Anda di halaman 1dari 2

SEKOLAH TINGGI TEKNOLOGI KELAUTAN

(STITEK) BALIK DIWA


Jl. Perintis Kemerdekaan VIII No. 8 Tamalanrea,
Makassar 90245 Sulawesi Selatan, Indonesia
Telp. (0411) 590841 Fax (0411) 585138
www.stitek-balikdiwa.ac.id E-mail stitek.bd@gmail.com

KUESIONER TINGKAT KEPUASAN MAHASISWA PASCASARJANA MEGISTER

Bagian I: Identitas Responden

Nama : …………………………………………………………………..

Jenis Kelamin : …………………………………………………………………..

Program studi : …………………………………………………………………..

Jenjang : S2

Alamat : …………………………………………………………………..

Telephone : …………………………………………………………………..

E-mail : …………………………………………………………………..

Homepage : …………………………………………………………………..

Tanda tangan :( )

Bagian II : Kepuasan Terhadap Pelayanan Mahasiswa

Berikan tanggapan Anda terhadap kualitas pelayanan mahasiswa. Pilihan jawaban


yang sesuai dengan pertimbangan Anda untuk setiap jenis kemampuan berikut ini.
Mohon memberi tanda cek (√) pada pilihan yang anda anggap paling sesuai.

Contoh :

Tingkat Kepuasan Mahasiswa (%)


No Aspek yang Diukur Sangat Baik Cukup Kurang
Baik
1. Keandalan (reliability) : √
kemampuan dosen, tenaga
kependidikan dan pengelola
dalam memberikan pelayanan.
SEKOLAH TINGGI TEKNOLOGI KELAUTAN
(STITEK) BALIK DIWA
Jl. Perintis Kemerdekaan VIII No. 8 Tamalanrea,
Makassar 90245 Sulawesi Selatan, Indonesia
Telp. (0411) 590841 Fax (0411) 585138
www.stitek-balikdiwa.ac.id E-mail stitek.bd@gmail.com

LEMBAR ISIAN KUESIONER


TINGKAT KEPUASAN MAHASISWA TERHADAP PELAYANAN MAHASISWA

NO Aspek yang Diukur Tingkat Kepuasan Mahasiswa


(%)
Sangat Baik Cuku Kurang
Baik p
1. Keandalan (reliability) : kemampuan dosen,
tenaga kependidikan dan pengelola dalam
memberikan pelayanan.
2. Daya tangkap (responsiveness) : kemampuan
dari dosen, tenaga kependidikan dan
pengelola dalam membantu mahasiswa dan
memberikan jasa dengan cepat.
3. Kepastian (assurance) : kemampuan dosen,
tenaga kependidikan dan pengelola untuk
memberi keyakinan kepada mahasiswa
bahwa pelayanan yang diberikan telah sesuai
dengan ketentuan.
4. Empati (empalthy) : kesediaan/kepedulian
dosen, tenaga kependidikan dan pengelola
untuk memberi perhatian kepada mahasiswa.
5. Tangible : penilaian mahasiswa terhadap
kecukupan, aksesibitas, kualitas sarana dan
prasarana

Anda mungkin juga menyukai