Anda di halaman 1dari 3

LAMPIRAN

LEMBAR KERJA 3
BUDAYA BERMEDIA DIGITAL

Nama Guru : I Kadek Juliantara, S.Pd


Instansi : SD Negeri 4 Duda Timur
Tanggal : 16 Nopember 2023

LK 3 Kanvas Aktivitas Pembelajaran Budaya Bermedia Digital

No Komponen Keterangan Strategi penguatan dalam


proses pembelajaran di
kelas

1 Berbagai  Mengaburnya wawasan Mensosialisasika tentang


Tantangan kebangsaan positif negatifnya budaya
Budaya Digital  Menipisnya kesopanan digital kepada peserta didik
dan kesatuan
 Menghilangnya budaya
Indonesia media digital
menjadi panggung
budaya asing
 Minimnya pemahaman
akan hak-hak digital
 Kebebasan berekspresi
yang keblablasan
 Berkurangnya toleransi
dan penghargaan pada
perbedaan
 Menghilangnya batas-
batas privasi
pelanggaran hak cipta
dan karya intelektual
2 Kaitan nilai-nilai  Sila Pertama Mensosialisasikan kepada
Pancasila dan Nilai utamanya adalah peserta didik tentang tata
Bhinneka cinta kasih, saling cara di berkumunikasi
Tunggal Ika menghormati perbedaan diruang digital sesuai
sebagai panduan kepercayaan diruang dengan nilai pancasila dan
karakter dalam digital bhineka tunggal ika yang
beraktivitas di  Sila Kedua baik dan benar
ruang digital. Nilai utamanya adalah
kesetaraan,
memperlakukan orang
lain dengan adil
dan manusiawi di ruang
digital
 Sila Ketiga
Nilai utamanya adalah
harmoni, mengutamakan
kepentingan Indonesia di
atas kepentingan pribadi
atau golongan di ruang
digital
 Sila Keempat
Nilai utamanya adalah
demokratis. Memberi
kesempatan setiap orang
untuk bebas berekspresi,
dan berpendapat di
ruang digital
 Sila Kelima
Nilai utamanya adalah
gotong royong. Bersama-
sama membangun ruang
digital yang aman dan
etis bagi setiap pengguna

3 Manfaat  Menjadikan nilai-nilai Meningkatkan jumlah


Digitalisasi Pancasila dan Bhinneka maupun variasi dari sumber
Budaya Tunggal Ika sebagai belajar khususnya diruang
landasan kecakapan publik sehingga dapat
digital. diakses oleh para guru dan
 Mewujudkan nilai-nilai peserta didik
Pancasila dan Bhinneka
Tunggal Ika sebagai
panduan karakter dalam
beraktivitas di ruang
digital.

4 Ragam Hak  Kebebasan mengakses Penguatan perpustakaan


Digital Internet, seperti sebagai sumber rujukan
ketersediaan terutama pada koleksi buku
infrastruktur, cetak atau digital yang
kepemilikan dan kontrol berhubungan dengan
layanan penyedia literasi digital
Internet, kesenjangan
digital, kesetaraan akses
antar gender penapisan
dan blokir
 Jaminan atas
keberagaman konten,
bebas menyatakan
pendapat, dan
penggunaan Internet
dalam menggerakan
masyarakat sipil.
 Bebas dari penyadapan
massal dan pemantauan
tanpa landasan hukum,
perlindungan atas
privasi, hingga aman dari
penyerangan secara
daring

Anda mungkin juga menyukai