Anda di halaman 1dari 11

LAPORAN

TEKNIK PENGAMBILAN SAMPEL AIR MIKROBILOGI

DOSEN PENGAMPUH :

HERLINA S. SUNUH,SKM.M.SC

DI SUSUN OLEH :

NAMA : PUTRI REGINA SOFYAN


NIM : PO7103123009
JURUSAN : KESEHATAN LINGKUNGAN (SANITASI)

POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES PALU


JURUSAN KESEHATAN LINGKUNGAN
PRODI D111 SANITASI
TAHUN 2023
ii
KATA PENGANTAR

Bismillahhirahmannirahim.Alhamdulillah segala puji syukur bagi Allah


SWT yang telah melimpahkan rahmat dan karunia-Nya, sehingga kami dapat
menyelesaikan laporan ini tepat pada waktunya.Shalawat beserta salam tidak lupa
pula kami ucapkan kepada Nabi Muhammad SAW, yang telah membawa kita
kembali ke jalan Allah SWT.

Adapun tujuan kami menyusun laporan ini adalah untuk memenuhi tugas
mata kuliah Teknik Pengambilan Sampel yang di berikan oleh dosen kami Ibu
HERLINA S.SUNUH,SKM.M.SC. Dimana dalam laporan ini saya akan
membahas mengenai cara “pengambilan sampel air mikrobiologi”.

Saya berharap laporan ini dapat bermanfaat bagi pembaca sehingga dapat
menambah pengetahuan kita semua. Akhir kata saya mohon maaf jika terdapat
kesalahan dalam laporan ini. Karna kami masih dalam proses pembelajaran.
Untuk itu kami menerima saran dan kritikan dari pembaca sebagai batu loncatan
bagi penulis untuk pembuatan laporan kedepannya.

Palu,06 september 2023

Putri Regina Sopyan

iii
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR.....................................................................................ii
DAFTAR ISI....................................................................................................iii
BAB 1 PENDAHULUAN................................................................................1
A. Latar belakang............................................................................................1
B. Tujuan..........................................................................................................1

BAB II PEMBAHASAN.................................................................................2
1.1. Pengertian Mikrobiogi.............................................................................2
1.2. Prosedur Kerja.........................................................................................2
1.3. Cara Kerja................................................................................................3
1.4. Hasil Dan Pembahasan............................................................................4

BAB III PENUTUP.........................................................................................5


2.1. Kesimpulan...............................................................................................5
2.2. Saran..........................................................................................................5

REFERENSI
DOKUMENTASI

iv
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Air merupakan sumber daya alam yang diperlukan untuk hajat hidup
orang banyak,bahkan oleh semua mahluk hidup.Oleh karena itu,sumber daya
air harus dilindungi agar tetap dapat dimanfaatkan dengan baik oleh manusia
serta mahluk hidup yang lain.Memanfaatkan air untuk berbagai kepentingan
harus di lakukan secara bijaksana,dengan memperhitungkan kepentingan
generasi sekarang maupun generasi mendatang.

Untuk memperhitungkan tersebut sebelum melakukan penelitian kualitas


air perlu pengambilan sampel air untuk menilai apakah air tersebut masih
layak di pakai untuk kebutuhan sehari hari seperti air minum,mencuci,dan
lainnya.

B. Tujuan

1. Agar mahasiswa mampu dan terampil menggunakan peralatan pengambilan


sampel air.
2. Agar mahasiswa dapat melakukan pengambilan sampel air yang baik dan
benar.
3. Agar mahasiswa mampu untuk pemeriksaan bakteriologi air.

v
BAB II
PEMBAHASAN

1.1. Pengertan Mikrobiologi

Mikrobilogi adalah salah satu kriteria untuk menentukan kualitas air


minum jika menuju pada standar uji mikrobiogis pada air minum. Maka
setiap air minumtidak mengandung bakteri,apapun menurut WHO bakteri.
Air merupakan benda yang mudah tercemar, tidak terkecuali oleh tinja. Untuk
mengetahui bahwa sumber air telah telah tercemar oleh tinja. Untuk
mengetahui bahwa sumber air telah tercemar oleh tinja dapat digunakan
dengan cara menguji adanya bakteri coliform dalam sumber air tersebut. Coli
merupakan standar utama yang di uji mikrobilogi terhadap air minum
sekligus menjadi penyebab terserang infeksi saluran qastrointestinal
merupakan golongan bakteri yang di gunakan sebagai mediator sebagai
saluran pencernaan.

Air merupakan materi penting dalam kehidupan manusia setelah


kebutuhan udara. Meskipun bumi tersusun dari air tetapi air bersih 3% posisi
air bersih (air minum) merupakan setengah masalah dari populasi dunia setiap
tahun.

Penggunaan air khususnya air minum dan air bersih dalam kehidupan
sehari hari harus memenuhi syarat- syarat kesehatan. Termaksut syarat
mikrobilogi. Hal itu dikarenakan bahwa air minum dapat menjadi media
pembawa penyakit terutama penyakit perut.

1.2. Prosedur Kerja

a. persiapan

Sebelum melakukan pengambilan sampel pertama tama kita siapkan


terlebih dahulu alat dan bahan yang akan kita gunakan, dan pastikan alat
yang akan kita gunakan harus steril,sterilkan botol sampel ke dalam oven
pada suhu 180 selama 2-3 jam.

b. Alat

1). Botol sampel steril


2). Lampu bunsen
3). Termos es/kulbox
4). pulpen

vi
c. Bahan

1). Air
2). Spritus
3). Kertas pembungkus (Aluminum foli)
4). Sarung tangan
5). Korek api
6). Masker
7). Kertas label link

1.3. Cara Kerja

1. Pertama tama kita siapkan alat atau bahannya


2. kemudian siapkan botol sampel yang sudah disterilkan selama 2-3 jam
3. pakai sarung tangan atau basu tangan menggunakan alkohol.
4. Kita ambil kapas secukupnya atau bisa juga menggunakan lampu bunsen
untuk dislamber di pinggir inggir keran. Sebaiknya jika menggunakan lampu
bunsen dia digunakan di bagian atau di gunakan dikeran yg bersih dan untuk
keran yang plastik kita lebih baik menggunakan alkohol.
5. Lalu nyalakan air atau bka keran dan alirkan air 2-3 menit. Tujuan untuk
mengeluarkan air yang keruh,kotor sampai menjadi putih dan bersih.
6. Jika sudah,kita buka dulu pembungkus botol sampel
7. Buka penutup botol lalu kita sterilkan atau panaskan di atas nyala api,terlebih
dahulu kita nyalakan lampu bunsen nya dulu. Ketika sudah menyala kita
sudah bisa mensterilkan mulut botol ke api di sterilkan secara melingkar
dimulut botol tersebut.
8. Botol yang tadi kita sterilan kita masukan dengan air ke dalam botol sampel
terisi 2/3 botol.
9. Cara pengamilan air nya itu dengan cara, botol nya agak dimiringkan sedikit
dia tidak bisa mengisi air dengar cara botolnya berdiri tegak lurus.
10. Lalu kita sterilkan kembali mulut botol tersebut di atas lampu bunsen
kemudian tutup kembali botolnya. Kemudian dibungkus kembali
menggunakan kertas aluminium foil.
11. Lalu botol sampel nya kita beri kertas label link. Isi labelnya adalah:

1. Nama pengambilan
2. hari
3. tanggal
4. waktu
5. jenis pengambilan
6. tempat pengambilannya

12. Setelah di beri label kemudian kita isi kedalam kulbox dan siap di bawa
kelaboraturium sanitasi.

vii
1.4. Hasil Dan Pembahasan

a. Hasil

Untuk hasil akhir menggunakan label pengambilan sampel air yang akan
di kirim ke laboratorium untuk di tindak lanjuti berikutnya:

b. Pembahasan

Pertama yang paling utama dan wajib adalah mencuci tangan


menggunakan alkohol agar tidak ada konta minasi selama pengambilan
sampel air penuh dengan hati hati dan juga harus aseptis,lalu alirkan air
dikeran selama 1-2 menit. Ckup membersihkan keran dan panaskan dibibir
keran hingga panas.

viii
BAB III
PENUTUP

2.1. Kesimpulan

1. Sebelum dan sesudah pengambilan sampel air,botol yang di gunakan harus


steril
2. Selang waktu untuk pemeriksaan bakteriologis minimal 1 jam dari
pengambilan harus sudah dilakukan pemeriksaan.Namun dapat di
pertahankan lebih lama lagi asal di simpan dalam lemari pendidikan kurang
lebih 30 jam.

2.2. Saran

1. Lakukan praktikum dengan tenang,hati-hati


2. Dalam pembuatan label sampel air terutama kode label,dan sebainya harus
teliti.
3. Patuhi aturan dan tata cara praktikum.
4. Tidak bercanda atau bermain-main saat praktikum berlangsung.

ix
RAFERENSI

Wikipedia.or.id
Abel,P.D 1989.Watter polution Biology.Ellis Horwoud.

x
DOKUMENTASI

xi

Anda mungkin juga menyukai