Anda di halaman 1dari 7

LAPORAN

PRAKTEK KERJA INDUSTRI

DISUSUN OLEH :

Nama : Vincensius Calvien Prelando Mulono


NIS/NISN : 192010014/0048742249
Bidang keahlian : Pembangkit Listrik Tenaga Uap
Tanggal Periode : 12 April – 15 Oktober
Tempat Prakerin : LPK PAITON SELARAS – PT.POMI
Alamat DU/DI : Jl.Raya Surabaya – Situbondo, Km. 137 Paiton

SMK Ora et Labora


Jl. Angsana, Rw. Buntu, Kec. Serpong, Kota Tangerang Selatan, Banten
15310 Web : smkoel.com
Email : smkoel@gmail.com

Tahun 2021
LEMBAR PENGESAHAN
Laporan Akhir Praktik Kerja Industri ini telah diperiksa kebenarannya dan disahkan pada Hari,
tanggal :
Tempat : SMK ORA ET LABORA , TANGERANG BSD 2021

Yang Mengesahkan :

Pembimbing Industri Pembimbing Sekolah

MOCHAMMAD SHODIQ TRS, S.PD

Mengetahui,

Kepala SMK Ora Et Labora Pimpinan Industri


PT. POMI

Dr. Eng PURNOMO SEJATI .S. ST. ,M.Eng BAMBANG JIWANTOO

©2020 SMK ORA et LABORA Bumi Serpong Damai


RELAY DAN KONTAKTOR

Vincensius Calvien Prelando.M Mochamad Shodiq Tuti Rosida Simamora ,S.Pd


Teknik Pembangkit Tenaga Teknik Pembangkit Tenaga Teknik Pembangkit Tenaga
Listrik Listrik Listrik
SMK ORA et LABORA SMK ORA et LABORA SMK ORA et LABORA
Tangerang Selatan, Indonesia Tangerang Selatan, Indonesia Tangerang Selatan, Indonesia
vincencalv@gmail.com q_dhos@yahoo.com roset5494@gmail.com

Abstrak 2.Tujuan Penelitian


Relay adalah suatu peranti yang menggunakan 1. Mengetahui cara kerja dan fungsi
elektromagnet untuk mengoperasikan dari relay dan kontaktor
seperangkat kontak sakelar. Susunan paling 2. Mengetahui rangkaian rangkain
sederhana terdiri dari kumparan kawat relay dan kontaktor
penghantar yang dililit pada inti besi.
I. BIDANG KERJA
Kata Kunci : Relay
Unit pembangkitan Paiton Operation and
Maintenance Indonesia (POMI) adalah sebuah
Pendahuluan pembangkit listrik tenaga uap (PLTU) yang
dikelola oleh PT Pembangkitan Jawa-Bali
1.Latar belakang milik PT PLN (Persero).

Relay dan Fungsinya – Relay adalah Saklar Pembangkit ini berada di kompleks.
(Switch) yang dioperasikan secara listrik dan Pembangkit listrik di Kecamatan Paiton,
Kabupaten Probolinggo. Tepatnya berada di
merupakan komponen electromechanical
posisi paling timur kompleks yang berada di
(Elektromekanikal) yang terdiri dari 2 bagian
tepi jalur pantura Surabaya-Banyuwangi.
utama yakni Elektromagnet (Coil) dan
Pembangkit ini mengoperasikan 2 PLTU
Mekanikal (seperangkat Kontak
dengan total kapasitas 800 MW, Energi listrik
Saklar/Switch). Relay menggunakan Prinsip ini kemudian didistribusikan melalui SUTET
Elektromagnetik untuk menggerakkan Kontak 500 kV Sistem Interkoneksi Jawa-Bali.
Saklar sehingga dengan arus listrik yang kecil
(low power) dapat menghantarkan listrik yang
bertegangan lebih tinggi. Sebagai contoh, dengan
Relay yang menggunakan Elektromagnet 5V dan
50 mA mampu menggerakan Armature Relay
(yang berfungsi sebagai saklarnya) untuk
menghantarkan listrik 220V 2A.

1. Perumusan Masalah

1. Cara kerja relay dan kontaktor? PT POMI memiliki bidang pelatihan kerja
2. Fungsi dari relay dan kontaktor? yaitu
3. Jenis jenis relay Lembaga Pelatihan Paiton Selaras. Pada LPK
4. Jenis jenis kontaktor Paiton selaras sendiri mendidik pelatihan kerja
5. Contoh-contoh rangkain relay dan bagi masyarakat, bagi calon karyawan, yang
kontaktor ditangani oleh Paiton Selaras Training Center.

©2020 SMK ORA et LABORA Bumi Serpong Damai


1. Bidang kerja yang penulis dapatkan Didalam sebuah Magnetic Contactor terdapat
pada saat pelaksanaan prakerin yaitu Coil (gulungan) yang dapat menjadi Magnet
elektrical seperti Mampu saat Coil tersebut dialiri tegangan, kemudian
memperbaiki masalah kelistrikan dari Magnet dari Coil tersebut akan menarik Kutub
mesin produksi atau peralatan lainnya saklar (Contact Point) yang ada pada Magnetic
yang ada untuk manajemen demi Contactor tersebut, dan akan menggerakkan
kelancaran operasional perusahaan. Kutub yang sebelumnya dalam keadaan tidak
2. Melakukan pemeliharaan rutin yang terhubung
pada seluruh peralatan listrik di
perusahaan. 1. Prinsip kerja kontaktor
3. Membuat perencanaan dalam
penggunaan listrik. Prinsip kerja Kontaktor adalah ada
4. Melakukan pengoperasian mesin sebuah arus dan tegangan 220VAC
diesel, serta instalasi dan panel listrik. maupun DC sesuai dengan karakter coil
yang sobat beli, kemudian arus tersebut
menggerakan sebuah Coil didalam
kontaktor, Coil tersebut akan bekerja
II. POKOK BAHASAN I ketika ada arus yang masuk dan membuat
sebuah magnet sementara untuk menarik
kontak (L1,L2,L3 dan kontak bantu)
dari kontaktor yang semulanya NO
(Normaly Open) menjadi NC (Normaly
1. Cara kerja relay Close), untuk membuka (opening)
kontakor memerlukan waktu 4 - 19ms dan
untuk menutup (close) 12-22ms

2. Fungsi relay dan kontaktor

1.Relay
Relay merupakan komponen listrik
yang mempunyai 2 bagian yaitu,
kumparan dan poin. Fungsi relay
adalah untuk mengendalikan dan
Pada dasarnya sangatlah sederhana, dimana mengalirkan listrik. Mengenal
terdapat sebuah medan magnet yang komponen di dalam komponen
dibangkitkan gulungan aau lilitan kawat, yang .
mana kawat tersebut dialiri oleh listrik. 2.Kontaktor
Kemudian medan magnet yang terbentuk berfungsi untuk menggerakan sebuah
difungsikan menarik tuas atau saklar motor 3 phase pada sebuah pabrik atau
industri yang memiliki ampere yang
tinggi, dengan kontaktor ini motor tersebut
bisa jalan start atau stop sebab kontaktor
memiliki kontrol yang bisanya bisa disebut
DOL (Direct On Line) dan Star Delta yang
sering dipakai pada dunia indrustri saat ini.

©2020 SMK ORA et LABORA Bumi Serpong Damai


3. Jenis jenis relay 6. Kontaktor 20 A
7. Kontaktor 25 A
1. Single Pole Single Throw (SPST) : Relay 8. Kontaktor 32 A
golongan ini memiliki 4 Terminal, 2 Terminal 9. Kontaktor 38 A
untuk Saklar dan 2 Terminalnya lagi untuk Coil. 10. Kontaktor 40 A
11. Kontaktor 50 A
2. Single Pole Double Throw (SPDT) : Relay 12. Kontaktor 60 A
golongan ini memiliki 5 Terminal, 3 Terminal 13. Kontaktor 65 A
untuk Saklar dan 2 Terminalnya lagi untuk Coil. 14. Kontaktor 80 A
15. Kontaktor 95 A
3. Double Pole Single Throw (DPST) : Relay 16. Kontaktor 115 A
golongan ini memiliki 6 Terminal, diantaranya 4 17. Kontaktor 125 A
Terminal yang terdiri dari 2 Pasang Terminal 18. Kontaktor 150 A
Saklar sedangkan 2 Terminal lainnya untuk Coil. 19. Kontaktor 200 A
Relay DPST dapat dijadikan 2 Saklar yang
dikendalikan oleh 1 Coil.
3. Tegangan Coil:
4. Double Pole Double Throw (DPDT) : Relay 1. 380 VAC
golongan ini memiliki Terminal sebanyak 8 2. 220 VAC
Terminal, diantaranya 6 Terminal yang merupakan 3. 110 VAC
2 pasang Relay SPDT yang dikendalikan oleh 1 4. 24 VAC
(single) Coil. Sedangkan 2 Terminal lainnya untuk 5. 24 VDC
Coil.

III. POKOK BAHASAN II


4. Jenis-jenis kontaktor

Jadi kontaktor itu sama semua dan


prinsip kerjanya juga sama, tapi yang 5.Wiring dan syimbol kontaktor
membedakan itu adalah sebuah
tipenya tau karakter dari kontaktor
tersebut sesuai kebutuhan.

Mulai dari Pole Kontaktor, Kapasitas


Ampere (Rate Operational Current),
Tegangan Coil (Coil Voltage).

1. Coil yang bergambar kontak yang


1. Pole Kontakor dibedakan menjadi 2: memiliki pin A1 dan A2
2. Kontak Utama (RST) terdapat yang pinya itu
1. 4 Pole / Kutub L1 L2 L3
2. 3 Pole / kutub 3.Keluaran Kontak Utama (UVW) yang pinya T1
T2 T3
4. Kontak Bantu NO (Normaly Open) Pin 13 14
2. Kapasitas Ampere: 5. Kontak Bantu NC (Normaly Close) Pin 21 14
1. Kontaktor 6 A
2. Kontaktor 9 A
3. Kontaktor 12 A
4. Kontaktor 16 A
5. Kontaktor 18 A
©2020 SMK ORA et LABORA Bumi Serpong Damai
rangkaian menggunakan 2 relay jadi cara
kerjanya adalah ketika relay 1 menyala ketika
relay 2 di tekan menjadi tidak bisa menyala
5. Contoh-contoh rangkain relay dan kontaktor karena saling interlock

1. Contoh gambar rangkaian relay

Ini adalah salah satu contoh rangkaian 4 relay 2. Contoh gambar rangkaian kontaktor
menggunakan 5 lampu, yaitu lampu berjalan
jadi ketika relay 1 di tekan relay 4 tidak bisa
nyala karena harus berurutan. Jadi disana
pertama gambar di aplikasi lalu praktek dan
gambar ulang di kertas. Jadi kita di sana
banyak merangkai relay ada :

1. Relay pengunci
Cara kerja nya adalah ketika push button di
tekan relay akan menyala menjadi NC jadi
ketika push button di lepas rangkaian tidak
akan mati karena ada self holding yatu
pengunci.

Di atas adalah contoh gambar rangkaian


kontaktor paling simpel dan paling dasar yaitu
self holding jadi cara kerjanya push button di
tekan maka kontaktor akan berkerja karena NO
atau normaly open ketika dapat tegangan akan
menjadi NC normaly close ketika pb di lepas
masih berkerja karena ada self holding yaitu
pengunci, jadi kita disana juga belajar forward
reverse

1.Rangakaian forward reverse


Jadi cara kerja adalah seperti interlock Ketika pb1
di tekan menjadi forward lalu ketika
pb 2 di tekan yaitu reverse

2. Relay interlock

©2020 SMK ORA et LABORA Bumi Serpong Damai


Selaras
8. Rekan – Rekan kerja di Lembaga Pelatihan
Kerja (LPK) Paiton Selaras

DAFTAR PUSTAKA

IV. SIMPULAN

Dengan adanya praktek kerja lapangan saya jadi


banyak mengetahui rangkaian rangkaian listrik
dari rangkaian intalasi dan relay dan kontaktor dan
mengetahui dasar listrik.

UCAPAN TERIMA KASIH


Dengan ini penulis panjatkan puji syukur ke
hadirat Tuhan Yang Maha Esa. Yang telah
melimpahkan hidayahnya dan memberi penulis
kesempatan dalam menyelesaikan laporan Praktek
Kerja Industri yang penulis buat ini. Laporan ini
disusun untuk memenuhi salah satu persyaratan
dalam menyelesaikan Praktek Kerja Industri
Praktek kerja ini merupakan salah satu upaya
untuk mengetahui secara langsung bimbingannya
pada penulis. Ucapan terima kasih ini penulis
tujukan kepada:
1. PT. Power Operation & Maintenance
Indonesia
2. Sekolah Menengah Kejuruan ORA et
LABORA
3. Dr.Eng. Purnomo Sejati, S.ST., M.Eng
selaku Kepala Sekolah SMK ORA et
LABORA.
4. Bapak Mochammad Shodiq selaku
Pembimbing Industri I
5. Bapak Supriyanto selaku Pembimbing
Industri II
6. Ibu Tuti Rosida Simamora selaku Guru
Pembimbing Industri
7. Lembaga Pelatihan Kerja (LPK) Paiton
©2020 SMK ORA et LABORA Bumi Serpong Damai

Anda mungkin juga menyukai