menganalisis makna Kondisi Bangsa Indonesia Siswa mampu menjelaskan politik yang digunakan Belanda
X PG 1
dan arti kebangkitan Sebelum 1908 dalam menjajah Indonesia dengan benar
nasional 1908 dalam Siswa mampu menjelaskan penderitaan rakyat Indonesia saat
X PG 2
perjuangan Kemerdekaan Belanda menerapkan Tanam Paksa dengan tepat
Republik Indonesia Siswa mampu menyebutkan bangsa-bangsa Eropa yang
X PG 3
menjajah Indonesia dengan benar
Siswa mampu menentukan nama pahlawan dengan asal
X PG 30
daerahnya dengan tepat
Siswa mampu menjelaskan sebab terjadinya perang Diponegoro
X Uraian 43
melawan penjajah di Indonesia dengan benar
Perintis Kebangkitan Siswa mampu menyebutkan nama pendiri Budi Utomo dengan
X PG 4
Nasional dalam benar
Perjuangan Kemerdekaan Siswa mampu menentukan faktor intern pendorong kebangkitan X PG 5
Republik Indonesia nasional dengan tepat
Peserta didik mampu memahami gambar tokoh pendiri Partai
X PG 6
Nasional Indonesia dengan tepat
Siswa mampu menyebutkan tanggal berdirinya organisasi masa
X PG 7
kebangkitan dengan tepat
Siswa mampu menyabutkan organisasi politik pertama era
X PG 15
kebangkitan nasional dengan benar
Mewujudkan Persatuan Siswa mampu menjelaskan nilai-nilai semangat juang yang
dan Kebanggan sebagai terkandung dalam Undang-Undang Dasar Negara Republik X PG 8
Bangsa Wujud Indonesia Tahun 1945 dengan benar
Kebangkitan Nasional Siswa mampu menunjukkan perilaku yang mencerminkan rasa
X PG 9
bangga sebagai bangsa Indonesia dengan benar
Setelah diberikan gambar, siswa mampu menganalisis perilaku
perwujudan kebangkitan nasional diberbagai bidang lingkungan X PG 10
berbangsa dan bernegara dengan benar
Siswa mampu menganalisis tujuan dari perubahan nama
X PG 11
organisasi SDI menjadi SI dengan benar
Siswa mampu menunjukkan perilaku perwujudan kebangkitan
X PG 12
nasional di lingkungan masyarakat dengan benar
Siswa mampu menunjukkan perilaku perwujudan nilai
X PG 13
patriotisme dalam bidang ekonomi dengan benar
Siswa mampu menunjukkan perilaku perwujudan kebangkitan
X PG 14
nasional di lingkungan sekolah dengan benar
Siswa mampu menyebutkan landasan pancasila dan UUD
dalam menegakkan persatuan dan kesatuan Indonesia dengan X PG 16
benar
Siswa mampu menentukan penerapan wujud positif nilai religius
X Uraian 44
di lingkungan sekolah dengan benar
3.5 Memproyeksikan nilai Arti dan Maksud Sumpah Siswa mampu menyebutkan tanggal dilaksanakan ikrar sumpah
X PG 17
dan semangat Sumpah Pemuda dalam pemuda di Indonesia dengan benar
Pemuda tahun 1928 dalam Perjuangan Kemerdekaan Siswa mampu melengkapi wacana makna sumpah pemuda
X PG 18
Bhineka Tunggal Ika Republik Indonesia dengan tepat
Siswa mampu menentukan konteks makna sumpah pemuda
X PG 19
bagi para pelajar dengan benar
Siswa mampu memahami tujuan dari organisasi Tri Koro
X PG 24
Dharmo dengan benar
Siswa mampu menyebutkan organisasi penggerak sumpah
X PG 26
pemuda dengan benar
Diberikan stimulus pernyataan, siswa mampu menentukan X PG 32
fungsi bahasa Indonesia dengan benar
Siswa mampu menyebutkan ikrar sumpah pemuda dengan
X Uraian 42
benar
Memaknai Semangat Siswa mampu menentukan tujuan menyanyikan lagu
X PG 21
Perjuangan Pemuda kebangsaan dengan tepat
dalam Perjuangan Siswa mampu menunjukkan nilai yang dapat diambil dari proses
X PG 23
Kemerdekaan Republik sumpah pemuda dengan benar
Indonesia Siswa mampu menyebutkan pencipta lagu Indonesia Raya
X PG 25
dengan benar
Siswa mampu menentukan persamaan dalam keberagaman
X PG 28
bangsa Indonesia dengan tepat
Diberikan stimulus pernyataan, siswa mampu menentukan
X PG 36
aspek sumpah pemuda dengan tepat
Nilai Semangat Sumpah Setelah diberikan artikel, siswa mampu menentukan semangat
X PG 27
Pemuda Masa Sekarang sumpah pemuda dengan benar
Siswa mampu menentukan hambatan dan tantangan penerapan
X PG 35
sumpah pemuda dengan benar
Siswa mampu menentukan bentuk dan ukuran bendera merah
X PG 37
putih dengan benar
Siswa mampu menentukan perwujudan cita-cita perjuangan
X PG 38
pahlawan dengan tepat
3.6 Memahami pentingnya Semangat dan Komitmen Diberi stimulus ciri-ciri, siswa mampu menentukan tokoh pendiri
semangat dan komitmen Kebangsaan Pendiri negara dengan benar X PG 20, 40
kebangsaan untuk Negara
memperkuat Negara Negara Kesatuan Siswa mampu menentukan langkah yang dilakukan apabilah
X PG 39
Kesatuan Republik Republik Indonesia dalam musyawarah tidak mencapai kata sepakat dengan benar
Indonesia Mewujudkan Perilaku Siswa mampu menunjukkan perilaku rasa cinta dan bangga
X PG 22
Semangat dan Komitmen terhadap tanah air Indonesia dengan tepat
Kebangsaan dalam Siswa mampu menentukan persamaan dalam keberagaman
X PG 29
Kehidupan bangsa Indonesia dengan tepat
Siswa mampu menentukan wujud perilaku semangat dan
X PG 31
komitmen kebangsaan dalam berbagai kehidupan dengan benar
Setelah diberikan gambar siswa mampu menganalisis sikap dan
X PG 33
perilaku menjaga NKRI dengan benar
Diberikan stimulus pernyataan, siswa mampu menentukan sikap
X PG 34
yang seharusnya dilakukan dengan benar
Diberikan stimulus cerita, siswa mampu menganalisis upaya X Uraian 41
membangun kecintaan pemuda terhadap tanah air Indonesia
dengan benar
Siswa mampu menerapkan wujud persatuan sebagai bangsa
X Uraian 45
Indonesia dengan benar

Penyusun

Nur Laili Kurnia Dewi, S.Pd.

Anda mungkin juga menyukai