Anda di halaman 1dari 31

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

PENDIDIKAN PANCASILA

Disusun Oleh:

DINI OKTARIANI, M.Pd

PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR


STKIP MUHAMMADIYAH BANGKA BELITUNG
2022
STKIP MUHAMMADIYAH BANGKA BELITUNG
PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

Mata Kuliah KODE Rumpun MK Bobot(sks)/Semester TglPenyusunan

PENDIDIKAN NAS1201 MATA KULIAH UMUM 2/II 7 / 5 / 2018


PANCASILA

OTORISASI DosenPengembang RPS Koordinator MK Ka. Program Studi

Dini Oktariani, M.Pd Dini Oktariani, M.Pd


YUANITA, M.PD
NBM. 1173935

CapaianPembelajaran CapaianPembelajaranLulusan

S 1. Bertakwa kepada Tuhan yang Maha Esa dan mampu menunjukkan sikap religius
2. Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama, moral dan etika
3. Berkontribusi dalam peningkatan mutu kehidupan masyarakat, berbangsa, bernegara dan kemajuan
peradaban berdasarkan pancasila
4. Berperan sebagai warga negara yang bangga dan cinta tanah air, memiliki nasionalisme serta rasa
tanggung jawab pada negara dan bangsa
5. Menghargai keanekaragaman budaya, pandangan, agama dan kepercayaan serta pendapat atau temuan
rasional orang lain
6. Bekerjasama dan memiliki kepekaan sosial serta kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan
7. Taat hukum dan disiplin dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara.
8. Meninternalisasikan nilai, norma, dan etika akademik
9. Menunjukkan sikap bertanggung jawab atas pekerjaan di bidang keahlianya secara mandiri

P 1. Menguasai pengetahuan tentang filsafat pancasila, kewarganegaraan, wawasan kebangsaan


(nasionalisme) dan globalisasi;
2. Menguasai pengetahuan dan langkah-langkah dalam menyampaikan gagasan ilmiah secara lisan
dan tertulis dengan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar dalam perkembangan
dunia akademik dan dunia kerja (dunia non akademik)
3. Menguasai pengetahuan dan langkah-langkah dalam mengembangkan pemikiran kritis, logis,
kreatif, inovatif dan sistematis serta memiliki keingintahuan intelektual untuk memecahkan
masalah pada tingkat individual dan kelompok dalam komunitas akademik dan non akademik
KU 1. Mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan inovatif dalam kontek pengembangan atau
implementasi ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora
yang sesuai dengan bidang keahliannya
2. Mampu menunjukkan kinerja mandiri, bermutu dan terukur
3. Menyusun deskripsi saintifik, hasil kajiannya dalam bentuk skripsi atau laporan tugas akhir, dan
mengunggahnya dalam laman perguruan tinggi
4. Mampu mengambil keputusan secara tepat, dalam konteks penyelesaian masalah di bidang keahliannya
berdasarkan hasil analisis informasi dan data di dalam maupun di luar lembaganya
5. Mampu bertanggungjawab atas pencapaian hasil kerja kelompok melakukan supervise dan evaluasi
terhadap penyelesaian pekerjaan yang ditugaskan kepada pekerja yang berada di bawah
tanggungjawabnya
6. Mampu melakukan proses evaluasi diri terhadap kelompok kerja yang berada di bawah tanggungjawabnya
dan mampu mengelola pembelajaran secara mandiri
7. Mampu mendokumentasikan, menyimpan, mengamanahkan, dan menemukan kembali data untuk
menjamin kesahihan mencegah plagiasi
KK 1. Mampu membangun kearifan budaya local sebagai nilai unggulan budaya daerah.
2. Mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan inovatif dalam kontek pengembangan atau
implementasi ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora
yang sesuai dengan bidang keahliannya
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah

M.1 Mahasiswa diharapkan mampu menjelaskan materi pemahaman niali-nilai Pancasila dan filosofi Pancasila

M.2 Mahasiswa mampu menjelaskan sikap positif terhadap pentingnya pendidikan pancasila
M.3 Mahasiswa mampu menjelaskan tujuan dan fungsi pendidikan Pancasila sebagai komponen mata kuliah
wajib umum pada program diploma dan sarjana
M.4
Mahasiswa mampu membuat konsep argumentasi pentingnya pendidikan Pancasila sebagai komponen
mata kuliah wajib umum dalam sistem Pendidikan di Indonesia

Diskripsi MK Dalam perkuliahan ini dibahas Mahasiswa diharapkan dapat menguasai kompetensi: bersyukur atas karunia
kemerdekaan dan Pancasila sebagai dasar negara Indonesia; menunjukkan sikap positif terhadap pentingnya
pendidikan Pancasila; menjelaskan tujuan dan fungsi pendidikan Pancasila sebagai komponen mata kuliah wajib
umum pada program diploma dan sarjana; menalar dan menyusun argumentasi pentingnya pendidikan Pancasila
sebagai komponen mata kuliah wajib umum dalam sistem pendidikan di Indonesia.

MateriPembelajaran 1. Hakikat Pendidikan Pancasila, meliputi kebijakan nasional pembangunan bangsa dan karakter serta landasan
hukum pendidikan Pancasila
2. Pancasila dalam kajian sejarah bangsa Indonesia.
3. Kedudukan Pancasila sebagai dasar negara
4. Kedudukan Pancasila sebagai ideologi negara
5. Pengertian filsafat, filsafat Pancasila, hakikat sila-sila pancasila
6. Pancasila sebagai sistem etika yang meliputi: pengertian etika, etika Pancasila, Pancasila sebagai solusi problem
bangsa, seperti korupsi, kerusakan lingkungan, dekadensi moral, dan lain-lain.
7. Pancasila sebagai dasar nilai pengembangan ilmu

Pengalaman Belajar Melalui kegiatan – kegiatan yang berkaitan dengan nilai-nilai pancasila sebagai landasan menyikapi gejala-gejala
sosial yang terjadi di lingkungan sekitar diharapkan mahasiswa mampu memahami pentingnya Pendidikan
Pancasila, menunjukkan sikap positif terhadap pentingnya pendidikan Pancasila; menjelaskan tujuan dan fungsi
pendidikan Pancasila, serta mampu mengembangkan Pancasila sebagai dasar nilai pengembangan ilmu lainnya.

Pustaka UTAMA

1. Abdulgani, Roeslan. (1979). Pengembangan Pancasila Di Indonesia. Jakarta: Yayasan Idayu.


2. Ali, As’ad Said. (2009). Negara Pancasila Jalan Kemaslahatan Berbangsa. Jakarta: Pustaka LP3ES.
3. Asdi, Endang Daruni. (2003). Manusia Seutuhnya Dalam Moral Pancasila. Jogjakarta: Pustaka Raja.
4. Bakry, Noor Ms. (2010). Pendidikan Pancasila. Pustaka Pelajar: Yogyakarta.
5. Darmodiharjo, Darjidkk. (1991). Santiaji Pancasila: Suatu Tinjauan Filosofis, Historis dan Yuridis
Konstitusional. Surabaya: Usaha Nasional.
6. Direktorat Pembelajaran dan Kemahasiswaan Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi. (2013). Materi Ajar Mata
Kuliah Pendidikan Pancasila. Jakarta: Departeman Pendidikan Nasional Kementerian Pendidikan dan
Kebudayaan Republik Indonesia.
7. Todung Mulya Lubis.tt, “Pancasila, Globalisasi, dan Hak Asasi Manusia” “dalam restorasi pancasila.
Mendamaikan Politik Identitas dan Modernitas. Penyunting, Irfan Nasution dan Rony Agustinus. Jakarta :
Perhimpunan Pendidikan Demokrasi.
Pendukung
1. Admoredjo, Sudjito bin. (2009). “Negara Hukum dalam Perspektif Pancasila”. Makalah dalam Kongres Pancasila
di UGM Yogyakarta, 30 --31 Mei s.d. 1 Juni 2009.
2. Bahar, Saafroedin, Ananda B. Kusuma, dan Nannie Hudawati (peny.). (1995), Risalah Sidang Badan Penyelidik
Usaha-Usaha Persiapan Kemerdekaan (BPUPKI), Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia (PPKI) 28 Mei
1945--22 Agustus 1945, Sekretariat Negara Republik Indonesia, Jakarta.
3. Bahm, Archie. (1984).Axiology: The Science of Values. New Mexico: Albuquerque._________..
(1995).Epistemology; Theory of Knowledge. New Mexico: Albuquerque.
4. Bakker, Anton. (1992).Ontologi: Metafisika Umum. Yogyakarta: Kanisius.
5. Darmodiharjo, Darjidkk. (1991). Santiaji Pancasila: Suatu Tinjauan Filosofis, Historis dan Yuridis
Konstitusional. Surabaya: Usaha Nasional.

Media Pembelajaran PerangkatLunak : PerangkatKeras :

LCD &Proyektor

Team teaching -

Mata Kuliah Syarat -


MATRIKS PERKULIAHAN

Perte Sub CP – MK Indikator Kriteria dan Bentuk Metode Pembelajaran Materi Pemebelajaran Bobot
muan Penilaian Penilaian
(KemampuanAkhir
ke
yang diharapkan) (%)

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

1,2 Mahasiswa mampu  Ketepatan Kriteria:  Kuliah & Diskusi, 1. Definisi Pendidikan 10
menjelaskan menjelaskan Tugas-1: Membuat peta Pancasila
hakikat Pendidikan Mendeskripsikan dan 2. Tujuan Pendidikan
Hakikat Pendidikan konsep Pemahaman
Pancasila, menjelaskan Pancasila
Pancasila, meliputi Hakikat, tujuan
pemahaman Hakikat
kebijakan nasional Pendidikan Pancasila
Pendidikan Pancasila
pembangunan bangsa Ketepatan  Tugas 2 : Mengaitkan
dan karakter serta menjelaskan peta konsep yang telah
kebijakan nasional dibuat dengan gejala-
landasan hukum Bentuk non-test: gejala sosial
pembangunan
pendidikan Pancasila
bangsa dan
[ C2, A2]  Diskusi
karakter serta
 Presentasi
landasan hukum
pendidikan
Pancasila

3,4 Mahasiswa mampu  Mendeskripsikan Kreteria:  Kuliah & Diskusi, Kajian pustaka 10
menjelaskan definisi, unsur dan  Tugas-3: Mengkaji dan mengidentifikasi
urgensi serta Ketepatan, membuat peta konsep
dinamika awal permasalahan, analisis
dinamika kesesuaian dan Materi dinamika
kemerdekaan, Orde peta konsep dan
Pendidikan pemahaman Pancasila
Lama, Orde Baru, rumusan masalah
dan Reformasi. Pancasila  Merumuskan urgensi dinamika Pancasila.
Bentuk non-test:
 Menjelaskan pancasila dalam
[C2,A2] dinamika Pancasila  Membuat Makalah kehidupan berbangsa dan
pada era pra  Presentasi bernegara.
kemerdekaan, awal
kemerdekaan, Orde
Lama, Orde Baru,
dan Reformasi
Nasional
5 Mahasiswa mampu  Mendeskripsikan Kreteria: Kuliah dan diskusi Implementasi 20
menjelaskan hubungan antara Pancasila dalam
Pancasila dan Pemahaman konsep Tugas-4: Studi kasus:
hubungan antara pembuatan kebijakan
Proklamasi, nilai, norma dan membuat Makalah
Pancasila dan negara, khususnya
hubungan antara etika merumuskan masalah,
Proklamasi, dalam bidang politik,
Pancasila dan memilih dan menyusun
hubungan antara Bentuk non-test: ekonomi,sosial budaya
Pembukaan UUD konsep implementasi
Pancasila dan dan hankam.
Negara Republik Membuat peta Pancasila dalam pembuatan
Pembukaan UUD
Indonesia tahun konsep implementasi kebijakan negara,
Negara Republik 1945 Pancasila dalam khususnya dalam bidang
Indonesia tahun  Kesesuaian dan
1945, penjabaran pembuatan kebijakan politik, ekonomi,sosial
ketepatan budaya dan hankam.
Pancasila dalam negara, khususnya
mengkonsep
pasal-pasal UUD dalam bidang politik,
implementasi
Negara Republik Pancasila dalam ekonomi,sosial
Indonesia tahun pembuatan budaya dan hankam.
1945, implementasi kebijakan negara, Diskusi
Pancasila dalam khususnya dalam
pembuatan bidang politik,
kebijakan negara, ekonomi,sosial
khususnya dalam budaya dan
hankam.
bidang politik,
ekonomi,sosial
budaya dan
hankam. [C2,A2]

6,7 Mahasiswa mampu Mendeskripsikan Kreteria: Kuliah dan diskusi Pengertian dan sejarah 20
menjelaskan dan menjelaskan dalam kelompok kecil, Ideologi, Pancasila dan
pengertian dan Ketepatan
pengertian dan ideologi Dunia,
sejarah Ideologi, mengklasifikasi
sejarah Ideologi, Tugas 5: membuat pancasila dan agama.
Pancasila dan pengertian dan
Pancasila dan Makalah Studi kasus:
ideologi Dunia, sejarah Ideologi,
ideologi Dunia, mengklasifikasi
pancasila dan Pancasila dan
pancasila dan agama. ideologi Dunia, pengertian dan sejarah
agama. pancasila dan agama. Ideologi, Pancasila dan
ideologi Dunia,
[C2,A2) Bentuk non-test:
pancasila dan agama.
 Membuat makalah Presentasi hasil diskusi
 Diskusi kelompok kelompok

8 Evaluasi Tengah Semester : UJIAN TENGAH SEMESTER

9 Mahasiwa mampu Ketepatan Kriteria: Kuliah dan diskusi Filsafat, filsafat 5


menjelaskan menjelaskan dan Pancasila, hakikat sila-
mendeskripsikan Membuat konsep Tugas-6: Studi pustaka dan
filsafat, filsafat sila Pancasila beserta
filsafat, filsafat filsafat, filsafat peta konsep filsafat, filsafat
Pancasila, hakikat contoh pengamalan
Pancasila, hakikat Pancasila, hakikat Pancasila, hakikat sila-sila
sila-sila Pancasila nilai-nilai pancasila
sila-sila Pancasila sila-sila Pancasila Pancasila beserta contoh
[C2, A2] beserta contoh beserta contoh pengamalan nilai-nilai
pengamalan nilai- pengamalan nilai- pancasila.
nilai pancasila nilai pancasila
Bentuk non-test:
Resume dan peta
konsep hasil diskusi

10,s.d Mahasiswa mampu  Ketepatan Kriteria: Kuliah dan diskusi Pengertian etika, etika 15
12 menjelaskan mendeskripsikan kelompok Pancasila, Pancasila
pengertian etika, pengertian etika,  Ketepatan sebagai solusi problem
etika Pancasila, membuat konsep Tugas-7: Studi kasus:
etika Pancasila, bangsa.
Pancasila sebagai berdasarkan analisa Pengertian etika, etika
Pancasila sebagai
solusi problem pengertian etika, Pancasila, Pancasila
solusi problem etika Pancasila, sebagai solusi problem
bangsa, seperti bangsa, seperti
korupsi, kerusakan Pancasila sebagai bangsa, seperti korupsi,
korupsi, kerusakan solusi problem
lingkungan, kerusakan lingkungan,
lingkungan, dekadensi moral, bangsa, seperti
dekadensi moral, dan lain-
dekadensi moral, dan lain-lain. korupsi, kerusakan
lain.
lingkungan,
dan lain-lain. dekadensi moral,
dan lain-lain.
[C2,A2]  Membuat konsep
berdasarkan
pengertian etika,
etika Pancasila,
Pancasila sebagai
solusi problem
bangsa, seperti
korupsi, kerusakan
lingkungan,
dekadensi moral,
dan lain-lain.
Bentuk non-test:

 Rancangan konsep
analisis pengertian
etika, etika
Pancasila,
Pancasila sebagai
solusi problem
bangsa, seperti
korupsi, kerusakan
lingkungan,
dekadensi moral,
dan lain-lain.
 Presentasi
kelompok
13 , Mahasiswa mampu Kesesuaian Kriteria: Kerja kelompok dan diskusi Hasil makalah 10
14 membuat konsep ketentuan laporan kelompok
Ketepatan, Power point
Pancasila sebagai akhir dan presentasi
kesesuaian, ketelitian Tugas-8: Small Project:
dasar nilai
dan ketajaman mengolah dan
pengembangan
mengolah dan menganalisisi kasus
ilmu, yang meliputi
menganalisis konsep peradilan hukum di
nilai ketuhanan,
Indonesia dan
kemanusian,
persatuan, Bentuk penilaian: menginterprestasi hasil
kerakyatan dan pelaksanaan Hukum di
keadilan. sebagai  Praktek membuat Indonesia berdasarkan
dan menyusun peta
dasar nilai-nilai pancasila.
konsep materi
pengembangan
 Presentasi
ilmu.
kelompok
[C6, A2, P2]

15 Mahasiswa mampu Ketepatan dan Kriteria: Kuliah, diskusi dan kerja Laporan kegiatan 20
membuat konsep keabsahan antara mandiri sederhana; analisis
Ketepatan,
Pancasila sebagai laporan akhir konsep Pancasila
konsistensi dan Tugas-9: Final project:
karakter keilmuan dengan power sebagai karakter
kerapian laporan Menyusun lapaoran akhir
Indonesia; point yang keilmuan Indonesia;
akhir dan mempresentasikan
merumuskan ditampilkan merumuskan konsep
secara mandiri
konsep karakter Bentuk penilaian: karakter keilmuan
keilmuan berdasar berdasar nilai-nilai
Pancasila;  Praktek menyusun Pancasila
menciptakan model laporan penelitian
pemimpin, warga  Presentasi mandiri
negara dan
ilmuwan yang
Pancasilais yang
berlangsung secara
optimal, mengingat
keragaman agama
dan budaya di
Indonesia itu
sendiri.
[C6, A2, P2]

16 Evaluasi Akhir Semester: UJIAN AKHIR SEMESTER


Catatan:

(1) TM: tatap muka , BT: Belajar Terstrukutur, BM: Belajar mandiri;
(2) Mahasiswa mampu merancang penelitian dalam bentuk proposal penelitian & mempresentasikanya [C6, A2, P2] : menunjukkan bahwa
Sub-CMPK ini mengandung kemampuan dalam ranah taksonomi kognitif level 2 (kemampuan merancang), efeksi level 2 (kemampuan
merespon dalam diskusi), dan psikomorik level 2 (memanipulasi gerakan tubuh dalam ketrampilan presentasi);
(3) Penulisan Daftar Pustaka disarankan menggunakan salah satu standart/style penulisan pustaka internasional, dalam contoh ini
menggunkan style APA;
(4) RPS : Rencana Pembelajran, RMK : Rumpun Mata Kuliah, PRODI: Program Studi
RANCANGAN TUGAS MAHASISWA

STKIP MUHAMMADIYAH BANGKA BELITUNG


PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR

RENCANA TUGAS MAHASISWA


MATA KULIAH PENDIDIKAN PANCASILA
KODE NAS1201 Sks 2 SEMESTER 1
DOSEN Dini Oktariani, M.Pd
PENGAMPU

BENTUK TUGAS
PETA KONSEP
JUDUL TUGAS
TUGAS 1 PETA KONSEP PEMAHAMAN HAKIKAT, TUJUAN PENDIDIKAN PANCASILA
SUB CAPAIAN PEMBELAJARAN MATA KULIAH
1. Mahasiswa mampu mendeskripsikan Hakikat Pendidikan Kewarganegaraan dalam Mengembangkan
Kemampuan Utuh Sarjana atau Profesional
[ C2, A2]
DESKRIPSI TUGAS
Mahasiswa membentuk kelompok diskusi dan membahas serta membuat peta konsep Pemahaman Hakikat,
tujuan Pendidikan Pancasila.
METODE PENGERJAAN TUGAS
1. Merumuskan kajian materi Hakikat, tujuan dan nilai – nilai Pancasila
2. Memilih dan meresume materi.
3. Mengambil benang merah dari setiap sub bahasan materi.
4. Menyusun dan merangkai peta konsep
5. Diskusi hasil membuat Peta Konsep.

BENTUK DAN FORMAT LUARAN


a. Obyek Garapan: Membuat Peta Konsep hasil resume.
b. BentukLuaran:
1. Peta konsep dibuat atau digambar menggunakan MS Word berdasarkan materi menggunakan bagan.
2. Bagan terdiri dari : beberapa gambar kotak dan garis-garis penghubung antar konsep.

INDIKATOR, KRETERIA DAN BOBOT PENILAIAN


a. Ringkasan hasil kajian sumber (bobot 20%)
Ringkasan makalah dengan sistematika dan format yang telah ditetapkan, kemutakhiran referensi (5
tahun terakhir), kejelasan dan ketajaman meringkas, konsistensi dan kerapian dalam sajian tulisan.
b. Peta Konsep (30%)
1. Ketepatan sistematika rangkaian Peta Konsep sesuai dengan standar penuliasan Bahasa Indonesia;
2. Ketapatan tata tulis membuat Peta Konsep sesuai dengan ejaan bahasa Indonesia yang benar dan
sesuai dengan standar APA dalam penyajian tabel, gambar, penulisan rujukan dan penisansitasi;
3. Konsistensi dalam penggunaan istilah,warna (jika ada) simbol dan lambang;
4. Kelengkapan penggunaan fitur-fitur yang ada dalam MS Word dalam penulisan dan sajian
proposal penelitian.
c. Penyusunan konsep (bobot20%)
Jelas dan konsisten, Sedehana & inovative, menampilkan gambar & blok sistem,tulisan menggunakan
font yang mudah dibaca, jika diperlukan didukung dengan gambar dan vedio clip yang relevant.
d. Presentasi (bobot30%)
Bahasa komunikatif, penguasaan materi, penguasaan audiensi, pengendalianwaktu (15 menit presentasi +
5 menit diskusi), kejelasan & ketajaman paparan, penguasaan media presentasi.
JADWAL PELAKSANAAN
Peta Konsep pemahaman hakikat, tujuan pendidikan Februari
pancasila.
LAIN LAIN
Bobot penilaian tugas ini adalah 20% dari dari 100% penilaian mata kuliah ini; Akan dipilih 3 Peta
Konsep terbaik; Tugas dikerjakan dan dipresentasikan secara mandiri;
DAFTAR RUJUKAN
1. Abdulgani, Roeslan. 1979. Pengembangan Pancasila Di Indonesia. Jakarta: Yayasan Idayu.
2. Ali, As’ad Said. 2009. Negara Pancasila Jalan Kemaslahatan Berbangsa. Jakarta: Pustaka LP3ES.
3. Asdi, Endang Daruni. 2003. Manusia Seutuhnya Dalam Moral Pancasila. Jogjakarta: Pustaka Raja.
4. Bakry, Noor Ms. 2010. Pendidikan Pancasila. Pustaka Pelajar: Yogyakarta.
.
STKIP MUHAMMADIYAH BANGKA BELITUNG
PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR

RENCANA TUGAS MAHASISWA


MATA KULIAH PENDIDIKAN PANCASILA
KODE NAS1201 Sks 2 SEMESTER 1
DOSEN Dini Oktariani, M.Pd
PENGAMPU
BENTUK TUGAS
MAKALAH
JUDUL TUGAS
TUGAS 2 MAKALAH MENGAITKAN PETA KONSEP YANG TELAH DIBUAT DENGAN GEJALA-
GEJALA SOSIAL
SUB CAPAIAN PEMBELAJARAN MATA KULIAH
2. Mahasiswa mampu menjelaskan tentang definisi, Ruang Lingkup dan nilai-nilai Pancasila dengan
gejala-gejala sosial di lingkungan masyarakat.[ C2, A2]
DISKRIPSI TUGAS
1. Mahasiswa membentuk kelompok diskusi dan membahas definisi, Ruang Lingkup dan nilai-nilai
Pancasila dengan gejala-gejala sosial di lingkungan masyarakat :
Ideologi
Sosial budaya
Politik
Hukum
METODE PENGERJAAN TUGAS
1. Merumuskan masalah dan penentuan sumber tentang definisi, Ruang Lingkup dan nilai-nilai Pancasila
2. Memilih dan merancang metode analisis sumber materi
3. Menyusun makalah
4. Menyusun bahan & slide presentasi makalah;
5. Presentasi dikelas.
BENTUK DAN FORMAT LUARAN
a. Obyek Garapan: Penyusunan Makalah Analisis
b. BentukLuaran:
1. Makalah ditulis dengan MS Word dengan sistematika dan format sesuai dengan standar pelaporan,
dikumpulkan dengan format ekstensi (*.rtf), dengan sistimatikan nama file: (Tugas-01-Makalah–
Nama Kelompok.rtf);
2. Slide Presentasi PowerPoint, terdiri dari : Text, grafik, tabel, gambar, animasi ataupun video clips,
minimun 10 slide. Dikumpulkan dlm bentuk softcopy format ekstensi (*.ppt),

INDIKATOR, KRETERIA DAN BOBOT PENILAIAN


a. Ringkasan hasil kajian makalah (bobot 20%)
Ringkasan makalah dengan sistematika dan format yang telah ditetapkan, kemutakhiran referensi (5
tahun terakhir), kejelasan dan ketajaman meringkas, konsistensi dan kerapian dalam sajian tulisan.
e. Makalah (30%)
1. Ketepatan sistematika penyusunan makalah sesuai dengan standar penuliasan Bahasa Indonesia;
2. Ketapatan tata tulis makalah sesuai dengan ejaan Bahasa Indonesia yang benar dan sesuai dengan
standar APA dalam penyajian tabel, gambar, penulisan rujukan dan penisansitasi;
3. Konsistensi dalam penggunaan istilah,warna (jika ada) simbol dan lambang;
4. Kerapian sajian buku proposal yang dikumpulkan;
5. Kelengkapan penggunaan fitur-fitur yang ada dalam MS Word dalam penulisan dan sajian
proposal penelitian.
f. Penyusunan Slide Presentasi (bobot20%)
Jelas dan konsisten, Sedehana & inovative, menampilkan gambar & blok sistem,tulisan menggunakan
font yang mudah dibaca, jika diperlukan didukung dengan gambar dan vedio clip yang relevant.
g. Presentasi (bobot 30%)
Bahasa komunikatif, penguasaan materi, penguasaan audiensi, pengendalianwaktu (15 menit presentasi +
5 menit diskusi), kejelasan & ketajaman paparan, penguasaan media presentasi.
JADWAL PELAKSANAAN
Makalah mengaitkan peta konsep yang telah dibuat
dengan gejala-gejala sosial
LAIN LAIN
Bobot penilaian tugas ini adalah 20% dari dari 100% penilaian mata kuliah ini; Akan dipilih 3 maklah
terbaik;Tugas dikerjakan dan dipresentasikan secara mandiri;
DAFTAR RUJUKAN
1. Abdulgani, Roeslan. 1979. Pengembangan Pancasila Di Indonesia. Jakarta: Yayasan Idayu.
2. Ali, As’ad Said. 2009. Negara Pancasila Jalan Kemaslahatan Berbangsa. Jakarta: Pustaka LP3ES.
3. Asdi, Endang Daruni. 2003. Manusia Seutuhnya Dalam Moral Pancasila. Jogjakarta: Pustaka Raja.
4. Bakry, Noor Ms. 2010. Pendidikan Pancasila. Pustaka Pelajar: Yogyakarta
STKIP MUHAMMADIYAH BANGKA BELITUNG
PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR

RENCANA TUGAS MAHASISWA


MATA KULIAH PENDIDIKAN PANCASILA
KODE NAS1201 Sks 2 SEMESTER 1
DOSEN Dini Oktariani, M.Pd
PENGAMPU

BENTUK TUGAS
PETA KONSEP
JUDUL TUGAS
TUGAS 3 MENGKAJI DAN MEMBUAT PETA KONSEP MATERI DINAMIKA PANCASILA SERTA
URGENSI PANCASILA DALAM KEHIDUPAN BERBANGSA DAN BERNEGARA.

SUB CAPAIAN PEMBELAJARAN MATA KULIAH


Mahasiswa mampu mengkaji dan membuat peta konsep materi dinamika pancasila serta urgensi
pancasila dalam kehidupan berbangsa dan bernegara.
[ C3, A2]
DESKRIPSI TUGAS
Mahasiswa membentuk kelompok diskusi dan membahas serta membuat peta konsep materi
dinamika pancasila serta urgensi pancasila dalam kehidupan berbangsa dan bernegara.

METODE PENGERJAAN TUGAS


1. Merumuskan kajian materi dinamika pancasila serta urgensi pancasila dalam kehidupan berbangsa dan
bernegara.
2. Memilih dan meresume materi.
3. Mengambil benang merah dari setiap sub bahasan materi.
4. Menyusun dan merangkai peta konsep
5. Diskusi hasil membuat Peta Konsep.
BENTUK DAN FORMAT LUARAN
a. Obyek Garapan: Membuat Peta Konsep hasil resume.
b. BentukLuaran:
1. Peta konsep dibuat atau digambar menggunakan MS Word berdasarkan materi menggunakan bagan.
2. Bagan terdiri dari : beberapa gambar kotak dan garis-garis penghubung antar konsep.

INDIKATOR, KRETERIA DAN BOBOT PENILAIAN


a. Ringkasan hasil kajian sumber (bobot 20%)
Ringkasan makalah dengan sistematika dan format yang telah ditetapkan, kemutakhiran referensi (5
tahun terakhir), kejelasan dan ketajaman meringkas, konsistensi dan kerapian dalam sajian tulisan.
a. Peta Konsep (30%)
1. Ketepatan sistematika rangkaian Peta Konsep sesuai dengan standar penuliasan Bahasa Indonesia;
2. Ketapatan tata tulis membuat Peta Konsep sesuai dengan ejaan bahasa Indonesia yang benar dan
sesuai dengan standar APA dalam penyajian tabel, gambar, penulisan rujukan dan penisansitasi;
3. Konsistensi dalam penggunaan istilah,warna (jika ada) simbol dan lambang;
4. Kelengkapan penggunaan fitur-fitur yang ada dalam MS Word dalam penulisan dan sajian
proposal penelitian.
b. Penyusunan konsep (bobot20%)
Jelas dan konsisten, Sedehana & inovative, menampilkan gambar & blok sistem,tulisan menggunakan
font yang mudah dibaca, jika diperlukan didukung dengan gambar dan vedio clip yang relevant.
c. Presentasi (bobot30%)
Bahasa komunikatif, penguasaan materi, penguasaan audiensi, pengendalianwaktu (15 menit presentasi +
5 menit diskusi), kejelasan & ketajaman paparan, penguasaan media presentasi.
JADWAL PELAKSANAAN
Peta Konsep mengkaji dan membuat peta konsep
materi dinamika pancasila serta urgensi pancasila
dalam kehidupan berbangsa dan bernegara
LAIN LAIN
Bobot penilaian tugas ini adalah 20% dari dari 100% penilaian mata kuliah ini; Akan dipilih 3 Peta
Konsep terbaik; Tugas dikerjakan dan dipresentasikan secara mandiri;
DAFTAR RUJUKAN
1. Abdulgani, Roeslan. 1979. Pengembangan Pancasila Di Indonesia. Jakarta: Yayasan Idayu.
2. Ali, As’ad Said. 2009. Negara Pancasila Jalan Kemaslahatan Berbangsa. Jakarta: Pustaka LP3ES.
3. Asdi, Endang Daruni. 2003. Manusia Seutuhnya Dalam Moral Pancasila. Jogjakarta: Pustaka Raja.
4. Bakry, Noor Ms. 2010. Pendidikan Pancasila. Pustaka Pelajar: Yogyakarta
5. Darmodiharjo, Darjidkk. 1991. Santiaji Pancasila: Suatu Tinjauan Filosofis, Historis dan Yuridis
Konstitusional. Surabaya: Usaha Nasional.
6. Direktorat Pembelajaran dan Kemahasiswaan Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi. 2013. Materi Ajar
Mata Kuliah Pendidikan Pancasila. Jakarta: Departeman Pendidikan Nasional Kementerian Pendidikan
dan Kebudayaan Republik Indonesia.
STKIP MUHAMMADIYAH BANGKA BELITUNG
PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR

RENCANA TUGAS MAHASISWA


MATA KULIAH PENDIDIKAN PANCASILA
KODE NAS1201 Sks 2 SEMESTER 1
DOSEN Dini Oktariani, M.Pd
PENGAMPU
BENTUK TUGAS
MAKALAH
JUDUL TUGAS
TUGAS 4 MAKALAH MERUMUSKAN MASALAH, MEMILIH DAN MENYUSUN KONSEP
IMPLEMENTASI PANCASILA DALAM PEMBUATAN KEBIJAKAN NEGARA, KHUSUSNYA
DALAM BIDANG POLITIK, EKONOMI,SOSIAL BUDAYA DAN HANKAM.
SUB CAPAIAN PEMBELAJARAN MATA KULIAH
Mahasiswa mampu Makalah merumuskan masalah, memilih dan menyusun konsep implementasi
Pancasila dalam pembuatan kebijakan negara, khususnya dalam bidang politik, ekonomi,sosial
budaya dan hankam. [C2,A2]
DISKRIPSI TUGAS
Mahasiswa membentuk kelompok diskusi dan membahas implementasi Pancasila dalam pembuatan
kebijakan negara, khususnya dalam bidang politik, ekonomi,sosial budaya dan hankam.
METODE PENGERJAAN TUGAS
1. Merumuskan masalah dan penentuan sumber tentang implementasi Pancasila dalam pembuatan kebijakan
negara, khususnya dalam bidang politik, ekonomi,sosial budaya dan hankam.
2. Memilih dan merancang metode analisis sumber materi
3. Menyusun makalah
4. Menyusun bahan & slide presentasi makalah;
5. Presentasi dikelas.
BENTUK DAN FORMAT LUARAN
a. Obyek Garapan: Penyusunan Makalah Analisis
b. BentukLuaran:
1. Makalah ditulis dengan MS Word dengan sistematika dan format sesuai dengan standar pelaporan,
dikumpulkan dengan format ekstensi (*.rtf), dengan sistimatikan nama file: (Tugas-01-Makalah–
Nama Kelompok.rtf);
2. Slide Presentasi PowerPoint, terdiri dari : Text, grafik, tabel, gambar, animasi ataupun video clips,
minimun 10 slide. Dikumpulkan dlm bentuk softcopy format ekstensi (*.ppt),

INDIKATOR, KRETERIA DAN BOBOT PENILAIAN


a. Ringkasan hasil kajian makalah (bobot 20%)
Ringkasan makalah dengan sistematika dan format yang telah ditetapkan, kemutakhiran referensi (5
tahun terakhir), kejelasan dan ketajaman meringkas, konsistensi dan kerapian dalam sajian tulisan.
a. Makalah (30%)
1. Ketepatan sistematika penyusunan makalah sesuai dengan standar penuliasan Bahasa Indonesia;
2. Ketapatan tata tulis makalah sesuai dengan ejaan Bahasa Indonesia yang benar dan sesuai dengan
standar APA dalam penyajian tabel, gambar, penulisan rujukan dan penisansitasi;
3. Konsistensi dalam penggunaan istilah,warna (jika ada) simbol dan lambang;
4. Kerapian sajian buku proposal yang dikumpulkan;
5. Kelengkapan penggunaan fitur-fitur yang ada dalam MS Word dalam penulisan dan sajian
proposal penelitian.
b. Penyusunan Slide Presentasi (bobot20%)
Jelas dan konsisten, Sedehana & inovative, menampilkan gambar & blok sistem,tulisan menggunakan
font yang mudah dibaca, jika diperlukan didukung dengan gambar dan vedio clip yang relevant.
c. Presentasi (bobot 30%)
Bahasa komunikatif, penguasaan materi, penguasaan audiensi, pengendalianwaktu (15 menit presentasi +
5 menit diskusi), kejelasan & ketajaman paparan, penguasaan media presentasi.
JADWAL PELAKSANAAN
Makalah Merumuskan Masalah, Memilih Dan
Menyusun Konsep Implementasi Pancasila Dalam
Pembuatan Kebijakan Negara, Khususnya Dalam
Bidang Politik, Ekonomi,Sosial Budaya Dan
Hankam.
LAIN LAIN
Bobot penilaian tugas ini adalah 20% dari dari 100% penilaian mata kuliah ini; Akan dipilih 3 maklah
terbaik;Tugas dikerjakan dan dipresentasikan secara mandiri;
DAFTAR RUJUKAN
1. Abdulgani, Roeslan. 1979. Pengembangan Pancasila Di Indonesia. Jakarta: Yayasan Idayu.
2. Ali, As’ad Said. 2009. Negara Pancasila Jalan Kemaslahatan Berbangsa. Jakarta: Pustaka LP3ES.
3. Asdi, Endang Daruni. 2003. Manusia Seutuhnya Dalam Moral Pancasila. Jogjakarta: Pustaka Raja.
4. Bakry, Noor Ms. 2010. Pendidikan Pancasila. Pustaka Pelajar: Yogyakarta
5. Darmodiharjo, Darjidkk. 1991. Santiaji Pancasila: Suatu Tinjauan Filosofis, Historis dan Yuridis
Konstitusional. Surabaya: Usaha Nasional.
6. Direktorat Pembelajaran dan Kemahasiswaan Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi. 2013. Materi Ajar
Mata Kuliah Pendidikan Pancasila. Jakarta: Departeman Pendidikan Nasional Kementerian Pendidikan
dan Kebudayaan Republik Indonesia.
STKIP MUHAMMADIYAH BANGKA BELITUNG
PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR

RENCANA TUGAS MAHASISWA


MATA KULIAH PENDIDIKAN PANCASILA
KODE NAS1201 Sks 2 SEMESTER 1
DOSEN Dini Oktariani, M.Pd
PENGAMPU

BENTUK TUGAS
MAKALAH
JUDUL TUGAS
TUGAS 5 MAKALAH STUDI KASUS: MENGKLASIFIKASI PENGERTIAN DAN SEJARAH
IDEOLOGI, PANCASILA DAN IDEOLOGI DUNIA, PANCASILA DAN AGAMA.
SUB CAPAIAN PEMBELAJARAN MATA KULIAH
Mahasiswa mampu mengklasifikasi pengertian dan sejarah ideologi, pancasila dan ideologi dunia,
pancasila dan agama [C2,A2]
DISKRIPSI TUGAS
Mahasiswa membentuk kelompok diskusi dan membahas mengklasifikasi pengertian dan sejarah
ideologi, pancasila dan ideologi dunia, pancasila dan agama.
METODE PENGERJAAN TUGAS
1. Merumuskan masalah dan penentuan sumber tentang mengklasifikasi pengertian dan sejarah ideologi,
pancasila dan ideologi dunia, pancasila dan agama
2. Memilih dan merancang metode analisis sumber materi
3. Menyusun makalah
4. Menyusun bahan & slide presentasi makalah;
5. Presentasi dikelas.
BENTUK DAN FORMAT LUARAN
a. Obyek Garapan: Penyusunan Makalah Analisis
b. BentukLuaran:
1. Makalah ditulis dengan MS Word dengan sistematika dan format sesuai dengan standar pelaporan,
dikumpulkan dengan format ekstensi (*.rtf), dengan sistimatikan nama file: (Tugas-01-Makalah–
Nama Kelompok.rtf);
2. Slide Presentasi PowerPoint, terdiri dari : Text, grafik, tabel, gambar, animasi ataupun video clips,
minimun 10 slide. Dikumpulkan dlm bentuk softcopy format ekstensi (*.ppt),

INDIKATOR, KRETERIA DAN BOBOT PENILAIAN


a. Ringkasan hasil kajian makalah (bobot 20%)
Ringkasan makalah dengan sistematika dan format yang telah ditetapkan, kemutakhiran referensi (5
tahun terakhir), kejelasan dan ketajaman meringkas, konsistensi dan kerapian dalam sajian tulisan.
a. Makalah (30%)
1. Ketepatan sistematika penyusunan makalah sesuai dengan standar penuliasan Bahasa Indonesia;
2. Ketapatan tata tulis makalah sesuai dengan ejaan Bahasa Indonesia yang benar dan sesuai dengan
standar APA dalam penyajian tabel, gambar, penulisan rujukan dan penisansitasi;
3. Konsistensi dalam penggunaan istilah,warna (jika ada) simbol dan lambang;
4. Kerapian sajian buku proposal yang dikumpulkan;
5. Kelengkapan penggunaan fitur-fitur yang ada dalam MS Word dalam penulisan dan sajian
proposal penelitian.
b. Penyusunan Slide Presentasi (bobot20%)
Jelas dan konsisten, Sedehana & inovative, menampilkan gambar & blok sistem,tulisan menggunakan
font yang mudah dibaca, jika diperlukan didukung dengan gambar dan vedio clip yang relevant.
c. Presentasi (bobot 30%)
Bahasa komunikatif, penguasaan materi, penguasaan audiensi, pengendalianwaktu (15 menit presentasi +
5 menit diskusi), kejelasan & ketajaman paparan, penguasaan media presentasi.
JADWAL PELAKSANAAN
Makalah studi kasus: mengklasifikasi pengertian Maret
dan sejarah ideologi, pancasila dan ideologi dunia,
pancasila dan agama.
LAIN LAIN
Bobot penilaian tugas ini adalah 20% dari dari 100% penilaian mata kuliah ini; Akan dipilih 3 maklah
terbaik;Tugas dikerjakan dan dipresentasikan secara mandiri;
DAFTAR RUJUKAN
1. Abdulgani, Roeslan. 1979. Pengembangan Pancasila Di Indonesia. Jakarta: Yayasan Idayu.
2. Ali, As’ad Said. 2009. Negara Pancasila Jalan Kemaslahatan Berbangsa. Jakarta: Pustaka LP3ES.
3. Asdi, Endang Daruni. 2003. Manusia Seutuhnya Dalam Moral Pancasila. Jogjakarta: Pustaka Raja.
4. Bakry, Noor Ms. 2010. Pendidikan Pancasila. Pustaka Pelajar: Yogyakarta
5. Darmodiharjo, Darjidkk. 1991. Santiaji Pancasila: Suatu Tinjauan Filosofis, Historis dan Yuridis
Konstitusional. Surabaya: Usaha Nasional.
6. Direktorat Pembelajaran dan Kemahasiswaan Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi. 2013. Materi Ajar
Mata Kuliah Pendidikan Pancasila. Jakarta: Departeman Pendidikan Nasional Kementerian Pendidikan
dan Kebudayaan Republik Indonesia.
STKIP MUHAMMADIYAH BANGKA BELITUNG
PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR

RENCANA TUGAS MAHASISWA


MATA KULIAH PENDIDIKAN PANCASILA
KODE NAS1201 Sks 2 SEMESTER 1
DOSEN Dini Oktariani, M.Pd
PENGAMPU

BENTUK TUGAS
MAKALAH
JUDUL TUGAS
TUGAS 6 MAKALAH STUDI PUSTAKA DAN PETA KONSEP FILSAFAT, FILSAFAT PANCASILA,
HAKIKAT SILA-SILA PANCASILA BESERTA CONTOH PENGAMALAN NILAI-NILAI
PANCASILA.
SUB CAPAIAN PEMBELAJARAN MATA KULIAH
Mahasiwa mampu menjelaskan dan mengkonsep filsafat, filsafat pancasila, hakikat sila-sila pancasila
beserta contoh pengamalan nilai-nilai pancasila. [C2, C3,A2]
DISKRIPSI TUGAS
Mahasiswa membentuk kelompok diskusi dan membahas filsafat, filsafat pancasila, hakikat sila-sila
pancasila beserta contoh pengamalan nilai-nilai pancasila.
METODE PENGERJAAN TUGAS
1. Merumuskan masalah dan penentuan sumber tentang filsafat, filsafat pancasila, hakikat sila-sila pancasila
beserta contoh pengamalan nilai-nilai pancasila.
2. Memilih dan merancang metode analisis sumber materi
3. Menyusun makalah
4. Menyusun bahan & slide presentasi makalah;
5. Presentasi dikelas.
BENTUK DAN FORMAT LUARAN
a. Obyek Garapan: Penyusunan Makalah Analisis
b. BentukLuaran:
1. Makalah ditulis dengan MS Word dengan sistematika dan format sesuai dengan standar pelaporan,
dikumpulkan dengan format ekstensi (*.rtf), dengan sistimatikan nama file: (Tugas-01-Makalah–
Nama Kelompok.rtf);
2. Slide Presentasi PowerPoint, terdiri dari : Text, grafik, tabel, gambar, animasi ataupun video clips,
minimun 10 slide. Dikumpulkan dlm bentuk softcopy format ekstensi (*.ppt),

INDIKATOR, KRETERIA DAN BOBOT PENILAIAN


a. Ringkasan hasil kajian makalah (bobot 20%)
Ringkasan makalah dengan sistematika dan format yang telah ditetapkan, kemutakhiran referensi (5
tahun terakhir), kejelasan dan ketajaman meringkas, konsistensi dan kerapian dalam sajian tulisan.
a. Makalah (30%)
1. Ketepatan sistematika penyusunan makalah sesuai dengan standar penuliasan Bahasa Indonesia;
2. Ketapatan tata tulis makalah sesuai dengan ejaan Bahasa Indonesia yang benar dan sesuai dengan
standar APA dalam penyajian tabel, gambar, penulisan rujukan dan penisansitasi;
3. Konsistensi dalam penggunaan istilah,warna (jika ada) simbol dan lambang;
4. Kerapian sajian buku proposal yang dikumpulkan;
5. Kelengkapan penggunaan fitur-fitur yang ada dalam MS Word dalam penulisan dan sajian
proposal penelitian.
b. Penyusunan Slide Presentasi (bobot20%)
Jelas dan konsisten, Sedehana & inovative, menampilkan gambar & blok sistem,tulisan menggunakan
font yang mudah dibaca, jika diperlukan didukung dengan gambar dan vedio clip yang relevant.
c. Presentasi (bobot 30%)
Bahasa komunikatif, penguasaan materi, penguasaan audiensi, pengendalianwaktu (15 menit presentasi +
5 menit diskusi), kejelasan & ketajaman paparan, penguasaan media presentasi.
JADWAL PELAKSANAAN
Makalah studi pustaka dan peta konsep filsafat,
filsafat pancasila, hakikat sila-sila pancasila beserta
contoh pengamalan nilai-nilai pancasila.
LAIN LAIN
Bobot penilaian tugas ini adalah 20% dari dari 100% penilaian mata kuliah ini; Akan dipilih 3 maklah
terbaik;Tugas dikerjakan dan dipresentasikan secara mandiri;
DAFTAR RUJUKAN
1. Abdulgani, Roeslan. 1979. Pengembangan Pancasila Di Indonesia. Jakarta: Yayasan Idayu.
2. Ali, As’ad Said. 2009. Negara Pancasila Jalan Kemaslahatan Berbangsa. Jakarta: Pustaka LP3ES.
3. Asdi, Endang Daruni. 2003. Manusia Seutuhnya Dalam Moral Pancasila. Jogjakarta: Pustaka Raja.
4. Bakry, Noor Ms. 2010. Pendidikan Pancasila. Pustaka Pelajar: Yogyakarta
5. Darmodiharjo, Darjidkk. 1991. Santiaji Pancasila: Suatu Tinjauan Filosofis, Historis dan Yuridis
Konstitusional. Surabaya: Usaha Nasional.
6. Direktorat Pembelajaran dan Kemahasiswaan Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi. 2013. Materi Ajar
Mata Kuliah Pendidikan Pancasila. Jakarta: Departeman Pendidikan Nasional Kementerian Pendidikan
dan Kebudayaan Republik Indonesia.
STKIP MUHAMMADIYAH BANGKA BELITUNG
PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR

RENCANA TUGAS MAHASISWA


MATA KULIAH PENDIDIKAN PANCASILA
KODE NAS1201 Sks 2 SEMESTER 1
DOSEN Dini Oktariani, M.Pd
PENGAMPU
BENTUK TUGAS
MAKALAH
JUDUL TUGAS
TUGAS 7 MAKALAH STUDI KASUS: PEMAHAMAN ETIKA, ETIKA PANCASILA, PANCASILA
SEBAGAI SOLUSI PROBLEM BANGSA, SEPERTI KORUPSI, KERUSAKAN
LINGKUNGAN, DEKADENSI MORAL, DAN LAIN-LAIN.
SUB CAPAIAN PEMBELAJARAN MATA KULIAH
Mahasiswa mampu menjelaskan dan menggeneralisasi pemahaman etika, etika pancasila,
pancasila sebagai solusi problem bangsa, seperti korupsi, kerusakan lingkungan, dekadensi moral,
dan lain-lain.
[C6, A2]
DISKRIPSI TUGAS
Mahasiswa membentuk kelompok diskusi dan membahas pemahaman etika, etika pancasila,
pancasila sebagai solusi problem bangsa, seperti korupsi, kerusakan lingkungan, dekadensi moral,
dan lain-lain.
METODE PENGERJAAN TUGAS
1. Merumuskan masalah dan penentuan sumber tentang pemahaman etika, etika pancasila, pancasila
sebagai solusi problem bangsa, seperti korupsi, kerusakan lingkungan, dekadensi moral, dan lain-lain
2. Memilih dan merancang metode analisis sumber materi
3. Menyusun makalah
4. Menyusun bahan & slide presentasi makalah;
5. Presentasi dikelas.
BENTUK DAN FORMAT LUARAN
a. Obyek Garapan: Penyusunan Makalah Analisis
b. BentukLuaran:
1. Makalah ditulis dengan MS Word dengan sistematika dan format sesuai dengan standar pelaporan,
dikumpulkan dengan format ekstensi (*.rtf), dengan sistimatikan nama file: (Tugas-01-Makalah–
Nama Kelompok.rtf);
2. Slide Presentasi PowerPoint, terdiri dari : Text, grafik, tabel, gambar, animasi ataupun video clips,
minimun 10 slide. Dikumpulkan dlm bentuk softcopy format ekstensi (*.ppt),

INDIKATOR, KRETERIA DAN BOBOT PENILAIAN


a. Ringkasan hasil kajian makalah (bobot 20%)
Ringkasan makalah dengan sistematika dan format yang telah ditetapkan, kemutakhiran referensi (5
tahun terakhir), kejelasan dan ketajaman meringkas, konsistensi dan kerapian dalam sajian tulisan.

a. Makalah (30%)
1. Ketepatan sistematika penyusunan makalah sesuai dengan standar penuliasan Bahasa Indonesia;
2. Ketapatan tata tulis makalah sesuai dengan ejaan Bahasa Indonesia yang benar dan sesuai dengan
standar APA dalam penyajian tabel, gambar, penulisan rujukan dan penisansitasi;
3. Konsistensi dalam penggunaan istilah,warna (jika ada) simbol dan lambang;
4. Kerapian sajian buku proposal yang dikumpulkan;
5. Kelengkapan penggunaan fitur-fitur yang ada dalam MS Word dalam penulisan dan sajian
proposal penelitian.
b. Penyusunan Slide Presentasi (bobot20%)
Jelas dan konsisten, Sedehana & inovative, menampilkan gambar & blok sistem,tulisan menggunakan
font yang mudah dibaca, jika diperlukan didukung dengan gambar dan vedio clip yang relevant.
c. Presentasi (bobot 30%)
Bahasa komunikatif, penguasaan materi, penguasaan audiensi, pengendalianwaktu (15 menit presentasi +
5 menit diskusi), kejelasan & ketajaman paparan, penguasaan media presentasi.
JADWAL PELAKSANAAN
Makalah studi kasus: pemahaman etika, etika
pancasila, pancasila sebagai solusi problem bangsa,
seperti korupsi, kerusakan lingkungan, dekadensi
moral, dan lain-lain.
LAIN LAIN
Bobot penilaian tugas ini adalah 20% dari dari 100% penilaian mata kuliah ini; Akan dipilih 3 maklah
terbaik;Tugas dikerjakan dan dipresentasikan secara mandiri;
DAFTAR RUJUKAN
1. Abdulgani, Roeslan. 1979. Pengembangan Pancasila Di Indonesia. Jakarta: Yayasan Idayu.
2. Ali, As’ad Said. 2009. Negara Pancasila Jalan Kemaslahatan Berbangsa. Jakarta: Pustaka LP3ES.
3. Asdi, Endang Daruni. 2003. Manusia Seutuhnya Dalam Moral Pancasila. Jogjakarta: Pustaka Raja.
4. Bakry, Noor Ms. 2010. Pendidikan Pancasila. Pustaka Pelajar: Yogyakarta
5. Darmodiharjo, Darjidkk. 1991. Santiaji Pancasila: Suatu Tinjauan Filosofis, Historis dan Yuridis
Konstitusional. Surabaya: Usaha Nasional.
6. Direktorat Pembelajaran dan Kemahasiswaan Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi. 2013. Materi Ajar
Mata Kuliah Pendidikan Pancasila. Jakarta: Departeman Pendidikan Nasional Kementerian Pendidikan
dan Kebudayaan Republik Indonesia.
STKIP MUHAMMADIYAH BANGKA BELITUNG
PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR

RENCANA TUGAS MAHASISWA


MATA KULIAH PENDIDIKAN PANCASILA
KODE NAS1201 Sks 2 SEMESTER 1
DOSEN Dini Oktariani, M.Pd
PENGAMPU
BENTUK TUGAS
MAKALAH
JUDUL TUGAS
TUGAS 8 Small Project Citizen : MENGOLAH DAN MENGANALISISI KASUS PERADILAN HUKUM
DI INDONESIA DAN MENGINTERPRESTASI HASIL PELAKSANAAN HUKUM DI INDONESIA
BERDASARKAN NILAI-NILAI PANCASILA.

SUB CAPAIAN PEMBELAJARAN MATA KULIAH


Mahasiswa mampu merancang konsep mengolah dan menganalisisi kasus peradilan hukum di Indonesia
dan menginterprestasi hasil pelaksanaan Hukum di Indonesia berdasarkan nilai-nilai pancasila.
[C6, A2, P2]
DISKRIPSI TUGAS
Mahasiswa membentuk kelompok diskusi dan membahas kasus peradilan hukum di Indonesia dan
menginterprestasi hasil pelaksanaan Hukum di Indonesia berdasarkan nilai-nilai pancasila.
METODE PENGERJAAN TUGAS
1. Merumuskan masalah dan penentuan sumber tentang kasus peradilan hukum di Indonesia dan
menginterprestasi hasil pelaksanaan Hukum di Indonesia berdasarkan nilai-nilai pancasila.
2. Memilih dan merancang metode analisis sumber materi
3. Menyusun makalah
4. Menyusun bahan & slide presentasi makalah;
5. Presentasi dikelas.

BENTUK DAN FORMAT LUARAN


a. Obyek Garapan: Penyusunan Makalah Analisis
b. BentukLuaran:
1. Makalah ditulis dengan MS Word dengan sistematika dan format sesuai dengan standar pelaporan,
dikumpulkan dengan format ekstensi (*.rtf), dengan sistimatikan nama file: (Tugas-01-Makalah–
Nama Kelompok.rtf);
2. Slide Presentasi PowerPoint, terdiri dari : Text, grafik, tabel, gambar, animasi ataupun video clips,
minimun 10 slide. Dikumpulkan dlm bentuk softcopy format ekstensi (*.ppt),

INDIKATOR, KRETERIA DAN BOBOT PENILAIAN


a. Ringkasan hasil kajian makalah (bobot 20%)
Ringkasan makalah dengan sistematika dan format yang telah ditetapkan, kemutakhiran referensi (5
tahun terakhir), kejelasan dan ketajaman meringkas, konsistensi dan kerapian dalam sajian tulisan.
a. Makalah (30%)
1. Ketepatan sistematika penyusunan makalah sesuai dengan standar penuliasan Bahasa Indonesia;
2. Ketapatan tata tulis makalah sesuai dengan ejaan Bahasa Indonesia yang benar dan sesuai dengan
standar APA dalam penyajian tabel, gambar, penulisan rujukan dan penisansitasi;
3. Konsistensi dalam penggunaan istilah,warna (jika ada) simbol dan lambang;
4. Kerapian sajian buku proposal yang dikumpulkan;
5. Kelengkapan penggunaan fitur-fitur yang ada dalam MS Word dalam penulisan dan sajian
proposal penelitian.
b. Penyusunan Slide Presentasi (bobot20%)
Jelas dan konsisten, Sedehana & inovative, menampilkan gambar & blok sistem,tulisan menggunakan
font yang mudah dibaca, jika diperlukan didukung dengan gambar dan vedio clip yang relevant.
c. Presentasi (bobot 30%)
Bahasa komunikatif, penguasaan materi, penguasaan audiensi, pengendalianwaktu (15 menit presentasi +
5 menit diskusi), kejelasan & ketajaman paparan, penguasaan media presentasi.
JADWAL PELAKSANAAN
Small Project Citizen : Mengolah dan menganalisisi
kasus peradilan hukum di indonesia dan
menginterprestasi hasil pelaksanaan hukum di
indonesia berdasarkan nilai-nilai pancasila.
LAIN LAIN
Bobot penilaian tugas ini adalah 20% dari dari 100% penilaian mata kuliah ini; Akan dipilih 3 maklah
terbaik;Tugas dikerjakan dan dipresentasikan secara mandiri;
DAFTAR RUJUKAN
1. Abdulgani, Roeslan. 1979. Pengembangan Pancasila Di Indonesia. Jakarta: Yayasan Idayu.
2. Ali, As’ad Said. 2009. Negara Pancasila Jalan Kemaslahatan Berbangsa. Jakarta: Pustaka LP3ES.
3. Asdi, Endang Daruni. 2003. Manusia Seutuhnya Dalam Moral Pancasila. Jogjakarta: Pustaka Raja.
4. Bakry, Noor Ms. 2010. Pendidikan Pancasila. Pustaka Pelajar: Yogyakarta
5. Darmodiharjo, Darjidkk. 1991. Santiaji Pancasila: Suatu Tinjauan Filosofis, Historis dan Yuridis
Konstitusional. Surabaya: Usaha Nasional.
6. Direktorat Pembelajaran dan Kemahasiswaan Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi. 2013. Materi Ajar
Mata Kuliah Pendidikan Pancasila. Jakarta: Departeman Pendidikan Nasional Kementerian Pendidikan
dan Kebudayaan Republik Indonesia.

STKIP MUHAMMADIYAH BANGKA BELITUNG


PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR

RENCANA TUGAS MAHASISWA


MATA KULIAH PENDIDIKAN PANCASILA
KODE NAS1201 Sks 2 SEMESTER 1
DOSEN Dini Oktariani, M.Pd
PENGAMPU
BENTUK TUGAS
MAKALAH
JUDUL TUGAS
TUGAS 9 FINAL PROJECT CITIZEN : MENYUSUN LAPAORAN AKHIR DAN
MEMPRESENTASIKAN SECARA MANDIRI.

SUB CAPAIAN PEMBELAJARAN MATA KULIAH


Mahasiswa mampu menjelaskan dan analisis konsep Pancasila sebagai karakter keilmuan Indonesia;
merumuskan konsep karakter keilmuan berdasar nilai-nilai Pancasila.
[C2, C4,A2,P2]
DISKRIPSI TUGAS
Mahasiswa membentuk kelompok diskusi dan membahas konsep Pancasila sebagai karakter
keilmuan Indonesia; merumuskan konsep karakter keilmuan berdasar nilai-nilai Pancasila.

METODE PENGERJAAN TUGAS


1. Merumuskan masalah dan penentuan sumber tentang konsep Pancasila sebagai karakter keilmuan
Indonesia; merumuskan konsep karakter keilmuan berdasar nilai-nilai Pancasila.
2. Memilih dan merancang metode analisis sumber materi
3. Menyusun makalah
4. Menyusun bahan & slide presentasi makalah;
5. Presentasi dikelas.
BENTUK DAN FORMAT LUARAN
a. Obyek Garapan: Penyusunan Makalah Analisis
b. BentukLuaran:
1. Makalah ditulis dengan MS Word dengan sistematika dan format sesuai dengan standar pelaporan,
dikumpulkan dengan format ekstensi (*.rtf), dengan sistimatikan nama file: (Tugas-01-Makalah–
Nama Kelompok.rtf);
2. Slide Presentasi PowerPoint, terdiri dari : Text, grafik, tabel, gambar, animasi ataupun video clips,
minimun 10 slide. Dikumpulkan dlm bentuk softcopy format ekstensi (*.ppt),

INDIKATOR, KRETERIA DAN BOBOT PENILAIAN


a. Ringkasan hasil kajian makalah (bobot 20%)
Ringkasan makalah dengan sistematika dan format yang telah ditetapkan, kemutakhiran referensi (5
tahun terakhir), kejelasan dan ketajaman meringkas, konsistensi dan kerapian dalam sajian tulisan.
a. Makalah (30%)
1. Ketepatan sistematika penyusunan makalah sesuai dengan standar penuliasan Bahasa Indonesia;
2. Ketapatan tata tulis makalah sesuai dengan ejaan Bahasa Indonesia yang benar dan sesuai dengan
standar APA dalam penyajian tabel, gambar, penulisan rujukan dan penisansitasi;
3. Konsistensi dalam penggunaan istilah,warna (jika ada) simbol dan lambang;
4. Kerapian sajian buku proposal yang dikumpulkan;
5. Kelengkapan penggunaan fitur-fitur yang ada dalam MS Word dalam penulisan dan sajian
proposal penelitian.
b. Penyusunan Slide Presentasi (bobot20%)
Jelas dan konsisten, Sedehana & inovative, menampilkan gambar & blok sistem,tulisan menggunakan
font yang mudah dibaca, jika diperlukan didukung dengan gambar dan vedio clip yang relevant.
c. Presentasi (bobot 30%)
Bahasa komunikatif, penguasaan materi, penguasaan audiensi, pengendalianwaktu (15 menit presentasi +
5 menit diskusi), kejelasan & ketajaman paparan, penguasaan media presentasi.
JADWAL PELAKSANAAN
Final Project Citizen : Menyusun Lapaoran Akhir
Dan Mempresentasikan Secara Mandiri.
LAIN LAIN
Bobot penilaian tugas ini adalah 20% dari dari 100% penilaian mata kuliah ini; Akan dipilih 3 makalah
terbaik; Tugas dikerjakan dan dipresentasikan secara mandiri;
DAFTAR RUJUKAN
1. Abdulgani, Roeslan. 1979. Pengembangan Pancasila Di Indonesia. Jakarta: Yayasan Idayu.
2. Ali, As’ad Said. 2009. Negara Pancasila Jalan Kemaslahatan Berbangsa. Jakarta: Pustaka LP3ES.
3. Asdi, Endang Daruni. 2003. Manusia Seutuhnya Dalam Moral Pancasila. Jogjakarta: Pustaka Raja.
4. Bakry, Noor Ms. 2010. Pendidikan Pancasila. Pustaka Pelajar: Yogyakarta
5. Darmodiharjo, Darjidkk. 1991. Santiaji Pancasila: Suatu Tinjauan Filosofis, Historis dan Yuridis
Konstitusional. Surabaya: Usaha Nasional.
6. Direktorat Pembelajaran dan Kemahasiswaan Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi. 2013. Materi Ajar
Mata Kuliah Pendidikan Pancasila. Jakarta: Departeman Pendidikan Nasional Kementerian Pendidikan
dan Kebudayaan Republik Indonesia.

FORMAT PENILAIAN AKHIR


ASPEK KEHADIRAN
Kehadiran
No NPM Mahasiswa Jumlah
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20

ASPEK TUGAS
TUGAS
No NPM NAMA Rata Rata
1 2 3 4 5 6 7 8

ASPEK KEAKTIFAN
KEAKTIFAN
No NPM NAMA Jumlah Konversi
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16

NILAI AKHIR
Uji Kompetensi
NO NPM NAMA Kehadiran Tugas Keaktifan Nilai Akhir Nilai Huruf
UTS UAS
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21

Anda mungkin juga menyukai