Anda di halaman 1dari 13

MATEMATIKA

FASE E SMK SEMUA BIDANG KEAHLIAN

Judul elemen Bilangan


Deskripsi Peserta didik dapat menggeneralisasi sifat-
sifat bilangan berpangkat (termasuk
bilangan pangkat pecahan). Mereka dapat
menerapkan barisan dan deret aritmetika
dan geometri, termasuk masalah yang terkait
bunga tunggal dan bunga majemuk
Kelas X – semua bidang keahlian
Alokasi waktu 28 jam
Jumlah pertemuan 4 x 7 pertemuan
Fase capaian E
Profil Pelajar pancasila Bernalar kritis, kreatif, gotong royong
Model pembelajaran Discovery learning, Problem Based Learning
Moda pembelajaran luring
Metode pemebaljaaran Diskusi, persentasi kelompok
Bentuk penilaian Assesment Formatif dan sumatif
Sumber pembelajaran Buku paket modul
Bahan pembejaran Buku paket modul
Media pembelajaran PPT
Tujuan pembelajaran Peserta didik dapat:
1. Menggeneralisasi sifat-sifat operasi
bilangan berpangkat (eksponen) dan
menyelesaikan permasalahan yang
berkaitan dengan eksponen
2. Mengidentifikasi hubungan pangkat
pecahan dan bentuk akar, dan
merasionalkan bentuk akar
3. Mengidentifikasi sifat-sifat logaritma
dan menyelesaikan permasalahan yang
berkaitan dengan logaritma
4. Menerapkan barisan dan deret
Aritmatika dan Geometri
5. Menerapkan bunga tunggal dan bunga
majemuk
MODUL AJAR
Oleh : Siti Kurnia Puspita, S.Pd.

Satuan Pendidikan : SMKN 7 BALEENDAH


Kelas/Semester : X/Ganjil
Materi Pokok : Barisan Aritmatika
Pembelajaran ke : 8 (delapan)
Alokasi Waktu : 10 menit

A. Tujuan Pembelajaran :
Dengan menerapkan model pembelajaran Problem Based Learning, Peserta didik diharapkan
dapat menerapkan barisan Aritmatika dengan tepat
Dengan metode Diskusi, Peserta didik diharapkan dapat menyelesaikan masalah kontekstual
yang berkaitan dengan barisan aritmatika dengan tepat dan bertanggung jawab

B. Langkah-langkah Pembelajaran:
1. Kegiatan Pendahuluan (3 Menit)
 Mengucapkan Salam
 Berdo’a bersama-sama dipimpin oleh ketua kelas
 Memeriksa kehadiran peserta didik
 Menyampaikan Tujuan Pembelajaran pada pertemuan hari ini
 Menyanyikan salah satu lagu wajib nasional “Maju Tak Gentar”
 Menonton tayangan Youtube https://www.youtube.com/watch?v=Ky-7-1qbmLA
mengenai pola bilangan sebagai materi prasyarat
 Membuat kesepakatan dalam proses kegiatan belajar mengajar pada pertemuan hari ini
 Menampilkan contoh penerapan materi Barisan Aritmatika dalam kehidupan sehari-hari.
2. Kegiatan Inti ( 3 Menit)
Mengorientasikan  Peserta didik membuat kelompok beranggotakan 4 orang
siswa pada  Setiap kelompok diberikan Lembar Kegiatan Peserta Didik
masalah (LKPD)
Mengorganisasikan  Menjelaskan petunjuk pengerjaan LKPD
siswa untuk belajar
Penyelidikan  Peserta didik mengamati kasus yang disajikan
mandiri dan  Peserta didik berdiskusi dengan anggota kelompoknya masing-
Kelompok masing
 Berkeliling mengamati kerja kelompok peserta didik
 Peserta didik boleh bertanya mengenai bagian yang tidak
dimengerti
 Peserta didik menyelesaikan LKPD yang diberikan
Menyajikan hasil  Setiap kelompok mempresentasikan hasil kerja kelompoknya di
karya depan kelas
Mengevaluasi  Pembahasan hasil presentasi semua kelompok
proses pemecahan  Bersama-sama menemukan rumus barisan Aritmatika
masalah
3. Penutup (4 Menit)
 Peserta didik diberi contoh soal dan bersama-sama mengerjakan soal tersebut
 Peserta didik diberi latihan soal yang dikerjakan masing-masing
 Satu orang peserta didik memaparkan hasil kegiatan pembelajaran pada pertemuan hari ini
 Menyampaikan materi yang akan dipelajari di pertemuan selanjutnya
 Menutup pembelajaran dengan membaca hamdalah dan mengucapkan salam
C. PENILAIAN PEMBELAJARAN

LEMBAR KEGIATAN PESERTA DIDIK


(LKPD)

Petunjuk pengerjaan :
1. Setiap Kelompok mengerjakan masing-masing LKPD
2. Mengamati dan berdiskusi mengenai kasus yang disediakan bersama rekan satu kelompok
3. Mengisi titik-titik yang tersedia
4. Setiap anggota kelompok harus aktif dan turut serta dalam kegiatan diskusi

Kasus
Setiap minggu Rasti menabung di koperasi sekolah. Pada minggu pertama, Rasti menabung Rp30.000,00.
Pada minggu kedua dan seterusnya, ia menabung setiap bulan dengan penambahan Rp8.000,00/bulan.
Besarnya uang Rasti pada minggu ke-14 adalah....

Penyelesaian :
Langkah Pertama : Menentukan rumus barisan aritmatika
Untuk menentukan besar uang Resti pada minggu ke-14, sebelumnya kalian amati terlebih dahulu banyak
tabungan di setiap bulannya.
 Berapa beda (b) atau Penambahan uang tabungan setiap bulannya ? …………………
 Tabunagan Pertama = 30.000
 Tabungan Kedua = 30.000 + ………… = ………………….
= 30.000 + (……….x ……..) (30.000 ditambah ……… sebanyak ……. Kali)
 Tabungan Ketiga = 30.000 + ………… + ……….. = ………………….
= 30.000 + (……….x ……..) (30.000 ditambah ……… sebanyak ……. Kali)
 Tabungan Keempat = 30.000 + ………… + ……….. + ……….. = ………………….
= 30.000 + (……….x ……..) (30.000 ditambah ……… sebanyak ……. Kali)
 Tabungan Keempat = 30.000 + ………… + ……….. + ……….. = ………………….
= 30.000 + (……….x ……..) (30.000 ditambah ……… sebanyak ……. Kali)
 Tabungan Kelima = 30.000 + ………… + ……….. + ……….. + ……….. = ………………….
= 30.000 + (……….x ……..) (30.000 ditambah ……… sebanyak ……. Kali)

Perhatikan pola pengerjaan diatas !


Apa yang kamu peroleh ?
Jika Un menyatakan besar tabungan bulan ke-n, b menyatakan beda atau penambahan tiap bulannya, dan n
meyatakan banyak kali penambahan dapat diperoleh rumus barisan aritmatika :
Un = ……. + ( …………….. x …………)
Langkah kedua : Menentukan besar uang Rasti pada Minggu ke-14
U14 = ……. + ( …………….. x …………)

LEMBAR KEGIATAN PESERTA DIDIK


(LKPD)
Petunjuk pengerjaan :
1. Setiap Kelompok mengerjakan masing-masing LKPD
2. Mengamati dan berdiskusi mengenai kasus yang disediakan bersama rekan satu kelompok
3. Mengisi titik-titik yang tersedia
4. Setiap anggota kelompok harus aktif dan turut serta dalam kegiatan diskusi

Kasus
Dalam gedung pertunjukkan disusun kursi dengan baris paling depan terdiri 14 buah, baris kedua berisi 16
buah, baris ketiga 18 buah dan seterusnya selalu bertambah 2. Banyaknya kursi pada baris ke-20 adalah ...
Penyelesaian :
Langkah Pertama : Menentukan rumus barisan aritmatika
Untuk menentukan banyak kursi pada baris ke-20, sebelumnya kalian amati terlebih dahulu banyak kursi
pada setiap baris
 Berapa beda (b) atau penambahan banyak kursi pada tiap bari? …………………
 Baris pertama = 14
 Baris Kedua = 14 + ………… = ………………….
= 14 + (……….x ……..) (14 ditambah ……… sebanyak ……. Kali)
 Baris Ketiga = 14 + ………… + ……….. = ………………….
= 14 + (……….x ……..) (14 ditambah ……… sebanyak ……. Kali)
 Baris Keempat = 14 + ………… + ……….. + ……….. = ………………….
= 14 + (……….x ……..) (14 ditambah ……… sebanyak ……. Kali)
 Baris Keempat = 14 + ………… + ……….. + ……….. = ………………….
= 14 + (……….x ……..) (14 ditambah ……… sebanyak ……. Kali)
 Baris Kelima = 14 + ………… + ……….. + ……….. + ……….. = ………………….
= 14 + (……….x ……..) (14 ditambah ……… sebanyak ……. Kali)

Perhatikan pola pengerjaan diatas !


Apa yang kamu peroleh ?
Jika Un menyatakan banyak kursi bulan ke-n, b menyatakan beda atau penambahan kursi tiap barisnya, dan
n meyatakan banyak kali penambahan dapat diperoleh rumus barisan aritmatika :
Un = ……. + ( …………….. x …………)
Langkah kedua : Menentukan banyak kursi pada baris ke-20
U20 = ……. + ( …………….. x …………)

LEMBAR KEGIATAN PESERTA DIDIK


(LKPD)

Petunjuk pengerjaan :
1. Setiap Kelompok mengerjakan masing-masing LKPD
2. Mengamati dan berdiskusi mengenai kasus yang disediakan bersama rekan satu kelompok
3. Mengisi titik-titik yang tersedia
4. Setiap anggota kelompok harus aktif dan turut serta dalam kegiatan diskusi

Kasus
Produksi pupuk organik menghasilkan 100 ton pupuk pada bulan pertama, setiap bulannya menaikan
produksinya secara tetap 5 ton. Pupuk yang diproduksi pada bulan ke 8 adalah .....
Penyelesaian :
Langkah Pertama : Menentukan rumus barisan aritmatika
Untuk menentukan banyak pupuk pada bulan ke-8, sebelumnya kalian amati terlebih dahulu kenaikan pupuk
tiap bulannya
 Berapa beda (b) atau penambahan banyak pupuk tiap bulan? …………………
 Baris pertama = 100
 Baris Kedua = 100 + ………… = ………………….
= 100 + (……….x ……..) (100 ditambah ……… sebanyak ……. Kali)
 Baris Ketiga = 100 + ………… + ……….. = ………………….
= 100 + (……….x ……..) (100 ditambah ……… sebanyak ……. Kali)
 Baris Keempat = 100 + ………… + ……….. + ……….. = ………………….
= 100 + (……….x ……..) (100 ditambah ……… sebanyak ……. Kali)
 Baris Keempat = 100 + ………… + ……….. + ……….. = ………………….
= 100 + (……….x ……..) (100 ditambah ……… sebanyak ……. Kali)
 Baris Kelima = 100 + ………… + ……….. + ……….. + ……….. = ………………….
= 100 + (……….x ……..) (100 ditambah ……… sebanyak ……. Kali)

Perhatikan pola pengerjaan diatas !


Apa yang kamu peroleh ?
Jika Un menyatakan banyak pupuk bulan ke-n, b menyatakan beda atau penambahan pupuk tiap bulannya,
dan n meyatakan banyak kali penambahan dapat diperoleh rumus barisan aritmatika :
Un = ……. + ( …………….. x …………)
Langkah kedua : Menentukan banyak pupuk pada bulan ke-8
U8 = ……. + ( …………….. x …………)

LEMBAR KEGIATAN PESERTA DIDIK


(LKPD)

Petunjuk pengerjaan :
1. Setiap Kelompok mengerjakan masing-masing LKPD
2. Mengamati dan berdiskusi mengenai kasus yang disediakan bersama rekan satu kelompok
3. Mengisi titik-titik yang tersedia
4. Setiap anggota kelompok harus aktif dan turut serta dalam kegiatan diskusi
Kasus
Setiap minggu Santi menabung di koperasi sekolah. Pada minggu pertama, Rasti menabung Rp50.000,00.
Pada minggu kedua dan seterusnya, ia menabung setiap bulan dengan penambahan Rp15.000,00/bulan.
Besarnya uang Rasti pada minggu ke-10 adalah....

Penyelesaian :
Langkah Pertama : Menentukan rumus barisan aritmatika
Untuk menentukan besar uang Santi pada minggu ke-10, sebelumnya kalian amati terlebih dahulu banyak
tabungan di setiap bulannya.
 Berapa beda (b) atau Penambahan uang tabungan setiap bulannya ? …………………
 Tabunagan Pertama = 50.000
 Tabungan Kedua = 50.000 + ………… = ………………….
= 50.000 + (……….x ……..) (50.000 ditambah ……… sebanyak ……. Kali)
 Tabungan Ketiga = 50.000 + ………… + ……….. = ………………….
= 50.000 + (……….x ……..) (50.000 ditambah ……… sebanyak ……. Kali)
 Tabungan Keempat = 50.000 + ………… + ……….. + ……….. = ………………….
= 50.000 + (……….x ……..) (50.000 ditambah ……… sebanyak ……. Kali)
 Tabungan Keempat = 50.000 + ………… + ……….. + ……….. = ………………….
= 50.000 + (……….x ……..) (50.000 ditambah ……… sebanyak ……. Kali)
 Tabungan Kelima = 50.000 + ………… + ……….. + ……….. + ……….. = ………………….
= 50.000 + (……….x ……..) (50.000 ditambah ……… sebanyak ……. Kali)

Perhatikan pola pengerjaan diatas !


Apa yang kamu peroleh ?
Jika Un menyatakan besar tabungan bulan ke-n, b menyatakan beda atau penambahan tiap bulannya, dan n
meyatakan banyak kali penambahan dapat diperoleh rumus barisan aritmatika :
Un = ……. + ( …………….. x …………)
Langkah kedua : Menentukan besar uang Rasti pada Minggu ke-10
U10 = ……. + ( …………….. x …………)

Rublik Penilaian Persentasi


Nama :
Kelas :
Tanggal Presentasi :
Materi : Barisan Aritmatika
No Nama Aspek penilaian Total
Kelancaran Kelengkapan Kebenaran nilai
Informasi Isi
1
2
3
...

Pedoman Penskoran
Aspek Penilaian Kriteri Rentan Skor
a g Maksimal
Skor
Kelancaran Sangat lancar menyampaikan informasi 85-100 100
Cukup lancar menyampaikan informasi 70-84
Kurang lancar menyampaikan informasi 55-69
Tidak lancar menyampaikan informasi 54-40
Kelengkapan informasi Informasi yang disampaikan sangat lengkap 85-100 100
Informasi yang disampaikan sedikit kurang 70-84
lengkap
Hanya separuh Informasi yang 55-69
disampaikan
Informasi yang disampaikan sangat kurang 54-40
Kebenaran isi Informasi yang disampaikan benar semua 85-100 100
Informasi yang disampaikan hampir benar 70-84
semua
Informasi yang disampaikan separuh yang 55-69
benar
Informasi yang disampaikan sebagianbesar 54-40
salah
RUBRIK PENILAIAN HARIAN

Tujuan Pembelajaran :
Dengan menerapkan model pembelajaran Problem Based Learning, Peserta didik diharapkan dapat
menganalisis barisan dan deret Aritmatika dengan tepat
Dengan metode Diskusi, Peserta didik diharapkan dapat menyelesaikan masalah kontekstual yang
berkaitan dengan barisa dan deret aritmatika dengan tepat dan bertanggung jawab

Bentuk Butir Soal


Indikator Soal
Soal
Siswa dapat Uraian 1. Tuliskan dua suku berikutnya dari barisan bilangan di
menganalisis nilai suku bawah ini.
pada barisan aritmatika a. 8, 5, 2, -1, …
c. -15, -11, -7, …

Siswa dapat 2. Tentukan suku ke-50 dari barisan berikut: 5, –2, –9, –
menganalisis nilai suku 16, …
pada barisan aritmatika
Siswa dapat 3. Jika diketahui barisan aritmetika dengan suku ke - 3
menganalisis rumus dan suku ke - 8 = –2. Tentukan suku pertama, beda,
suku ke-n, beda, dan serta rumus suku ke - n dari barisan tersebut
suku pertama suatu
barisan aritmatika
Siswa dapat 4. Pertambahan penduduk di suatu desa setiap tahunnya
menyelesaikan masalah membentuk barisan geometri. Pada tahun 2021,
kontekstual yang penduduk bertambah sebanyak 10 orang, lalu pada
berkaitan dengan tahun 2023 sebanyak 90 orang. Berapa jumlah
barisan aritmatika pertambahan penduduk pada tahun 2025?

Siswa dapat 5. Pak Artus seorang peternak ayam. Ia mengumpulkan


menyelesaikan masalah telur ayam sebanyak 30.000 butir selama 2 bulan.
kontekstual yang Banyak telur yang Pak Artus kumpulkan membentuk
berkaitan dengan barisan aritmetika. Pada hari pertama ia
mengumpulkan telur ayam sebanyak 50 butir. Berapa
butir telur yang Pak Artus kumpulkan pada hari
terakhir?
INSTRUMEN PENILAIAN

Sekolah : .....................................
Mata Pelajaran : .....................................
Kelas : .....................................

Butir Soal Nilai


No Nama Siswa Skor
1a 1b 2 3 …
1 A
2 B
3 C
4 D
5 E
Dst

Rubrik Penilaian Soal Uraian

Nomor Nilai Skor/Soal Rubrik Penilaian


1a 0 -100 Jawaban lengkap dan benar (100)
1b 0 -100 Tigaperempat jawaban benar (80 – 90)
2 0 -100 Setengah jawaban benar (60 – 70)
3 0 -100 Satuperempat jawaban benar (10 – 50)
4 0 -100 Tidak mejawab ( 0 )
5 0 -100

NILAI AKHIR: TOTAL SKOR/6


PENGAYAAN DAN REMEDIAL
PENGAYAAN
• Pengayaan diberikan untuk menambah wawasan peserta didik mengenai materi
pembelajaran yang dapat diberikan kepada peserta didik yang telah tuntas mencapai tujuan
pembelajaran dan dapat mengembangkan potensinya.
• Berdasarkan hasil analisis penilaian, peserta didik yang sudah mencapai ketuntasan belajar
diberi kegiatan pembelajaran pengayaan untuk perluasan atau pendalaman materi

REMEDIAL
• Membuat Soal beserta jawaban tentang materi barisan aritmatika
• Membuat presentasi mengenai materi yang belum dikuasai

DAFTAR PUSTAKA
Dicky Susanto,dkk. 2021. Buku Panduan Guru Matematika untuk SMA/SMK Kelas X.
Jakarta.Kemdikbudristek.
Dicky Susanto,dkk. 2021. Matematika untuk SMA/SMK Kelas X.Jakarta.Kemdikbudristek.

Mengetahui Bandung, Juli 2022


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Heris Herdiyana, S.Pd Siti Kurnia Puspita, S.Pd.


NIP. 1971060120000310015 NIP. 199602222022212009
RINGKASAN MATERI

BARISAN ARITMATIKA
Tayangan Youtube

Anda mungkin juga menyukai