Anda di halaman 1dari 10

Kesepakatan

Kelas
SEBAGAI IMPLEMENTASI
KURIKULUM MERDEKA DALAM
PENGELOLAAN KELAS

diterapkan di kelas 4C
SD Negeri 01 Bengkulu Tengah

Aksi Nyata
Nur’aini Syahfitri, S.Pd
MERDEKA BELAJAR

Merdeka belajar mengupayakan


proses belajar siswa secara
merdeka atau bebas sesuai
dengan minat dan karakter
mereka. Guru kini tidak lagi
berperan untuk menjalankan
kurikulum saja, namun menjadi
penghubung antara kurikulum
dan minat siswa.
Kesepakatan Kelas
sebuah pendekatan yang
lebih baik dengan
mengedepankan peran aktif
siswa

berisi beberapa aturan


untuk membantu guru dan
siswa bekerja sama
membentuk kegiatan belajar
mengajar yang efektif
Tujuan
Kesepakatan
Kelas
Menumbuhkan komunikasi yang efektif
antara guru dan siswa

Menciptakan pembelajaran yang


berpusat pada siswa

Menumbuhkan rasa bertanggung


jawab pada siswa
Tolak Ukur
Keberhasilan
Kesepakatan Kelas
Terwujudnya Profil Pelajar Pancasila

Terciptanya suasana belajar yang


nyaman

Kegiatan Pembiasaan Positif berjalan


dengan tertib
Kesepakatan Kelas 4C
TA. 2023 / 2024

Tidak berkelahi di dalam kelas maupun di


sekolah

Tidak ribut ketika belajar

Tidak sering keluar masuk kelas

Tidak main-main saat belajar

Melaksanakan piket sesuai dengan


waktunya

Berbicara dan bersikap sopan dan


santun

Tidak membolos
Dokumentasi Kegiatan
Kesepakatan Kelas
Dokumentasi
Pelaksanaan Kegiatan
Kesepakatan Kelas
Dokumentasi Umpan
Balik Siswa
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai