Anda di halaman 1dari 2

STRUKTUR ORGANISASI BADAN

MAAL

DEWAN PENGAWAS
SYARIAH

PEMIMPIN
BADAN MAAL

Karyawan Karyawan
BAB I
Peran dan Fungsi Badan MAAL KSPPS Harapan Umat Kebumen.

Badan Maal KSPPS Harapan Umat Kebumen bertugas untuk mengumpulkan, mengelola dan
menyalurkan dana maal mulai dari Anggota KSPPS Harapan Umat Kebumen hingga masyarakat
umum, untuk kepentingan umat dan masyarakat. Dana maal yang dikumpulkan dapat berasal dari
zakat, infak, sedekah dan wakaf.
Badan Maal KSPPS Harapan Umat Kebumen bertanggung jawab untuk menyalurkan dana maal secara
tepat sasaran dan efektif, serta menjaga transparansi dan akuntabilitas dalam pengelolaan dana.

BAB II
Job desk dan tanggung jawab dalam struktur organisasi badan maal

1. Dewan Pengawas Syariah KSPPS Harapan Umat kebumen


Tanggung jawab / kewenangan : Berkewajiban untuk memberikan arahan dalam hal pengelolaan
dana maal agar sesuai dengan prinsip syariah.
2. Pemimpin.
Job desk / tanggung jawab :
a. Berkewajiban memimpin dan mengelola badan maal
b. merencanakan dan mengelola program yang akan dilaksanakan badan maal
c. bertanggung jawab mengelola sumber daya manusia yang bekerja dalam badan maal
d. melalukan evaluasi secara berkala untuk memastikan transparansi dan akuntabilitas.
e. Mewakili Badan maal / bertindak sebagai wakil badan maal dalam berbagai kegiatan
internal maupun eksternal.
3. Karyawan.
Job desk / tanggung jawab :
a. Melakukan pengelolaan dan pendistribusian dana zakat, infaq, dan sedekah yang diterima
badan maal
b. Mengevaluasi kebutuhan masyarakat yang membutuhkan dan menyusun program yang
sesuai untuk memenuhi kebutuhan masyarakat tersebut.
c. Membuat rencana anggaran badan maal dan melaksanakan sesuai dengan rencana anggaran
yang telah dibuat.
d. membuat laporan pengelolaan dana maal secara periodik.
e. membuat dan mengelola database donatur.
f. membuat laporan kegiatan badan maal dan program yang telah dijalankan oleh badan maal.
g. menjaga hubungan baik dengan pihak donatur, pemerintah, lembaga keagamaan dan
organisasi masyarakat.
h. Membantu Pemimpin badan maal dalam merencanakan, mengembangkan dan
melaksanakan program yang telah direncanakan.
i. Melakukan tugas-tugas tambahan yang diberikan oleh pemimpin badan maal untuk
mendukung kelancaran operasional badan maal.

Anda mungkin juga menyukai