Anda di halaman 1dari 35

MASSAGE & SPA

PRENATAL, POSNATAL
DASAR HUKUM
Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
No.1205/Menkes/Per/X/2004

Health Medical
SPA SPA SPA
MASSAGE. IBU HAMIL

Tidur kurang dari 6 jam>resiko


lama persalinan 4,5 kali SC,
Tenaga mengejan berkurang.
Hello!
Body massage:
adalah tindakan manipulasi otot-otot dan jaringan dari tubuh dengan cara
menekan, menggosok, getaran/vibrasi dan menggunakan tangan, jari tangan
atau alat-alat manual/elektrik untuk memperbaiki kondisi kesehatan
(Nurgiwiati, 2015)
4
Manfaat pregnancy massage
Pijat membantu tubuh ibu membuang produk-produk sampah melalui sistem
lympatic dan sirkulasi, serta membantu ibu merasa lebih energic.

Ketidaknyamanan akibat kram otot dan ketegangan pada bagian-bagian


tubuh tertentu dapat dikurangi dengan pijatan-pijatan lembut.

Pijat dapat membantu hormon endofrin keluar dari dari dalam tubuh
sehingga mengurangi stres, kecemasan dan ketegangan.

Pijat dapat mengurangi keluhan-keluhan normal selama kehamilan seperti


nyeri pinggan, nyeri leher atau pundak, kram, edema (bengkak) pada kaki.

Pijat dapat meningkatkan sirkulasi darah baik lokal maupun general yang
membawa oksigendan nutrisi lebih banyak kedalam sel-sel tubuh ibu
5
maupun janin.
IHal yang perlu diperhatikan

EDIT IN GOOGLE SLIDES


Click on the button under the
presentation preview that says "Use as
Google Slides Theme".
SUHU
You will get a copy of this document on
your Google Drive and will be able to
edit, add or delete slides. PIJATAN
You have to be signed in to your
Google account.
WAKTU
KULIT

TENAGA & POSISI


More info on how to use this template at www.slidescarnival.com/help-use-presentation-template

This template is free to use under Creative Commons Attribution license. You can keep the Credits slide or
mention SlidesCarnival and other resources used in a slide footer.
6
Bagian yang tidak boleh di massage
Gall Bladder, Kidney I, Large Instine 4, Spleen 6, Spleen 10, Liver 3, Bladder 67,
Ovary Reflex

7
Gall Bladder Kidney I Large Instine 4

8
Spleen 6 Liver 3

Spleen 10

Bladder 67 Ovary Reflex

9
“Massage dilakukan pada kondisi
kehamilan tidak bermasalah dan
usia kehamilan diatas 3 bulan”

10
PERSIAPAN ALAT
✢ Tempat tidur (empuk), bantal,
guling.
✢ Kemben
✢ Selimut/kain
✢ Oil massage
✢ Lulur/masker
✢ Rendaman rempah/milk bath
11
Rempah rendam mandi

12
Milk bath

13
Garam rendam

14
Mengusap (Efflurage/Strocking)

Mengurut (strolling) berkesinambungan

Menggosok/menggerus (friction)

Memijat (petrisage)

Menggosok melintang

Mengetuk (tapotament)
15
Mengusap(Efflurage/Strocking)
Mengusap adalah gerakan mengusap dengan menggunakan telapak tangan atau bantalan jari
tangan. Gerakan dilakukan dengan meluncurkan tangan di permukaan tubuh searah dengan
peredaran darah menuju jantung dan kelenjar-kelenjar getah bening.
Tekanan diberikan secara bertahap dan disesuaikan dengan kenyamanan klien. Gerakan ini
dilakukan untuk mengawali dan mengakhiri pemijatan. Manfaat gerakan ini adalah merelaksasi
otot dan ujung-ujung syaraf.
Menggosok (friction)
Menekan adalah gerakan melingkar kecil-kecil dengan penekanan
yang lebih dalam dengan menggunakan jari, ibu jari, buku jari,
bahkan siku tangan.

Gerakan ini bertujuan melepaskan bagian-bagian otot yang kejang


serta menyingkirkan akumulasi dari sisa-sisa metabolisme.

Pijat friction juga membantu memecah deposit lemak karena


bermanfaat dalam kasus obesitas.

Friction juga dapat meningkatkan aktivitas sel-sel tubuh sehingga aliran


darah lebih lancar di bagian yang terasa sakit sehingga dapat meredakan
rasa sakit.
Memijat /Meremas (petrisage)

Meremas adalah gerakan memijit atau meremas dengan menggunakan


telapak tangan atau jari-jari tangan. Teknik ini digunakan di area tubuh
yang berlemak dan jaringan otot yang tebal. Dengan meremas-remas
akan terjadi pengosongan dan pengisian pembuluh darah vena dan limfe.
Suplai darah yang lebih banyak dibawa ke otot yang sedang dipijat.
Memukul (Tapotement)
Memukul adalah gerakan
menepuk atau memukul yang
bersifat merangsang jaringan otot
yang dilakukan dengan kedua
tangan bergantian secara cepat.
Untuk memperoleh hentakan
tangan yang ringan, klien tidak
merasa sakit, tetapi merangsang
sesuai dengan tujuannya,
diperlukan fleksibilitas
pergelangan tangan.
Tapotement tidak boleh
dilakukan di area yang
bertulang menonjol ataupun
pada otot yang tegang serta
area yang terasa sakit atau
nyeri. Tapotement bermanfaat
untuk memperkuat kontraksi
otot saat distimulasi.
Pijat ini juga berguna untuk
mengurangi deposit lemak dan
bagian otot yang lembek.
Urutan massage
✢ Ibu hamil terlentang
 Massage punggung: Ibu miring
✢ Waslap kaki (arah sebaliknya)
✢ Massage kaki kiri: kaki-paha  massage tangan
✢ Massage kaki kanan: kaki-paha  Massage dada
✢ Massage punggung: Ibu miring  Massage kepala
✢ Massage tangan

21
Pregnancy SPA

White Gray Black

Masker,
Massage Berendam
Lulur, scrub

22
Rendaman Rempah & Milk Bath
Rendam 3 bungkus rempah-rempah mandi hingga mendidih,
simpan di botol pada suhu ruangan (bertahan 5-6 hari), untuk
hiasan kasih batang sereh/daun pandan.

• Sabun cair susu dan susu bubuk, campurkan ke


bathtub.
• Garam diaduk dimangkuk tidak dikasih sabun rendam

23
POST NATAL MASSAGE (BODDY WRAPPING)

our office

24
Sebuah teknik perawatan tubuh dengan cara membungkus
tubuh untuk meningkatkan suhu tubuh beberapa derajat
menjadi lebih panas. body wrap adalah mengoleskan masker
pada tubuh (pembungkusan dengan produk) kemudian
wrapping?
didiamkan selama beberapa menit sebelum kemudian dibilas.

Ketika suhu tubuh meningkat maka produk yang dioleskan di


permukaan kulit akan mudah dan lebih banyak diserap oleh
Body

tubuh.

Wrap Treatments, proses detoksifikasi racun dari dalam tubuh


melalui pori-pori kulit, setelah sebelumnya dibungkus dengan
masker.

25
BOREH?
Berguna untuk relaksasi dan menghilangkan rasa
nyeri otot. Dengan menggunakan bahan rempah-
rempah seperti merica, beras, cengkeh dan bahan
alami lainnya yang telah dihaluskan dan kemudian
dilulurkan ke seluruh tubuh untuk memberi rasa
hangat dan memberikan stimulasi yang baik bagi
tubuh.

26
27
28
OBAT TRADISIONAL
Menurut peraturan pemerintah Hasil Riset Kesehatan Dasar
Republik Indonesia No 103 Indonesia pada tahun 2013
(2014), tentang pelayanan menunjukkan bahwa 49,0% Rumah tangga
kesehatan tradisional, obat (responden) tersebut menggunakan
tradisional adalah bahan atau ramuan tradisional untuk menjaga
ramuan yang berasal dari kesehatan atau kebugaran.Sementara
hewan, mineral, sedian hasil RISKESDAS 2018 menunjukan
galenik maupun campuran bahan bahwa 55,7% rumah tangga
tersebut yang digunakan memanfaatkan pelayanan kesehatan
sebagai pengobatan secara tradisional dengan pemanfaatan
turun temurun dan diterapkan ramuan tradisional yang sudah jadi
sesuai norma masyarakat (olahan) sebanyak 48% dan 31,8%
setempat. menggunakan ramuan tradisional yang
dibuat sendiri. 29
Sebuah qualitative Sistematik Review yang
dilakukan Denis, et al (2007) menunjukan
bahwa wanita di Thailand melakukan massage
postpartum
pada payudara selama masa postpartum untuk
meningkatkan produksi ASI.
Massage

Melakukan message atau terapi pijat merupakan


salah satu perawatan diri yang dilakukan ibu
postpartum di kita sabang. Perawatan diberikan
sebanyak dua kali seminggu selama satu bulan
lebih atau dikenal oleh masyarakat dengan
sebutan masa 44 hari.
30
MASSAGE POSTPARTUM
Massase (pijatan) dapat meningkatkan
serotonin dan dopamin, dan menurunkan
kortisol dan norepinefrin. Efek
peningkatan level serotonin dapat
menurunkan nyeri punggung dan tungkai.
Peningkatan dopamin, penurunan kortisol
dan norepnefrin dapat mendukung tidur
dan mengurangi masalah psikologis selama
postpartum.
FUNGSI

1. Mengurangi nyeri dan stress


2. Relaxasi
3. Menyamarkan selulit
4. Menghilangkan gejala flu
5. Meningkatkan keseimbangan hormon
32
Persiapan alat & bahan

Oil Massage (minim iritasi) Selimut




✢ Tempat tidur/sprei tebal, ✢ Kemben
bantal, guling
✢ Oatmeal gandum untuk
✢ Alas tempat tidur scrub
✢ Perlak ✢ Wrapping
✢ Alas badan

33
POSTNATAL MASSAGE

Massage

Lulur/masker

Wrapping

34
BACK MASSAGE

Anda mungkin juga menyukai