Anda di halaman 1dari 8

Nama Kelompok:

- Ayu Nur Widyawati


- Ardonna Melandika
- Syifa Al Husna

NO FOTO JUDUL JENIS ISI BUKU KEGUNAAN


BUKU BUKU
1. Pepak Buku Sebagai Penunjang
bahasa sumber pengetahuan pembelajaran
jawa , buku berbahasa jawa, Bahasa jawa
bacaan seperti nama
Daryanto
tanaman, hewan,
S.S
paramasastra,
paribasan,
wangsalan, dan
lain-lain.
2. Panjebar Buku Majalah Bahasa Untuk
semangat bacaan, jawa yang berisi mendapatkan
edisi buku tentang informasi
Wayang sumber informasi- terkini, juga
Climen informasi menambah
karya Ki terkini, pengetahuan.
Seno geguritan,
Nugroho cerkak, teka-teki
silang dan lain-
lain.

3. Babad Buku Buku bacaan Menambah


Tanah bacaan, yang wawasan
Jawi buku menceritakan tentang Babad
sumber tentang babad Tanah Jawa.
Soetjipto
jawi dari sisilah
Abimany
raja-raja Jawa
u
hingga penelitian
tentang candi-
candi
peninggalan
kerajaan Jawa
kuno yang
tersebar di
seluruh tanah
Jawa.

4. Bahasa Buku Buku yang Mengetahui


Jawa bacaan, membahas cara yang
Kreatif buku tentang panduan benar untuk
Dr. sumber kepenulisan. menulis tulisan
Mulyana, Meliputi prinsip- berbahasa
M.Hum. prinsip dasar Jawa.
dalam menulis,
makna karangan,
proses menulis,
serta cara-cara
menulis berbagai
jenis karangan
fiksi, karangan
ilmiah.

5. Jaya Baya Buku Majalah Bahasa Untuk


bacaan, jawa yang berisi mendapatkan
buku tentang informasi
sumber informasi- terkini, juga
informasi menambah
terkini, pengetahuan
geguritan,
cerkak, teka-teki
silang dan lain-
lain.

6. Sastri Buku Berisi tentang Penunjang


Basa teks materi pembelajaran
pelajar pembelajaran Bahasa jawa di
Drs.
an untuk kelas X kelas/ sekolah.
Bambang
Purnomo,
Ms.
7. Basa Jawa Buku Berisi tentang Penunjang
teks materi pembelajaran
pelajar pembelajaran Bahasa jawa di
an seperti drama, kelas/ sekolah.
tembang
macapat,
sengkalan dan
lain-lain.

8. Widya Buku Berisi tentang Penunjang


Basa Jawa teks materi pelajaran pembelajaran
- Tresno pelajar bahasa Jawa disekolah
Sukendro, an
Drs.
Sukarman
, M.Si.

9. Kamus Buku Berisi tentang Untuk


Bausastra Sumbe arti dan mempermudah
- Tim r penjelasan dari pemahaman
Balai tembung- makna bahasa
Bahasa tembung jawa jawa
Yogyakar
ta
10. RPP Buku Berisi tentang Untuk
pegang rencana mempermudah
an pembelajaran guru dalam
bahasa jawa membagi
waktu
pembelajaran
11. Kamus Buku Berisi Untuk
Basa Jawa sumber perbendaharaan mempermudah
- Nursam kosakata jawa pemahaman
Windarti, makna bahasa
S. S. jawa

12. Perempua Buku Berisi tentang Menambah


n Bacaan kisah cinta wawasan
Bersampu sepasang kekasih tentang
r Merah - yang berlatar kehidupan.
Intan kejadian
Andaru Banyuwangi

13. Paramasa Buku Berisi tentang Menambah


stra sumber penjelasan wawasan
Gagrag widyaswara, tentang
Anyar widya tembung, berbagai
Bahasa widya ukara. macam
Jawa - tembung
bahasa jawa.
Sry
Satriyo
Tjatur
Wisnu
Sasangka.
14. Serat Buku Berisi tentang Menambah
Centhini - Bacaan petuah-petuah wawasan
, buku seorang suami tentang
Achmad
sumber kepada istrinya. kehidupan.
Chodjim

1 Pidhato Buku Berisi tentang Menambah


Basa jawi Sumbe kumpulan- wawasan dan
r kumpulan koleksi tentang
Drs.
sesorah. sesorah/pidato
Imam
bahasa Jawa.
Sutedjo,
M. Hum.

1 Sesorah Buku Berisi tentang Menambah


Basa Jawi sumber kumpulan- wawasan dan
- Dr. kumpulan koleksi tentang
Purwadi, sesorah. sesorah/pidato
M. Hum. bahasa Jawa.
Kalangwa Buku berisi tentang Boleh
n - P.J. bacaan, ilmu pelajaran digunakan
Zoetmuld buku sastra jawa kuna sebagai acuan
er sumber atau buku
sumber materi
pembelajaran
sastra jawa
kuna pada
tingkat
SMA/K

Kitab Buku berisi tentang Penunjang


Pitutur bacaan pitutur jawa mata pelajaran
Luhur - yang menjadi Bahasa Jawa
Dr. pedoman,
Kasnadi, hukum, erat
M. Pd. mitos-mitos di
dan Dr. Jawa
Sutejo, M.
Hum.
NYAREN Buku Berisi geguritan- Penunjang
G #2 bacaan geguritan yang mata pelajaran
dapat digunakan bahasa jawa
untuk pelajaran
praktik membaca
puisi
jawa/geguritan.

Anda mungkin juga menyukai