Anda di halaman 1dari 2

Nama : LIDIA SYAFITRI

NIM : 859782909

TUGAS II KARYA ILMIAH

KUTIPAN LANGSUNG
Ilmu pendidikan adalah ilmu yg mempelajari serta memproses pengubahan sikap dan
tata laku seseorang atau kelompok orang dalam usaha mendewasakan manusia melalui upaya
pengajaran dan pelatihan; proses, cara, pembuatan mendidik. Ilmu pendidikan sebagai suatu
ilmu harus dapat bersifat:

1. Empiris, karena objeknya dijumpai dalam dunia pengalaman.


2. Rohaniah, karena situasi pendidikan berdasar atas tujuan manusia tidak membiarkan
peserta didik kepada keadaan alamnya.
3. Normatif, karena berdasar atas pemilihan antara yang baik dan yang buruk.
4. Histories, karena memberikan uraian teoritis tentang sitemsistem pendidikan
sepanjang zaman dengan mengingat latar belakang kebudayaan dan filsafat yang
berpengaruh pada zaman tertentu.

Pengertian belajar adalah suatu proses atau upaya yang dilakukan setiap individu untuk
mendapatkan perubahan tingkah laku, baik dalam bentuk pengetahuan, keterampilan, sikap dan
nilai positif sebagai suatu pengalaman dari berbagai materi yang telah dipelajari.
Definisi belajar dapat juga diartikan sebagai segala aktivitas psikis yang dilakukan oleh
setiap individu sehingga tingkah lakunya berbeda antara sebelum dan sesudah belajar.
Perubahan tingkah laku atau tanggapan, karena adanya pengalaman baru, memiliki
kepandaian/ ilmu setelah belajar, dan aktivitas berlatih.

KUTIPAN TIDAK LANGSUNG

Menurut Oemar Hamalik (2001) dapat simpulkan bahwa bahwa Pendidikan adalah usaha
sadar dan terencana untuk memberikan bimbingan atau pertolongan dalam mengembangkan
potensi jasmani dan rohani yang diberikan oleh orang dewasa kepada peserta didik untuk
mencapai kedewasaanya dan akan mencapai tujuan bagi peserta didik itu sendiri secara
mandiri.
DAFTAR PUSTAKA

Djamaluddin Ahdar and wardana, (2019) Belajar Dan Pembelajaran 4 Pilar Peningkatan
Kompetensi Pedagogis. Jakarta : Cv. Kaaffah Learning Center

Hidayat Rahmat and Abdillah, (2019) Ilmu Pendidikan “Konsep, Teori dan Aplikasinya” .
Medan : Lembaga Peduli Pengembangan Pendidikan Indonesia (LPPPI)

Anda mungkin juga menyukai